arahan menteri dalam negeri rkpd provinsi banten tahun 2021 dalam acara pembukaan ... · 2020. 4....

23
KEMENTERIAN DALAM NEGERI REPUBLIK INDONESIA @kemendagri @kemendagri @kemendagri_ri ARAHAN MENTERI DALAM NEGERI Dalam Acara Pembukaan MUSYAWARAH PERENCANAAN PEMBANGUNAN (MUSRENBANG) RKPD PROVINSI BANTEN TAHUN 2021 Oleh: Prof. H. M. Tito Karnavian, Ph.D MENTERI DALAM NEGERI KEMENTERIAN DALAM NEGERI REPUBLIK INDONESIA Serang, 14 April 2020

Upload: others

Post on 05-Nov-2020

2 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: ARAHAN MENTERI DALAM NEGERI RKPD PROVINSI BANTEN TAHUN 2021 Dalam Acara Pembukaan ... · 2020. 4. 14. · KEMENTERIAN DALAM NEGERI REPUBLIK INDONESIA @kemendagri @kemendagri @kemendagri_ri

KEMENTERIAN DALAM NEGERIREPUBLIK INDONESIA

@kemendagri @kemendagri @kemendagri_ri

ARAHAN MENTERI DALAM NEGERI

Dalam Acara Pembukaan

MUSYAWARAH PERENCANAAN PEMBANGUNAN (MUSRENBANG)RKPD PROVINSI BANTEN TAHUN 2021

Oleh:

Prof. H. M. Tito Karnavian, Ph.D

MENTERI DALAM NEGERI

KEMENTERIAN DALAM NEGERIREPUBLIK INDONESIA

Serang, 14 April 2020

Page 2: ARAHAN MENTERI DALAM NEGERI RKPD PROVINSI BANTEN TAHUN 2021 Dalam Acara Pembukaan ... · 2020. 4. 14. · KEMENTERIAN DALAM NEGERI REPUBLIK INDONESIA @kemendagri @kemendagri @kemendagri_ri

KEMENTERIAN DALAM NEGERIREPUBLIK INDONESIA

@kemendagri @kemendagri @kemendagri_ri

Kementerian Dalam Negeri berperan mendorong pemerintah daerah mendukung fokuskerja pemerintah dalam bentuk pembinaan dan pengawasan sesuai dengan ketentuan

peraturan perundang-undangan

Page 3: ARAHAN MENTERI DALAM NEGERI RKPD PROVINSI BANTEN TAHUN 2021 Dalam Acara Pembukaan ... · 2020. 4. 14. · KEMENTERIAN DALAM NEGERI REPUBLIK INDONESIA @kemendagri @kemendagri @kemendagri_ri

KEMENTERIAN DALAM NEGERIREPUBLIK INDONESIA

@kemendagri @kemendagri @kemendagri_ri

K/L melakukan sinkronisasi danharmonisasi dengan Daerah untuk mencapai

target pembangunan nasional

Pembangunan Daerah perwujudan daripelaksanaan Urusan Pemerintahan yang

telah diserahkan ke Daerah (bagian integraldari pembangunan nasional)

Pembagian UrusanPemerintahan

Daerah

Implementasi UrusanPemerintahan

PembangunanDaerah

Pasal 258 UU23/2014

1.2.3.4.5.

Tujuan Pembangunan Daerah:Peningkatan dan pemerataan pendapatan masyarakatkesempatan kerjalapangan berusahameningkatkan akses dan kualitas pelayanan publikdaya saing Daerah .

Komitmen KepalaDaerah dan DPRD

Ketersediaan danKesesuaian

Kebijakan Daerah

Kelembagaan Daerah

KepegawaianPerangkat Daerah

Kerjasama Daerah

Keuangan Daerah

Pembinaan Lain

ASPEK LAIN DALAMPEMBANGUNAN

DAERAH

Pasal 258 UU23/2014

TUJUAN PEMBANGUNAN DAERAH

Harus tetap berjalan dalamkondisi apapun, meskipun

dilakukan dengan standarminimal

Page 4: ARAHAN MENTERI DALAM NEGERI RKPD PROVINSI BANTEN TAHUN 2021 Dalam Acara Pembukaan ... · 2020. 4. 14. · KEMENTERIAN DALAM NEGERI REPUBLIK INDONESIA @kemendagri @kemendagri @kemendagri_ri

KEMENTERIAN DALAM NEGERIREPUBLIK INDONESIA

@kemendagri @kemendagri @kemendagri_ri

RKP 2021“Meningkatkan Industri, Pariwisata dan

Investasi di Berbagai Wilayah Didukung olehSDM, dan Infrastruktur untuk Pertumbuhan

Berkualitas”

RKPD Kab/Kota se-Banten Tahun 2021

RKPD Banten Tahun 2021“Akselerasi Daya Saing Daerah melaluiPeningkatan Kualitas Sumber Daya

Manusia dan Pemantapan Infrastruktur”

Tema Sebelum Covid 19 Pembangunan Pusat-Daerah

Temadipertimbangkan

untuk disesuaikansetelah Pandemi

Covid 19

Page 5: ARAHAN MENTERI DALAM NEGERI RKPD PROVINSI BANTEN TAHUN 2021 Dalam Acara Pembukaan ... · 2020. 4. 14. · KEMENTERIAN DALAM NEGERI REPUBLIK INDONESIA @kemendagri @kemendagri @kemendagri_ri

KEMENTERIAN DALAM NEGERIREPUBLIK INDONESIA

@kemendagri @kemendagri @kemendagri_ri

KONDISI CAPAIAN PEMBANGUNANINDIKATOR MAKRO PROVINSI BANTEN

TAHUN 2019

Page 6: ARAHAN MENTERI DALAM NEGERI RKPD PROVINSI BANTEN TAHUN 2021 Dalam Acara Pembukaan ... · 2020. 4. 14. · KEMENTERIAN DALAM NEGERI REPUBLIK INDONESIA @kemendagri @kemendagri @kemendagri_ri

5.02

5.07

5.41

5.52

5.53

5.63

5.89

6.60

INDONESIA

JAWA BARAT

JAWA TENGAH

JAWA TIMUR

BANTEN

BALI

DKI JAKARTA

DI YOGYAKARTA

0.00 1.00 2.00 3.00 4.00 5.00 6.00 7.00

Pertumbuhan Ekonomi Provinsi di Wilayah JawaBali Tahun 2019

5.37 5.26 5.75 5.81 5.534.88 5.02 5.07 5.17 5.02

2015 2016 2017 2018 2019BantenNasional

5.37

4.88

5.265.02

5.75

5.07

5.81

5.17

5.53

5.02

4.00

4.40

4.80

5.20

5.60

6.00

Pertumbuhan Ekonomi Provinsi BantenTahun 2015-2019

Banten Nasional

Perekonomian Prov. Banten selama 5 (lima) tahun terakhir mengalami fluktuasi dan pada Tahun 2019tumbuh sebesar 5,53%.Meskipun selalu berada di atas rata-rata Nasional, perekonomian Prov. Banten mengalamiperlambatan apabila dibandingkan dengan Tahun 2018.Menurut lapangan usaha, struktur perekonomian Prov. Banten Tahun 2019 didominasi oleh 3 (tiga)lapangan usaha utama yaitu: Industri Pengolahan (30,59%); Perdagangan Besar-Eceran, ReparasiMobil-Sepeda Motor (12,85%); dan Konstruksi (11,05%).Dalam konstelasi wilayah Jawa Bali, pertumbuhan ekonomi Prov. Banten berada di peringkatkeempat.

BPS 2020, DIOLAH

Page 7: ARAHAN MENTERI DALAM NEGERI RKPD PROVINSI BANTEN TAHUN 2021 Dalam Acara Pembukaan ... · 2020. 4. 14. · KEMENTERIAN DALAM NEGERI REPUBLIK INDONESIA @kemendagri @kemendagri @kemendagri_ri

8.52

8.11

8.17

7.99

6.24

6.22

5.34

5.01

4.51

4.49

3.99

3.92

3.35

3.141.37

1.52

ANTENJA...

DKI ...

IND...

JA...JA...

DI Y...

BALI0

1

2

3

4

5

6

7

8

9

Tingkat Pengangguran Terbuka Provinsi Tahun2018-2019

di Wilayah Jawa Bali

2018

2019

9.55 8.92 9.28 8.52 8.116.18 5.61 5.50 5.34 5.01

2015 2016 2017 2018 2019BantenNasional

9.558.92 9.28

8.52 8.116.18

5.61 5.50 5.34 5.01

4.005.006.007.008.009.00

10.00

Tingkat Pengangguran Terbuka Provinsi BantenTahun 2015-2019

Banten Nasional

Tingkat Pengangguran Terbuka (TPT) Provinsi Banten tahun 2019 mencapai (8,11%) masihberada di atas rata-rata Nasional (5,01%)Tingkat Pengangguran Terbuka (TPT) Provinsi Banten tahun 2019 paling tinggi se-Jawa Bali,bahkan se-Indonesia.Namun, berdasarkan trend selama 2015-2019, TPT Provinsi Banten menunjukkan kondisirelatif membaik, dengan angka TPT cenderung mengalami penurunan, meski masih di atasrata-rata Nasional.

BPS 2020, DIOLAH

Page 8: ARAHAN MENTERI DALAM NEGERI RKPD PROVINSI BANTEN TAHUN 2021 Dalam Acara Pembukaan ... · 2020. 4. 14. · KEMENTERIAN DALAM NEGERI REPUBLIK INDONESIA @kemendagri @kemendagri @kemendagri_ri

11.81 11.19 10.85 9.66 7.25 5.25 3.91 3.55

11.44 10.58 10.20 9.22 6.82 4.94 3.61 3.42

DIYOGYAKART

A

JAWATENGAH

JAWATIMUR INDONESIA JAWA

BARAT BANTEN BALI DKIJAKARTA

2018

2019

0

2

4

6

8

10

12

14

Angka Kemiskinan Provinsi Tahun 2018-2019Wilayah Jawa Bali

Angka kemiskinan Prov. Banten tahun 2019 tergolong rendah sebesar (4,94%) berada di bawah rata-rata nasionalyang sebesar (9,22%).Berdasarkan tren tingkat kemiskinan Provinsi Banten tahun 2015-2019, kondisinya semakin membaik, cenderungterus mengalami penurunan dan selalu berada di bawah rata-rata nasional.Meskipun masih terdapat 4 kabupaten/kota dengan tingkat kemiskinan di atas rata-rata Prov. Banten, namunsebagian besar masih di bawah rata-rata Nasional.

5.75 5.36 5.59 5.25 4.9411.13 10.70 10.12 9.66 9.22

2015 2016 2017 2018 2019BantenNasional

5.75

11.13

5.36

10.70

5.59

10.12

5.25

9.66

4.94

9.22

3456789

101112

Angka Kemiskinan Provinsi BantenTahun 2015-2019

Banten Nasional

BPS 2020, DIOLAH

Page 9: ARAHAN MENTERI DALAM NEGERI RKPD PROVINSI BANTEN TAHUN 2021 Dalam Acara Pembukaan ... · 2020. 4. 14. · KEMENTERIAN DALAM NEGERI REPUBLIK INDONESIA @kemendagri @kemendagri @kemendagri_ri

0.357 0.358

0.367 0.361

0.371 0.364 0.364

0.370 0.384

0.380 0.390 0.391

0.405 0.398

0.422 0.428

JAWA TENGAH

BANTEN

JAWA TIMUR

BALI

INDONESIA

DKI JAKARTA

JAWA BARAT

DI YOGYAKARTA

0.320 0.340 0.360 0.380 0.400 0.420 0.440

Gini Rasio Provinsi Tahun 2018-2019Wilayah Jawa Bali

2019 2018

0.386 0.392 0.379 0.367 0.3610.402 0.394 0.391 0.384 0.380

2015 2016 2017 2018 2019BantenNasional

0.386

0.402

0.392

0.394

0.379

0.391

0.367

0.384

0.361

0.380

0.35

0.36

0.37

0.38

0.39

0.4

0.41

Gini Rasio Provinsi Banten Tahun 2015-2019

Banten Nasional

Gini Rasio Prov. Banten pada Tahun 2019 sebesar 0,361 mengalami penurunan apabiladibandingkan dengan Tahun 2018 sebesar 0,367.Trend penurunan Gini Rasio dari tahun 2016-2019 mengindikasikan bahwa distribusipengeluaran penduduk pada periode tersebut semakin membaik.Dalam konstelasi wilayah Jawa-Bali, Gini Rasio Prov. Banten merupakan peringkat terendahkedua dan selama lima tahun terakhir secara konsisten berada di bawah rata-rata nasional.

BPS 2020, DIOLAH

Page 10: ARAHAN MENTERI DALAM NEGERI RKPD PROVINSI BANTEN TAHUN 2021 Dalam Acara Pembukaan ... · 2020. 4. 14. · KEMENTERIAN DALAM NEGERI REPUBLIK INDONESIA @kemendagri @kemendagri @kemendagri_ri

71.50

71.73

71.92

72.03

72.44

75.38

79.99

80.76

JAWA TIMUR

JAWA TENGAH

INDONESIA

JAWA BARAT

BANTEN

BALI

DI YOGYAKARTA

DKI JAKARTA

64 66 68 70 72 74 76 78 80 82

Indeks Pembangunan Manusia Tahun 2018-2019Wilayah Jawa Bali

2019 2018

70.27 70.96 71.42 71.95 72.4469.55 70.18 70.81 71.39 71.92

2015 2016 2017 2018 2019BantenNasional

70.27

69.55

70.96

70.18

71.4270.81

71.9571.39

72.4471.92

68

69

70

71

72

73

IPM Provinsi Banten Tahun 2015-2019

Banten Nasional

IPM Provinsi Banten tahun 2019 sebesar (72,44) berada di atas rata-rata Nasional (71,92) termasuk dalamkategori tinggi. Dari 7 provinsi di wilayah Jawa Bali, Provinsi Banten menempati peringkat ke-4 tertinggi.Berdasarkan trend selama 2015-2019, IPM Provinsi Banten terus mengalami kenaikan yang signifikan di atasrata-rata Nasional, menunjukkan pencapaian yang semakin membaik.Namun, jika dilihat per kabupaten/kota, masih terdapat 5 kab/kota dengan IPM berada di bawah rata-rataprovinsi dan 3 kab/kota diantaranya sekaligus berada di bawah rata-rata nasional,

BPS 2020, DIOLAH

Page 11: ARAHAN MENTERI DALAM NEGERI RKPD PROVINSI BANTEN TAHUN 2021 Dalam Acara Pembukaan ... · 2020. 4. 14. · KEMENTERIAN DALAM NEGERI REPUBLIK INDONESIA @kemendagri @kemendagri @kemendagri_ri

KEMENTERIAN DALAM NEGERIREPUBLIK INDONESIA

@kemendagri @kemendagri @kemendagri_ri

TANTANGAN PEMBANGUNAN DAERAHSESUAI KONDISI AKTUAL

Page 12: ARAHAN MENTERI DALAM NEGERI RKPD PROVINSI BANTEN TAHUN 2021 Dalam Acara Pembukaan ... · 2020. 4. 14. · KEMENTERIAN DALAM NEGERI REPUBLIK INDONESIA @kemendagri @kemendagri @kemendagri_ri

KEMENTERIAN DALAM NEGERIREPUBLIK INDONESIA

@kemendagri @kemendagri @kemendagri_ri

••••••

••

Diperkirakan Pertumbuhan Ekonomimelambat;Peningkatan pengangguran;Peningkatan kerawanan sosial/kriminalitas;Angka Kemiskinan naik;Rawan pangan;Kesenjangan sosial ekonomi meningkat;Penurunan kontribusi dari sektor pariwisata,industri, dan jasa pada pertumbuhan ekonomi;Inflasi meningkat;Pembangunan infrastruktur terhambat.

PASCA PANDEMIK COVID-19 TAHUN 2020

ODP PDP Positif -Dirawat

Positif -Sembuh

Positif -Meninggal

4334 679 135 12 25

Status COVID-19 di Prov. Banten per 10 April 2020 Pukul 18.00 WIB

Sumber: infocorona.bantenprov.go.id

Page 13: ARAHAN MENTERI DALAM NEGERI RKPD PROVINSI BANTEN TAHUN 2021 Dalam Acara Pembukaan ... · 2020. 4. 14. · KEMENTERIAN DALAM NEGERI REPUBLIK INDONESIA @kemendagri @kemendagri @kemendagri_ri

KEMENTERIAN DALAM NEGERIREPUBLIK INDONESIA

@kemendagri @kemendagri @kemendagri_ri

••••••••

•••

Mengembangkan kebijakan yang mendorong pertumbuhan lapangan kerja (pro-job);Mempermudah investasi di daerah;Meningkatkan ketahanan pangan;Mengembangkan sektor UMKM;Insentif dalam kemudahan berusaha;Memperlancar jaringan distribusi barang dan jasa di daerah;Efisiensi dan efektivitas belanja pemerintah daerah;Optimalisasi pemanfaatan teknologi informasi dalam pelayanan pemerintahan didaerah;Mengembangkan kerjasama daerah;Pemulihan sektor pariwisata, industri dan jasa secara bertahap;Perluasan jaring pengaman sosial (pemberian bantuan/skema pemenuhan kebutuhandasar) di daerah;Pembudayaan pola hidup bersih dan sehat

PEMULIHAN PASCA COVID-19 DI DAERAH

Page 14: ARAHAN MENTERI DALAM NEGERI RKPD PROVINSI BANTEN TAHUN 2021 Dalam Acara Pembukaan ... · 2020. 4. 14. · KEMENTERIAN DALAM NEGERI REPUBLIK INDONESIA @kemendagri @kemendagri @kemendagri_ri

KEMENTERIAN DALAM NEGERIREPUBLIK INDONESIA

@kemendagri @kemendagri @kemendagri_ri

KEBIJAKAN NASIONAL SESUAI KONDISI AKTUALTERKAIT PENYUSUNAN RKPD TAHUN 2021

Page 15: ARAHAN MENTERI DALAM NEGERI RKPD PROVINSI BANTEN TAHUN 2021 Dalam Acara Pembukaan ... · 2020. 4. 14. · KEMENTERIAN DALAM NEGERI REPUBLIK INDONESIA @kemendagri @kemendagri @kemendagri_ri

KEMENTERIAN DALAM NEGERIREPUBLIK INDONESIA

@kemendagri @kemendagri @kemendagri_ri

Beberapa Kebijakan Pusat terkait Penanganan Covid19

1)

2)

3)

4)5)

6)7)

8)

9)

10)

11)

Perppu No. 1 Tahun 2020 ttg Kebijakan Keuangan Negara dan Stabilitas Sistem Keuangan Untuk PenangananPandemi Covid-19 dan/atau Dalam Rangka Menghadapi Ancaman yang Membahayakan PerekonomianNasional dan/atau Stabilitas Sistem KeuanganPeraturan Pemerintah No. 21 Tahun 2020 ttg Pembatasan Sosial Berskala Besar Dalam Rangka PercepatanPenanganan Corona Virus Disease (Covid-19)Perpres No. 11 Tahun 2020 ttg Penetapan Kedaruratan Kesehatan Masyarakat Corona Virus Disease 2019(Covid-19)Perpres No. 36 Tahun 2020 ttg Pengembangan Kompetensi Kerja melalui Program Kartu Pra-kerjaPermen Kesehatan No. 9 Tahun 2020 ttg Pedoman Pembatasan Sosial Berskala Besar Dalam RangkaPercepatan Penanganan Covid-19Permendagri No. 20 Tahun 2020 ttg Percepatan Penanganan Covid-19 di Lingkungan Pemerintahan DaerahInstruksi Mendagri No. 1 Tahun 2020 ttg Pencegahan Penyebaran dan Percepatan Penanganan Covid-19 diLingkungan Pemerintahan DaerahSurat Edaran Mendagri No. 440/2622/SJ tanggal 29 Maret 2020 ttg Pembentukan Gugus Tugas PercepatanPenangan Covid-19 DaerahSurat Edaran Menpan RB No. 35 Tahun 2020 ttg Perubahan Atas Surat Edaran Menpan RB No. 19 Tahun 2020ttg Penyesuaian Sistem Kerja Aparatur Sipil Negara Dalam Upaya Pencegahan Penyebaran Covid-19 diLingkungan Instansi PemerintahSurat Edaran Menpan RB No. 36 Tahun 2020 ttg Pembatasan Kegiatan Bepergian ke Luar Daerah dan/atauKegiatan Mudik Bagi Aparatur Sipil Negara Dalam Upaya Pencegahan Penyebaran Covid-19Surat Sekjen KPU No. 353/KU.04.13-SD/02/SJ/IV/2020 tanggal 2 April 2020 perihal Cut Off Penggunaan DanaHib h P ilih S t k 2020

Page 16: ARAHAN MENTERI DALAM NEGERI RKPD PROVINSI BANTEN TAHUN 2021 Dalam Acara Pembukaan ... · 2020. 4. 14. · KEMENTERIAN DALAM NEGERI REPUBLIK INDONESIA @kemendagri @kemendagri @kemendagri_ri

KEMENTERIAN DALAM NEGERIREPUBLIK INDONESIA

@kemendagri @kemendagri @kemendagri_ri

Percepatan Penanganan Covid 19-Permendagri20/2020

Langkah antisipasi danpenanganan COVID-19,Pemda dapat melakukanpengeluaran yang belumtersedia anggarannyayang dibebankan pada“Belanja Tidak Terduga”yang selanjutnyadiusulkan dalamrancangan perubahanAPBD.

1.

2.

Apabila belanja tidak terdugatidak mencukupi, maka dapat

menggunakan:Dana dari hasil

penjadwalan ulangcapaian program dan

kegiatan lainnya sertapengeluaran pembiayaan

dalam tahun anggaranberjalan; dan

Memanfaatkan uang kasyang tersedia.

.

Penjadwalan ulang capaianprogram dan kegiatandiformulasikan terlebihdahulu dalam perubahandokumen pelaksanaananggaran satuan kerjaperangkat daerahMekanisme pergeseran/perubahan DPA melaluiperubahan penjabaranAPBD yang ditetapkandalam Perkada danselanjutnya dimasukkan kedalam Perda PerubahanAPBD

Page 17: ARAHAN MENTERI DALAM NEGERI RKPD PROVINSI BANTEN TAHUN 2021 Dalam Acara Pembukaan ... · 2020. 4. 14. · KEMENTERIAN DALAM NEGERI REPUBLIK INDONESIA @kemendagri @kemendagri @kemendagri_ri

a.b.c.

Melakukan percepatan penggunaan alokasi anggaran kegiatan tertentu (refocusing) danperubahan alokasi anggaran untuk meningkatkan kapasitas:

penanganan kesehatan;penanganan dampak ekonomi; danpenyediaan jaring pengamanan sosial/social safety net,

a.

b.

Melakukan koordinasi dengan Forkopimda, organisasi kemasyarakatan dan tokohmasyarakat/agama untuk

mensosialisasikan dan menghimbau masyarakat agar tidak mudik guna menghindaripenyebaran COVID-19memberikan arahan secara berjenjang sampai dengan tingkat desa untuk menghindaristigma negatif yang berlebihan terhadap pemudik

a.b.

Memastikan dan mengawasi:kecukupan dan kelancaran distribusi sembako di daerahaktivitas industri dan pabrik serta dunia usaha yang menghasilkan kebutuhan pokokmasyarakat dan alat-alat kesehatan penanganan COVID-19 tetap berjalan.

Refocusing dan perubahan alokasi anggaran dilakukan dalam jangka waktu paling lama 7 (tujuh) harisejak dikeluarkannya Instruksi Menteri dan dilaporkan melalui Hotline (021) 34832851 atau http://maplogcovid19.kemendagri.go.id. Dan No. whatsapp 081294588283

INSTRUKSI MENTERI DALAM NEGERINOMOR 1 TAHUN 2020 TENTANG PENCEGAHAN PENYEBARAN DAN PERCEPATANPENANGANAN CORONA VIRUS DISEASE 2019 DI LINGKUNGAN PEMERINTAHDAERAH

1

2

3

4Pemda yang belum melaksanakan percepatan refocusing dan perubahan alokasi anggaran dilakukandalam jangka waktu paling lama 7 (tujuh) hari akan dilakukan rasionalisasi dana trasfer

APIP secara berjenjang melakukan pembinaan dan pengawasan atas pelaksanaan INMEN ini

5

6

Page 18: ARAHAN MENTERI DALAM NEGERI RKPD PROVINSI BANTEN TAHUN 2021 Dalam Acara Pembukaan ... · 2020. 4. 14. · KEMENTERIAN DALAM NEGERI REPUBLIK INDONESIA @kemendagri @kemendagri @kemendagri_ri

KEMENTERIAN DALAM NEGERIREPUBLIK INDONESIA

@kemendagri @kemendagri @kemendagri_ri

SASARAN PEMBANGUNAN TAHUN 2020-2024

Page 19: ARAHAN MENTERI DALAM NEGERI RKPD PROVINSI BANTEN TAHUN 2021 Dalam Acara Pembukaan ... · 2020. 4. 14. · KEMENTERIAN DALAM NEGERI REPUBLIK INDONESIA @kemendagri @kemendagri @kemendagri_ri

KEMENTERIAN DALAM NEGERIREPUBLIK INDONESIA

@kemendagri @kemendagri @kemendagri_ri

Kemungkinan akan disesuaikan pasca pandemik Covid-19 sebelum dijadikan acuan bagi pemerintahdaerah dalam menetapkan target indikator makro pembangunan

SASARAN PEMBANGUNAN TAHUN 2020-2024

PRIORITAS NASIONAL 2021

MAJOR PROJECT2021

Page 20: ARAHAN MENTERI DALAM NEGERI RKPD PROVINSI BANTEN TAHUN 2021 Dalam Acara Pembukaan ... · 2020. 4. 14. · KEMENTERIAN DALAM NEGERI REPUBLIK INDONESIA @kemendagri @kemendagri @kemendagri_ri

KEMENTERIAN DALAM NEGERIREPUBLIK INDONESIA

@kemendagri @kemendagri @kemendagri_ri

RAKORTEKRENBANG REGIONAL 2Jumlah program dankegiatan Ranwal RKPDProvinsi Banten yangsesuai dengan indikatorkinerja urusan yangmendukung TargetPembangunan NasionalTahun 2021:- Program: 94- Kegiatan: 343

1.2.3.4.

Pemerintah Pusat :Kementerian Dalam NegeriKementerian PPN/BappenasKementerian KeuanganKementerian/Lembaga

Target kinerja urusandan usulan provinsi

dimungkinkan untukdisesuaikan karena

pertimbanganpandemik Covid-19

USULAN PROVINSI BANTEN DALAM RAKORTEK

NO NAMA USULAN PRIORITAS NASIONAL Target Usulan StatusKesepakatan

Catatan Kesepakatan Desk

1 Pembangunan Fly OverSudirman (Kota Serang)

5-Memperkuat Infrastruktur UntukMendukung Pengembangan Ekonomidan Pelayanan Dasar

2 Km Dibahas LebihLanjut

1. Perlu penyesuaian nomenklatur MajorProject. 2. Telah masuk dalam stockprogram Kementerian PUPR. Lahanbelum dibebaskan seluruhnya. 3.Pemerintah daerah (Gubernur) perlubersurat kepada Kementerian PUPR

2 Pelebaran danPembangunan JalanNasional, Ruas Serang -Pandeglang

5-Memperkuat Infrastruktur UntukMendukung Pengembangan Ekonomidan Pelayanan Dasar

16 Km Dibahas LebihLanjut

1. Lokasi yang dimaksud dalam usulanperlu diperjelas. 2. Belum masuk kepadastock program Kementerian PUPR. 3.Perlu dipastikan kembali apakahusulannya pelebaran jalan ataupenambahan lajur. Perlu dipastikankembali lahan sudah clean & clearapabila yang disulkan adalahpenambahan lajur

3 Penanganan Pasca 5-Memperkuat Infrastruktur UntukM d k P b Ek i

1000 Rumah Tangga Dibahas Lebih Perlu penjelasan lebih lanjut terkaitd k i t k

Page 21: ARAHAN MENTERI DALAM NEGERI RKPD PROVINSI BANTEN TAHUN 2021 Dalam Acara Pembukaan ... · 2020. 4. 14. · KEMENTERIAN DALAM NEGERI REPUBLIK INDONESIA @kemendagri @kemendagri @kemendagri_ri

KEMENTERIAN DALAM NEGERIREPUBLIK INDONESIA

@kemendagri @kemendagri @kemendagri_ri

PEMDA YANG MELAKSANAKAN PILKADA SERENTAK 2020

2020 2021

1.2.3.4.

4 (empat) Kabupaten/Kota di Provinsi Banten:

Kota CilegonKota SerangKabupaten PandeglangKabupaten Serang

Page 22: ARAHAN MENTERI DALAM NEGERI RKPD PROVINSI BANTEN TAHUN 2021 Dalam Acara Pembukaan ... · 2020. 4. 14. · KEMENTERIAN DALAM NEGERI REPUBLIK INDONESIA @kemendagri @kemendagri @kemendagri_ri

KEMENTERIAN DALAM NEGERIREPUBLIK INDONESIA

@kemendagri @kemendagri @kemendagri_ri

•••

••

••

Reformulasi target kinerja pemda dampak pandemik Covid-19.Fokus pembangunan paska Covid-19 terutama pada sektor: kesehatan, lapangan kerja, dan pangan.Daerah dapat mengalokasikan belanja hibah dan bantuan sosial sebagai rangkaian paska pandemikCovid-19.Efisiensi dan efektivitas belanja pemerintah daerah.Memperhatikan dan melakukan sinkronisasi serta berkontribusi terhadap pelaksanaan PeraturanPresiden Nomor 18 Tahun 2020 tentang RPJMN terutama kebijakan pembangunan Wilayah JawaBali dan Major Project yang akan dilaksanakan di Provinsi Banten.Mempedomani RKP Tahun 2021.Memperhatikan hasil Koordinasi Teknis Perencanaan Pembangunan Daerah yang telahdilaksanakan pada Bulan Maret Tahun 2020 yang bertujuan untuk menyelaraskan program dankegiatan Pemerintah Pusat dan Daerah dalam rangka mencapai target pembangunan Nasional.Dapat memanfaatkan dan mengintegrasikan SIPD dalam penyusunan, pengendalian dan evaluasiRKPD.Memperhatikan kewenangan tiap-tiap tingkatan pemerintahan daerah dalam penyusunan program/kegiatan.

Arahan Penyusunan RKPD2021

Page 23: ARAHAN MENTERI DALAM NEGERI RKPD PROVINSI BANTEN TAHUN 2021 Dalam Acara Pembukaan ... · 2020. 4. 14. · KEMENTERIAN DALAM NEGERI REPUBLIK INDONESIA @kemendagri @kemendagri @kemendagri_ri

KEMENTERIAN DALAM NEGERIREPUBLIK INDONESIA

@kemendagri @kemendagri @kemendagri_ri

23TERIMAKASIH