regresi linier

Post on 24-Jan-2016

25 Views

Category:

Documents

0 Downloads

Preview:

Click to see full reader

DESCRIPTION

Regresi Linier. Fungsi : Mempelajari pengaruh variabel independen (bebas) terhadap variabel dependen (tergantung) Jenis : 1. RL Sederhana : - satu var. tergantung - satu var. bebas 2. RL Ganda : - satu var. tergantung - PowerPoint PPT Presentation

TRANSCRIPT

Regresi LinierFungsi :

Mempelajari pengaruh variabel independen (bebas) terhadap variabel dependen (tergantung)

Jenis :

1. RL Sederhana : - satu var. tergantung

- satu var. bebas

2. RL Ganda : - satu var. tergantung

- var. bebas lebih dari satu

Regresi Linier Sederhana

Bentuk Pengaruh :

X (var. bebas) Y (var. tergantung)

Syarat :1. Data berskala minimal

interval 2. Data berdistribusi normal

Persamaan Regresi

Persamaan Regresi :

Y = 0 + 1 X

atau

XbbY 10ˆ

XY 10ˆˆˆ

Koefisien Regresi

Dimana :

xx

xy

S

Sb 1 xbyb 10

n

yxyxS iiiixy

n

xxS iixx

2

2

Uji Kemaknaan Model

Hipotesis : H0 : model tidak fit / cocok

H1 : model fit / cocok

Sumber JK db KT Fhit

Regresi JKR K KTR KTR/KTS

Sisa JKS n-k-1 KTS

Total JKT n-1

Uji Kemaknaan Model

Dimana : JKT =

JKR =

JKS = JKT - JKR

KTR = JKR/k

KTS = JKS /(n-k-1)

n = banyaknya data

k = banyaknya var. bebas

xySb1

n

yyS iiyy

2

2

Uji Kemaknaan Model

Pengambilan keputusan : Untuk menarik kesimpulan (apakah H0

diterima atau ditolak ), digunakan tabel-F dengan derajat bebas (k,(n-k-1)) dan tingkat signifikansi .

H0 ditolak, jika :

Fhit > Ftabel

Uji Kemaknaan Koefisien Regresi

Untuk b0

Hipotesis : H0 : 0 = 0 H1 : 0 0

Dimana : db = db sisa s = KTS

db

xx

hit t

Sx

ns

bt :2/2

0

1

Uji Kemaknaan Koefisien Regresi

Untuk b1

Hipotesis : H0 : 1 = 0

H1 : 1 0

Dimana : db = db sisa

s = KTS

db

xx

hit tSs

bt :2/

1

/

top related