melakukan flossing pada gigi anak

Post on 28-Jan-2018

851 Views

Category:

Documents

5 Downloads

Preview:

Click to see full reader

TRANSCRIPT

Melakukan

Flossing pada

Gigi Anak

Oleh : Ega Savitri

Pertemuan ke 2 kepada Orang Tua

Siswa TK Negeri 2 Yogyakarta Kelas A1

Alat dan Bahan yang dibutuhkan untukmemflosing gigi anak di rumah

1. Dental Floss ( disediakan oleh penyuluh )

2. Gelas kumur+air ( di rumah masing-masing )

Biaya yang dibutuhkan :

- Dental Floss benang : Rp 12.000/siswa

- Tiap siswa TK diberi surat tembusan dana ke

orang tua

- Dana dapat didapat dari iuran siswa TK

Rp 12.000 yang akan dibayarkan ke wali kelas.

Info tambahan : Biaya Check list

Rp 500 x 20 lembar = Rp 10.000 (Gratis dari penyuluh )

Check List

- Dana sikat gigi bersama dapat didapat dari i- Dana sikat gigi bersama dapat didapat dari iuran Rp. 5.000,-/siswa : Rp. 4.000 x 90 = Rp. 360.000,-

- Tiap siswa diberi surat tembusan dana ke orang tua.

- Sisa iuran dari siswa dapat dimasukkan ke dalam kas kelas dan dapat digunakan lagi pada kegiatan selanjutnya.

uran Rp. 5.000,-/siswa : Rp. 4.000 x 90 = Rp. 360.000,-

- Tiap siswa diberi surat tembusan dana ke orang tua.

- Sisa iuran dari siswa dapat dimasukkan ke dalam kas kelas dan dapat digunakan lagi pada kegiatan selanjutnya.

No. Hari

Waktu Melakukan Flossing pada Anak

Sebelum

menyikat gigi

Setelah menyikat

gigi

Setiap ada makanan

yang menyelip digigi

1 Jumat

2 Sabtu

3 Minggu

4 Senin

5 Selasa

6 Rabu

7 Kamis

Beri tanda centang (√) jika orang tua

melakukan flossing gigi pada anak dan beri

tanda silang (x) jika orang tua tidak melakukan

flossing gigi pada anaknya.

Tabel diisi sesuai keadaan yang sebenarnya.

Check list dikumpulkan minggu depan padahari jum’at ke wali kelas.

top related