bab 3 analisis dan perancangan - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/doc/bab3/2007-2-00052 if bab...

63
20 BAB 3 ANALISIS DAN PERANCANGAN 3.1 Sejarah Perusahaan PT Tanamas M egah Jayasakti merupakan perusahaan yang bergerak dibidang pemasaran properti atau yang lebih dikenal dengan agen properti. Perusahaan ini berdiri pada tanggal 15 september 2005, dengan alamat Ruko Sentra Niaga Puri Indah Blok T6 no.30 Jakarta Barat. Perusahaan ini didirikan oleh empat orang yaitu : Bapak Mega Tanamas selaku direktur utama, Bapak Yusak M ulyadi selaku direktur marketing, Bapak Budianto Sunarko sebagai marketing manager dan Bapak Ferry Halim sebagai Finance. Tanamas Properti mengalami pertumbuhan dan perkembangan yang sangat baik. Pada awalnya perusahaan ini dimulai dengan 6 orang marketing executive. Awal tahun 2006 terjadi perubahan struktur kepemimpinan perusahaan PT. Tanamas M egah Jayasakti, dikarenakan oleh pengunduran diri beberapa orang dari struktur kepemimpinan perusahaan. Hingga saat ini struktur kepemimpinan yang baru adalah dengan Bapak Mega Tanamas sebagai direktur utamanya, direktur marketing dan manager marketing dijabat oleh Bapak Yusak M ulyadi. Dengan adanya system yang baru maka diangkat beberapa supervisor marketing yaitu : Bapak Adrian Luis, Bapak Bagus Budi, Bapak Indra Purnomo, Bapak Dicky, Bapak Hartono, dan Bapak Purnawarman. M asing-masing Supervisor dapat memimpin maksimal lima orang marketing executive.

Upload: phunganh

Post on 16-Mar-2019

217 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: BAB 3 ANALISIS DAN PERANCANGAN - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/doc/Bab3/2007-2-00052 IF BAB 3.pdf3.1 Sejarah Perusahaan ... Melihat perkembangan perusahaan yang baik maka,

20

BAB 3

ANALISIS DAN PERANCANGAN

3.1 Sejarah Perusahaan

PT Tanamas Megah Jayasakti merupakan perusahaan yang bergerak dibidang

pemasaran properti atau yang lebih dikenal dengan agen properti. Perusahaan ini

berdiri pada tanggal 15 september 2005, dengan alamat Ruko Sentra Niaga Puri

Indah Blok T6 no.30 Jakarta Barat.

Perusahaan ini didirikan oleh empat orang yaitu : Bapak Mega Tanamas

selaku direktur utama, Bapak Yusak Mulyadi selaku direktur marketing, Bapak

Budianto Sunarko sebagai marketing manager dan Bapak Ferry Halim sebagai

Finance. Tanamas Properti mengalami pertumbuhan dan perkembangan yang sangat

baik. Pada awalnya perusahaan ini dimulai dengan 6 orang marketing executive.

Awal tahun 2006 terjadi perubahan struktur kepemimpinan perusahaan PT.

Tanamas Megah Jayasakti, dikarenakan oleh pengunduran diri beberapa orang dari

struktur kepemimpinan perusahaan. Hingga saat ini struktur kepemimpinan yang

baru adalah dengan Bapak Mega Tanamas sebagai direktur utamanya, direktur

marketing dan manager marketing dijabat oleh Bapak Yusak Mulyadi. Dengan

adanya system yang baru maka diangkat beberapa supervisor marketing yaitu :

Bapak Adrian Luis, Bapak Bagus Budi, Bapak Indra Purnomo, Bapak Dicky, Bapak

Hartono, dan Bapak Purnawarman. Masing-masing Supervisor dapat memimpin

maksimal lima orang marketing executive.

Page 2: BAB 3 ANALISIS DAN PERANCANGAN - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/doc/Bab3/2007-2-00052 IF BAB 3.pdf3.1 Sejarah Perusahaan ... Melihat perkembangan perusahaan yang baik maka,

21

Melihat perkembangan perusahaan yang baik maka, pada bulan Agustus

2006 PT. Tanamas Megah Jayasakti membuka cabang baru di Taman Semanan

Indah yang beralamatkan di Apartemen Semanan Indah Alamanda no.10 Jakarta

Barat.

Gambaran Umum:

PT. Tanamas Megah Jayasakti adalah perusahaan yang bergerak dalam

penjualan, pembelian, dan penyewaan properti diantaranya rumah, ruko, gedung,

gudang, tanah, apartemen, office space, rukan, ruang usaha, dan lain-lain. PT.

Tanamas Megah Jayasakti melayani penjualan, pembelian dan penyewaan properti

khusus untuk area Jakarta barat yang meliputi regional Puri Indah, Taman Permata

Buana, Taman Semanan Indah, Interkon Bebon Jeruk, Green Garden, Sunrise

Garden, Kemanggisan, Palmerah, Apartemen Taman Anggrek, Apartemen

Mediterania, Tanjung Duren, Tomang, Grogol, Meruya dan lain-lain.

Tujuan :

Adapun tujuan perusahaan yaitu : memberikan pelayanan yang terbaik pada

setiap konsumennya baik pemilik properti maupun penyewa atau pembeli properti

yang dilakukan sesuai visi dan misi perusahaan. Visi dari perusahaan yaitu : menjadi

perusahaan properti terbesar di Indonesia. Sedangkan misinya adalah : Deliver The

Best Service.

3.2 S truktur Organisasi Perusahaan

Adapun struktur organisasi perusahaan seperti yang tertera pada Gambar 3.1

dibawah ini :

Page 3: BAB 3 ANALISIS DAN PERANCANGAN - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/doc/Bab3/2007-2-00052 IF BAB 3.pdf3.1 Sejarah Perusahaan ... Melihat perkembangan perusahaan yang baik maka,

22

Gam

bar 3

.1 S

trukt

ur O

rgan

isas

i Tan

amas

Page 4: BAB 3 ANALISIS DAN PERANCANGAN - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/doc/Bab3/2007-2-00052 IF BAB 3.pdf3.1 Sejarah Perusahaan ... Melihat perkembangan perusahaan yang baik maka,

23

3.3 Pembagian Tugas dan Tanggung Jawab

Secara garis besar uraian tugas dan tanggung jawab dari masing-masing bagian

adalah sebagai berikut :

Presiden Director

a. Bertindak sebagai pimpinan perusahaan.

b. Menerima laporan perkembangan usaha dan menentukan kebijakan usaha

berdasarkan laporan yang diterima.

c. Memonitor hasil pekerjaan divisi yang berada di bawahnya

Marketing Director

a. Menganalisa data untuk menemukan keputusan strategi marketing berikutnya

b. Membawa strategi seperti promosi beserta detail finansial kepada Presiden

Director

HRD Director

a. Bertemu dengan karyawan untuk mengetahui kepuasan dan tingkat pembelajaran

secara rutin

b. Bertemu dengan atasan untuk mengetahui apakah karyawan telah menempatkan

skill secara benar

Page 5: BAB 3 ANALISIS DAN PERANCANGAN - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/doc/Bab3/2007-2-00052 IF BAB 3.pdf3.1 Sejarah Perusahaan ... Melihat perkembangan perusahaan yang baik maka,

24

Marketing Manager

a. Bertindak sebagai wakil direktur

b. Memonitor hasil pekerjaan sub divisi yang berada di bawahnya.

c. Menerima laporan yang berkaitan dengan operasional usaha.

d. Mengatur seluruh alur operasional perusahaan

Engineer Manager

a. Bertindak sebagai pengelola aset perusahaan

b. Menambah perangkat baru sesuai kebutuhan

Supervisor Marketing

a. Menjadi wakil dari marketing manager.

b. Mentraining dan membimbing marketing executive baru.

c. Mengkoordinasi marketing executive yang dipimpinnya.

Executive Marketing

a. Melakukan pendekatan terhadap calon-calon pembeli potensial

b. Melakukan pemeliharaan hubungan dengan pelanggan-pelanggan usaha

c. Mencari calon-calon pelanggan potensial.

HRD Staff

a. Sebagai wakil dari HRD Director

Page 6: BAB 3 ANALISIS DAN PERANCANGAN - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/doc/Bab3/2007-2-00052 IF BAB 3.pdf3.1 Sejarah Perusahaan ... Melihat perkembangan perusahaan yang baik maka,

25

Engineer Staff

a. Melakukan maintenance aset secara rutin

b. Melakukan troubleshooting bila terdapat kesalahan pada komputer

Administrator and Finance

a. Menghitung pajak pembelian dan penjualan

b. Membuat laporan neraca

c. Membuat laporan laba-rugi

d. Membuat laporan keuangan bulanan, yang meliputi : merecord transaksi kas

besar dan membuat rekonsiliasi bank

e. Mengurus stock opname tiap akhir bulannya untuk kemudian dibuat laporan.

Receptionist

a. Menerima pesanan dari konsumen lewat telepon dan menyampaikannya kepada

yang bersangkutan.

b. Bertindak sebagai front-desk yang melayani konsumen dan memberikan

informasi singkat mengenai perusahaan beserta properti yang ditawarkan.

Designer

a. Merancang dan membuat desain khususnya untuk membuat pamflet, selebaran

mengenai properti yang dipasarkan.

Page 7: BAB 3 ANALISIS DAN PERANCANGAN - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/doc/Bab3/2007-2-00052 IF BAB 3.pdf3.1 Sejarah Perusahaan ... Melihat perkembangan perusahaan yang baik maka,

26

Programmer

a. Merancang dan membuat aplikasi untuk perusahaan yang dapat mempermudah

kinerja perusahaan.

b. Membawa perusahaan berkembang kearah computer-based.

3.4 Analisis Sistem Yang Berjalan

Sebagai agen properti, PT. Tanamas Megah Jayasakti bertindak sebagai

perantara antara konsumen pencari rumah dan pembeli rumah. Data tentang properti

yang dijual didapat dari inisiatif penjual rumah sendiri, atau didapat melalui hasil

pencarian karyawan-karyawan executive marketing. Adapun sistem yang sedang

berjalan saat ini dapat digambarkan dengan tahapan berikut:

Gambar 3.2 Sistem yang Sedang Berjalan

Tahapan tersebut dapat dijelaskan sebagai berikut:

1. Listing

Langkah awal yang dilakukan executive marketing PT. Tanamas Megah

Jayasakti adalah mendapatkan sumber informasi tentang properti yang

sedang dan akan dijual. Informasi ini didapat dengan cara:

- Call in

Yaitu mendapatkan informasi dengan melihat iklan di koran

Listing Promosi Antar client

Negosiasi Closing

Page 8: BAB 3 ANALISIS DAN PERANCANGAN - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/doc/Bab3/2007-2-00052 IF BAB 3.pdf3.1 Sejarah Perusahaan ... Melihat perkembangan perusahaan yang baik maka,

27

- Farming area

Mendapatkan informasi berdasarkan FSBO (For Sale By

Owner)

Staf executive marketing kemudian mendatangi lokasi properti tersebut, bertemu

dengan vendor, dan mengambil gambarnya.

2. Promosi

Selain aktif mencari informasi, PT. Tanamas Megah Jayasakti juga

menerapkan strategi promosi berupa media cetak yang disebar di seluruh

area Jakarta Barat. Adapun bentuk dari promosi tersebut adalah:

- Papan kecil

Berbentuk seperti sticker berukuran 30x40cm sebanyak lima

lembar

- Papan besar

Berupa papan logo PT. Tanamas Megah Jayasakti berukuran

60x40cm.

- Spanduk

- LBD (Letter Box Drop)

Berupa brosur yang dikirimkan secara berkala dan acak ke

warga DKI Jakarta.

- Iklan koran

- Internet

Page 9: BAB 3 ANALISIS DAN PERANCANGAN - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/doc/Bab3/2007-2-00052 IF BAB 3.pdf3.1 Sejarah Perusahaan ... Melihat perkembangan perusahaan yang baik maka,

28

3. Antar client

Setelah mendapatkan informasi properti secara lengkap dan

mempromosikannya, maka jika terdapat client yang tertarik dengan

properti yang bersangkutan, staf executive marketing dari PT. Tanamas

Megah Jayasakti akan mengatur pertemuan. Dalam hal ini inspeksi lokasi

properti secara langsung oleh client.

4. Negosiasi

Jika client merasa tertarik dengan properti yang bersangkutan, maka

pihak executive marketing akan mempertemukan client dengan vendor

untuk negosiasi lebih lanjut.

5. Closing

Jika client dan vendor menemukan kata sepakat, executive marketing PT.

Tanamas Megah Jayasakti akan mengatur proses serah terima properti,

seperti surat kepemilikan properti yang dihadiri client dan vendor.

Page 10: BAB 3 ANALISIS DAN PERANCANGAN - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/doc/Bab3/2007-2-00052 IF BAB 3.pdf3.1 Sejarah Perusahaan ... Melihat perkembangan perusahaan yang baik maka,

29

3.5 Analisis Permasalahan

Penulis mendapati dinding-dinding pada PT. Tanamas Megah Jayasakti telah

penuh dengan pamflet-pamflet properti yang dijual saat pertama kali mengunjungi

perusahaan. Pihak manajemen PT. Tanamas Megah Jayasakti sendiri menyadari hal

ini. Semua data properti tidak akan muat untuk ditempel pada notice board. Untuk

itu diperlukan suatu solusi yang efektif sekaligus interaktif untuk meningkatkan

pelayanan. PT. Tanamas Megah Jayasakti juga belum memiliki sistem yang dapat

mengorganisir data properti secara efektif. Data properti yang telah di-input hanya

berguna untuk kepentingan staf PT. Tanamas Megah Jayasakti, sementara calon

pembeli baru dapat melihat data tersebut setelah dicetak pada brosur dan ditempel

pada notice board. Selain itu sebagian besar staf PT. Tanamas Megah Jayasakti

mengalami kesulitan dalam memberikan informasi secara detail kepada calon

pembeli, yang tentunya dapat menyebabkan hilangnya minat calon pembeli pada

properti yang ditawarkan perusahaan.

Salah satu solusi terbaik yang penulis temukan adalah dengan membuat suatu

sistem dimana pengunjung dapat melihat-lihat atau mencari data properti yang

diinginkan secara mudah dan cepat. Implementasi dari solusi ini adalah dengan

membangun suatu kios informasi berbasis multimedia, suatu sistem interaktif yang

akan memberikan pengalaman baru dalam pencarian data.

Page 11: BAB 3 ANALISIS DAN PERANCANGAN - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/doc/Bab3/2007-2-00052 IF BAB 3.pdf3.1 Sejarah Perusahaan ... Melihat perkembangan perusahaan yang baik maka,

30

3.6 Analisis Kebutuhan Sistem

3.6.1 Kuisioner kepada calon pembeli

Untuk menganalisa kebutuhan sistem dari end user, penulis

menyebarkan kuisioner kepada calon pembeli yang datang ke PT. Tanamas

Megah Jayasakti. Pembagian kuisioner tersebut dibantu oleh staf pemasaran

yang berada di sana dengan meminta kesediaan calon pembeli untuk

meluangkan sedikit waktunya mengisi kuisioner. Hasilnya berhasil

dikumpulkan 60 orang yang mengisi kuisioner tersebut.

No Keterangan Responden Persentase

1 Dari mana Anda memperoleh informasi mengenai

unit properti PT. Tanamas Megah Jayasakti?

(jawaban Anda dapat lebih dari satu)

Brosur / iklan

Saudara / teman

Pameran properti

Lainnya,…………………………….

45

7

5

3

75%

12%

8%

5%

Tabel 3.1 Memperoleh informasi

Dari pertanyaan pertama dapat disimpulkan bahwa informasi mengenai unit

properti PT. Tanamas Megah Jayasakti lebih banyak diperoleh melalui brosur/iklan,

terutama brosur yang ditempatkan pada kantor pemasaran PT. Tanamas Megah

Jayasakti.

Page 12: BAB 3 ANALISIS DAN PERANCANGAN - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/doc/Bab3/2007-2-00052 IF BAB 3.pdf3.1 Sejarah Perusahaan ... Melihat perkembangan perusahaan yang baik maka,

31

75%

12%

8% 5%Brosur / iklan

Saudara / teman

Pameran

Lain-lain

Diagram 3.1 Memperoleh informasi

No Keterangan Responden Persentase

2 Kesulitan apa yang biasanya ditemui oleh Anda

sebagai calon pembeli? (jawaban dapat lebih dari

satu)

Informasi mengenai unit properti tidak

lengkap

Kurangnya informasi unit properti PT.

Tanamas Megah Jayasakti yang

disediakan di kantor pemasaran sehingga

calon pembeli sulit membayangkan atau

memvisualisasi

Marketing hanya bisa memberikan

keterangan berupa percakapan dan foto

properti

Lainnya,…………………………….

11

37

7

5

18%

62%

12%

8%

Tabel 3.2 Kesulitan yang ditemui calon pembeli

Page 13: BAB 3 ANALISIS DAN PERANCANGAN - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/doc/Bab3/2007-2-00052 IF BAB 3.pdf3.1 Sejarah Perusahaan ... Melihat perkembangan perusahaan yang baik maka,

32

Dari pertanyaan kedua dapat disimpulkan bahwa banyak calon pembeli mengalami

kesulitan untuk mengetahui informasi unit properti PT. Tanamas Megah Jayasakti,

yang dikarenakan kurangnya informasi yang disediakan sehingga calon pembeli sulit

untuk membayangkan/memvisualisasikannya.

18%

62%

12%8%

Informasi produk tidaklengkap

Kurangnya informasiunit properti

Marketing menjelaskanberupa percakapan danfoto saja

Lain-lain

Diagram 3.2 Kesulitan yang ditemui calon pembeli

No Keterangan Responden Persentase

3 Berapa lama waktu yang Anda butuhkan untuk

mencari properti yang Anda inginkan?

< 5 menit

5 – 10 menit

> 10 menit

7

10

43

12%

17%

71%

Tabel 3.3 Waktu pencarian data properti.

Dari pertanyaan ketiga dapat disimpulkan bahwa waktu yang diperlukan

calon pembeli untuk mencari data properti yang dibutuhkan cukup memakan waktu,

karena proses pencariannya masih manual.

Page 14: BAB 3 ANALISIS DAN PERANCANGAN - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/doc/Bab3/2007-2-00052 IF BAB 3.pdf3.1 Sejarah Perusahaan ... Melihat perkembangan perusahaan yang baik maka,

33

12%

17%

71%

< 5 menit

5 - 10 menit

> 10 menit

Diagram 3.3 Waktu pencarian data properti

No Keterangan Responden Persentase

4 Apakah informasi yang diberikan oleh para

Marketing PT. Tanamas Megah Jayasakti lengkap?

Sangat tidak lengkap

Tidak lengkap

Kurang lengkap

Lengkap

Sangat lengkap

1 9

27

19 4

1%

15%

45%

32%

7%

Tabel 3.4 Kelengkapan informasi yang diberikan staf marketing

Dari pertanyaan keempat dapat disimpulkan bahwa informasi yang diberikan

dari marketing PT. Tanamas Megah Jayasakti kepada calon pembeli masih kurang

lengkap.

1% 15%

45%

32%

7% Sangat tidak lengkap

Tidak lengkap

Kurang lengkap

Lengkap

Sangat Lengkap

Diagram 3.4 Kelengkapan informasi yang diberikan staf marketing

Page 15: BAB 3 ANALISIS DAN PERANCANGAN - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/doc/Bab3/2007-2-00052 IF BAB 3.pdf3.1 Sejarah Perusahaan ... Melihat perkembangan perusahaan yang baik maka,

34

No Keterangan Responden Persentase

5 Informasi apa sajakah yang Anda butuhkan?

(Jawaban dapat lebih dari satu)

Lokasi unit properti

Dimensi atau luas bangunan

Harga

Profil perusahaan

Lainnya,…………………………….

21 7

21 2 9

35%

12%

35%

3%

15%

Tabel 3.5 Informasi yang dibutuhkan calon pembeli

Dari persentase pertanyaan kelima dapat disimpulkan bahwa informasi yang

dibutuhkan untuk calon pembeli yaitu informasi harus mengandung lokasi unit

properti dan harga.

35%

12%35%

3%15%

Lokasi Unit properti

Dimensi atau luasbangunanHarga

Profil perusahaan

Lain-lain

Diagram 3.5 Informasi yang dibutuhkan calon pembeli

Page 16: BAB 3 ANALISIS DAN PERANCANGAN - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/doc/Bab3/2007-2-00052 IF BAB 3.pdf3.1 Sejarah Perusahaan ... Melihat perkembangan perusahaan yang baik maka,

35

No Keterangan Responden Persentase

6 Sebagaimana besar ketertarikan Anda terhadap

media informasi yang disampaikan lewat media

cetak?

Sangat tidak tertarik

Tidak tertarik

Kurang tertarik

Tertarik

Sangat tertarik

3 7

25

19 6

5%

12%

42%

31%

10%

Tabel 3.6 Ketertarikan calon pembeli terhadap media cetak

Dari pertanyaan keenam dapat disimpulkan bahwa kebanyakan calon

pembeli kurang tertarik terhadap media informasi yang disampaikan lewat media

cetak.

5% 12%

42%

31%

10% Sangat tidak tertarik

Tidak tertarik

Kurang tertarik

Tertar ik

Sangat tertar ik

Diagram 3.6 Ketertarikan calon pembeli terhadap media cetak

Page 17: BAB 3 ANALISIS DAN PERANCANGAN - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/doc/Bab3/2007-2-00052 IF BAB 3.pdf3.1 Sejarah Perusahaan ... Melihat perkembangan perusahaan yang baik maka,

36

No Keterangan Responden Persentase

7 Sebagaimana besar ketertarikan Anda terhadap

media informasi yang disampaikan lewat media

elektronik?

Sangat tidak tertarik

Tidak tertarik

Kurang tertarik

Tertarik

Sangat tertarik

1

4

9

31

15

1%

7%

15%

52%

25%

Tabel 3.7 Ketertarikan calon pembeli terhadap media elektronik

Dari pertanyaan ketujuh dapat disimpulkan bahwa kebanyakan calon pembeli

tertarik terhadap media informasi yang disampaikan lewat media elektronik.

1% 7%15%

52%

25% Sangat tidak tertarik

Tidak tertarik

Kurang tertarik

Tertar ik

Sangat ter tar ik

Diagram 3.7 Ketertarikan calon pembeli terhadap media elektronik

Page 18: BAB 3 ANALISIS DAN PERANCANGAN - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/doc/Bab3/2007-2-00052 IF BAB 3.pdf3.1 Sejarah Perusahaan ... Melihat perkembangan perusahaan yang baik maka,

37

No Keterangan Responden Persentase

8 Menurut Anda apakah penyampaian informasi

lewat media cetak yang selama ini dilakukan PT.

Tanamas Megah Jayasakti cukup efektif?

Sangat tidak efektif

Tidak efektif

Kurang efektif

Efektif

Sangat efektif

2

10

25

21

2

3%

17%

42%

35%

3%

Tabel 3.8 Keefektikan informasi lewat media cetak kepada calon pembeli

Dari pertanyaan kedelapan dapat disimpulkan bahwa penyampaian informasi

lewat media cetak yang selama ini dilakukan oleh PT. Tanamas Megah Jayasakti

yang diberikan kepada calon pembeli adalah kurang efektif.

3%17%

42%

35%

3%Sangat tidak efektif

Tidak efektif

Kurang efektif

Efektif

Sangat efektif

Diagram 3.8 Keefektifan informasi lewat media cetak kepada calon pembeli

Page 19: BAB 3 ANALISIS DAN PERANCANGAN - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/doc/Bab3/2007-2-00052 IF BAB 3.pdf3.1 Sejarah Perusahaan ... Melihat perkembangan perusahaan yang baik maka,

38

No Keterangan Responden Persentase

9 Bagaimana pendapat Anda bila media informasi

yang digunakan PT. Tanamas Megah Jayasakti

berupa kios informasi yang menarik dan interaktif?

Sangat tidak setuju

Tidak setuju

Kurang setuju

Setuju

Sangat setuju

0

1

0

15

44

0%

1%

0%

25%

74%

Tabel 3.9 Pendapat responden terhadap kios informasi

Dari pertanyaan kesembilan dapat disimpulkan bahwa calon pembeli sangat

setuju akan penerapan media informasi yang digunakan PT. Tanamas Megah

Jayasakti dalam bentuk kios informasi.

0%1%0%25%

74%

Sangat tidak setuju

Tidak setuju

Kurang setuju

Setuju

Sangat setuju

Diagram 3.9 Pendapat responden terhadap kios informasi

Page 20: BAB 3 ANALISIS DAN PERANCANGAN - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/doc/Bab3/2007-2-00052 IF BAB 3.pdf3.1 Sejarah Perusahaan ... Melihat perkembangan perusahaan yang baik maka,

39

No Keterangan Responden Persentase

10 Menurut Anda dimanakah sebaiknya kios

informasi ditempatkan? (Jawaban dapat lebih

dari satu)

Kantor pemasaran PT. Tanamas Megah

Jayasakti

Pameran

Lainnya,…………………………….

45

14 1

75%

24%

1%

Tabel 3.10 Penempatan kios informasi

Dari pertanyaan kesepuluh dapat disimpulkan bahwa calon pembeli lebih

membutuhkan kios informasi yang ditempatkan di kantor pemasaran PT. Tanamas

Megah Jayasakti.

75%

24%1% Kantor Pemasaran

PT. Tanamas MegahJayasaktiPameran

Lain-lain

Diagram 3.10 Penempatan kios informasi

Page 21: BAB 3 ANALISIS DAN PERANCANGAN - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/doc/Bab3/2007-2-00052 IF BAB 3.pdf3.1 Sejarah Perusahaan ... Melihat perkembangan perusahaan yang baik maka,

40

Dari hasil kuisioner calon pembeli di atas, maka dapat disimpulkan

berdasarkan persentase dari yang terbesar sebagai berikut:

No Keterangan Responden Persentase

1 Informasi mengenai unit properti PT. Tanamas

Megah Jayasakti lebih banyak diperoleh melalui

brosur/iklan

45 75%

2 Kesulitan yang biasa ditemui oleh calon pembeli

adalah kurangnya informasi yang disediakan

37 62%

3 Waktu yang dibutuhkan calon pembeli dalam

mencari property yang diinginkan > 10 menit

43 71%

4 Informasi yang diberikan oleh para marketing

PT. Tanamas Megah Jayasakti kurang lengkap

27 45%

5 Informasi properti yang dibutuhkan oleh calon

pembeli meliputi harga dan lokasi unit properti

42 70%

6 Calon pembeli kurang tertarik terhadap media

informasi yang disampaikan lewat media cetak

25 42%

7 Calon pembeli tertarik terhadap media informasi

yang disampaikan lewat media elektronik

31 52%

8 Penyampaian informasi lewat media cetak yang

selama ini dilakukan oleh PT. Tanamas Megah

Jayasakti kepada calon pembeli kurang efektif

25 42%

Page 22: BAB 3 ANALISIS DAN PERANCANGAN - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/doc/Bab3/2007-2-00052 IF BAB 3.pdf3.1 Sejarah Perusahaan ... Melihat perkembangan perusahaan yang baik maka,

41

9 Calon pembeli sangat setuju akan penerapan

media informasi lewat bantuan kios informasi

44 74%

10 Calon pembeli menyimpulkan penempatan kios

informasi sebaiknya di kantor pemasaran PT.

Tanamas Megah Jayasakti

45 75%

Tabel 3.11 Kesimpulan kuisioner calon pembeli berdasarkan persentase terbesar

3.6.2 Kuisioner kepada staff dan karyawan

Untuk mengevaluasi kinerja karyawan terhadap sistem yang sedang

berjalan, kuisioner turut dibagikan kepada staf pemasaran dan karyawan PT.

Tanamas Megah Jayasakti. Hasilnya berhasil dikumpulkan 15 orang yang

mengisi kuisioner tersebut.

No Keterangan Responden Persentase

1 Bagi Anda yang pernah melayani calon pembeli,

apakah Anda menemui kesulitan pada saat

menjelaskan informasi kepada calon pembeli?

Sering

Cukup sering

Hampir tidak pernah

4

9

2

27%

60%

13%

Tabel 3.12 Frekuensi kesulitan

Page 23: BAB 3 ANALISIS DAN PERANCANGAN - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/doc/Bab3/2007-2-00052 IF BAB 3.pdf3.1 Sejarah Perusahaan ... Melihat perkembangan perusahaan yang baik maka,

42

Dari pertanyaan pertama dapat disimpulkan bahwa staf pemasaran cukup

sering mengalami kesulitan dalam memberikan informasi kepada calon pembeli.

27%

60%

13%Sering

Cukup sering

Hampir tidak pernah

Diagram 3.11 Frekuensi kesulitan

No Keterangan Responden Persentase

2 Jika pada no.1 Anda menjawab sering atau cukup

sering maka informasi apa sajakah yang biasanya

cukup sulit dijelaskan kepada calon pembeli?

(jawaban dapat lebih dari satu)

Mengenai lokasi unit properti

Mengenai visualisasi properti

Mengenai cara pembayaran

Mengenai diskon

Lainnya,…………………………….

2

10 0 0 3

13%

67%

0%

0%

20%

Tabel 3.13 Informasi yang sulit dijelaskan

Dari pertanyaan kedua dapat disimpulkan bahwa kesulitan yang cukup sering

dialami staf berhubungan dengan visualisasi properti yang bersangkutan.

Page 24: BAB 3 ANALISIS DAN PERANCANGAN - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/doc/Bab3/2007-2-00052 IF BAB 3.pdf3.1 Sejarah Perusahaan ... Melihat perkembangan perusahaan yang baik maka,

43

13%

67%

0%0%

20%

Mengenai lokasi unitpropertiMengenai visualisasipropertiMengenai carapembayaranMengenai diskon

Lain-lain

Diagram 3.12 Informasi yang sulit dijelaskan

No Keterangan Responden Persentase

3 Menurut Anda apakah informasi yang disebarkan

oleh perusahaan berupa brosur atau iklan di

majalah merupakan informasi yang lengkap dan

terbaru (up-to-date)?

Sangat tidak lengkap

Tidak lengkap

Kurang lengkap

Lengkap

Sangat lengkap

0 0 3

11 1

0%

0%

20%

73%

7%

Tabel 3.14 Kelengkapan informasi

Dari pertanyaan ketiga dapat disimpulkan bahwa secara keseluruhan,

informasi yang diberikan oleh PT. Tanamas Megah Jayasakti menurut para staf

marketing sudah lengkap.

Page 25: BAB 3 ANALISIS DAN PERANCANGAN - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/doc/Bab3/2007-2-00052 IF BAB 3.pdf3.1 Sejarah Perusahaan ... Melihat perkembangan perusahaan yang baik maka,

44

0%0%

40%

53%

7% Sangat tidak lengkap

Tidak lengkap

Kurang lengkap

Lengkap

Sangat lengkap

Diagram 3.13 Kelengkapan informasi

No Keterangan Responden Persentase

4 Menurut Anda apakah diperlukan sistem kios

informasi untuk membantu memberikan informasi

yang lengkap dan terbaru kepada calon pembeli?

Sangat tidak perlu

Tidak perlu

Kurang perlu

Perlu

Sangat perlu

0

0

0

10

5

0%

0%

0%

67%

33%

Tabel 3.15 Keperluan penerapan kios informasi

Dari pertanyaan keempat, dapat disimpulkan bahwa para staf marketing

membutuhkan suatu sistem berupa kios informasi yang dapat menyajikan informasi

yang lengkap dan terbaru.

Page 26: BAB 3 ANALISIS DAN PERANCANGAN - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/doc/Bab3/2007-2-00052 IF BAB 3.pdf3.1 Sejarah Perusahaan ... Melihat perkembangan perusahaan yang baik maka,

45

0%0%0%

67%

33%

Sangat tidak perlu

Tidak perlu

Kurang per lu

Perlu

Sangat perlu

Diagram 3.14 Keperluan penerapan kios informasi

No Keterangan Responden Persentase

5 Jika pada no.4 Anda rasa perlu, maka informasi apa

sajakah yang perlu ditampilkan pada sistem kios

informasi tersebut?

Lokasi unit properti

Foto bangunan

Dimensi atau luas bangunan

Harga

Lainnya,…………………………….

4

4

3

2

2

27%

27%

20%

13%

13%

Tabel 3.16 Informasi yang perlu ditampilkan

Dari pertanyaan kelima dapat disimpulkan bahwa informasi yang perlu

ditampilkan pada kios informasi mencakup lokasi, foto, dimensi, dan harga properti.

Page 27: BAB 3 ANALISIS DAN PERANCANGAN - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/doc/Bab3/2007-2-00052 IF BAB 3.pdf3.1 Sejarah Perusahaan ... Melihat perkembangan perusahaan yang baik maka,

46

27%

27%20%

13%

13%

Lokasi unit properti

Foto bangunan

Dimensi atau luasbangunanHarga

Lain-lain

Diagram 3.15 Informasi yang perlu ditampilkan

No Keterangan Responden Persentase

6 Fasilitas tambahan apa sajakah yang ingin Anda

dapatkan dari kios informasi tersebut? (jawaban

dapat lebih dari satu)

Manajemen data (insert, delete, update)

Guest book

Peta lokasi PT. Tanamas Megah Jayasakti

Company profile & policy

Lainnya,…………………………….

8

1

3

3

0

53%

7%

20%

20%

0%

Tabel 3.17 Fitur tambahan yang diperlukan

Dari pertanyaan keenam dapat disimpulkan bahwa kios informasi harus

memiliki kemampuan manajemen data seperti insert, update, dan delete.

Page 28: BAB 3 ANALISIS DAN PERANCANGAN - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/doc/Bab3/2007-2-00052 IF BAB 3.pdf3.1 Sejarah Perusahaan ... Melihat perkembangan perusahaan yang baik maka,

47

33%

47%

0%0%

20%

Manajemendata(insert, update,delete)Guest Book

Peta Lokasiperusahaan

Company profile &policy

Lain-lain

Diagram 3.16 Fitur tambahan yang diperlukan

No Keterangan Responden Persentase

7 Menurut Anda apakah diperlukan kios informasi

untuk ditempatkan di ruang karyawan?

Sangat tidak perlu

Tidak perlu

Kurang perlu

Perlu

Sangat perlu

0 0 0 4

11

0%

0%

0%

27%

73%

Tabel 3.18 Penempatan kios informasi

Dari pertanyaan ketujuh dapat disimpulkan bahwa staf marketing sangat

memerlukan kios informasi yang ditempatkan di ruang karyawan, khususnya untuk

manajemen data.

Page 29: BAB 3 ANALISIS DAN PERANCANGAN - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/doc/Bab3/2007-2-00052 IF BAB 3.pdf3.1 Sejarah Perusahaan ... Melihat perkembangan perusahaan yang baik maka,

48

0%0%0%27%

73%

Sangat tidak perlu

Tidak perlu

Kurang perlu

Perlu

Sangat per lu

Diagram 3.17 Penempatan kios informasi

No Keterangan Responden Persentase

8 Harapan apa sajakah yang Anda inginkan dengan

adanya kios informasi?

Meningkatkan jumlah konsumen

Meningkatnya kepuasan konsumen

Meningkatnya prestisius perusahaan

Lainnya,…………………………….

6 5 4 0

40%

33%

27%

0%

Tabel 3.19 Harapan dari penerapan kios informasi

Dari pertanyaan kedelapan dapat disimpulkan bahwa para staf percaya

dengan penerapan kios informasi kepuasan konsumen, jumlah konsumen, dan

tingkat prestisius perusahaan akan meningkat.

Page 30: BAB 3 ANALISIS DAN PERANCANGAN - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/doc/Bab3/2007-2-00052 IF BAB 3.pdf3.1 Sejarah Perusahaan ... Melihat perkembangan perusahaan yang baik maka,

49

40%

33%

27%0% Meningkatkan jumlah

konsumen

Meningkatkankepuasan konsumen

MeningkatnyaprestisiusperusahaanLain-lain

Diagram 3.18 Harapan dari penerapan kios informasi

No Keterangan Responden Persentase

9 Menurut Anda apakah yang paling penting dari

perancangan kios informasi?

Desain menarik

Kelengkapan data

Kemudahan pengoperasian

Lainnya,…………………………….

4 7 4 0

27%

46%

27%

0%

Tabel 3.20 Faktor penting dalam kios informasi

Dari pertanyaan kesembilan dapat disimpulkan bahwa kelengkapan data

merupakan faktor yang terpenting dalam perancangan kios informasi, dan ditopang

dengan desain yang menarik dan kemudahan pengoperasian.

Page 31: BAB 3 ANALISIS DAN PERANCANGAN - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/doc/Bab3/2007-2-00052 IF BAB 3.pdf3.1 Sejarah Perusahaan ... Melihat perkembangan perusahaan yang baik maka,

50

27%

46%

27%0% Desain menarik

Kelangkapan data

Kemudahanpengoperasian

Lain-lain

Diagram 3.19 Faktor penting dalam kios informasi

No Keterangan Responden Persentase

10 Apakah Anda setuju kios informasi yang dibuat

dapat meningkatkan ketertarikan konsumen?

Sangat tidak setuju

Tidak setuju

Kurang setuju

Setuju

Sangat setuju

0 0 0

10 5

0%

0%

0%

67%

33%

Tabel 3.21 Pendapat staf mengenai ketertarikan konsumen

Dari pertanyaan kesepuluh dapat disimpulkan bahwa mayoritas staf optimis

kios informasi yang diterapkan akan meningkatkan ketertarikan konsumen terhadap

pencarian properti.

Page 32: BAB 3 ANALISIS DAN PERANCANGAN - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/doc/Bab3/2007-2-00052 IF BAB 3.pdf3.1 Sejarah Perusahaan ... Melihat perkembangan perusahaan yang baik maka,

51

0%0%0%

67%

33%Sangat tidak setuju

Tidak setuju

Kurang setuju

Setuju

Sangat setuju

Diagram 3.20 Pendapat staf mengenai ketertarikan konsumen

Dari hasil kuisioner staf pemasaran dan karyawan PT. Tanamas Megah

Jayasakti di atas, maka dapat disimpulkan berdasarkan persentase dari yang terbesar

sebagai berikut:

No Keterangan Responden Persentase

1 Staf pemasaran cukup sering mengalami

kesulitan dalam memberikan informasi kepada

calon pembeli.

9 60%

2 Kesulitan yang sering dialami staf berhubungan

dengan visualisasi properti yang bersangkutan

10 67%

3 Secara keseluruhan, informasi yang diberikan

oleh PT. Tanamas Megah Jayasakti menurut para

staf marketing sudah lengkap

11 73%

4 Para staf marketing membutuhkan suatu sistem

berupa kios informasi yang dapat menyajikan

informasi lengkap dan terbaru

10 67%

Page 33: BAB 3 ANALISIS DAN PERANCANGAN - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/doc/Bab3/2007-2-00052 IF BAB 3.pdf3.1 Sejarah Perusahaan ... Melihat perkembangan perusahaan yang baik maka,

52

5 Informasi yang perlu ditampilkan pada kios

informasi mencakup lokasi unit properti dan foto

bangunan

8 54%

6 Kios informasi harus memiliki kemampuan

manajemen data seperti insert, update, dan delete

8 53%

7 Staf marketing sangat memerlukan kios informasi

untuk ditempatkan di ruang karyawan

11 73%

8 Para staf percaya dengan penerapan kios

informasi dapat meningkatkan jumlah konsumen

6 40%

9 Kelengkapan data merupakan faktor terpenting

dalam perancangan kios informasi

7 46%

10 Staf optimis kios informasi yang diterapkan akan

meningkatkan ketertarikan konsumen terhadap

pencarian data properti

10 67%

Tabel 3.22 Hasil kuisioner staf dan karyawan berdasarkan persentase terbesar

Page 34: BAB 3 ANALISIS DAN PERANCANGAN - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/doc/Bab3/2007-2-00052 IF BAB 3.pdf3.1 Sejarah Perusahaan ... Melihat perkembangan perusahaan yang baik maka,

53

3.7 Masalah Yang Dihadapi

Berdasarkan hasil kuisioner maka diperoleh beberapa masalah cari calon

pembeli yaitu antara lain :

1. Calon pembeli kurang mendapatkan gambaran tentang visualisasi unit

properti

Tidak semua unit properti yang ditawarkan dalam brosur mempunyai

keterangan berupa foto atau sketsa properti.

2. Informasi unit properti yang kurang lengkap

Calon pembeli bergantung sepenuhnya kepada staf marketing untuk

mendapatkan informasi secara mendetail mengenai unit properti, misalnya

dimensi dari luas bangunan, lokasi, dan lain sebagainya. Juga informasi lain

mengenai cara pembayaran.

Sedangkan dari pihak marketing masalah yang dihadapi antara lain :

1. Staf cukup sering mengalami kesulitan memberikan informasi kepada calon

pembeli. Hal ini disebabkan karena PT. Tanamas Megah Jayasakti hanya

memiliki data numerik dari properti beserta foto yang terbatas visualisasinya.

2. Informasi yang diberikan brosur kurang lengkap dan tidak up-to-date.

Ini disebabkan biaya yang tidak sedikit untuk mencetak brosur baru. Serta

launching unit properti baru yang waktunya tidak ditentukan.

3.8 Usulan Pemecahan Masalah

Berdasarkan analisis permasalahan yang ada pada sistem yang sedang

berjalan maka kami mencari solusi dengan mengembangkan kios informasi

mengenai unit properti yang ada pada PT. Tanamas Megah Jayasakti. Sistem

Page 35: BAB 3 ANALISIS DAN PERANCANGAN - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/doc/Bab3/2007-2-00052 IF BAB 3.pdf3.1 Sejarah Perusahaan ... Melihat perkembangan perusahaan yang baik maka,

54

yang diterapkan akan dibuat sesuai dengan kebutuhan pihak perusahaan dan para

calon pembeli, sehingga kios informasi yang berbasiskan multimedia ini dapat

menjadi sarana dan alat bantu dalam bidang properti.

Dengan sistem kios infomasi ini calon pembeli dapat memperoleh semua

informasi mengenai properti seperti dimensi dari properti, video properti, serta

harga properti. Dan informasi lain yang lebih mendetail tentang cara pembelian

properti, cara pembayaran properti. Dengan memberikan tampilan yang menarik

dan user friendly diharapkan calon pembeli dapat lebih jelas memperoleh

informasi properti yang sesuai dengan kebutuhan calon pembeli.

Sedangkan untuk pihak pemasaran sistem kios informasi ini akan dapat di-

update dan di-delete sehingga data yang ditampilkan adalah data yang selalu up-

to-date. Data yang ada dilengkapi dengan keterangan dari properti seperti nama

properti, video properti, dimensi properti.

3.9 Diagram Hierarki

Diagram Hierarki merupakan bagan yang menggambarkan urutan-urutan

proses yang ada dalam system yang digambarkan berdasarkan perumusan

masalah yang ada sehingga memudahkan penyelesaian masalah.

Masalah yang ada dalam kios informasi pada PT. Tanamas Megah

Jayasakti dapat digambarkan diagram hierarki sebagai berikut :

Page 36: BAB 3 ANALISIS DAN PERANCANGAN - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/doc/Bab3/2007-2-00052 IF BAB 3.pdf3.1 Sejarah Perusahaan ... Melihat perkembangan perusahaan yang baik maka,

55

Gambar 3.3 Diagram Hierarki Main Menu

Gambar 3.4 Diagram Hierarki Property List

Main Menu

Property List

Company Profile

Company Policy

Data Maintenance

MAP About Help (?)

Property List

Spesifikasi Properti

Fasilitas Properti

Image & Video

Search Alamat Properti

No. Telp Properti

Help (?)

Page 37: BAB 3 ANALISIS DAN PERANCANGAN - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/doc/Bab3/2007-2-00052 IF BAB 3.pdf3.1 Sejarah Perusahaan ... Melihat perkembangan perusahaan yang baik maka,

56

Gambar 3.5 Diagram Hierarki Menu Company Profile

Gambar 3.6 Diagram Hierarki Menu Data Maintenance

Company Profile

History Vission Mission Home

Data Maintenance

Properti Company

Login & Password

Page 38: BAB 3 ANALISIS DAN PERANCANGAN - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/doc/Bab3/2007-2-00052 IF BAB 3.pdf3.1 Sejarah Perusahaan ... Melihat perkembangan perusahaan yang baik maka,

57

3.10 Perancangan Diagram Transisi (STD)

State Transition Diagram (STD) merupakan diagram perpindahan state yang

menggambarkan perubahan sistem dari satu state ke state yang lain. Diagram STD ini

dibuat berdasarkan diagram hierarki yang sudah dirancang sebelumnya.

Untuk kios informasi pada PT. Tanamas Megah Jayasakti, akan digambarkan

STD sebagai berikut :

Gambar 3.7 Diagram Transisi Main Menu

Main Menu

About

Property List

Company Profile

MAP

Pilih “Property List” Tampilkan Layar Unit Property

Pilih “Company Profile” Tampilkan Layar Company Profile

Pilih “Company Policy” Tampilkan Layar Company Policy

Pilih “About” Tampilkan Layar About

Pilih “Data Maintenance” Tampilkan About Data Maintenance

Pilih “Map” Tampilkan Layar Map

Pilih “Help (?)” Tampilkan Layar Help Help (?)

Data Maintenance

Company Policy

Page 39: BAB 3 ANALISIS DAN PERANCANGAN - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/doc/Bab3/2007-2-00052 IF BAB 3.pdf3.1 Sejarah Perusahaan ... Melihat perkembangan perusahaan yang baik maka,

58

Gambar 3.8 Diagram Transisi About

Gambar 3.9 Diagram Transisi Property List

Property List

Klick “Previos” Tampilkan video/foto,

spesifikasi, dan fasilitas property sebelum

Klick “Next” Tampilkan video/foto,

speksifikasi, dan fasilitas property berikut

Video dizoom Klick video

Tampilkan Video dizoom

Search

Klick “Search” Tampilkan lokasi

properti yang diinginkan

Main menu

Klick “Return” Tampilkan Main menu

Klick “Help” Tampilkan

Properti List

About

Main Menu

Pilih “Return” Tampilkan Layar

Menu Utama

Page 40: BAB 3 ANALISIS DAN PERANCANGAN - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/doc/Bab3/2007-2-00052 IF BAB 3.pdf3.1 Sejarah Perusahaan ... Melihat perkembangan perusahaan yang baik maka,

59

Gambar 3.10 Diagram Transisi Company Profile

Gambar 3.11 Diagram Transisi Company Policy

Company Profile

Klick “Home” Tampilkan Main menu

Klick “Mission” Tampilkan

Misi Perusahaan

Klick “Vission”

Tampilkan Visi Perusahaan

Klick “History” Tampilkan

Histori Perusahaan

Main menu

Company Policy

Main Menu

Pilih “Return” Tampilkan Layar

Menu Utama

Page 41: BAB 3 ANALISIS DAN PERANCANGAN - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/doc/Bab3/2007-2-00052 IF BAB 3.pdf3.1 Sejarah Perusahaan ... Melihat perkembangan perusahaan yang baik maka,

60

Gambar 3.12 Diagram Transisi Map

Gambar 3.13 Diagram Transisi Login

Main Menu

Pilih “ Return” Tampilkan Layar

Menu Utama

Pilih “Pointer” Tampilkan Layar

Popup Menu Alamat perusahaan

Menu Map

Pesan Sukses

Pesan Kesalahan

Validasi Login

Data Maintenance

Klick “ Ok” Tampilkan Layar Data Maintenance

Klick “Ok” Tampilkan

Kembali Layar Login

Klick “Login” Lakukan validasi

login

Klick “Return” Tampilkan Layar

Main Menu Login

Nama/Password valid

Tampilkan Layar Pesan Sukses

Nama/Password tidak valid

Tampilkan Layar Pesan Kesalahan

Main Menu

Page 42: BAB 3 ANALISIS DAN PERANCANGAN - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/doc/Bab3/2007-2-00052 IF BAB 3.pdf3.1 Sejarah Perusahaan ... Melihat perkembangan perusahaan yang baik maka,

61

Gambar 3.14 Diagram Transisi Data Maintenance

Company

Property

Login & Password

Menu Utama

Pilih “Return” Tampilkan Layar Main Menu

Pilih “Login & Password” Tampilkan Layar Data

MaintenanaceLogin & Password

Pilih “Company” Tampilkan Layar Data Maintenance Company

Data Maintenance

Pilih “Properti” Tampilkan Layar Data Maintenance Properti

Page 43: BAB 3 ANALISIS DAN PERANCANGAN - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/doc/Bab3/2007-2-00052 IF BAB 3.pdf3.1 Sejarah Perusahaan ... Melihat perkembangan perusahaan yang baik maka,

62

Gambar 3.15 Diagram Transisi Properti Data Maintenance

Data Maintenance Pilih “ Edit”

Tampilkan Layar Properti Data

Maintenance (edit)

Pilih “ Return” Tampilkan Layar Data Maintenance

Properti Data Maintenance

(edit)

Code

Pilih “ Code” Tuliskan code properti yang ingin dicari

Pilih “ Lokasi” Tuliskan lokasi properti yang ingin dicari

Location

Price Range

Pilih “Price Range”

Tuliskan Harga properti yang ingin dicari

Pilih “Search” Lakukan Validasi Validasi

Search

Validasi salah Tampilkan

pesan

Pesan Kesalahan

Validasi Benar Tampilkan properti berdasarkan

code/harga/lokasi pada MSHFlexGrid

Pilih “ Clear” Kosongkan

textfi eld code, lokasi, dan harga

Properti Data Maintenance

Page 44: BAB 3 ANALISIS DAN PERANCANGAN - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/doc/Bab3/2007-2-00052 IF BAB 3.pdf3.1 Sejarah Perusahaan ... Melihat perkembangan perusahaan yang baik maka,

63

Klick “Ok” Data diupdate

Pesan Konfiramasi

Klick “Cancel” Data tidak Jadi

diupdate

Klick “Delete” Tampilkan

Pesan

Klick “OK” Data dihapus dari database

Klick “Update” Tampilkan

Pesan Klick “Cancel”

Data tidak diupdate

Pesan Konfiramasi

Properti Data Maintenance (edit)

Browse file windows

Klick “ Browse” Tampilkan browse file windows

Pilih file, klick “ OK” Kembali ke layar data properti

Pesan Sukses

Pesan Kesalahan

Klick “ OK” Tampilkan kembali layer product

data Maintenance

Validasi salah Tampilkan

pesan

Validasi benar (semuanya sudah diisi) Tampilkan

pesan

Klick insert lakukan

Klick insert Bersihkan Layar

Klick “ OK” Tampilkan layar properti data

Maintenance

Layar Product Data

Maintenance

Klick “ Cancel” Tidak Jadi di insert

Validasi Insert

Pilih “ Return” Tampilkan Layar Data Maintenance

Property Data

Maintenance

Gambar 3.16 Diagram Transisi Properti Data Maintenance (edit)

Page 45: BAB 3 ANALISIS DAN PERANCANGAN - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/doc/Bab3/2007-2-00052 IF BAB 3.pdf3.1 Sejarah Perusahaan ... Melihat perkembangan perusahaan yang baik maka,

64

Gambar 3.17 Diagram Transisi Company Data Maintenance

Pesan Konfirmasi

Data Maintenance

Browse File Windows

Klik “OK” Data di database diupdate Tampilkan kembali layar

Company Data Maintenance

Klik “Update” Tampilkan

Pesan Klik “Cancel”

Tampilkan kembali layar Company Data Maintenance

Klik “Browse” Tampilkan Browse file windows

Company Data Maintenance

Klik “OK” Tampilkan Ke layar Company

Data Maintenance Klik “Return”

Tampilkan Layar Data Maintenance

Page 46: BAB 3 ANALISIS DAN PERANCANGAN - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/doc/Bab3/2007-2-00052 IF BAB 3.pdf3.1 Sejarah Perusahaan ... Melihat perkembangan perusahaan yang baik maka,

65

Gambar 3.18 Diagram Transisi Login & Password Data Maintenance

Data Maintenance

Klick “Return” Tampilkan Layar Data

Maintenance

Klick “ Update” Tampilkan

Message Box

Validasi Update

Login & Password Data Mainteannce

Validasi Salah Tampilkan

Pesan

Validasi Benar Tampilkan

Pesan

Pesan salah Pesan sukses

Klick “OK” data didatabase tidak diupdate Tampilkan Layar Data Login

Klick “OK” data didatabase diupdate

Tampilkan Layar Data Login

Page 47: BAB 3 ANALISIS DAN PERANCANGAN - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/doc/Bab3/2007-2-00052 IF BAB 3.pdf3.1 Sejarah Perusahaan ... Melihat perkembangan perusahaan yang baik maka,

66

3.11 Perancangan Layar

Gambar 3.19 Perancangan Layar Menu Utama

Gambar 3.20 Perancangan Layar Menu Utama(Help(?))

Page 48: BAB 3 ANALISIS DAN PERANCANGAN - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/doc/Bab3/2007-2-00052 IF BAB 3.pdf3.1 Sejarah Perusahaan ... Melihat perkembangan perusahaan yang baik maka,

67

Gambar 3.21 Perancangan Layar Property List

Gambar 3.22 Perancangan Layar Property List (Help(?))

Page 49: BAB 3 ANALISIS DAN PERANCANGAN - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/doc/Bab3/2007-2-00052 IF BAB 3.pdf3.1 Sejarah Perusahaan ... Melihat perkembangan perusahaan yang baik maka,

68

Gambar 3.23 Perancangan Layar Property List (Search)

Gambar 3.24 Perancangan Layar Company Profile (History)

Page 50: BAB 3 ANALISIS DAN PERANCANGAN - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/doc/Bab3/2007-2-00052 IF BAB 3.pdf3.1 Sejarah Perusahaan ... Melihat perkembangan perusahaan yang baik maka,

69

Gambar 3.25 Perancangan Layar Company Profile (Vision)

Gambar 3.26 Perancangan Layar Company Profile (Mission)

Page 51: BAB 3 ANALISIS DAN PERANCANGAN - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/doc/Bab3/2007-2-00052 IF BAB 3.pdf3.1 Sejarah Perusahaan ... Melihat perkembangan perusahaan yang baik maka,

70

Gambar 3.27 Perancangan Layar Company Policy

Gambar 3.28 Perancangan Layar Login Maintenance

Page 52: BAB 3 ANALISIS DAN PERANCANGAN - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/doc/Bab3/2007-2-00052 IF BAB 3.pdf3.1 Sejarah Perusahaan ... Melihat perkembangan perusahaan yang baik maka,

71

Gambar 3.29 Perancangan Layar Data Maintenance Item

Gambar 3.30 Perancangan Layar Unit Property Data Maintenance (1)

Page 53: BAB 3 ANALISIS DAN PERANCANGAN - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/doc/Bab3/2007-2-00052 IF BAB 3.pdf3.1 Sejarah Perusahaan ... Melihat perkembangan perusahaan yang baik maka,

72

Gambar 3.31 Perancangan Layar Unit Property Data Maintenance (2 – update)

Gambar 3.32 Perancangan Layar Unit Property Data Maintenance (2 – insert)

Page 54: BAB 3 ANALISIS DAN PERANCANGAN - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/doc/Bab3/2007-2-00052 IF BAB 3.pdf3.1 Sejarah Perusahaan ... Melihat perkembangan perusahaan yang baik maka,

73

Gambar 3.33 Perancangan Layar Unit Property Data Maintenance (2 – delete)

Gambar 3.34 Perancangan Layar Company Data Maintenance

Page 55: BAB 3 ANALISIS DAN PERANCANGAN - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/doc/Bab3/2007-2-00052 IF BAB 3.pdf3.1 Sejarah Perusahaan ... Melihat perkembangan perusahaan yang baik maka,

74

Gambar 3.35 Perancangan Layar Login Maintenance

Gambar 3.36 Perancangan Layar Menu Map

Page 56: BAB 3 ANALISIS DAN PERANCANGAN - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/doc/Bab3/2007-2-00052 IF BAB 3.pdf3.1 Sejarah Perusahaan ... Melihat perkembangan perusahaan yang baik maka,

75

Gambar 3.37 Perancangan Layar About

Page 57: BAB 3 ANALISIS DAN PERANCANGAN - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/doc/Bab3/2007-2-00052 IF BAB 3.pdf3.1 Sejarah Perusahaan ... Melihat perkembangan perusahaan yang baik maka,

76

3.12 Perancangan Database

Untuk kebutuhan system kios informasi kami menggunakan 1 (satu) buat file

database yaitu “database.mdb”. Database tersebut dirancang dengan menggunakan

Microsoft Access 2003. Didalam database tersebut terdapat 3 (tiga) buah tabel master

yaitu :

Nama Tabel : Unit Property

Nama Field Key Type Panjang Keterangan

*Code PK Text 4 Kode properti

Categori Text 15 Pengelompokan properti

Location Text 20 Lokasi properti

Luas Text 15 Luas properti (PxL)

Tingkat Number(Long Int) 2 Tingkat properti

Hadap Text 10 Hadap properti (barat,

timur, utara, selatan)

Lantai Text 15 Lantai properti

(keramik/granit)

Sertifikat Text 10 Keterangan sertifikat

Properti

Kamar_tidur Number(Long Int) 2 Kamar tidur yang tersedia di

properti

Kamar_mandi Number(Long Int) 2 Kamar mandi yang tersedia

di properti

Listrik Text 15 Listrik yang terdapat

diproperti (watt)

Air Text 15 Air yang terdapat di properti

(PAM / AIR SUMUR)

Page 58: BAB 3 ANALISIS DAN PERANCANGAN - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/doc/Bab3/2007-2-00052 IF BAB 3.pdf3.1 Sejarah Perusahaan ... Melihat perkembangan perusahaan yang baik maka,

77

Garasi Text 3 Garasi yang tersedia di

properti

Carport Text 2 Carport yang tersedia di

properti

Line_telp_# Number(Long Int) 2 Line telepon yang terpasang

di properti

Harga Number(Long Int) 15 Harga properti

Photo Text 20 Photo properti

Video Text 20 Video properti

Note Text 20 Note properti

marketer Text 15 Marketer properti

Location2 Text 30 Lokasi properti ke 2

Tabel 3.23 Database Unit Properti

Nama Tabel : Login

Nama Field Key Type Panjang Keterangan

*username PK Text 15 Nama

password Text 6 Password

FullName Text 25 Nama Lengkap

Tabel 3.24 Database Login

Nama Tabel : Company

Nama Field Key Type Panjang Keterangan

*CompanyTelp PK Text 15 Telp perusahaan

CompanyAddress Text 50 Alamat gallery Jakarta

Profile Text 20 File animasi profile perusahaan

Page 59: BAB 3 ANALISIS DAN PERANCANGAN - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/doc/Bab3/2007-2-00052 IF BAB 3.pdf3.1 Sejarah Perusahaan ... Melihat perkembangan perusahaan yang baik maka,

78

Policy Text 20 File animasi policy perusahaan

LocationMap Text 20 File animasi lokasi untuk peta

gallery jakarta

Tabel 3.25 Database Company

3.12 Spesifikasi Proses

Spesifikasi proses digunakan untuk memperjelas proses-proses yang terdapat

dalam tampilan setiap layar maupun yang terjadi pada setiap modul-modul.

Modul Menu Utama

Tampilkan menu utama

Periksa tombol yang dipilih

Pilih tombol “Property List”

Panggil modul Property List

Tutup tampilan menu utama

Pilih tombol “Company Profile”

Panggil modul Company Profile

Tutup tampilan menu utama

Pilih tombol “Company Policy”

Panggil modul Company Policy

Tutup tampilan menu utama

Pilih tombol “Data Maintenance”

Panggil modul Data Maintenance

Tutup tampilan menu utama

Page 60: BAB 3 ANALISIS DAN PERANCANGAN - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/doc/Bab3/2007-2-00052 IF BAB 3.pdf3.1 Sejarah Perusahaan ... Melihat perkembangan perusahaan yang baik maka,

79

Pilih tombol “Map”

Panggil modul Map

Tutup tampilan menu utama

Pilih tombol “About”

Panggil modul About

Tutup tampilan menu utama

Pilih tombol “Help (?)”

Panggil modul Help (?)

Akhir periksa

Modul Menu Property List

Tampilkan Menu Property List

Baca tabel UnitProperty dari “database.mdb”

Tampilkan record pertama dari tabel UnitProperty

Periksa tombol yang dipilih

Pilih tombol “Prev”

Tampilkan record image / video yang sebelumnya

Pilih tombol “Next”

Tampilkan record image / video yang selanjutnya

Klik pada “Video”

Tampilkan video secara layar penuh

Pilih tombol “Return”

Tutup tampilan property list

Tampilkan menu utama

Page 61: BAB 3 ANALISIS DAN PERANCANGAN - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/doc/Bab3/2007-2-00052 IF BAB 3.pdf3.1 Sejarah Perusahaan ... Melihat perkembangan perusahaan yang baik maka,

80

Pilih tombol “Help (?)”

Panggil modul Help (?)

Akhir periksa

Modul Menu Login

Periksa tombol yang dipilih

Masukkan Masukkan nama & password

Tekan tombol “Login”

Periksa nama login dan password jika benar

Tampilkan menu pemeliharaan data

Tutup layar login

Tutup tampilan menu utama

Periksa nama login dan password jika salah

Tampilkan message box

Tekan tombol “Cancel”

Tutup Layar login

Akhir periksa

Modul Menu About

Periksa tombol yang dipilih

Pilih tombol “About”

Panggil modul menu about

Tutup tampilan menu utama

Pilih tombol “Return”

Page 62: BAB 3 ANALISIS DAN PERANCANGAN - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/doc/Bab3/2007-2-00052 IF BAB 3.pdf3.1 Sejarah Perusahaan ... Melihat perkembangan perusahaan yang baik maka,

81

Panggil modul menu utama

Tutup tampilan menu about

Akhir periksa

Modul Company Profile

Tampilkan menu Company Profile

Periksa tombol yang dipilih

Pilih tombol “Home”

Tutup tampilan Company Profile

Tampilkan menu utama

Pilih tombol “History”

Tampilkan History Company Profile

Pilih tombol “Vission”

Tampilkan History Company Profile

Pilih tombol “Mission”

Tampilkan History Company Profile

Akhir periksa

Modul Company Policy

Tampilkan menu Company Policy

Periksa tombol yang dipilih

Pilih tombol “Company Policy”

Tampilkan Company Policy

Tutup tampilan menu utama

Page 63: BAB 3 ANALISIS DAN PERANCANGAN - thesis.binus.ac.idthesis.binus.ac.id/doc/Bab3/2007-2-00052 IF BAB 3.pdf3.1 Sejarah Perusahaan ... Melihat perkembangan perusahaan yang baik maka,

82

Pilih tombol “Return”

Tutup tampilan Company Policy

Tampilkan menu utama

Akhir periksa

Modul Map

Tampilkan menu Location Map

Periksa tombol yang dipilih

Pilih tombol “Pointer Button”

Panggil modul pointer button properti

Tutup tampilan menu utama

Pilih tombol “Return”

Panggil menu Utama

Tutup tampilan peta properti

Akhir periksa