2. pengantar psikoterapi

10
PENGANTAR PSIKOTERAPI

Upload: chuck55

Post on 26-Nov-2015

9 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Slide 1

Pengantar PSIKOTERAPIIstilah intervensiIntervensi : merupakan tindakan atau usaha untuk mempengaruhi orang lainFokus intervensi :1. Individu : konseling, psikoterapi atau modifikasi perilaku2. Kelompok : konseling atau terapi keluarga atau kelompok3. Masyarakat : intervensi sosial atau komunitasPSIKOLOG PROFESI LAIN/DOKTERPSIKOLOGMEDIS / DOKTER Subjek / objek Subjek / objek Metode asesmen - Wawancara - Observasi - Psikotes Metode asesmen - Pemeriksaan Medis alat canggih - Wawancara - Observasi Pendekatan - Individual - Kelompok - Sistem Pendekatan Skope Intervensi - Prevensi - Promosi - Kurasi - Rehabilitasi - Pengembangan : PelatihanINTERVENSI PSIKOLOGISPREVENSIKURATIFREHABILITATIFApa itu Psikoterapi?Istilah Psikoterapi berasal dari dua kata yaitu: Psiko dan Terapi

Psiko artinya kejiwaan atau mental

Terapi artinya PenyembuhanPsikoterapi dapat disebut sebagai penyembuhan jiwa atau penyembuhan mental

Psikoterapi atau penyembuhan jiwa/penyembuhan rasa/penyembuhan mental adalah proses formal interaksi antara dua pihak atau lebih

Apa itu Psikoterapi?Yang satu adalah profesional penolong dan yang lainnya adalah orang yang di tolongInteraksi antara profesional penolong dan orang yang di tolong menuju pada perubahan atau penyembuhan. Perubahan dapat berupa perubahan rasa, pikir, perilaku. Perbedaan Psikoterapi dengan Konseling atau Praktek Paranormal?Konseling & Psikoterapi adlh proses profesional

Konseling dan Psikoterapi berlandaskan teori dan data ilmiah yang telah dikaji secara empirik, sedangkan paranormal tidak harus dibuktikan secara empirik (orng datang berdasarkan keyakinan saja)

Paranormal penyembuhan dilakukan selain dgn pembicaraan jg dgn upacara-upacara Psikoterapi penyembuhan dilakukan dgn pembicaraan dan latihan-latihan yg dilakukan oleh klien dgn bimbingan terapis

Paranormal penyembuhan dilakukan selain dgn pembicaraan jg dgn upacara-upacara

Psikoterapi penyembuhan dilakukan dgn pembicaraan dan latihan-latihan yg dilakukan oleh klien dgn bimbingan terapisPerbedaan Psikoterapi dengan Konseling atau Praktek ParanormalPersamaanPerbedaanProses profesional(Psikoterapi & konseling)Berdasarkan teori dan data ilmiah yg telah dikaji secara empirik (Psikoterapi & konseling)Tidak profesional (Praktek Paranormal)Tidak harus dibuktikan secara empirik (orng datang berdasarkan keyakinan saja)Penyembuhan selain dilakukan dengan pembicaraan juga dgn latihan-latihan yang dilakukan oleh klien Konseling & PsikoterapiMenurut Corsini (1989), berbeda bukan secara kualitatif tetapi secara kuantitatif

Suatu proses interaksi antara profesional dan kliennya disebut konseling atau psikoterapi hanyalah beda jumlah intervensinya yang dilakukan sajaMenurut Corsini (1989) beda prosentase prosesnya adalah: ProsesKonselingPsikoterapiMendengarkan2060Menanyakan1510Mengevaluasi55Menginterpretasikan13Mendukung510Menjelaskan155Memberitahu203Menyarankan103Menyuruh91