116236522 obat obat anestesi

Upload: kikinuraqidah

Post on 01-Mar-2016

91 views

Category:

Documents


1 download

DESCRIPTION

anestesi

TRANSCRIPT

  • OBAT-OBAT ANESTESISEJARAHKLASIFIKASI ANESTESIADEFINISITERMINOLOGI ANESTESITEORI-TEORI ANESTESISTADIUM ANESTESIGOLONGAN OBAT

  • SEJARAH ANESTESIAPADA PEMBEDAHANANESTESIA SEBELUM 1846. PROSEDUR BEDAH TIDAK LAZIM DILAKUKAN KARENA: PEMAHAMAN PATOFISIOLOGI DAN ALASAN MENANGANI PENYAKIT DENGAN CARA BEDAH MASIH MENDASAR TEKNIK ASEPTIK DAN PENCEGAHAN INFEKSI BELUM DIKETAHUI>> SEDIKIT OPERASI YANG DILAKUKAN DAN SERING TERJADI KEMATIAN. TINDAKAN BEDAH BERSIFAT DARURAT. DISEKSI YANG BAIK DAN TEKNIK YANG CERMAT TAK MUNGKIN DILAKUKAN PADA PASEN YANG RASA NYERINYA TIDAK TEREDAKAN>> KARENA OBAT ANESTESI YANG MEMADAI BELUM DITEMUKAN. PEMBEDAHAN SEJAK ZAMAN KUNO TELAH MENGGUNAKAN ALKOHOL, GANJA DAN TURUNAN OPIUM. UNTUK MENIMBULKAN ANALGESIA TERKADANG DILAKUKAN CARA FISIK>> MERENDAM ANGGOTA BADAN DENGAN ES ATAU DENGAN TORNIKET. MENGHILANGKAN KESADARAN DENGAN MEMUKUL KEPALA ATAU MENCEKIK

  • IN20 DAN DIETIL ETER TELAH DIKENAL OLEH SEGELINTIRORANG NAMIUN TIDAK DIGUNAKAN UNTUK KEPERLUAN MEDIS.1776 N20 DITEMUKAN OLEH PRIESTLY 20 TAHUN KEMUDIANBARU DIULAS TENTANG SIFAT ANESTETIKNYA40 TAHUN KEMUDIAN MICHAEL FARADAY>> INHALASI DIETILETER MENGHASILKAN EFEK YANG SAMA DENGAN N2O.TAHUN 1971 GREENE MENGANALISIS DIBOLEHKANNYA ANESTESI PADA TAHUN 1840-AN, HAL INI DIKAITKAN DENGANMAKIN MENINGKATNYA HUMANITARIAN, DIBANDINGKANDENGAN ABAD SEBELUMNYA YANG MENYATAKAN BAHWA Selama masih ada pembakaran terhadap wanita penyihir di Salem, anestesi tidak mungkin ada dalam jarak 20 mil dari Boston .

  • DEMONSTRASI ETHER DI DEPAN PUBLIK YANG OLEH SEORANG DOKTER GIGI HORACE WELLS DI MASSACHUSETTSGENERAL HOSPITAL PADA TAHUN 1845.PASEN PERTAMA PENERIMA ANESTESI ETHERGILBERT ABBOTT.ANESTESIOLOG : Dr. MORTONDAN AKHLI BEDAHDr.WARREN.UNTUK MENGENANG Dr. MORTON DI BATU NISANNYADI MOUNT AUBURN DEKAT BOSTON Dr. JACOB BIGELOWMENULIS PRASASTI YANG BERBUNYI:

  • WILLIAM T.G. MORTON. Penemu dan Pengungkap Inhalasi Anestesi Sebelum Zamannya, Pembedahan Senantiasa Merupakan Siksaan Berkatnya Nyeri Saat Pembedahan Dapat Dicegah dan Ditiadakan Sejak Masanya Ilmu Pengetahuan Telah Brerhasil Mengendalikan Nyeri

  • ANESTESI SETELAH TAHUN 1846 ETHER MERUPAKAN ANESTETIK PERTAMA. MERUPAKAN ZAT KIMMIA, MUDAH DIHASILKAN DALAM BENTUK MURNI,PEMBERIANNYA RELATIF MUDAH,BERBENTUK CAIR PADA SUHU KAMAR DAN MUDAH MENGGUAP ANESTETIK BERIKUTNYA KLOROFORM DITEMUKAN TAHUN 1847 OLEH JAMES SIMPSON SEORANG OBSTETRIK SKOTLANDIA KEMUDIAN SIKLOPROFAN.ENFLURAN, ISOFLURAN.

  • KLASIFIKASI ANESTESIANESTESI UMUM (General Anesthetics )ANESTESI LOKAL (Local Anesthetics)DEFINISI/PENGERTIAN :ANESTESI UMUM ( GENERAL ANEESTHESIA).KEADAAN HILANGNYA KEMAMPUANMEMPERSEPSI TERHADAP SEMUA SENSASI DISERTAI PENURUNAN KESADARAN SECARA REVERSIBELAKIBAT PEMBERIAN OBAT ANESTESI UMUM.ANESTESI LOKAL (LOCAL ANESTHESIA).HILANGNYA PERSEPSI TERHADAP SENSASI SECARALOKALTANPA PENURUNAN KESADARAN.

  • TEORI-TEORI ANESTESIA 1. TEORI ADSORPSI DAN TEGANGAN PERMUKAAN 2. TEORI FISIKA. 3. TEORI KIMIA FISIK. 4. TEORI BIOKIMIA. 5. TEORI LEMAK. ( MEYER OVERTON ). 6. TEORI KOLOID. ( CLAUDE BERNHARD ). 7. TEORI NEUROFISSIOLOGI.

  • STADIA ANESTESIA STADIUM I = STADIUM ANALGESIA DIAWALI DARI SAAT PEMBERIAN OBAT SAMPAI HILANG KESADARAN. STADIUM II = STADIUM DELIRIUM DIAWALI DARI HILANG SADAR SAMPAI AWAL STADIUM III. STADIUM III = STADIUM PEMBEDAHAN. STADIUM INI TERDIRI DARI 4 PLANE. STADIUM IV = STADIUM KELUMPUHAN MEDULA.

  • PREMEDIKASI ANESTESIA.. TINDAKAN PEMBERIAN OBAT ATAU ROBORANTIA SEBELUM DILAKUKAN TINDAKAN ANESTESI. TUJUANNYA UNTUK MENGHINDARKAN KOMPLIKASI PRE, DURANTE DAN POST-OPERATIONUM. GOLONGAN OBAT-OBAT PREMEDIKASI : 1. HIPNOTIK-SEDATIF. 2. ANTIHISTAMIN. 3. KHOLINERGIK ANTAGONIS. 4. ANTI EMETIKA. 5. NARKOTIK ANALGETIKA.

  • IINDUKSIMAINTENANCERECOVERYMINIMAL ALVEOLAR CONCENTRATIONPOTENSI ANESTESI.

  • OBAT ANESTESI UMUM (GENERAL ANESTHETICS) OBAT ANESTESI INHALASI. CHLOROFORM ETHER ( Dietil eter, vinil eter ). SIKLOPROPHAN. HALOTHANE. ENFLURANE DESFLURANE. ISOFLURANE. SEVOFLURAN. NITROGEN OKSIDA.

  • OBATANESTESI LOKAL.

    GOLONGAN ESTER: PROCAINE TETRACAINE. GOLONGAN AMIDE : LIDOCAINE. MEPIVACAINE. BUPIVACAINE. ETIDOCAINE. DIBUCAINE.

  • OBAT ANESTESI PAR-ENTERAL. BARBITURAT BENZODIAZEPHINE ETHOMIDATE. KETAMINE. OPIOID. PROPOFOL.

  • HALOTHAN MENGURANGI RESPON VENTILASI TERHADAP CO2.MENYEBABKAN BRONKHODILATASI.MENDEPRES SISTEM KARDIOVASKULER.MENEKAN FUNGSI HATI, MENURUNKAN ALIRAN DARAH KE HATI.MENIMBULKAN HEPATITIS ALERGIKA, EFEK INI JARANG TERJADI PADA PASEN ANAK.SERING DIKOMBINASIKAN DENGAN THIOPHENTAL, N2O, PELEMAS OTOT, DAN O2..

  • SIKLOPROPHANMUDAH TERBAKAR DAN MUDAH MELEDAKDAPAT MENIMBULKAN ARITMIA JANTUNGENFLURANEINDUKSI DAN PEMULIHAN CEPAT.MEMILIKI CURARE LIKE EFFECTMENIMBULKAN DEPRESI PERNFASAAN >>BRONKHODILATASI.MENIMBULKAN ARITMIA KORDIS RINGAN.MENURUNKAN RBFKONTRA INDIKASI ; PASEN GAGAL GINJAL.

  • CHLOROFORM. POTENSI SANGAT KUAT. KERUGIAN : TOKSIS TERHADAP ORGAN VITAL; JANTUNG HATI GINJAL ETHER ( DIETHYL ETHER) INDUKSI &RECOVERY CEPAT POTENSI KUAT, RELAKSSASI OTOT SEMPURNA KERUGIAN: MENIMBULKAN SPASME LARING

  • ISOFLURANEANESTETIK GAS HALOGENMOLEKULNYA SANGAT STABIL.TIDAK MENIMBULKAN ARITMIA JANTUNGAMAN UNTUK PASEN ISCHEMIC HEART DISEASE.SEMUA ANESTETIK HALOGEN BERPOTENSIMENIMBULKAN HEPATITIS, YANG PALING BERATPADA HALOTHANE.

  • DESFLURANEINDUKSI DAN PEMULIHAN CEPAT.SERING DIGUNAKAN PADA PASEN RAWAT JALANMENGIRITASI SALURAN NAFAS >> BATUK,SALIVASI DAN BRONCHOSPASM.

    SEVOFLURANETELAH BANYAK DIGUNAKAN DI JEPANG DAN USA.SERING DIGUNAKAN PADA PASEN RAWAT JALAN KARENA PEMULIHAN CEPAT. SERING JUGA DIGUNAKAN UNTUK INDUKSI ANESTESI, PADA ANAK-ANAK KARENA TIDAK MENGIRITASI SAL. NAFAS

  • DINITROGEN MONOKSIDEPOTENSI ANESTESI LDENGAN EMAHHANYA EFEKTIF DALAM KEADAN HIPERBARIKTIDAK PERNAH DIBERIKAN TUNGGAL , TAPI DALAM CAMPURAN OKSIGEN, KONSENTRASI MAKSIMAL DALAM CAMPURAN 80 %. OBAT INI BEREFEK ANALGESIK DAN SEDASI PADA KONSENTRASI 30 %-80 % ( 50 % PADA KASUS GIGI). N2O AKAN MEMASUKI RONGGA TUBUH LEBIH CEPAT DARIPADA KELUARNYA NITROGEN >> TEKANAN GAS AKAN LEBIH TINGGI.

  • XENONMERUPAKAN GAS INERTPERTAMA KALI DITEMUKAN OLEH CULLEN & GROSS TAHUN 1951.SENYAWA INI TIDAK DIIZINKAN DIGUNAKAN DI USA DAN TIDAK MUNGKIN DIGUNAKAN SECARA LUAS KARENA XENON MERUPAKAN GAS YANG LANGKA DAN HARUS DIBUAT DENGAN MENGEKSTRAKSI UDARA.TIDAK LARUT DALAM DARAH DAN JARINGGAN >> INDUKSI DAN PEMULIHAN CEPAT.MERUPAKAN ANESTETIK MASA DEPAN.

  • INTRAVENOUS ANESTHETICS SERING DIGUNAKAN UNTUK INDUKSI ANESTESIUNTUK PEMELIHARAAN SELANJUTNYA DIGUNAKAN ANESTESI INHALASI PEMBERIAN HARUS SELAMBAT MUNGKIN.BARBITURATULTRASHORT BARBITURATE:THIOPENTAL DAN METHOHEXITALKERUGIAN: SEMUA BARBITURAT MENIMBULKAN APNE,BATUK,SPASME OTOT DADA,LARING DAN BRONCHUS. MEMPERBERAT HIPOTENSI ATAU SYOK HIPOVOLEMIK.

  • BENZODIAZEPINES.DIGUNAKAN KARENA EFEK ANESTESIA HINGGA SEDASI.CONTOH PREPARAT: MIDAZOLAM SEBAGAI ALTERNATIF DIAZEPAM DAN LORAZEPAM

    OPIOIDSKARENA EFEK ANALAGESIK ,GOLONGAN INI SERING DIKOMBINASI DENGAN ANESTETIK.MORPHINE DAN N2O >> CARDIAC SURGERY.OBAT YANG SERING DIGUNAKAN ADALAH FENTANYL DAN SUFENTANYL KARENA KARENA EFEK ANALGESIKNYA LEBIH CEPAT DARIPADA MORPHINECARA PEMBERIAN : IV, EPIDURAL, ATAU INTRATHECAL.EFEK SAMPING : HIPOTENSI, DEPRESI RESPIRSI, KAKU OTOTPOS-OPERASI : NAUSEA DAN VOMITUS.

  • ETOMIDATEDIGUNAKAN UNTUK INDUKSI ANESTESI>> CEPATTERDAPAT DALAM LARUTAN PROPHYLENE GLYCOLBEREFEK HIPNOTIK TAK MEMILIKI EFEK ANALGESIKINDIKASI: CORONARY ARTERIAL DISEASE ATAU CARDIOVASCULAR DYSFUNCTION.TIDAK DIANJURKAN DIBERIKAN CARA INFUS LAMA>> MENEKAN HORMON CORTISOL DAN ALDOSTERONE

  • KETAMINEMERUPAKAN SHORT-ACTING NON-BARBITURATPASEN SEOLAH SADAR TAPI TAK MERASA SAKIT>> DISSOCIATIVE ANESTHESIA>> SEDASI, AMNESIA DAN IMOBILISASI.INDIKASI : HYPOVOLEMIK SHOCK. AND CARDIOGENIC SHOCK AND ASTHMA.HYPERTENSIVEOR STROKE

  • PROPOFOL. MERUPAKAN IV- SEDATIVE/HYPNOTIC INDIKASI: INDUKSI DAN PEMELIHARAAN ANESTESI BEREFEK MENURUNKAN TEKANAN DARAH DAN TEKANAN INTRA KRANIAL. DIGUNAKAN SECARA LUAS DAN MENGGESER PENGGUNAAN THIOPENTAL DAN MERUPAKAN OBAT PILIHAN PERTAMA SEBAGAI INDUKSI ANESTETIK DAN SEDATIF.

  • ANESTETIK LOKALLOCAL ANESTHETICSCOCAINETERDAPAT DALAM DAUN COCABEREFEK VASOKONTRIKTORKARENATOKSISITAS DAN POTENSINYA MEMBATASI PEMAKAIANNYA.SERING DIGUNAKAN DI BAGIAN MATA

    LIDOCAINE =XYLOCAINESUATU AMIDE ANESTETIK YANG PALING BANYAK DIPAKAI SERING DICAMPUR DENGAN ADRENALINNE ( LIDONESTADRENALINE).

  • PROCAINESUATU ESTERPOTENSI DAN TOKKSISITASNYA PALING RENDAHSERING DICAMPUR DENGAN ADRENALINEPREPARAT : PROCINE HCl, SUATU PABA YANG MERUPAKAN INHIBITOR SULPHONAMIDE.

    TETRACAINEPREPARAT PABALABIH POTEN DAN LEBIH TOKSIK DARIPADA PROCAINESERING DDIGUNAKAN UNTUK ANESTESI SPINALL.

  • FARMAKODNAMIK ANESTETIK LOKALOBAT IKATAN POTENSI TOKSISITAS

    PROOCINE ESTER 1 1LIDOCAINE AMIDE 4 2MEPIVACAINE AMIDE 2 2BUPIVACAINE AMIDE 16 10TETRACAINE ESTER 16 10ETIDOCAINE AMIDE 16 10DIBUCAINE AMIDE 15 15