1 silabus filsafat pendidikan 2015

Upload: vivi-puspita

Post on 04-Mar-2016

21 views

Category:

Documents


1 download

DESCRIPTION

silabus

TRANSCRIPT

  • SILABUS

    RANCANGAN PEMBELAJARAN SATU SEMESTER

    Nama Mata Kuliah : Filsafat Pendidikan SKS : 2

    Kode :

    Program Studi : PGSD / PG-PAUD

    Dosen :

    Capaian Pembelajaran terkait KKNI

    Matrik Pembelajaran: Pertemuan

    Ke Learning Outcomes

    (Capaian

    Pembelajaran Utama)

    Pengalaman

    Belajar

    Materi/Pokok Bahasan Metode Strategi

    Pembelajaran

    Kriteria/

    Teknik Penilaian

    Daftar

    Pustaka

    Keterangan

    (1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8)

    I ORIENTASI PERKULIAHAN II Mampu memahami

    hakekat filsafat,

    mengenali objek

    dan ruang lingkup

    filsafat

    Mendengarkan,

    membaca, berdiskusi

    1. Kedudukan filsafat dengan filsafat pendidikan, agama, ilmu dan kebudayaan

    a. Hubungan filsafat dengan filsafat pendidikan

    b. Hubungan filsafat dengan agama c. Hubungan filsafat dengan ilmu d. Hubungan filsafat dengan kebudayaan

    2. Persamaan 3. Perbedaan 4. Pentingnya filsafat bagi manusia

    Cooperative learning Diskusi kelas Pembuatan dan penyajian

    kelas

    Tanya jawab

    Keaktifan dalam setiap materi

    Pembuatan dan penyajian makalah

    Penugasan

    Mampu mengkaji tentang permasalahan dalam bidang pendidikan secara filosofis mengenai hakikat filsafat, filsafat pendidikan dan kaitannya dengan agama, ilmu dan budaya.

    Aliran aliran filsafat pendidikan dan implikasinya dalam pendidikan

    Soft skill/ karakter:

    Kemampuan berfikir kritis disetiap aktivitas

    Kreativitas dalam memunculkan suatu gagasan

    Kemampuan menghargai pendapat orang lain

  • III Mampu

    menganalisis dan

    memahami

    keterkaitan antara

    agama, ilmu

    pengetahuan, dan

    budaya

    Mendengarkan,

    membaca, berdiskusi

    1. Ruang lingkup, metode, dan pembagian filsafat

    2. Perbedaan filsafat dengan ilmu dan agama

    Cooperative learnin Diskusi kelas Pembuatan dan penyajian

    kelas

    Tanya jawab

    Keaktifan dalam setiap materi

    Pembuatan dan penyajian makalah

    Penugasan

    IV Mampu memahami

    hakekat kebenaran

    melalui berbagai

    teori kebenaran

    Mendengarkan,

    membaca, berdiskusi

    Hakikat dan teori teori kebenaran a. Pengertian b. Teori teori kebenaran

    Metode belajar kooperatif Metode diskusi Tanya jawab Pembuatan dan penyajian

    kelas

    Keaktifan dalam setiap materi

    Pembuatan dan penyajian makalah

    Penugasan

    V dan VI Mampu memahami

    hakekat filsafat

    pendidikan, objek

    dan ruang

    lingkupnya

    Mendengarkan,

    membaca, berdiskusi

    Wawasan tentang filsafat pendidikan

    1. Pengertian secara terminologis 2. Beberapa definisi 3. Kebutuhan akan filsafat pendidikan 4. Peranan filsafat pendidikan

    a. Metafisika dan pendidikan b. Epistemologi dan pendidikan c. Aksiologi dan pendidikan

    5. Pendidikan sebagai proses transformasi nilai

    Metode belajar kooperatif Metode diskusi Tanya jawab Pembuatan dan penyajian

    kelas

    Keaktifan dalam setiap materi

    Pembuatan dan penyajian makalah

    Penugasan

    VII

    Mampu memahami

    tentang hakekat

    manusia dan

    karakteristik nya

    Mendengarkan,

    membaca,

    berdiskusi

    Hakikat manusia

    a. Pandangan agama tentang manusia b. Pandangan filsafat tentang manusia c. Pandangan ilmu pengetahuan tentang

    manusia

    d. Manusia sebagai makhluk budaya

    Metode belajar kooperatif Metode diskusi Tanya jawab Pembuatan dan penyajian

    kelas

    Keaktifan dalam setiap materi

    Pembuatan dan penyajian makalah

    Penugasan

    VIII UTS IX Mampu memahami

    mengenai

    kedudukan manusia

    sebagai subjek

    pendidikan

    Mendengarkan,

    membaca, berdiskusi

    Manusia sebagai makhluk pendidikan

    a. Manusia sebagai makhluk pendidikan b. Dunia manusia sebagai dunia terbuka c. Manusia sebagai makhluk yang dapat

    dan perlu dididik

    d. Batas batas pendidikan

    Metode belajar kooperatif Metode diskusi Tanya jawab Pembuatan dan penyajian

    kelas

    Observasi lapangan

    Keaktifan dalam setiap materi

    Pembuatan dan penyajian makalah

    Penugasan

    X Mampu memahami

    dan menganalisis

    mengenai tujuan

    hidup dan tujuan

    pendidikan

    Mendengarkan,

    membaca, berdiskusi

    1. Tujuan hidup dan tujuan pendidikan 2. Komponen komponen kehidupan

    yang baik

    Metode belajar kooperatif Metode diskusi Tanya jawab Pembuatan dan penyajian

    kelas

    Keaktifan dalam setiap materi

    Pembuatan dan penyajian makalah

    Penugasan

    XI XIII Mampu memahami berbagai aliran

    Mendengarkan,

    membaca, berdiskusi

    Aliran aliran dalam filsafat pendidikan 1. Progresivisme:

    Metode belajar kooperatif Metode diskusi

    Keaktifan dalam setiap materi

  • filsafat dan filsafat

    pendidikan serta

    pandangannya

    terhadap

    pendidikan

    a. Latar belakang b. Tokoh dan pengaruhnya dalam

    pendidikan

    c. Strategi progresivisme d. Pendidikan e. Potret guru progresivisme

    2. Perenialisme a. Latar belakang b. Tokoh dan pengaruhnya dalam

    pendidika

    c. Strategi progresivisme d. Pendidikan e. Potret guru progresivi me

    3. Esensialisme a. Latar belakang b. Tokoh dan pengaruhnya dalam

    pendidika

    c. Strategi progresivisme d. Pendidikan e. Potret guru progresivime

    Tanya jawab Pembuatan dan penyajian

    kelas

    Pembuatan dan penyajian makalah

    Penugasan

    XIV dan XV Mampu memahami

    dan menganalisis

    mengenai filsafat

    pendidikan

    pancasila

    Mendengarkan,

    membaca, berdiskusi

    1. Dasar filsafat pendidikan pancasila a. Dasar pikiran dan rasional b. Hubungan filsafat pendidikan

    pancasila dengan pendidikan dan

    masyarakat

    2. Pentinganya filsafat pendidikan pancasila dalam sistem pendidikan

    nasional

    a. Sistematika filsafat pendidikan pancasila

    b. Pancasila sebagai sumber dan dasar moral

    c. Tujuan pendidikan pancasila d. Sistem pendidikan nasional

    pancasila

    Metode belajar kooperatif Metode diskusi Tanya jawab Pembuatan dan penyajian

    kelas

    Keaktifan dalam setiap materi

    Pembuatan dan penyajian makalah

    Penugasan

    XVI Mampu memahami

    dan menganalisis

    tentang etika dan

    etika profesional

    Mendengarkan,

    membaca, berdiskusi

    1. Hakikat etika 2. Objek etika 3. Etika profesional 4. Kedudukan etika dalam pendidikan dan

    profesi kependidikan

    Metode belajar kooperatif Metode diskusi Tanya jawab Pembuatan dan penyajian

    kelas

    Keaktifan dalam setiap materi

    Pembuatan dan penyajian makala

    Penugasan

    XVI UAS

  • Pustaka

    Ahmad Tafsir. 2013. Filsafat Ilmu Mengurai Ontologis, Epistemologi, Aksiologi Pengetahuan. Bandung: Remaja Rosdakarya.

    Arbi, Zzanti. 1980. Pengantar Filsafat Pendidikan. Padang: FIP IKIP Padang.

    Daryl Kunn. 1998. Landasan Filsafat Profesi. Jakarta: Yayasan Kanisius.

    Muhmidayelli. 2011. Filsafat Pendidikan. Bandung: PT Refika Aditama.

    Sadulloh, Uyoh. 2003. Pengantar Filsafat Pendidikan. Bandung: Alfabeta

    Salahudin, Anas. 2011. Filsafat Pendidikan. Bandung: CV Pustaka Setia.

    Salam, Buhanuddin. 1988. Pengantar Filsafat. Jakarta: Yayasan Kanisius

    Soegiono, dkk. 2012. Filsafat Pendidikan Teori dan Praktik. Bandung: Remaja Rosdakarya.

    Sudarsono. 2008. Ilmu Filsafat Suatu Pengantar. Jakarta: Rhineka Cipta.

    Susanto, A. 2013. Filsafat Ilmu Suatu Kajian dalam Dimensi Ontologis, Epistemologis, dan Aksiologis. Jakarta: Bumi Aksara.