61417483-kti-radiasi

18
KARYA TULIS ILMIAH DAMPAK BURUK RADIASI HANDPHONE TERHADAP KESEHATAN OLEH M Azhari Marpaung Marghfira Awal Fitri Rizki Adena Putri SEKOLAH MENENGAH PERTAMA NEGERI 1 KOTA BENGKULU Tp. 2010/1011

Upload: dody-afriady-katili

Post on 08-Jul-2015

108 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

5/9/2018 61417483-KTI-Radiasi - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/61417483-kti-radiasi 1/18

 

KARYA TULIS ILMIAH

DAMPAK BURUK RADIASI HANDPHONE TERHADAP KESEHATAN

OLEH

M Azhari Marpaung

Marghfira Awal Fitri

Rizki Adena Putri

SEKOLAH MENENGAH PERTAMA NEGERI 1

KOTA BENGKULU

Tp. 2010/1011

5/9/2018 61417483-KTI-Radiasi - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/61417483-kti-radiasi 2/18

 

KATA PENGANTAR 

Puji syukur kami panjatkan ke hadirat Allah SWT. bahwa kami telah menyelesaikan

karya tulis ilmiah dengan membahas tentang radiasi handphone

Dalam penyusunan tugas atau materi ini, tidak sedikit hambatan yang kami hadapi.

 Namun kami menyadari bahwa kelancaran dalam penyusunan materi ini tidak lain berkat

 bantuan, dorongan dan bimbingan guru dan orang tua sehingga kendala-kendala yang

 penulis hadapi teratasi. Oleh karena itu penulis mengucapkan terima kasih kepada :

1. Ibu guru bidang studi bahasa indonesia yang telah memberikan tugas, petunjuk,

kepada penulis sehingga penulis termotivasi dan menyelesaikan tugas ini.

2. Orang tua yang telah turut membantu, membimbing, dan mengatasi berbagai

kesulitan sehingga tugas ini selesai.

Semoga materi ini dapat bermanfaat dan menjadi sumbangan pemikiran bagi pihak 

yang membutuhkan, khususnya bagi penulis sehingga tujuan yang diharapkan dapat

tercapai, Amiin.

Januari 2011

5/9/2018 61417483-KTI-Radiasi - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/61417483-kti-radiasi 3/18

 

HALAMAN PENGESAHAN

“DAMPAK RADIASI HANPHONE”

TELAH DISAHKAN PADA TANGGAL 3 JANUARI 2011

Kepala Sekolah Guru Pembimbing

P. Agus Purwanto, S. Pd Tyas Tuti Handayani, S.Pd

NIP. 131103000 NIP.196309141985032008

5/9/2018 61417483-KTI-Radiasi - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/61417483-kti-radiasi 4/18

 

DAFTAR ISI

 

Halaman

KATA PENGANTAR ........................................................................... ii

HALAMAN PENGESAHAN ............................................................... iii

DAFTAR ISI ......................................................................................... iv

BAB I. PENDAHULUAN

1. Latar Belakang .................................................................... 1

2. Rumusan Masalah ................................................................ 1

3. Maksud dan Tujuan ............................................................ 1

4. Metode Penulisan ............................................................... 1

BAB II. ISI

2.1. Pengertian

Radiasi ............................................................... 3

2.2. Penyebab Handphone menimbulkan

Radiasi ...................... 3

2.3. Penyebab Radiasi Handphone Berbahaya

.......................... 4

2.4. Dampak Radiasi Handphone Terhadap

Kesehatan ............ 4

2.5. Cara Mengurangi Radiasi

Handphone ................................ 5

BAB III. PENUTUP

5/9/2018 61417483-KTI-Radiasi - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/61417483-kti-radiasi 5/18

 

1. Kesimpulan ......................................................................... 7

2. Saran..................................................................................... 8

DAFTAR PUSTAKA .......................................................................... 9

CURICULUM VITAE ......................................................................... 10

BAB I PENDAHULUAN

1.1. Latar Belakang

Pada zaman sekarang, tekhnologi sudah berkembang sangat pesat. Pada

 permulaan abad 21, handphone mulai terkenal di masyarakat umum. Pada awalanya,

handphone hanya sekedar alat komunikasi yang hanya dapat menerima pesan dan

megirimya. Namun beriring dengan kemajuan tekhnologi, handphone kini tidak 

hanya bisa SMS dan telphone saja. Namun sudah bisa mengakses internet, media

hiburan, dan sebagainya.

Handphone memberikan kemudahan bagi si pemakai dalam berbagai hal

dalam hidupnya. Harganya yang relatif murah dan terjangkau serta mudah di dapat

membuat handphone cepat berkembang di masyarakat.

Tapi dibalik canggihnya handphone, kita tidak menyadari bahwa terdapat

 bahaya yang besar bagi kesehatan kita. Radiasi dari handphone ini dapat merusak 

saraf dan kesehatan kita.Rusaknya saraf dapat menyebabkan bebagai penyakit yang

 berbahaya. Seperti kanker, tumor, dan penyakit berbahaya lainnya.

5/9/2018 61417483-KTI-Radiasi - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/61417483-kti-radiasi 6/18

 

Oleh sebab itu kami mengangkat topik mengenai bahaya radiasi

handphone ini. Dengan tujuan agar pembaca dapat mengetahui akibat serta solusi

dari radiasi yang disebabkan oleh radiasi handphone.

1.2. Rumusan Masalah

1. Apakah yang dimaksud radiasi?

2. Mengapa handphone dapat menimbulkan radiasi?

3. Mengapa radiasi handphone berbahaya?

4. Apa saja dampak radiasi handphone terhadap kesehatan?

5. Bagaimana cara mengurangi radiasi handphone?

1.3. Tujuan Penulisan

Kami menulis karya tulis ilmiah ini dengan tujuan untuk memberikan informasi

tentang bahaya radiasi handphone. Penulis juga bertujuan untuk memberi informasi

 bagaimana mencegah dan menghindari bahaya radiasi handphone.

1.4. Metode Penulisan

Makalah ini menggunakan metode studi pustaka

5/9/2018 61417483-KTI-Radiasi - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/61417483-kti-radiasi 7/18

 

BAB II ISI

2.1. Pengertian Radiasi

Radiasi adalah pancaran dan transmisi energi dalam bentuk partikel atau

gelombang. Jadi radiasi itu adalah salah satu jenis transfer energi. Suatu radiasi

 bisa dikatakan sangat berbahaya bila radiasi itu mempunyai cukup energi untuk 

mengionkan materi yang dilewatinya.

Radiasi dapat digolongkan dalam dua macam

A. Radiasi Pengion

contoh: alpha, beta, neutron, proton, gamma, X-ray

B. Radiasi Non-pengion

contoh : gelombang radio, TV, mikrowave, infrared, cahaya

tampak, ultraviolet, elektron energi rendah

2.2. Penyebab handphone menimbulkan radiasi

5/9/2018 61417483-KTI-Radiasi - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/61417483-kti-radiasi 8/18

 

Pada handphone terdapat transmitter yang mengubah pesan suara maupun

teks menjadi gelombang sinusoidal kontinu yang kemudian dipancarkan keluar 

melalui antenna dan gelombang ini berfluktuasi melalui udara. Gelombang

RF(radio frequency) inilah yang menimbulkan radiasi elektromagnetik. Sehingga

handphone jelas sekali menimbulkan radiasi. Walaupun radiasi elektromagnetik 

termasuk radiasi non pengion.

2.3. Penyebab radiasi handphone berbahaya

Meskipun radiasi handphone termasuk dalam radiasi elektromagnetik 

yang merupakan radiasi non ionisasi. Tetapi belakangan ini diketahui bahwa

radiasi elektromagnetik dapat mengganggu kesehatan. Salah satu bahayanya

terhadap kesehatan adalah adalah dapat merusak DNA manusia, sel yang rusak 

  bermutasi dan merupakan penyebab dari datangnya kanker, efek lain dari

gelombang elektromagnetik dari ponsel membuat panas sel tubuh, mengakibatkan

sakit kepala, dan mual-mual.

2.4. Dampak Radiasi handphone terhadap kesehatan

Radiasi Handphone menyebabkan banyak dampak negative terhadap

kesehatan, diantaranya

A. Meningkatkan risiko terkenanya kanker otak ataupun tumor 

Radiasi handphone dapat merusak DNA manusia, sel yang rusak 

  bermutasi dan merupakan penyebab dari datangnya kanker. Sehingga

5/9/2018 61417483-KTI-Radiasi - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/61417483-kti-radiasi 9/18

 

  penggunaan jangka panjang handphone dapat menyebabkan timbulnya

kangker.

B. Kulit mudah berkerut

Akhir-akhir ini ditemukan bahwa radiasi ponsel menyebabkan tingkat sel

kulit berubah, seperti menimbulkan kerutan pada kulit. Walaupun sampai

sekarang belum ditemukan kaitannya dengan kesehatan.

2.5. Cara mengurangi dampak radiasi handphone

A. Kurangi penggunaan ponsel pada usia dini

Anak-anak mempunyai lebih dari 100.000.000.000 sel otak. Serta

anak-anak dapat menyerap radiasi ponsel dua kali lebih banyak ketimbang

orang dewasa. Disarankan untuk menjauhkan dan membatasi anak-anak 

menggunakan ponsel untuk melindunginya dari efek jangka panjang.

B. Lebih baik menggunakan SMS dibandingkan menelpon

Ponsel tidak menggunakan tenaga banyak ketika kita mengirimkan

teks ketimbang ketika ponsel bertugas mengirimkan suara kita. Artinya,

tenaga berkurang, radiasi yang dikeluarkan pun juga berkurang. Lagipula,

ketika kita mengetik SMS, artinya kita menjauhkan ponsel dari kepala

kita. Dibandingkan dengan menelpon yang berarti mendekatkan

handphone dengan kepala kita yang rawan akan radiasi.

5/9/2018 61417483-KTI-Radiasi - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/61417483-kti-radiasi 10/18

 

C. Hindari penggunaan ponsel dalam kendaraan mobil

Akhir-akhir ini diketahui ternyata rangka mobil dapat memantulkan

sinyal. Sehingga untuk mengatasinya, ponsel harus mengirim sinyal lebih

kuat. Itu berarti meningkatkan beban radiasi. Sehingga semakin banyak 

radiasi yang terpancar. Menghindari penggunaan ponsel dalam mobil akan

meminimalisir dampak radiasi handphone

D. Jauhkan handphone dari tempat tidur

Selama kita tidur handphone akan mengeluarkan radiasi. Terutama

  jika handphone menerima panggilan masuk atau pesan. Sehingga lebih

  baik menjauhkan handphone dari tempat tidur. Agar kita dapat

mengurangi sedikit frekuensi radiasi yang mengenai tubuh kita

E. Gunakan speakerphone

Handphone yang beredar dipasaran saat ini sudah dilengkapi dengan

fitur speakerphone dimana kita tidak harus menempelkan handphone di

telinga untuk berkomunikasi. Nah, fitur ini sangatlah berguna untuk 

meminimalkan radiasi yang terjadi. Jadi jangan ragu untuk mengunakan

fitur ini demi kesehatan anda ketika keadaan sepi yang memungkinkan

kita untuk memakai fitur ini.

5/9/2018 61417483-KTI-Radiasi - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/61417483-kti-radiasi 11/18

 

BAB III PENUTUP

3.1 KESIMPULAN

Ponsel menggunakan gelombang elektromagnetik dalam mengirim dan menerima

  pesan. Gelombang elektromagnetik ini dapat menyebabkan pemanasan pada jaringan

tubuh. Jaringan tubuh dipanaskan oleh rotasi dari molekul polar yang disebabkan oleh

medan elektromagnetik. Pada saat seseorang sedang menelepon dengan ponsel, efek 

 pemanasan ini akan terjadi pada permukaan kepala dan mengakibatkan kenaikan suhu.

Otak memiliki kemampuan untuk membuang kelebihan panas melalui sirkulasi darah.

 Namun, kornea mata tidak memiliki pengaturan suhu dan dari percobaan pada kelinci,

ditemukan bahwa radiasi ponsel dapat menyebabkan katarak.

5/9/2018 61417483-KTI-Radiasi - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/61417483-kti-radiasi 12/18

 

Radiasi Hp dapat :

• Mengubah DNA manusia

Memicu kanker otak 

• Menurunkan daya ingat

• Merusak sel-sel darah

• Kanker otak naik 25%

• 21% meningkatkan resiko tumor pada anak 

• 35% mempengaruhi kualitas sperma (akibat HP disimpan didalam kantong

celana)

• 50% meningkatkan kanker testis selama 20 tahun

Tingkat radiasi HP pun berbeda-beda. Philips Genie (radiasi 1.52watt/kg), Nokia

5110 (1.45 watt/kg), dan Ericsson T28 (1.49 wat/kg) memiliki tingkat radiasi yg cukup

tinggi, bahkan hampir mendekati ambang batas bahaya yg ditentukan FCC, yaitu 1.6

watt/kg.

Selain itu juga dapat dilihat bahwa Motorola V3688 memiliki tingkat radiasi

 paling rendah. Padahal sebenarnya radiasinya yg dipancarkan V3688 sangat tinggi, yaitu

sebesar 1.58 watt/kg, namun karena handphone ini menggunakan design lipat (clam-

shell) maka posisi antena berada di samping rahang (jauh dari otak), sehingga pengaruh

 pancaran radiasi dari antenna ke otak hanya sebesar 0.02 watt/kg saja.

3.2 SARAN

5/9/2018 61417483-KTI-Radiasi - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/61417483-kti-radiasi 13/18

 

Hp merupakan alat komunikasi terpenting saat ini. Maka dari itu, mustahil kita tidak 

memakai Hp karena takut akan radiasi. Maka dari itu, ada beberapa saran untuk pemakai

Hp ;

• Jangan memakai HP ketika hamil dan jangan ijinkan anak Anda memakainya.

• Batasi lama penggunaan HP Anda atau penggunaan telepon tanpa kabel lainnya.

• Gunakan headset dengan kabel untuk mengurangi efek radiasi HP karena

menjauhkan HP dari kepala Anda. Hindarilah penggunaan bluetooth.

• Kurangi diri Anda terkena paparan langsung dari area transmisi WiFi (Hotspot

Area). Cari tahu dimana lokasi WiFi dan usahakan untuk menjauh darinya.

• Jika Anda memiliki telepon kabel, jangan memakai yang melebihi 900 MHz,

karena telepon kabel Gigaherts akan terus menerus memancarkan gelombang

radio tinggi 24/7.

• Gunakan speakerphone daripada langsung mendekatkan HP ke telinga Anda. Ini

membantu untuk menjauhkan efek radiasi langsung antara otak dengan HP.

• Membatasi penggunaan HP di dalam gedung karena HP akan memancarkan lebih

 banyak gelombang di dalam gedung dibandingkan di luar.

• Pakai HP pada saat bar transmisi atau penerimaan signal baik. Ketika transmisi

 buruk, HP Anda akan bekerja lebih keras untuk menangkap transmisi dengan

 jelas.

• Berhati-hatilah dalam meletakkan HP Anda, karena radiasi berefek didekat ia

memancar.

5/9/2018 61417483-KTI-Radiasi - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/61417483-kti-radiasi 14/18

 

Selain itu ada juga alat yang bisa menetralisir radiasi ponsel.

ANTI RADIASI menetralisir dan melindungi badan manusia dari ancaman gelombang

elektromagnetik yang berbahaya. Gelombang-gelombang ini berasal dari :

• HP/ Mobile Phone

• TV

• Computer/ Laptop

5/9/2018 61417483-KTI-Radiasi - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/61417483-kti-radiasi 15/18

 

• Microwave

• AC

• Refrigerator/ kulkas

CURICULUM VITAE

  Nama : M. Azhari Marpaung

TTL : Bengkulu, 13 January 1997

Agama : Islam

Alamat : Jl. Kemang Manis

  NISN : 9970660761

Asal Sekolah : SMP Negeri 1 Kota Bengkulu

  Nama : Marghfira Awal Fitri

TTL : Curup, 13 Juli 1997

Agama : Islam

Alamat : Jl. Al- Kautsar 13/A1 Lingkar barat.

  NISN : 9970660821

Asal Sekolah : SMP Negeri 1 Kota Bengkulu

5/9/2018 61417483-KTI-Radiasi - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/61417483-kti-radiasi 16/18

 

  Nama : Riski Adena Putri

TTL : 26 Oktober 1996

Agama : Protestan

Alamat : Perumahan kandang mas mulia 65/C .

  NISN : 9965035088

Asal Sekolah : SMP Negeri 1 Kota Bengkulu

5/9/2018 61417483-KTI-Radiasi - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/61417483-kti-radiasi 17/18

 

Daftar Pustaka

Anies(2009). Cepat Tua Akibat Radiasi, Jakarta : Penerbit PT. Alex

Anies(2006). SUTET 

Irfan(2008). Apa itu Radiasi..?. From http://pelajar-

 jalanan.blogspot.com/2008/06/apa-itu-radiasi.html , 1 Januari 2011

Rima Rachmadani(2010). Radiasi HP Dapat Mengancam Tubuh kita. From

http://kesehatan.kompasiana.com/medis/2010/11/02/radiasi-hp-dapat-

mengancam-tubuh-kita/, 1 Januari 2011

Dewiistika(2009).Efek radiasi handphone. From

http://dewiistika.blogspot.com/2009/05/efek-radiasi-handphone.html , 1

Januari 2010, 1 Januari 2011

Gina(2010). Chapter 1 : Bahaya Radiasi HP. From

http://ginapriani.wordpress.com/2010/06/21/chapter-1-bahaya-radiasi-hp/, 1 Januari

2011

Harnum(2010). Tips mengurangi dampak Radiasi Ponsel bagi Kesehatan. From

http://gembelpermanen.wordpress.com/2010/04/01/tips-mengurangi-dampak-

radiasi-ponsel-bagi-kesehatan/ , 1 Januari 2011

5/9/2018 61417483-KTI-Radiasi - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/61417483-kti-radiasi 18/18

 

Makoto(2010). Mengurangi Efek Radiasi Elektromagnetik dari Ponsel ! . From

http://adsense-charmins.blogspot.com/2010/07/mengurangi-efek-radiasi-

elektromagnetik.html, 1 Januari 2011

Liontin Ajaib (2010). Bahaya Radiasi HP. From http://galaxur.page.tl/Bahaya-Radiasi-

HP.html, 1 Januari 2011

WordPress (2010). Tips mengurangi dampak Radiasi Ponsel bagi Kesehatan. From

http://kesehatan.myhendra.web.id/2010/11/tips-mengurangi-dampak-radiasi-

 ponsel-bagi-kesehatan-2.html, 1 januari 2011

(2009). Tips Cara Menghindari/Mengurangi Bahaya Radiasi Ponsel HP/Hape Pada

Manusia. From http://organisasi.org/tips-cara-menghindari-mengurangi-bahaya-

radiasi-ponsel-hp-hape-pada-manusia, 1 Januari 2011

(2010). Inilah Kemungkinan Penyakit Akibat Radiasi Hand Phone. From

http://www.koleksiweb.com/iptek/inilah-kemungkinan-penyakit-akibat-radiasi-

hand-phone.html , 1 Januari 2011

Sony(2010). Radiasi Handphone – Part 3: Dampak Radiasi Terhadap Kesehatan. From

http://www.jagatreview.com/2010/06/radiasi-handphone-%E2%80%93-part-3-

dampak radiasi-terhadap-kesehatan/, 1 Januari 2011