bleaching dan deodorisasi

Upload: anif-aulia-akbar

Post on 15-Feb-2018

236 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 7/23/2019 Bleaching Dan Deodorisasi

    1/20

    Bleaching

    Suatu tahap proses pemurnianuntuk menghilangkan zat-zat warna yang tidak

    disukai dalam minyak. Pemucatan inidilakukandengan cara fisika yang menggunakan berbagaiabsorben, seperti tanah serap( fuller earth ,lempung aktif (acti!ated clay dan arang aktifatau dapat "uga menggunakan bahan kimia.

  • 7/23/2019 Bleaching Dan Deodorisasi

    2/20

    Bleaching

    PemucatanMinyakdenganMenggunakanAdsorben

    Pemucatanminyakdenganbahankimia

  • 7/23/2019 Bleaching Dan Deodorisasi

    3/20

    1. Pemucatan Minyak dengan Menggunakan Adsorben

    Pemucatan minyak menggunakan adsorbenumumnya dilakukan dalam ketel yang dilengkapi

    dengan pipa uap. #inyak yang akan dipucatkandipanaskan pada suhu sekitar $%&', selama $"am. Penambahan adsorben dilakukan pada saatminyak mencapai suhu )%-*%', dan "umlah

    adsorben kurang lebih sebanyak $,%-$,& persendari berat minyak.

  • 7/23/2019 Bleaching Dan Deodorisasi

    4/20

    #acam-macam +dsorben

    $. Bleaching lay (bleaching earth

    . +rang (Bleaching arbon

    . +rang +ktif (+kti!ated arbon

  • 7/23/2019 Bleaching Dan Deodorisasi

    5/20

    1. Bleaching lay (bleachingearth

    Bahan pemucat ini merupakan se"enis tanah liatdengan komposisi utama terdiri dari Si,

    +l, air terikat serta ion kalsium, magnesiumoksida dan besi oksida. /umlah adsorben yangdibutuhkan untuk menghilangkan warna minyaktergantung dari macam dan tipe warna dalamminyak dan sampai berapa "auh warna tersebutakan dihilangkan.

  • 7/23/2019 Bleaching Dan Deodorisasi

    6/20

    2. Arang(bleaching carbon

    +rang merupakan bahan padat yang berpori-pori dan pada umumnya diperoleh dari hasilpembakaran kayu atau bahan yangmengandung unsur karbon. +rang mempunyai

    daya adsorbsi yang rendah terhadap zatwarna dan daya adsorbsi tersebut dapatdiperbesar dengan cara mengaktifkan arangmenggunakan uap atau bahan kimia. 0omposisikimia arang kayu keras yakni terdiri atas air,bahan menguap, abu,fi1ed carbon.

  • 7/23/2019 Bleaching Dan Deodorisasi

    7/20

    3. Arang aktif(akti!atedcarbon

    +kti!asi karbon bertu"uan untukmemperbesar luas permukaan arang denganmembuka pori-pori yang tertutup, sehinggamemperbesar kapasitas adsorbsi terhadap zat

    warna. Pori-pori dalam arang biasanya diisi olehtar , hidrokarbon, dan zat-zat organik lainnya

    yang terdiri dari fi1ed carbon, abu, air,persenyawaan yang mengandung nitrogen dansulfur.

  • 7/23/2019 Bleaching Dan Deodorisasi

    8/20

    2. Pemucatan Minyak dengan Bahan Kimia

    ara pemucatan ini banyak digunakan terhadapminyak untuk tu"uan bahan pangan (edible fat ,karena pemucatan secara kimia lebih baik

    dibandingkan dengan menggunakan adsorben.0euntungan penggunaan bahan kimia sebagai bahanpemucat adalah karena hilangnya sebagian minyak

    yang dapat dihindarkan dan zat warna diubahmen"adi zat tidak berwarna, yang tetap tinggal

    dalam minyak. 0erugiannya ialah karena kemungkinanter"adi reaksi antara bahan kimia dan trigliserida,sehingga menurunkan fla!or minyak.

  • 7/23/2019 Bleaching Dan Deodorisasi

    9/20

    a.Pemucatan dengan cara oksidasi

    ksidasi terhadap zat warna akan mengurangi kerusakantrigliserida, akan tetapi asam lemak tidak "enuh cenderung

    membentuk peroksida atau drying oil karena proses oksidasi danpolimerisasi. Bahan kimia yang digunakan sebagai bahan pemucatadalah persenyawaan peroksida dikromat, ozon, klorin danklorin dioksida.

  • 7/23/2019 Bleaching Dan Deodorisasi

    10/20

    b. Pemucatan dengan dikromat dan asam

    Bahan kimia yang digunakan ialah natrium atau kaliumdikromat dalam asam mineral (an-organik. 2eaksi antaradikromat dan asam akan membebaskan oksigen.ksigen

    bebas bereaksi dengan asam klorida (3l akanmenghasilkan klor (l yang berfungsi sebagai bahanpemucat, dengan reaksi sebagai berikut4

    Na2Cr2O7+ 4 H2SO NaSO4 + Cr2(SO4)3+4H2O + 3O

    +tauNa2Cr2O7+ 8HCl 2 NaCl + 2CrCl3+ 4 H2O + 3O

    3 O + 6 HCl 3 H2O + 3 Cl2

  • 7/23/2019 Bleaching Dan Deodorisasi

    11/20

    setelah pereaksi ditambahkan, selan"utnyadiaduk. 5at warna akan mengendap setelahpengadukan dihentikan. Pada umumnya warnaungu dalam minyak tidak dapat hilang, sehingga

    cara pemucatan dikromat banyak digunakanterhadap minyak untuk tu"uan pembuatan sabun.

  • 7/23/2019 Bleaching Dan Deodorisasi

    12/20

    c. Pemucatan dengan Pemanasan

    Pemanasan minyak dalam ruangan !akum pada suhu relatiftinggi, mempunyai pengaruh pemucatan. ara ini kurang

    efektif terhadap minyak yang mengandung pigmen klorofil.Sebelum dilakukan pemanasan, sebaiknya minyak terlebihdahulu dibebaskan dari ion logam terutama ion besi, sabun(soap stock dan hasil-hasil oksidasi seperti peroksida, karenapemanasan terhadap bahan-bahan tersebut merupakan

    katalisator dalam proses oksidasi.

  • 7/23/2019 Bleaching Dan Deodorisasi

    13/20

    d. Pemucatan dengan cara reduksi

    Pemucatan dengan cara reduksi kurang efektif karenawarna yang hilang dapat timbul kembali "ika minyak tersebut

    terkena udara. Bahan kimia yang dapat mereduksi zat warnaterdiri dari garam-garam natrium bisulfit atau natriumhidrosulfit yang dikenal dengan nama blankite. Pemakaianzat pereduksi ini biasanya dicampur dengan bahan kimia laindengan perbandingan tertentu. Sebagai contoh ialah

    penggunaan campuran larutan natrium bisulfit $,% - $,& 6dan larutan asam sulfat.

  • 7/23/2019 Bleaching Dan Deodorisasi

    14/20

    0elebihan dan 0elemahan Proses Pemucatan

    $.0elemahan dan kelebihan proses pemucatandengan adsorben

    +danya kehilangan minyak dan daya

    pemucatannya kurang bagus "ika dibandingkandengan proses kimia. 0elebihannya tidak adareaksi samping antara adsorben dan minyak,karena adsorben hanya bertindak sebagaizatpenyerap.

  • 7/23/2019 Bleaching Dan Deodorisasi

    15/20

    .0elemahan dan kelebihan proses pemucatan denganbahan kimia.

    0elemahannya adanya kemungkinan ter"adinya reaksiantara bahan kimia dan trigliserida sehingga menurunkan

    fla!or minyak. 0elebihan penggunaan bahan kimia dapatmenghindari hilangnya sebagian minyak dan zat warnadapat dihilangkan men"adi zat tidak berwarna.

  • 7/23/2019 Bleaching Dan Deodorisasi

    16/20

    7eodorisasi

    Suatu tahap proses pemurnian minyak yang

    bertu"uan untuk menghilangkan bau dan rasa(fla!or yang tidak enak dalam minyak. Prinsipproses deodorisasi yaitu penyulingan minyakdengan uap panas dalam tekanan atmosfir ataukeadaan !akum.

  • 7/23/2019 Bleaching Dan Deodorisasi

    17/20

    8la!or dalam #inyak

    Senyawa yang menimbulkan fla!or dalam minyak terdiri dari duagolongan,yaitu fla!or alamiah (natural fla!or dan fla!or yangdihasilkan dari kerusakan minyak atau bahan yang mengandung minyak.

    a. 8la!or +lamiah (natural fla!or

    8la!or tersebut secara alamiah terdapat dalambahan yang mengandung minyak dan ikut terekstrak

    pada proses pemisahan minyak dengan carapengepresan, rendering atau dengan ekstraksimenggunakan pelarut. Senyawa tersebut terdiri darihidrokarbon tidak "enuh, pigmen karotenoid, terpene,sterol dan tokoferol.

  • 7/23/2019 Bleaching Dan Deodorisasi

    18/20

    b. 8la!or yang 7ihasilkan dari 0erusakan #inyak pada Saat Pengolahan

    0erusakan tersebut ter"adi selama pengolahan,penyimpanan, pengangkutan,adanya kotoran dalam minyakdan pada proses pemurnian. Senyawa yangterbentuk merupakan hasil degradasi trigliserida dalamminyak, yang menghasilkan asam lemak bebas, aldehida danketon, dikarbonil, alkohol dan sebagainya. Bau tengik dan

    rasa getir mulai dapat dirasakan "ika komponen tersebutterdapat dalam minyak dengan "umlah lebih dari %,$persen dari berat minyak.

  • 7/23/2019 Bleaching Dan Deodorisasi

    19/20

    Tahapan Proses Deodorisasi

    Pada suhu yang lebih tinggi, komponen yang menimbulkan bau dalamminyak akan lebih mudah menguap, sehingga komponen tersebutdiangkut dari minyak bersamasama uap panas. Penurunan tekananselama proses deodorisasi akan mengurangi !umlah uap yang digunakandan mencegah hidrolisa minyak oleh uap air. "etelah prosesdeodorisasi sempurna, minyak harus cepat didinginkan dengan

    mengalirkan air dingin melalui pipa pendingin sehingga suhu minyakturun men!adi lebih kurang #$o% dan selan!utnya ketel dibuka danminyak dikeluarkan dari ketel.

  • 7/23/2019 Bleaching Dan Deodorisasi

    20/20

    &ambar Penampang alat deodorisasi minyak'ketaren,1(#)*