asistensi respirasi 2008--rini (1)

61
Fakultas Kedokteran Universitas Hasanuddin Makassar, Februari 2010 ASISTENSI DAN PENJELASAN PRAKTIKUM MIKROBIOLOGI SISTEM RESPIRASI 24/02/2010 1

Upload: muhammad-ibnu-widyanto

Post on 24-Oct-2015

1.476 views

Category:

Documents


16 download

DESCRIPTION

asisten gizi

TRANSCRIPT

Page 1: Asistensi Respirasi 2008--Rini (1)

Fakultas Kedokteran Universitas HasanuddinMakassar, Februari 2010

ASISTENSI DAN PENJELASAN PRAKTIKUM MIKROBIOLOGI

SISTEM RESPIRASI

24/02/2010 1

Page 2: Asistensi Respirasi 2008--Rini (1)

PEMBAGIAN KELOMPOK / ASISTEN PRAKTIKUM RESPIRASI

A1 –B1—A9 : LAODE MALI RAY

A2—B2 : DERVIN ARIANSYAH

A3—B3 : RUQNUDDIN

A4—B4 : IRFAN ADI SAPUTRA

A5—B5—B9 : RINI MAGFIRAH

A6—B6 : AMINAH

A7—B7 : RAFIQAH NURDIN

A8—B8 : HASMIA24/02/2010 2

Page 3: Asistensi Respirasi 2008--Rini (1)

TATA-TERTIB PRAKTIKUM MIKROBIOLOGISISTEM RESPIRASI

24/02/2010 3

Page 4: Asistensi Respirasi 2008--Rini (1)

24/02/2010 4

Page 5: Asistensi Respirasi 2008--Rini (1)

24/02/2010 5

 

DIAGNOSIS LABORATORIUM PENYAKIT INFEKSI SALURAN NAFAS

 BAHAN PEMERIKSAAN:

Infeksi saluran nafas bagian Atas : apusan tenggorok, darah

Infeksi nafas bagian bawah:• Sputum• Bilas bronchus

Page 6: Asistensi Respirasi 2008--Rini (1)

24/02/2010 6

1. Preparat langsung dari sputum atau bilas bronchus yang diwarnai Gram dan/atau tahan asam.

2. Isolasi dan identifikasi:Bentuk dan sifat koloniBentuk & sifat pewarnaanSifat-sifat biokimia.

3. Tes Kepekaan antibiotik

TAHAPAN PEMERIKSAAN LABORATORIUM UNTUK MENDIAGNOSIS PENYAKIT INFEKSI

SALUTAN NAFAS

Page 7: Asistensi Respirasi 2008--Rini (1)

LABORATORY EXAMINATION

Page 8: Asistensi Respirasi 2008--Rini (1)

24/02/2010 8

Page 9: Asistensi Respirasi 2008--Rini (1)

24/02/2010 9

Mycobacterium tuberculosis

Karakteristik : 1.Berbentuk batang lurus atau agak bengkok dengan ukuran 0,2 - 0,4 x 1 - 4 um.2.Tumbuh lambat, koloni tampak setelah lebih kurang 2 minggu bahkan stelah 6-8 minggu3.Suhu optimum 35-37°C, tidak tumbuh pada suhu 25°C atau lebih dari 40°C.4.Tidak tahan panas dan sinar UV, akan mati pada 6°C selama 15-20 menit5.Biakan dapat mati jika terkena sinar matahari langsung selama 2 jam.6.Bakteri Tahan asam7.Bersifat non motil, non spora, non kapsul8.Tidak dapat tumbuh pada medium kultur biasa hanya pada enriched media egg-based, yaitu LOWENSTEIN JENSEN MEDIUM (LJ), KUDOH, OGAWA, and BACTEC9.Obligatif aerob, 10.Dinding M. tuberculosis sangat kompleks, terdiri dari lapisan lemak cukup tinggi (60%). Penyusun utama dinding sel M. tuberculosis ialah asam mikolat, lilin kompleks complex-waxes), trehalosa dimikolat yang disebut cord factor, dan mycobacterial sulfolipids yang berperan dalam virulensi.

Page 10: Asistensi Respirasi 2008--Rini (1)

24/02/2010 10

Cont. Karakteristik Mycobacterium tuberculosis

11. Produksi niasin (+)12. Tidak bersifat endotoksin maupun eksotoksin13. Replikasinya spectrum luas : bisa dormant14. Membutuhkan waktu 18 jam untuk menggandakan diri15. Dapat bertahan hidup pada sputum yang kering16. Sulit dibedakan gram +/-17. Penyebaran : hematogenik18. Manifestasi klinis tidak spesifik

Page 11: Asistensi Respirasi 2008--Rini (1)

TB droplet nuclei

04/17/23 11

Page 12: Asistensi Respirasi 2008--Rini (1)

KONSENTRAT SPUTUM

• Sputum konsentrat : sputum yang telah dihilangkan bahan-bahan lain yang ada di dalamnya dengan tujuan bakteri tahan asam lebih mudah dideteksi

24/02/2010 12

NO SPUTUM BIASA SPUTUM KONSENTRAT

1 LEUKOSIT + -

2 BAKTERI LAIN + -

3 CARA B’KELOMPOK : MENYEBAR (4-5 SEL)

KOLONI (>10 SEL)

Page 13: Asistensi Respirasi 2008--Rini (1)

KONSENTRAT SPUTUM

Disediakan• Sputum penderita batuk khronis• Larutan dekontaminan yang terdiri dari

campuran: 25 ml NaOH 4%, 25 ml sodium citrate, dan 250 mgr N-Acethyl-L-cystein.

• Larutan buffer (Phosphat Buffer Saline = PBS) atau aqaudest yang steril

• Tabung reaksi bertutup sekrup• Vorteks• Sentrifus

24/02/2010 13

Page 14: Asistensi Respirasi 2008--Rini (1)

KONSENTRAT SPUTUM

Cara mengerjakan• Campurkan sama banyak larutan dekontaminan dengan sputum

dalam tabung bertutup sekrup.• Vorteks sampai merata selama 10 detik,• Biarkan selama 15 menit pada suhu kamar,• Lalu encerkan 18 kali dengan phosphat buffer saline atau aqaudest

steril.• Sentrifus dengan kecepatan 3000 g selama 30 menit pada suhu 4oC,• Buang supernatannya dan resuspensikan endapannya dengan 1 ml

larutan buf-fer atau aquadest steril, dan campur baik-baik dengan vorteks selama 30 detik

• bagian supernatan inilah yang dipakai untuk pembuatan preparat atau untuk biakan.

24/02/2010 14

Page 15: Asistensi Respirasi 2008--Rini (1)

Komposisi Media Löwenstein-Jensen

• -asparagin, KH2PO4,Mg sitrat, Mg sulfat, gliserin

• -putih telur ayam/bebek• -malakhit hijau steril 2%

24/02/2010 15

MEDIUM LOWENSTEIN JENSEN

Page 16: Asistensi Respirasi 2008--Rini (1)

MEDIUM LOWENSTEIN JENSEN

• Koloni pada Media Löwenstein-Jensen akan tampak pertumbuhan dalam waktu 3−4 minggu berwarna putih kekuning-kuningan, permukaan kering, kasar (tidak licin) dan rapuh dengan tepi yang tidak beraturan (seperti bunga kol). Tepi : bergerigi

24/02/2010 16

Page 17: Asistensi Respirasi 2008--Rini (1)

PEWARNAAN GRAM DAN TAHAN ASAM

24/02/2010 17

Page 18: Asistensi Respirasi 2008--Rini (1)

PEWARNAAN GRAM

Tujuan• Melihat bentuk (morfologi ) bakteri • Melihat reaksi/sifat pewarnaan Gram dari bakteri.

Disediakan 1. Preparat hapus sputum. 2. Biakan bakteri A pd agar miring3. Biakan bakteri B pd agar miring4. Satu buah kaca benda 5. NaCl 0,9% steril.6. Satu set zat warna Gram.

Page 19: Asistensi Respirasi 2008--Rini (1)

Cara kerja

1. Kaca benda 2 bagi atas A dan B.

2. Buat preparat tipis dan rata bakteri A pd A, dan bakteri B pd bgn B

3. Keringkan dan fiksasi.

Kaca benda 2

A B

Page 20: Asistensi Respirasi 2008--Rini (1)

Cara kerja

4. Kaca benda/preparat 1 dan 2 mendatar di atas rak preparat,

5. Tuangi kristal violet → 1-2 menit.

Page 21: Asistensi Respirasi 2008--Rini (1)

Cara kerja6. Buang zat warna, dan

bilas

7. Tetesi lugol → 30 detik.

8. Buang lugol dan bilas.

9. Lunturkan dgn alkohol 96% dan segera bilas.

Page 22: Asistensi Respirasi 2008--Rini (1)

Cara kerja10. Tetesi air fuchsin → 2 menit.

11. Buang zat warna dan bilas.

Page 23: Asistensi Respirasi 2008--Rini (1)

Cara kerja12. Periksalah di bawah mikroskop 13. Gambarkan apa yang anda lihat !14. Buat kesimpulan hasil pewarnaan: - Warna Bakteri positif-Gram - Warna bakteri negatif-Gram - Warna sitoplasma sel - Warna inti sel - Warna latar belakang

Page 24: Asistensi Respirasi 2008--Rini (1)

Hasil pewarnaan Gram

Page 25: Asistensi Respirasi 2008--Rini (1)

PEWARNAAN TAHAN ASAM

Tujuan

Untuk melihat dan sifat tahan asam dari bakteri.

Metode

1. Ziehl-Neelsen

2. Modifikasi Kinjoun (metode Tanzil)

Page 26: Asistensi Respirasi 2008--Rini (1)

1. Metode Ziehl-NeelsenDisediakan

1. Preparat hapus dari Sputum penderita 1 yang sudah difiksasi.

2. Satu set bahan bahan pewarnaan Ziehl-Neelsen, yang terdiri dari:

- Larutan karbol fuchsin

- Alkohol Asam

- Larutan methylen blue

3. Satu obor kecil yang terdiri dari kapas yang dipintal pada ujung satu kawat.

4. Spiritus

Page 27: Asistensi Respirasi 2008--Rini (1)

Cara kerja

1. Letakkan preparat mendatar pada rak pewarnaan,

2. Tuangi seluruh kaca benda karbol fuchsin.

3. Panasi zat warna → menguap, dinginkan dan panasi lagi. (3 kali dlm 10’)

4. Cuci dengan air mengalir.

Page 28: Asistensi Respirasi 2008--Rini (1)

Cara kerja

5. Lunturkan dengan alkohol asam 3%. Pelunturan dilakukan sampai preparat nampak berwarna merah muda.

6. Segera cuci dengan air mengalir.

7. Beri zat warna kontras, yaitu larutan methylen blue 0,5%, selama 1 menit.

8. Cuci dengan air mengalir.

Page 29: Asistensi Respirasi 2008--Rini (1)

2. Metode Tanzil (Modifikasi Kinyoun)

Disediakan

1. Sputum penderita 2

2. Satu set bahan untuk pewarnaan modifikasi Kinyoun, yang terdiri dari :• Larutan Kinjoun (Carbol fuchsin)

• Larutan Gabbet, yang terdiri dari: Methylen blue dan alkohol asam

Page 30: Asistensi Respirasi 2008--Rini (1)

Cara kerja

1. Letakkan kedua preparat diatas rak pewarnaan 2. Tuangi larutan Kinyoun → 3- 5 menit.3. Buang zat warna dan bilas .4. Lunturkan dengan alkohol asam → semua zat warna

larut. 5. Segera bilas, dan keringkan

Page 31: Asistensi Respirasi 2008--Rini (1)

Cara kerja6. Tuangi preparat dengan Methylen blue → 3 menit.

7. Bilas dan keringkan.

8. Lihat di bawah mikroskop dengan pembesaran emersi , dan gambarkan morfologi serta tuliskan bentuk dan sifat pewarnaan dari sel bakteri serta latar belakang preparat.

Page 32: Asistensi Respirasi 2008--Rini (1)

04/17/23 32

Page 33: Asistensi Respirasi 2008--Rini (1)

Hasil Pewarnaan Tahan Asam

Page 34: Asistensi Respirasi 2008--Rini (1)
Page 35: Asistensi Respirasi 2008--Rini (1)

24/02/2010 35

Klebsiella pneumoniae

1.Gram negatif yang berbentuk batang (basil).2.Bersifat non motil3.fakultatif an aerob4.memfermentasikan laktosa5.Indol (-)6.Dapat mereduksi nitrat7.banyak ditemukan di mulut, kulit, dan sal usus, namun habitat alami dari Klebsiella pneumonia adalah di tanah8.Dapat menyebabkan penyakit karena mempunyai dua tipe antigen pada permukaan selnya:

• Antigen OAntigen O adalah lipopolisakarida yang terdapat dalam sembilan varietas.• Antigen KAntigen K adalah polisakarida yang dikelilingi oleh kapsula dengan lebih dari 80 varietas.

Page 36: Asistensi Respirasi 2008--Rini (1)
Page 37: Asistensi Respirasi 2008--Rini (1)

24/02/2010 37

Page 38: Asistensi Respirasi 2008--Rini (1)

TSI (Triple Sugar Iron) Test• Measures capability for gas

(clear area) or hydrogen sulfide (H2S black) production from fermentation of the carbohydrates glucose, sucrose, and lactose

• Red=Alkaline and only glucose fermenter

• Yellow=Acidic and ferments all three sugars

• A=Proteus mirabilis• B=Salmonella sp.• C=E. Coli

Page 39: Asistensi Respirasi 2008--Rini (1)

SIM (Sulfide Indole Motility) Test• Measures ability to produce

H2S (black), Indole from tryptophan metabolism (red), and motility through spreading of inoculum

• 1=K. pneumoniae• 2=E. coli• 3=P. vulgaris• 4=E. aerogenes

Page 40: Asistensi Respirasi 2008--Rini (1)

H2S Production in SIM

• How to Perform Test: Stab SIM media with inoculating needle.

• Property it tests for: This test is used to help differentiate species of the family Enterobacteriaceae. This test is used to determine the ability to reduce sulfur into H2S.

• Media and Reagents Used: SIM media contains the sulfur containing amino acid, cysteine, sodium thiosulfate, & peptonized iron or ferrous sulfate.

• Reading Results: H2S will react with the iron or ferrous sulfate and produce a black precipitate. A positive result has a black precipitate present and a negative result has no black precipitate.

Page 41: Asistensi Respirasi 2008--Rini (1)

Motility Test

• How to Perform Test: Stab motility media with inoculating needle.

• Property it tests for: This test is done to help differentiate species of bacteria that are motile.

• Media and Reagents Used: Motility media contains tryptose, sodium chloride, agar, and a color indicator.

• Reading Results: If bacteria is motile, there will be growth going out away from the stab line, and test is positive. If bacteria is not motile, there will only be growth along the stab line. A colored indicator can be used to make the results easier to see.

Page 42: Asistensi Respirasi 2008--Rini (1)
Page 43: Asistensi Respirasi 2008--Rini (1)

Methyl Red/Voges Proskauer (MR/VP)

• How to Perform Tests: Inoculate 2 glucose broths with inoculating loop. After 48 hours of incubation, add a few drops of MR to one tube, and VP reagents to the other tube.

• Properties they test for: Both tests are used to help differentiate species of the family Enterobacteriaceae. – MR—tests for acid end products from glucose fermentation. – VP—tests for acetoin production from glucose fermentation.

• Media and Reagents Used: – Glucose Broth– Methyl Red indicator for acid– Voges Proskauer reagents—A: 5% Alpha-Naphthol, & ethanol,

B: Potassium Hydroxide, & Deionized Water.

Page 44: Asistensi Respirasi 2008--Rini (1)

MR/VP continued

• Reading Results: – MR— a + result is red (indicating pH below 6) and a – result is yellow

(indicating no acid production)

– VP—A + result is red after VP reagents are added (indicating the presence of acetoin) and a – result is no color change.

Methyl Red: left – and right + VP: left + and right –

Page 45: Asistensi Respirasi 2008--Rini (1)

Citrate

• How to Perform Test: Inoculate slant with inoculating loop.

• Property it tests for: This test is used to help differentiate species of the family Enterobacteriaceae. It is selective for bacteria that has the ability to consume citrate as its sole source of carbon and ammonium as sole nitrogen source.

• Media and Reagents Used: Simmon’s Citrate Agar contains sodium citrate (carbon source), ammonium ion (nitrogen source), & pH indicator—bromthymol blue.

• Reading Results: – A + result is blue (meaning the bacteria metabolised citrate and

produced an acid end product) and a – result remains green

Page 46: Asistensi Respirasi 2008--Rini (1)

Citrate

Left positive and right negative.

Page 47: Asistensi Respirasi 2008--Rini (1)

Urea Hydrolysis

• How to Perform Test: Inoculate Urea broth with inoculating loop.

• Property it tests for: This test is done to determine a bacteria’s ability to hydrolyze urea to make ammonia using the enzyme urease.

• Media and Reagents Used: Urea broth contains a yeast extract, monopotassium phosphate, disodium phosphate, urea, and phenol red indicator.

• Reading Results: Urea broth is a yellow-orange color. The enzyme urease will be used to hydrolyze urea to make ammonia. If ammonia is made, the broth turns a bright pink color, and is positive. If test is negative, broth has no color change and no ammonia is made.

Page 48: Asistensi Respirasi 2008--Rini (1)

Sugar Fermentation Tests

Tube 1: Negative acid /Negative gasTube 2A: Must incubate longer (ambiguous result)Tube 2B: Positive acid /Negative gasTube 3A: Positive acid/ Positive gas

Page 49: Asistensi Respirasi 2008--Rini (1)

Lactose Fermentation

• How to Perform Test: Inoculate lactose broth with inoculating loop.

• Property it tests for: This tests for the bacteria’s ability to ferment lactose.

• Media and Reagents Used: Lactose broth contains beef extract, gelatin peptone, and lactose. A phenol red indicator is added to indicate acid production from fermentation.

• Results– A positive result is yellow after indicator is added (indicating

lactose fermentation)– A negative result will have no color change or will be redish.

Page 50: Asistensi Respirasi 2008--Rini (1)

Sucrose Fermentation

• How to Perform Test: Inoculate sucrose broth with inoculating loop.

• Property it tests for: This test is done to help differentiate species of the family Enterobacteriaceae. This tests for the bacteria’s ability to ferment sucrose and production of acid end-product

• Media and Reagents Used: Sucrose broth contains beef extract, gelatin peptone, and sucrose. Phenol red indicator is added to indicate an acid end-product.

• Results– A positive result is yellow after indicator is added (indicating

sucrose fermentation)– A negative result has no color change or is reddish.

Page 51: Asistensi Respirasi 2008--Rini (1)

Glucose Fermentation & Gas Production

• How to Perform Test: Inoculate broth with inoculating loop.• Property it tests for: This test is done to help differnetiate

species of the family Enterobacteriaceae. This tests for the bacteria’s ability to ferment glucose and produce gas and/or an acid end-product..

• Media and Reagents Used: Glucose broth contains beef extract, gelatine peptone, and glucose. A phenol red indicator is added to indicate an acid enproduct. A Durham tube is added to indicate gas production.

• Results– A positive result for acid is yellow after indicator is added

(indicating glucose fermentation)– A positive result for gas is a bubble in the Durham tube.– A completely negative result has no color change or reddish

color and no bubble.

Page 52: Asistensi Respirasi 2008--Rini (1)

Antibiotic Susceptibility Testing• Provide rapid and reliable guidance on antimicrobial

chemotherapy • Choice of drug is not solely dependent on the result• Significant pathogen• Pure culture• Sensitivity pattern cannot be

predicted• Rationalisation of the antimicrobial

agents stock list

‘Simple identification with enough antibiotic sensitivity data’

Page 53: Asistensi Respirasi 2008--Rini (1)

KEPEKAAN ANTIBIOTIK

• Lakukan pengukuran diameter zona jernih di sekitar disc antibiotik (zona inhibisi) dan bandingkan tabel rujukan untuk menentukan interpretasinya.

Page 54: Asistensi Respirasi 2008--Rini (1)
Page 55: Asistensi Respirasi 2008--Rini (1)

SIAP RESPON!!!

24/02/2010 55

Page 56: Asistensi Respirasi 2008--Rini (1)

TULIS NAMA, NIM,

KELOMPOK, ASISTEN

24/02/2010 56

Page 57: Asistensi Respirasi 2008--Rini (1)

1. Tuliskan karakteristik (min.5) dari :

a. Mycobacterium tuberculosis

b. Klebsiella pneumoniae

24/02/2010 57

Page 58: Asistensi Respirasi 2008--Rini (1)

2. a. Sebutkan 4 nama medium untuk mengkultur bakteri Mycobacterium tuberculosis

b. Apa komposisi yang terdapat pada medium Lowenstein jensen, dan jelaskan bagaimana penampakan bakteri yang tumbuh pada medium tsb

24/02/2010 58

Page 59: Asistensi Respirasi 2008--Rini (1)

3. Sebutkan Perbedaan dari sputum biasa dan sputum konsentrat

24/02/2010 59

Page 60: Asistensi Respirasi 2008--Rini (1)

4. a. Sebutkan reagen yang dibutuhkan untuk pewarnaan tahan asam

b. Bagaimana interpretasi pada pewarnaan tahan asam

24/02/2010 60

Page 61: Asistensi Respirasi 2008--Rini (1)

5. a. Sebutkan contoh bakteri penyebab infeksi saluran pernafasan (min.3)

b. Sebutkan tahapan pemeriksaan laboratorium untuk mendiagnosis penyakit infeksi saluran nafas

24/02/2010 61