lapkas hernia inkarserata(1)

Post on 26-Feb-2018

215 Views

Category:

Documents

0 Downloads

Preview:

Click to see full reader

TRANSCRIPT

7/25/2019 Lapkas Hernia Inkarserata(1)

http://slidepdf.com/reader/full/lapkas-hernia-inkarserata1 1/5

BAB I

PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang

Hernia merupakan salah satu kasus dibagian bedah yang pada umumnya

sering menimbulkan masalah kesehatan dan pada umumnya memerlukan

tindakan operasi. Dari hasil penelitian pada populasi hernia ditemukan sekitar 

10% yang menimbulkan masalah kesehatan dan pada umumnya pada pria.

Hernia merupakan keadaan yang lazim terlihat oleh semua dokter,sehingga pengetahuan umum tentang manifestasi klinis, gambaran fisik dan

 penatalaksanaan hernia penting. Hernia yang terjadi pada anak-anak, lebih

disebabkan karena kurang sempurnanya procesus aginalis untuk menutup

seiring dengan turunnya testis atau buah zakar. !ementara pada orang de"asa,

karena adanya tekanan yang tinggi dalam rongga abdomen dan karena faktor 

usia yang menyebabkan lemahnya otot dinding abdomen.

!ecara umum hernia merupakan penonjolan #protrusi$ isi suatu rongga

melalui defek atau bagian lemah dari dinding perut bersangkutan. ada hernia

abdomen, isi perut menonjol melalui defek atau bagian lemah dari lapisan

muskulo-aponeurotik dinding perut.

Hernia disebut hernia inkarserata atau strangulata bila isinya terjepit oleh

cincin hernia sehingga isi kantong terperangkap dan tidak dapat kembali ke

dalam rongga perut. &kibatnya, sering terjadi gangguan pasase atau

askularisasi. !ecara klinis hernia inkarserata lebih dimaksudkan untuk hernia

ireponibel dengan gangguan pasase, sedangkan gangguan askularisasidisebut sebagai hernia strangulata.

'nsidens hernia inguinalis pada bayi dan anak antara antara satu dan dua

 persen. (emungkinan terjadi hernia pada sisi kanan )0%, sisi kiri *0-*+%

dan bilateral 1+%. &nak yang pernah menjalani operasi hernia pada "aktu

 bayi mempunyai kemungkinan 1)% mendapat hernia kontralateral pada usia

de"asa. 'nsiden hernia inguinalis pada de"asa kira-kira *%. 'nsiden hernia

meningkat dengan bertambahnya umur mungkin karena meningkatnya

1

7/25/2019 Lapkas Hernia Inkarserata(1)

http://slidepdf.com/reader/full/lapkas-hernia-inkarserata1 2/5

 penyakit yang meninggikan tekanan intraabdomen dan berkurangnya

kekuatan jaringan penunjang.

 

BAB II

TINJAUAN PUSTAKA

LAPORAN KASUSANAMNESA PRIBADI

•  ama &bdul asid

• /mur + tahun

• enis (elamin 2aki-laki

• !uku3 angsa 4andailing3'ndonesia

• !tatus 4enikah

• &gama 'slam

• ekerjaan 5iras"asta

• &lamat l. 4 yamin 6g isang o *1 4edan

ANAMNESA PENYAKIT

*

7/25/2019 Lapkas Hernia Inkarserata(1)

http://slidepdf.com/reader/full/lapkas-hernia-inkarserata1 3/5

• (eluhan utama enjolan pada skrotum sebelah kanan

• 7elaah Hal ini dialami pasien kurang lebih 1+ tahun yang lalu. &"alnya

 benjolan sebesar kelereng dan pasien tidak mengeluhkan adanya yeri #-$,

 pasien tidak menghiraukan keluhan ini sebab tidak mengganggu aktiitas

sehari-harinya. enjolan tersebut menonjol apabila berdiri, batuk, mengejan.

 amun benjolan tersebut tidak masuk kembali apabila berbaring. bulan

terakhir ini pasien mengeluhkan benjolan tambah membesar #8$ di bagian

skrotum kanan, nyeri #8$ dan hilang timbul,mual-muntah #8$, dan asien

mengaku pernah di pijat #8$ apabila keluhan itu timbul. &khir-akhir ini

 pasien mengeluhkan bila keluhannya bertambah berat. Hal ini disebabkan

karena pasien melakukan pekerjaan kuli angkut barang berat. (arena pasien

merasa keluhan ini sudah mengganggu aktiitas seperti nyeri #88$, & #-$,

&( #8$, Demam #8$. pasien pergi ke klinik sentosa, setelah itu di rujuk ke

9s Haji 4edan, segera dilakukan tindakan :ito.

• 9( (akak (andung asien memiliki keluhan yang sama

dengan pasien.

• 97 #-$

• 9; #-$

STATUS PRESENT

• !ensorium :4

• 7D 103<0 mmHg

• H9 100 =3i

• 99 *0 =3i

• 7emp >?,< :

• &nemia #-$

• 'kterus #-$

• !ianosis #-$

• Dispnoe #-$• ;edem #-$

PEMERIKSAAN FISIK 

STATUS GENERALISATA

KEPALA

• entuk (epala D

• 9ambut D

• 4ata D

• 7H4 D

 

LEHER 

>

7/25/2019 Lapkas Hernia Inkarserata(1)

http://slidepdf.com/reader/full/lapkas-hernia-inkarserata1 4/5

• 7rachea 4edial

• 7@ 9-* cm H*;

• embesaran (6 7idak dijumpaiTHORA

• 'nspeksi !imetris3 Ausiformis

• alpasi !tem Aremitus (a3(i !ama

• erkusi !onor  

• &uskultasi !uara pernafasan @esikuler, suara tambahan #-$

ABDOMEN

• 'nspeksi !imetris

• alpasi Hepar, !plen, 9en # 7idak 7eraba$

• erkusi 7ymphani

• &uskultasi eristaltik #8$

GENITALIA LAKI!LAKI• !crotum enonjolan di !crotum (anan

EKSTREMITAS SUP. D

EKSTREMITAS INF. D

PEMERIKSAAN PENUNJANG

Dara" R#t$n

• Hb 1,?

• Britrosit +,*

• Le#k%&$t ' 1(.)**

• H7 *,+

• 7rombosit *).000

H$t#ng Jen$& Le#k%&$t

• Bosinofil *

• asofil 0

• N.Sta+ ' *

• N.&eg ' ,,

• L$-%&$t ' /

• 4onosit

• 2BD 10

In0e Er$tr%&$t

• 4:@ <1,<

• 4:H *<,*

• M2H2 ' (345

• (6D 1>) g3dl

• /reum 1?

• (reatinin 0,?

DIAGNOSIS BANDING

• Hernia !crotalis De= 'nkaserata

• Hernia !crotalis De= !trangulata

7/25/2019 Lapkas Hernia Inkarserata(1)

http://slidepdf.com/reader/full/lapkas-hernia-inkarserata1 5/5

• Hidrokel

DIAGNOSIS SEMENTARA• Hernia !crotalis De= 'nkaserata

PENATALAKSANAAN

• 7indakan ;peratif Herniotomi 8 Herniorapi

• 4edikamentosa

1. 7irah aring

*. Diet 4 ''

>. '@AD 92 *0 gtt3i

. 'nj. !haro= 1gr3<jam

+. 'nj. (etorolac 1 &mp3<jam

). 'nj. 9anitidine 1 &mp3<jm?. aracetamol 7ab +00 mg. >=1

+

top related