98084260-program-kerja-9k-doc.doc

10
PROGRAM KERJA 9K SMP NEGERI 40 PALEMBANG 1. SEKSI KEBERSIHAN A. Jenis Kegiatan : Melaksanakan / mengatur dan mengawasi 1. Kebersihan kelas, seperti meja/kursi, kaca, dinding, plafon, teras, halaman kelas, halaman sekolah, taman kelas dan WC 2. Kebersihan pakaian, kuku, rambut, dan lainnya 3. Tersedianya tempat sampah, sapu, serbet, ember dan lainnya B. Pelaksanaan : 1. Piket kelas, piket 9K kelas, wali kelas, dan guru piket 2. Seksi kebersihan gerakan 9K C. Sasaran : 1. Ruang kelas, kantor, perpustakaan, labor, WC, lingkungan sekolah 2. Siswa D. Tujuan : 1. Terciptanya lingkungan kelas, lingkungan sekolah yang bersih dan asri 2. Agar penampilan sekolah, siswa dan lainnya bersih dan gagah 2. SEKSI KEINDAHAN A. Jenis Kegiatan : Merencanakan/melaksanakan dan mengawasi penataan 1. Ruang kelas, kantor, labor, perpustakaan, gambar hiasan yang estetika, dan edukatif, dan penataan lingkungan sekolah 2. Taman kelas, taman sekolah, kebun tanaman hias, bungaa hias dalam pot, dan lainnya

Upload: sudrajad-merindukan-boyolali

Post on 18-Jan-2016

1.039 views

Category:

Documents


164 download

TRANSCRIPT

Page 1: 98084260-PROGRAM-KERJA-9K-doc.doc

PROGRAM KERJA 9KSMP NEGERI 40 PALEMBANG

1. SEKSI KEBERSIHANA. Jenis Kegiatan : Melaksanakan / mengatur dan mengawasi

1. Kebersihan kelas, seperti meja/kursi, kaca, dinding, plafon, teras, halaman kelas, halaman sekolah, taman kelas dan WC

2. Kebersihan pakaian, kuku, rambut, dan lainnya3. Tersedianya tempat sampah, sapu, serbet, ember

dan lainnyaB. Pelaksanaan : 1. Piket kelas, piket 9K kelas, wali kelas, dan guru

piket2. Seksi kebersihan gerakan 9K

C. Sasaran : 1. Ruang kelas, kantor, perpustakaan, labor,

WC, lingkungan sekolah2. Siswa

D. Tujuan : 1. Terciptanya lingkungan kelas, lingkungan sekolah

yang bersih dan asri2. Agar penampilan sekolah, siswa dan lainnya bersih

dan gagah

2. SEKSI KEINDAHANA. Jenis Kegiatan : Merencanakan/melaksanakan dan mengawasi penataan

1. Ruang kelas, kantor, labor, perpustakaan, gambar hiasan yang estetika, dan edukatif, dan penataan lingkungan sekolah

2. Taman kelas, taman sekolah, kebun tanaman hias, bungaa hias dalam pot, dan lainnya

B. Pelaksanaan : 1. Terciptanya ruang belajar, kantor, perpustakaan, labor, dan lainnya tertata rapi dan memiliki nilai

estetika yang tinggi. 2. Terciptanya ruang lingkungan belajar, lingkungan

sekolah yang apik, hijau, sejuk, dan memiliki nilai yang tinggi

3. SEKSI KERINDANGANA. Jenis Kegiatan : Merencanakan/melaksanakan, memelihara dan

mengawasi1. Taman kelas, kebun kelas, taman sekolah, kebun

sekolah, pohon pelindung dan apotik hidup2. Menanam rasa cinta alam, lingkungan hidup, dan

cinta memelihara apotik hidupB. Pelaksanaan : 1. Siswa, wali kelas, guru dan kelompok 9K

2. Seksi kerindangan gerakan 9K

Page 2: 98084260-PROGRAM-KERJA-9K-doc.doc

C. Sasaran : 1. Taman kelas, taman sekolah dan pohon pelindung sekolah2. Halaman sekolah dan lingkungan sekolah

D. Tujuan : 1. Terciptanya lingkungan kelas, lingkungan sekolah yang sejuk, rindang, dan hijau2. Terciptanya lingkungan sekolah yang sejuk dan hijau

4. SEKSI KEKELUARGAANA. Jenis Kegiatan : Melaksanakan/ mengatur kehidupan kekeluargaan

Yang harmonis dan kondusif1. Antara siswa, guru, karyawan, kepala sekolah,

orang tua dan masyarakat lingkungan sekolah2. Pertemuan berkala masyarakat sekolah (Dharma

Wanita, arisan keluarga, komite sekolah) agar timbul rasa kebersamaan, saling asah, asuh, asih antara sesama

3. Bersilahturahmi bila ada musibah, kegembiraan dan lainnya

B. Pelaksanaan : 1. Siswa, guru, karyawan, wali kelas, komite sekolah Dan Dharma Wanita

2. Seksi kekeluargaan gerakan 9KC. Sasaran : 1. Siswa, guru, karyawan, orang tua siswa dan komite

sekolah2. Dharma Wnita dan lainnya

D. Tujuan : 1. Terciptanya hubungan kekeluargaan yang Harmonis, menggalang kebersamaan

2. Terciptanya kekompakan, saling menghargai, santun sesama dan saling asih

5. SEKSI KEAMANANA. Jenis Kegiatan : Merencanakan / mangatur / memberi arahan dan

mengawasi keamanan (rasa aman) siswa, masyarakat sekolah dan sarana prasarana1. Tidak terdapat kasus perkelahian, pencurian,

pengrusakan, kekerasan, corat-coret (sarana sekolah)

2. Tidak terdapat siswa-siswa membawa senjata tajam, buku porno, merokok, narkoba dan barang sejenisnya

3. Tata letak barang sesuai dengan syarat keamananB. Pelaksanaan : 1. Perangkat kelas, piket siswa, guru dan wali kelas

2. Seksi keamanan gerakan 9KC. Sasaran : 1. Siswa

2. Lingkungan sekolahD. Tujuan : 1. Terciptanya hubungan kekeluargaan yang

Harmonis, menggalang kebersamaan 2. Tidak terdapat gangguan kemanan yang dating dari

luar

Page 3: 98084260-PROGRAM-KERJA-9K-doc.doc

3. Tidak terdapat pencurian sarana sekolah, suasana lingkungan sekolah aman

6. SEKSI KETERTIBANA. Jenis kegiatan : Merencanakan / melaksanakan, memelihara dan

mengawasi sikap siswa1. Waktu datang dan pulang sekolah, masuk dan keluar

kelas, masuk dan keluar lingkungan sekolah2. Kehadiran pelaksanaan piket, belajar di kelas,

mengerjakan tugas, upacara3. Memelihara ruangan kelas, penggunaan ruang kelas,

dan peralatan sekolah4. Pakaian seragam, atribut kaos, sepatu dan

kelengkapan sekolah lainnyaB. Pelaksanaan : 1. Guru Piket, wali kelas

2. Seksi ketertiban gerakan 9KC. Sasaran : 1. Siswa

2. Sarana dan Prasarana D. Tujuan : 1. Terciptanya suasana lingkungan sekolah

yang tertib 2. Terpeliharanya sarana dan prasarana sekolah dengan

baik

7. SEKSI KESEHATANA. Jenis kegiatan : Merencanakan / melaksanakan dan menanamkan

tunggal kesehatan dalam kehidupan sehari – hari1. Mendata penyakit yang diderita siswa, golongan

darah, UKS, PMR, dan berkerjasama dengan PUSKESMAS terdekat

2. Menginformasikan bahaya rokok, narkoba / miras kepada siswa

3. Tata letak barang sesuai dengan syarat keamananB. Pelaksanaan : 1. Perangkat kelas,piket siswa dengan syarat keamanan

2. Seksi kesehatan gerakan 9KC. Sasaran : 1. Siswa

2. Lingkungan SekolahD. Tujuan : 1. Terjaganya kesehatan siswa, masyarakat sekolah dan

adanya data siswa yang mengidap suatu penyakit 2. Siswa bebas dari bahaya rokok, narkoba dan miras 3. Terciptanya suasana lingkungan sekolah tetap bersih

Palembang, Juli 2011 Ketua Pelaksana 9K

Dra. Djamilah

Page 4: 98084260-PROGRAM-KERJA-9K-doc.doc

NIP. 195907241978032002

TATA KERJA PELAKSANAAN GERAKAN 9KSMP NEGERI 40 PALEMBANG

I. PEMBIDANGAN TUGAS SECARA UMUM1. Penangung Jawab Umum : Kepala sekolah 2. Ketua Pelaksana : Wakasek Kesiswaan3. Koordinator : Guru4. Seksi Unsur 9K : Seksi-seksi Unsur 9K

KOORDINATOR DAN KETUA PELAKSANAa. Merumuskan pola umum gerakan 9K dan mekanisme kerja 9Kb. Menyusun program kerja tahunanc. Mengadakan pengawasan terus – menerus terhadap pelaksanaan 9kd. Memberikan penjelasan teknis pelaksanaan 9k kepad wali kelas dan seksi unsur

9K serta ketua – ketua kelse. Bertanggung jawab kepada Kepala Sekolah atas terlaksanannya gerakan 9K

SEKSI – SEKSI UNSUR 9KA. UMUM :

a). Membantu dan melaksanakan tugas – tugas 9Kb). Merumuskan program kerja setiap unsur 9K dan jadwal kegiatan 9Kc). Mengawasi dan berkreasi menciptakan 9K dalam hal – hal baru untuk

memajukan unsur – unsur 9K yang diseksi oleh unsur 9Knya.

B. KHUSUSa). Keamanan

Mengatur dan mengawasi siswa dan membei arahan tentang materi keamanan (rasa aman), yaitu tidak terdapat kasus perkelahian, pencurian, pengrusakan, pembangkangan, buku – buku porno, kekerasan, alkohol, perjudian, rokok, narkoba, serta pengaman pembangunan.

b). KebersihanMengawasi dan memelihara : kebersihan kelas, halaman, teras, taman, meja/kursi, rambut, pakaian, kuku, WC, dinding, plafon tersedia tempat pembuangan sampah dan tempat cucian tangan serta tersedia tempat pembuangan sampah akhir.

c). KetertibanMengawasi dan memelihara tertiban : cara masuk/keluar kelas/sekolah, waktu datang/pulang sekolah, kehadiran, pelaksanaan piket, mengerjakan PR, belajar dikelas, ikut upacara, pelaksanaan upacara, memelihara ruang kelas, menggunakan ruang/peralatan sekolah, pakaian seragam dan kelengkapan sekolah.

d). KeindahanMerencanakan dan mengawasi : penataan taman, kebun, tanaman hias, keserasian cat, bunga hias dalam pot, gambar hiasan yang estetika dan

Page 5: 98084260-PROGRAM-KERJA-9K-doc.doc

edukatif, penataan lingkungan sekolah, penataan ruangan kelas dan penataan ruangan kantor.

e). KekeluargaanMerencanakan dan mengatur pola kehidupan kekeluargaan antara : siswa dengan siswa, siswa dengan guru, karyawan, kepala sekolah, pesuruh, masyarakat di lingkungan sekolah. Memberi pengarahan dan bimbingan dengan tujuan lebih mengakrabkan hubungan kekeluargaan dengan cara pertemuan berkala, sehingga timbul rasa tanggung jawab, tenggang rasa, gotong royong, saling asah, asih dan asuh.

f). KerindanganMerencanakan dan menanamkan rasa cinta alam, cinta lingkungan hidup, cinta tanaman pepohonan, memiliki dan mengusahakan terpeliharanya taman, kebun, pohon pelindung dan apotik hidup.

g). KesehatanMerencanakan dan menanamkan fungsi kesehatan dalam kehidupan sehari – hari, menjaga kebersihan, bebas rokok, bebas narkoba, dan senantiasa menjaga lingkungan sehat. Menata melalui UKS penyakit yang diderita siswa, jenis penyakit. Melaksanakan kerja sama dengan PUSKESMAS tentang kesehatan, pemeriksaan periodic, golongan darah, kartu sehat dan lainnya.

GURU PIKETa. Pengawasan Pelaksanaan 9Kb. Bersama wali kelas dan seksi unsur 9K berusaha menyelesaikan masalah 9Kc. Menerima laporan pelaksanaan 9K dari ketua – ketua kelasd. Bertanggung jawaab kepada Kepala Sekolah

KETUA KELASa. Memimpin pelaksanaan 9K di kelasb. Menjadi penghubung antara kelas, wali kelas dan guru piketc. Menyelesaikan masalah – masalah dikelasnyad. Melaporkan hasil pelaksanaan 9K kepada guru piket dan wali kelasnyae. Bertanggung jawab kepada wali kelas masing – masing

KETUA KELOMPOK SATUAN TUGAS 9K KELASa. Memimpin gerakan 9K di kelasnyab. Menjadi penghubung antara anggota kelompoknya dengan ketua kelas dan wali

kelas.c. Menyelesaikan masalah 9K dikelompoknyad. Melaporkan hasil pelaksanaan 9K kelompoknya kepada ketua kelase. Bertanggung jawab kepada ketua kelasnya masing – masing

OSISa. Mengawasi pelaksanaan 9Kb. Membantu menyelesaikan masalah 9Kc. Menampung aspirasi anggota OSIS sehubungan dengan 9Kd. Bertanggung jawab kepada guru piket dan seksi unsur 9K

II. SISTEM PENGAWASAN / PENILAIAN / EVALUASI1. Kepala sekolah mengawasi secara keseluruhan pelaksanaan 9K

Page 6: 98084260-PROGRAM-KERJA-9K-doc.doc

2. Wakasek mengawasi seksi unsur 9K, guru piket dan wali kelas3. Wakasek Kesiswaan mengawasi dan membina seksi 9K, guru piket dan wali

kelas4. Seksi unsur 9K mengawasi dan membina ketua kelas dan kelompok 9K kelas5. Guru piket mengawasi kegiatan ketua kelas dan kelompok 9K kelas6. Wali mengawasi dan membina kegiatan 9K dikelasnya7. Ketua kelas mengawasi kegiatan ketua kelompok 9K kelasnya8. Ketua satuan kelompok 9k mengawasi kegiatan kelompoknya dan target

ketercapaian 9K kelasnya9. Tim nilai 9K melakukan evaluasi / penilaian secara periode10. Wakasek kesiswaan sebagai ketua pelaksana 9K mengawasi pencapaian target

pelaksanaan 9K di sekolah.

III.LOKASI TUGAS DAN PETUGAS 9KA. LOKASI UMUM

Adalah lokasi yang digunakan secara umum : Halaman, lapangan olahraga, ruangan kantor, WC, perpustakaan, laboratorium, koperasi, ruang keterampilan, UKS, BP/BK, OSIS, gudang, mushola, dan lainnya (peta).

B. LOKASI KHUSUSAdalah ruang kelas, teras, dan taman serta kebun kelasPetugasnya : diatur oleh wali kelas

1. Kelompok Kebersihan : membersihkan kelas, teras dan lainnya2. kelompok Keamanan : menjaga keamanan kelas serta isinya3. Kelompok Ketertiban : menjaga ketertiban, tata letak dan keapikan

Palembang, Juli 2011 Ketua Pelaksana 9K

Dra. Djamilah NIP. 195907241978032002