bab iv aspek sdm a. analisis kerja dan job deskripsi

25
BAB IV ASPEK SDM A. Analisis Kerja dan Job Deskripsi Tidak bisa dipungkiri lagi saat ini element terpenting dalam hotel bukan hanya komoditas saja tetapi karyawan atau pegawai ,merupakan salah satu bagian yang sangat berpengaruh terhadap kelangsungan hotel oleh karena itu pemilihan pegawai harus selektif dan detail tergantung pada kemampuan individu itu sendiri dan tentunya memiliki kredibilitas yang sangat tinggi dilengkapi juga dengan pengetahuan yang luas sesuai dengan kebutuhan hotel yang berkaitan dengan tugas dan tanggung jawab di setiap posisinya. Berikut paparan dari Branick dkk (2007:9) analisis kerja merupakan kegiatan yang terpogram dan terangkai untuk merumuskan kepribadiaan atau watak dan pencapaian dengan penentuan tanggung jawab atau tugas agar kegiatan dalam bekerja lebih terfokus sehingga hasilnya efektif dan efesien” Kami akan menjabarkan analisi pekerjaan,tanggung jawab dan tiap bagian yang ada di komoditas ini berikut penjelasannya

Upload: others

Post on 01-Dec-2021

2 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: BAB IV ASPEK SDM A. Analisis Kerja dan Job Deskripsi

BAB IV

ASPEK SDM

A. Analisis Kerja dan Job Deskripsi

Tidak bisa dipungkiri lagi saat ini element terpenting dalam hotel

bukan hanya komoditas saja tetapi karyawan atau pegawai ,merupakan

salah satu bagian yang sangat berpengaruh terhadap kelangsungan hotel

oleh karena itu pemilihan pegawai harus selektif dan detail tergantung

pada kemampuan individu itu sendiri dan tentunya memiliki kredibilitas

yang sangat tinggi dilengkapi juga dengan pengetahuan yang luas sesuai

dengan kebutuhan hotel yang berkaitan dengan tugas dan tanggung jawab

di setiap posisinya. Berikut paparan dari Branick dkk (2007:9) “analisis

kerja merupakan kegiatan yang terpogram dan terangkai untuk

merumuskan kepribadiaan atau watak dan pencapaian dengan penentuan

tanggung jawab atau tugas agar kegiatan dalam bekerja lebih terfokus

sehingga hasilnya efektif dan efesien” Kami akan menjabarkan analisi

pekerjaan,tanggung jawab dan tiap bagian yang ada di komoditas ini

berikut penjelasannya

Page 2: BAB IV ASPEK SDM A. Analisis Kerja dan Job Deskripsi

TABEL 4.1

ANALISIS KERJA SUPERVISOR OPERASIONAL

Jabatan Supervisor operasional

Jumlah 1

Pekerjaan/ Tugas Kegiatan operasional merupakan tanggung

jawab supervisor

Memberikan laporan kepada pemilik

Memberikan rencana untuk penyajian di

conter

Memberikan arahan dan solusi atas segala

peristiwa yang terjadi di lapangan

Mengevaluasi jalannya kegiatan

operasioanal

Bertanggung jawab atas gaji karyawan

Menmberikan Training Program untuk

karyawan dan juga memberikan aturan

tertulis maupun tidak tertulis yang ada di

hotel

Tanggung jawab Pemilik dan seluruh karyawan

Page 3: BAB IV ASPEK SDM A. Analisis Kerja dan Job Deskripsi

atas

Kriteria/kualifikasi 1.Latar belakang pendidikan minimal D3

2.Mampu mengatur dan menjalankan kegiatan

operasional di hotel

3.Memiliki pengalaman di bidang supervisi

4.Mampu mengatasi permasalahan dan

menanganinya dengan baik

5.Memiliki keterampilan di bidang hospitality

terutama front office dan housekepping

6.public speaking yang baik

7.Mampu dan mengerti tentang accounting

8.Memiliki jiwa motivator untuk mendongkrak

kinerja pegawai

Tempat dan waktu

kerja

Tempat : Kantor belakang

Waktu : Senin-Jumat

Jadwal Kerja : 08.30 – 18.00

Sumber : Olahan Penulis,2019

Page 4: BAB IV ASPEK SDM A. Analisis Kerja dan Job Deskripsi

TABEL 4.2

ANALISIS KERJA BAGIAN PEMASARAN

Jabatan Sales & Marketing

Jumlah 1

Pekerjaan/Tugas Memasarkan komoditas rocket capsul

kepada masyarakat luas

Menjalin pembicaraan dan hubungan baik

dengan pelanggan

Memegang akun social media hotel sebagai

media pemasaran

Membangun kerjasama dan diskusi tentang

inovasi baru dengan supervisor operasional

Membuat LOU dan MOU

Bertanggung jawab atas brosur dan segala

sesuatu yang berkaitan dengan promosi

Tanggung jawab atas Pemilik & Seluruh Karyawan

Kriteria/kualifikasi 1.Memilki jiwa seni yang tinggi

2.Inovatif dan Kreatif

3.Mampu berbahasa inggris dengan baik &

Page 5: BAB IV ASPEK SDM A. Analisis Kerja dan Job Deskripsi

Sumber : Olahan Penulis,2019

menguasai public speaking dengan baik

4.Latar belakang pendidikan minimal D3

5. Maksimal usia 31 tahun

6.Mampu memahami mandat dari atasan

7.Menguasai teknik dasar pemasaran

8.Mudah menyesuaikan diri dengan lingkungan

baru

Tempat dan Waktu

kerja

Tempat : Kantor Belakang

Waktu : Senin - Jumat

Jadwal kerja : 08.30 – 17.30

Page 6: BAB IV ASPEK SDM A. Analisis Kerja dan Job Deskripsi

TABEL 4.3

ANALISIS KERJA FRONT DESK

Front Desk Agent

Jumlah 2

Pekerjaan / Tugas Menjalankan proses penerimaan tamu

Menjabarkan dan menjelaskan kepada tamu

fasilitas yang tersedia

Menyuguhkan dan menyarankan kepada

tamu untuk memilih kamar yang tersedia

Menangani keluhan tamu dengan baik

Melayani permintaan tamu dengan sepenuh

hati

Melakukan penutupan pekerjaan dengan

baik dan detail

Tanggung Jawab Atas Supervisor operasional

Kriteria / Kualifikasi 1.Memiliki penampilan yang baik / good looking

2.Minimal berumur 19 tahun

3.Mampu berbahasa inggris dengan baik

4.Konsisten dalam berkerja

5.Memiliki pengetahuan luas dan mendalam

Page 7: BAB IV ASPEK SDM A. Analisis Kerja dan Job Deskripsi

A

N

A

L

I

S

I

Sumber : olahan penulis,2019

TABEL 4.4

ANALISIS KERJA HOUSEKEEPING

Jabatan Houskeeping

Jumlah 2

Pekerjaan / Tugas Membersihkan kapsul jika keterangannya

kamar kotor

dibidang front office

6.Minimal lulusan SMK di bidang perhotelan

7.Mampu menghadapi keluahan dengan solusi yang

baik

8.Bekerja secara sistematis dan terangkai

9.Memahami pengetahuan di bidang teknologi

berupa excel dan word

Tempat dan Waktu

Kerja

Tempat : Kantor Depan

Waktu : Pagi 7.30 – 16.30

Siang 15.30 – 23.30

Malam 23.30 – 07.30

Page 8: BAB IV ASPEK SDM A. Analisis Kerja dan Job Deskripsi

Membersihkan seluruh area dalam rocket

kecuali cafeteria

Mengisi sabun cair,shampoo,lotion yang ada

di jon room

Memastikan tidak ada kerusakan didalam

maupun luar kamar,jika ada kerusakan

membuat laporan kepada supervisor

operasional

Menyaring sampah ke pembuangan terakhir

setelah memastikan semuanya bersih dan

rapi

Tanggung Jawab Atas Supervisor Operasional

Kriteria /Kualifikasi 1. Lelaki

2. Memiliki keterampilan dalam bidang

housekeeping

3. Mampu berkerjasama dengan team

4. Memiliki basic lulusan SMK di bidang

perhotelan

5. Mampu menerima arahan dengan baik

6. Memiliki fisik yang baik dan bekerja secara

professional

Page 9: BAB IV ASPEK SDM A. Analisis Kerja dan Job Deskripsi

Tempat dan Waktu

Kerja

Tempat : Lab housekeping

Waktu : Senin – Jumat

Jadwal kerja : 09.30 -17.30

Sumber : olahan penulis,2019

TABEL 4.5

PERAWATAN & KEAMANAN

Jabatan Perawatan dan Keamanan

Jumlah 2

Pekerja / Tugas Memperbaiki segala bentuk kerusakan

dengan tepat dan cepat

Melakukan perawatan dengan berkala

Melakukan pengecekan keamanan keliling

setiap harinya

Mencegah terjadinya kejahatan

Melakuka tindakan khusus bila terjadi

tindak kejahatan di dalam hotel

Tanggung Jawab Atas Supervisor Operasional & pemilik

Kriteria / Kualifikasi 1. Lelaki

2. Memiliki Jiwa yang sehat dan Kuat

3. Memiliki keterampilan bela diri

Page 10: BAB IV ASPEK SDM A. Analisis Kerja dan Job Deskripsi

B. S

Sumber : Olahan penulis,2019

C. Struktur Organisasi

Untuk menjalankan sebuah usaha dibutuhkan orang untuk

memperlancar jalannya operasional. Diperlukan orang yang menguasai

ranah tersebut serupa dengan apa yang dijelaskan oleh Muklis Kanto

(2013 : 2 ) “ mengatakan bahwa orang adalah bagian untuk

penopang,pendobrak dan pelancar untuk mengerakan organisasi agar

tujuan dari organisasi tercapai melalui cara mencapai tujuan tersebut”.

4. Maksimal berumur 45 tahun Minimal 21 tahun

5. Latar pendidikan SMK di bidang ilmu teknologi

atau paham tentang teknologi

6. Dapat dipercaya dan diandalkan

Tempat & Waktu Kerja Tempat :Maintenance & security office

Waktu : Senin – Jumat

Jadwal Kerja : Pagi : 06.30 – 18.30

Siang : 10.30 – 22.30

Malam : 18.30 - 6.30

Page 11: BAB IV ASPEK SDM A. Analisis Kerja dan Job Deskripsi

D. Manning Budget / Anggaran Tenaga Kerja

Hal terpenting dan tidak bisa ditinggalkan dan dilupakan adalah

persoalan pembayaran dan tunjangan kerja ,yaitu menurut UU

Ketenagakerjaan No.13 Tahun 2003 berkenaan tentang kebutuhan yang

harus dipenuhi karyawan berupa upah minimal,jaminan kesehatan dan

keselamatan kerja.

TABEL 4.6

KALKULASI GAJIH PEGAWAI

OWNER

SUPERVISOR

OPERASIONAL

SALES &

MARKETING

FRONT DESK

AGENT HOUSEKEEPING MAINTAIN &

SECURITY

Page 12: BAB IV ASPEK SDM A. Analisis Kerja dan Job Deskripsi

Department Jumlah Gaji (Rp) Tunjangan Asuransi Total

Supervisor

Operational 1 3.000.000 500.000 200.000 3.700.000

Sales &

Marketing 1 3.000.000 400.000 200.000 3.600.000

Maintance &

Security 4 1.900.000 200.000 100.000 2.200.000

Front Desk 2 2.000.000 200.000 100.000 2.300.000

Housekeeping 4 2.000.000 200.000 100.000 2.300.000

Total 12 27.800.000

Total Gaji Pertahun 333.600.000

Rata - Rata Gaji 2.316.667

Sumber : Olahan penulis,2019

Penjabaran pengajihan dan tunjangan yang didapat oleh pegawai rocket capsul yaitu:

Gaji pokok

Pegawai memiliki sesuatu yang harus dipenuhi yaitu gajih utama berdasarkan

peraturan setiap provinsi yang berbeda beda untuk provinsi Jawa Barat

memiliki UMP untuk pegawai biasa seperti Room boys dan security yaitu Rp

1.800.000

Dan untuk bagian supervisor yaitu Rp 3.500.000

Tunjangan Kesehatan

Page 13: BAB IV ASPEK SDM A. Analisis Kerja dan Job Deskripsi

Rocket capsul memberikan tunjangan bonus healty dan juga biaya makan

yang sudah disediakan hotel yaitu kupon makan yang bisa ditukarkan dengan

breakfast,lunch atau pun dinner

E. Service Scape (lay out,PNP)

o Lay out

Penataan ruang Drs The Liang Gie ( 1996 : 90) “penataan komponen

secara baik dengan menjunjung nilai estetika untuk menunjang

pekerjaan karyawan agar lebih nyaman dan juga efektif” arti dari

pernyataan tersebut adalah tata ruang yang penataanya baik

berdampak pada kinerja karyawan yang baik pula.susunan ruang yang

dibuat oleh penulis mengunakan aplikasi 4d yaitu:

1) Eksterior atau Bangunan Luar

Page 14: BAB IV ASPEK SDM A. Analisis Kerja dan Job Deskripsi

GAMBAR 4.1

EKSTERIOR ROCKET CAPSUL

Sumber : Olahan penulis,2019

Page 15: BAB IV ASPEK SDM A. Analisis Kerja dan Job Deskripsi

GAMBAR 4.2

EKSTERIOR ROCKET CAPSUL

Sumber : Olahan penulis,2019

Page 16: BAB IV ASPEK SDM A. Analisis Kerja dan Job Deskripsi

GAMBAR 4.3

EKSTERIOR ROCKET CAPSUL

Sumber : Olahan penulis,2019

Page 17: BAB IV ASPEK SDM A. Analisis Kerja dan Job Deskripsi

2) Lobby

GAMBAR 4.4

LOBBY

Sumber : Olahan penulis,2019

Lobby merupakan ruang tunggu sebelum masuk capsul disini banyak fasilitas yang

tersedia seperti cafeteria,movie room,playstation room agar tamu tidak jenuh menanti

kamar yang kosong.

Page 18: BAB IV ASPEK SDM A. Analisis Kerja dan Job Deskripsi

3) Movie room

GAMBAR 4.5

MOVIE ROOM

Sumber : Olahan penulis,2019

Dirancang seperti bioskop pada umumnya tetapi dengan sekala lebih kecil agar tamu

merasa nyaman menonton film di movie room ini

Page 19: BAB IV ASPEK SDM A. Analisis Kerja dan Job Deskripsi

4) CafetariA

GAMBAR 4.6

CAFETARIA

Sumber : Olahan penulis,2019

Dirancang seperti coffe shop tetapi didalamnya terdapat menu makanan bukan hanya

kopi tetapi banyak set menu makanan memudahkan tamu untuk memilih paket yang

tersedia

Page 20: BAB IV ASPEK SDM A. Analisis Kerja dan Job Deskripsi

5) Counter Front Office

GAMBAR 4.7

FRONT OFFICE

Sumber : Olahan penulis,2019

Dirancang mengunakan karpet tradisional batik Cirebon menambah unsur klasik

tradisional agar sedap dipandang mata

Page 21: BAB IV ASPEK SDM A. Analisis Kerja dan Job Deskripsi

6) Kamar atau Capsul

GAMBAR 4.8

CAPSUL ROOM

Sumber : Olahan penulis,2019

Page 22: BAB IV ASPEK SDM A. Analisis Kerja dan Job Deskripsi

GAMBAR 4.9

CAPSUL ROOM

Sumber : Olahan penulis,2019

Terdiri dari 30 kamar didesain menghap ke pohon pinus agar bisa melihat

pemandangan pohon pinus

Page 23: BAB IV ASPEK SDM A. Analisis Kerja dan Job Deskripsi

7) Toilet

GAMBAR 4.10

TOILET

Sumber : Olahan penulis,2019

Terdiri menjadi 4 bagian 2 untuk cewek dan 2 untuk cowok

Policy and procedure:

1) Dilarang membawa obat obatan terlarang

Page 24: BAB IV ASPEK SDM A. Analisis Kerja dan Job Deskripsi

Untuk seluruh penghuni rocket capsul baik karyawan ataupun

pegawai yang membawa pisikotropika dan obat obatan lainny

yang berbahaya akan ditindak lanjut oleh pihak berwajib

2) Dilarang membawa hewat peliharaan

Untuk konsumen yang membawa hewan peliharaan tidak boleh

dibawa ke capsul ataupun area sekitar lobby kami

menyediakan penitipan hewan yang letaknya di luar rocket

3) Dilarang merokok

Untuk konsumen yang ingin merokok kami menyediakan

tenmpat khusus tidak bisa disembarang tempat merokok bila

konsumen melanggar akan terkena denda 3x lipat dari

pemesanan kamar

4) Cafetaria

Untuk makanan dan minuman tidak bisa terikat dengan

pembayaran kamar tamu di wajibkan membayar langsung di

cafeteria

5) Cancellation

Aturan yang kami lakukan untuk cancel yaitu uang tidak akan

kembali karena sebelumnya tamu telah membuat kesepakatan

dengan rocket

6) Check in – Check out

Page 25: BAB IV ASPEK SDM A. Analisis Kerja dan Job Deskripsi

Untuk jam check in kita tidak ada patokan tergantung tentang

kesediaan kamar dan untuk tamu yang telat check out akan

kena charge sebesar 26%

7) Registrasi

Untuk registrasi tamu wajib memberikan kartu pengenal

kepada pihak hotel dan untuk system pembayaran kami

menyediakan edc dan ovo,dana,gopay