askep sle imunitas

11
OLEH : PERNANDES FRANS PUTRA (2012610133) SISTEMISC LUPUS ERYTHEM ATOSUS (LUPUS)

Upload: franz-putra

Post on 16-Jan-2016

17 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

asuhan keperawatan kasus SLE

TRANSCRIPT

Page 1: Askep SLE imunitas

OLEH : PERNANDES FRANS PUTRA(2012610133)

SISTEMISC LUPUS ERYTHEMATOSUS (LUPUS)

Page 2: Askep SLE imunitas

Pengkajian

Identitas Nama                 : Nn. A Umur                 : 35 Tahun Jenis Kelamin    : Perempuan

Keluhan Utama Pipi dan Leher merah. Demam. Nyeri pada kulit yang memerah Persendian terasa kaku

Page 3: Askep SLE imunitas

Riwayat kesehatan sekarang. Klien datang ke UGD dengan keluhan merasa tidak nyaman

dengan kulit memerah pada daerah pipi dan leher, awalnya kecil setelah 1 minggu bertambah besar, demam nyeri dan terasa kaku seluruh persendian utamanya pada pagi hari dan berkurang nafsu makan.

Pemeriksaan umum Tekanan darah : 110/80 mmHg Respirasi : 20X/menit Nadi                       : 90X/menit Suhu                      : 38,50 C Hb                          : 11 gr/dl WBC                       : 15.000/mm3

Page 4: Askep SLE imunitas

Pemeriksaan Fisik Ruam pada pipi yang terbatas tegas Peradangan pada siku Lesi berskuama pada daerah leher Malaise

Pemeriksaan Penunjang Rontgen dada menunjukkan pleuritis atau perikarditis. Pemeriksaan dada dengan bantuan stetoskop menunjukkan adanya

gesekan pleura atau jantung. Analisa air kemih menunjukkan adanya darah atau protein lebih dari

0,5 mg/hari atau +++. Hitung jenis darah menunjukkan adanya penurunan beberapa jenis

sel darah. 

Page 5: Askep SLE imunitas

Analisa Data

No. Data Etiologi Masalah

1. DS :

Klien merasa tidak nyaman dengan kulit memerah pada daerah pipi dan leher, demam dan nyeri.

DO :

-     Suhu 38,50 C

-     WBC 15.000/mm3

-     Hb11 gr/dl

Produksi autoimun yg berlebihan

Jumlah anti bodymeningkat

Antibody merusak jaringan

Terjadi peradangan / inflamasi

Resiko Infeksi

Page 6: Askep SLE imunitas

2. DS :

Klien mengatakan, nyeri dan persendian terasa kaku, utamanya dipagi hari.

DO :

-     Peradangan pada siku.

Peradangan / inflamasi

Sendi

Artitis

Intoleran Aktivitas

3. DS :

Klien mengaku kurang nafsu makan.

DO :

Malaise

Kerusakan jaringan

Saluran cerna akan mengiritasi lambung

Mual/Muntah

Intake tidak adekuat

Resiko Nutrisi kurang kebutuhan

Analisa Data Cont...

Page 7: Askep SLE imunitas

Analisa Data Cont...

4. DS :

Klien merasa tidak nyaman dengan kulit memerah pada daerah pipi dan leher.

DO :

-     Ruam pada pipi dengan terbatas tegas.

-     Lesi berskuama pada daerah leher

Produksi anti body

Penyakit inflamasi multi organ

Merusak kulit yang normal

Degenerasi lapisan basal

Fibrosis, inviltrasi perivaskuler sel mononukleus

Lesi, Eritema dan Bula

Gangguan Integrasi Kulit

Page 8: Askep SLE imunitas

Diagnosa Keperawatan dan Intervensi.

No. Diagnosa Keperawatan Intervensi

1. Resiko Infeksi - Meminimalkan penyebaran dan penularan agens infeksius.

- Mencegah dan mendeteksi dini infeksi pada pasien yang beresiko.

2. Intoleran Aktivitas - Menggunakan gerakan tubuh aktif atau pasif untuk mempertahankan atau memperbaiki fleksibilitas sendi.

- Membantu Klien untuk tetap melakukan AKS.

Page 9: Askep SLE imunitas

Analisa DataCont...

3. Resiko nutrisi kurang kebutuhan - Membantu klien untuk makan

- Membantu atau menyediakan asupan makanan dan cairan diet seimbang.

- pemberian makanan dan cairan untuk mendukung proses metabolik pasien yang malnutrisi atau beresiko tinggi terhadap malnutrisi.

4. Gangguan Integrasi Kulit - Mencegah dan mengobati daerah gatal

- Mengumpulkan dan menganalisis data pasien untuk mempertahankan integritas kulit dan membran mukosa.

Page 10: Askep SLE imunitas

Analisa DataCont...

5. Cemas. - Bantu klien mengekpresikan perasaan kehilangan dan takut.

- Kaji tanda verbal dan non verbalkecemasan, damping klien dan lakukan tindakan bila menunjukkan perilaku merusak.

- Hindari Konfrontasi.

- Mulai melakukan tindakan untuk mengurangi kecemasan.

- Beri lingkungan yang tenang dan suasana penuh istirahat.

- Tingkatkan control sensasi pasien.

Page 11: Askep SLE imunitas

Terima Kasih