bedah mencit

Upload: muhammad-thoha

Post on 10-Jul-2015

1.118 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

PEMBEDAHAN MENCIT

DISUSUN

O L E H

MIRZA KHAURISYAH AHMAD MUH. SYARIEF

SEKOLAH MENENGAH FARMASI YAMASI MAKASSAR 2009Data Kualitatif :

Alat dan Bahan : Pisau bedah Pinset abdomen Spoit Pipet tetes Larutan cuka dixi Natrium Tiosulfat Gunting Lap kasar Handschoen Masker Papan gabus Jarum pentul

Cara kerja membedahan mencit : Pertama-tama mencitnya dirayu, setelah mencitnya diam dan tenang leher mencit tersebut langsung dipengang kemudian dibalik menghadap ke depan, lalu mulutnya yang terbuka diberi larutan cuka dixi dalam spoit 2 ml. Apabila mencitnya sudah pingsan, mencit tersebut ditaruh di atas papan gabus dan kedua tangan serta kedua kakinya ditusukkan jarum pentul. Setelah itu, mulailah membedah mencit tersebut, dengan menguliti bagian leher sampai bagian daerah perut pada mencit tersebut dengan tidak merobek abdomennya. Setelah semua dikuliti, bagian kulit yang sudah dikuliti ditusuk jarum pentul, lalu mulailah merobek abdomen pada mencit tersebut. Setelah abdomennya robek, usus pada mencit diambil dan diukur panjangnya dan difoto, begitu juga pada hati, lambung, ginjal, tulang rusuk, paruparu, serta jantung pada mencit tersebut. Data Kuantitatif :

Panjang mencit : 17,3 cm Diameter mencit :3 cm

Panjang usus mencit : 42 cm Halus (IntestiNum Tenue,

Usus terbagi atas Usus Duabelas Jari (Duodenum), Usus Intestinum), Usus Besar (Intestinum Krasum, Kolon). 1. Usus Halus tersusun atas : permukaan usus.

Vili, yaitu tonjolan-tonjolan / lekukan pada

Otot melingkar dan membujur Lapisan sub mukosa Sel epitelium 2. Usus Besar memiliki fungsi mengabsorpsi air, membentuk massa feses dan membentuk lender untuk melumasi permukaan mukosa.

Panjang lambung mencit : 1,3 cm Diameter lambung mencit : 0,8 cm

Lambung (Ventriculus, Gastric, Stomatch) terletak di sebelah kiri rongga perut. Lambung memiliki 4 lapisan, yaitu lapisan serosa yang berada di bagian luar, lapisan berotot, lapisan sub mukosa yang berisi pembuluh darah dan saluran limfe, lapisan mukosa pada bagian dalam yang terdiri dari banyak kerutan, yang akan menghilang saat lambung mengembang karena berisi makanan dan minuman.

Panjang hati mencit :2,5 cm Diameter hati mencit : 1,7 cm

Hati (Lever) berfungsi sebagai pengatur keseimbangan zat makanan dalam darah dan sebagai pensekresi empedu, menyimpan glikogen, mengubah galaktosa dan fruktosa menjadi glukosa, pembentuk sebagian lipoprotein, pembentuk sebagian besar kolesterol dan fosfolipid.

Panjang ginjal mencit : 1,8 cm Diameter ginjal mencit : 1,5 cm

(Gambar saat isi perut mencit sudah diambil)

Panjang paru-paru mencit : 1,8 cm Diameter paru-paru mencit : 1,8 cm

Panjang jantung mencit : 1,5 cm Diameter jantung mencit : 1 cm

Jantung terletak di pusat rongga dada bagian kiri. Tiap bagian jantung yang terpisah merupakan 2 ruang pompa yang dapat berdenyut dinamakan Bilik kanan dan Bilik kiri, Serambi kanan dan Serambi kiri.