1. karakteristik limbah, asal, jenis, permasalahan

Upload: maratush-sholihah

Post on 18-Oct-2015

80 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

1. Karakteristik Limbah, Asal, Jenis, Permasalahan

TRANSCRIPT

Diapositiva 1

KARAKTERISTIK LIMBAH, ASAL, JENIS, PERMASALAHAN LIMBAH SECARA UMUMMaratush Sholihah112110101110Pengelolaan Limbah Kelas C

Segala bentuk kegiatan manusia dalam memenuhi kebutuhannya baik yang secara sederhana maupun dengan menggunakan teknik khusus akan menghasilkan sisa atau lebih dikenal sebagai Limbah.Pendahuluan PengertianSecara umum :Limbah adalah bahan sisa yang dihasilkan dari suatu kegiatan dan proses produksi, baik pada skala rumah tangga, industri, pertambangan, dan sebagainya.Limbah adalah sisa suatu usaha dan/atau kegiatan (UU No. 32 tahun 2009)Karakteristik LimbahDINAMISBERDAMPAK LUAS(PENYEBARANNYA)BERDAMPAK JANGKA PANJANG(ANTAR GENERASI)DinamisLimbah tidak hanya diam di satu tempat sajaLimbah dapat bergerak melalui perantaraMisal imbah padat/sampah dapat dibawa oleh binatang, angin, ataupun air jika terjadi hujan.

Berdampak Luas(Penyebarannya)Limbah dapat berdampak luas karen sifatnya yang dinamis dan mudah terbawa oleh perantara

Berdampak Jangka Panjang(Antar Generasi)Limbah menimbulkan beberapa kerugian jika tidak ditanggulangi seperti kerusakan lingkungan.Apabila lingkungan sudah rusak, maka pemulihannya membutuhkan waktu yang cukup lama.

Jenis dan Sumber LimbahJenis-jenis limbah, antara lain :Limbah cair (air limbah)Limbah padat (sampah)Limbah gas

Sumber limbah :Rumah tangga / domestikIndustriLayanan kesehatan / RS-PuskesmasPertanian transportasi

Jenis Limbah Berdasarkan Jenis KegiatanJenis kegiatanJenis limbahKegiatan domestik (rumah tangga)Limbah padat, cair, gasKegiatan pertanian / perikananLimbah padat, cair dan gasKegiatan industriLimbah padat, cair, gas, B3Kegiatan industri rumah tanggaLimbah sisa bahan dan hasil proses pembuatan produkKegiatan layanan kesehatan Limbah padat, cair, gas, (medis/ nonmedis), B3Kegiatan transportasiLimbah padat, cair, gasAgar tidak mencemari lingkungan kehidupan manusia, misalnya: plastik membutuhkan waktu sekitar ratusan/ribuan tahun agar bisa terurai, sehingga ada plastik Oxium (degradela) yang diklaim 2 tahun akan teruraiDikelola dengan proses pendekatan untuk memperkecil dampak melalui upaya memperpanjang nilai tambah sebagai produk sampingan sebelum nantinya akan dikelolaUpaya dapat dilakukan dengan pendekatan 4R (Replace, Reuse, Reduce, dan Recycle)Limbah dikelola ?? Limbah CairKomposisi FisikLimbah Cair99% air0.1% bahan padat/gas, sedimen, dispersed solidKarakteristik KimiaTerdiri dari bahan organik hingga anorganikMulanya bersifat basa dan berubah menjadi asamUrea dan protein tinggiPengelolaan Limbah CairBlack Water (Limbah Tinja)Air HujanGrey Water (Limbah Tinja)Limbah Cair Medis & IndustriSeptic TankSanitary LandfillSPALInstalasi Pembuangan Air Limbah Limbah Padat (Sampah)Dampak Sampah OrganikDampak terhadap KesehatanPotensi bahaya kesehatan yang dapat ditimbulkan adalah sebagai berikut:Penyakit diare, kolera, tifus, penyakit jamur dapat juga menyebar (misalnya jamur kulit), penyakit yang dijangkitkan oleh cacing pita (taenia), dll.Sampah beracun : Telah dilaporkan bahwa di Jepang kira-kira 40.000 orang meninggal akibat mengkonsumsi ikan yang telah terkontaminasi oleh raksa (Hg). Raksa ini berasal dari sampah yang dibuang ke laut oleh pabrik yang memproduksi baterai dan akumulator.Dampak terhadap LingkunganCairan rembesan sampah yang masuk ke dalam drainase atau sungai akan mencemari air. Berbagai organisme termasuk ikan dapat mati sehingga beberapa spesies akan lenyap, hal ini mengakibatkan berubahnya ekosistem perairan biologis.Penguraian sampah yang dibuang ke dalam air akan menghasilkan asam organik dan gas-cair organik, seperti metana. Selain berbau kurang sedap, gas ini dalam konsentrasi tinggi dapat meledak.Dampak Sampah AnorganikGangguan KesehatanTimbulan sampah dapat menjadi tempat pembiakan lalat yang dapat mendorong penularan infeksi;Timbulan sampah dapat menimbulkan penyakit yang terkait dengan tikusMenurunnya kualitas lingkunganMenurunnya estetika lingkunganTimbulan sampah yang bau, kotor, dan berserakan akan menjadikan lingkungan tidak indah untuk dipandang mata.Terhambatnya pembangunan negaraDengan menurunnya kualitas dan estetika lingkungan, mengakibatkan pengunjung atau wisatawan enggan untuk mengunjungi daerah wisata tersebut karena merasa tidak nyaman, dan daerah wisata tersebut menjadi tidak menarik untuk dikunjungi. Akibatnya jumlah kunjungan wisatawan menurun, yang berarti devisa negara juga menurun.Pengelolaan Limbah PadatTahap Pemusnahan22Limbah Gas/PartikelPengelolaan Limbah Gas/PartikelPengelolaan limbah gas menggunakan filter untuk memisahkan dengan debu-debu. Alat pemisah debu menggunakan alat berteKnologi.

Alat Pemisah Debu tersebut antara lain :Limbah B3Karakteristik B3Pengelolaan Limbah B3IncineratorPengolahan stabilisasi dan solidifikasiPengolahan secara fisika dan kimiaPengolahan dengan penimbunanPenimbunan harus memperhatikan :Pemilihan lokasiKonstruksiTempat penimbunan yang sudah penuh ditutup dan tidak boleh digunakan untuk pemukiman atau fasilitas lainnya.

Limbah DomestikLimbah Industri Limbah Rumah Sakit

Limbah Pertanian

Transportasi

CONTOH LIMBAH

Limbah padatLimbah cairLimbah cairLimbah gas34Daftar PustakaSugiharto. 1987. Dasar-Dasar Pengelolaan Air Limbah. Jakarta : Penerbit Universitas Indonesia (UI-Press).Aswar, Azrul. 1979. Pengantar Ilmu Kesehatan Lingkungan. Jakarta : PT. Mutiara Sumber Widya.Mukono.2006. Prinsip Dasar Kesehatan Lingkungan. Surabaya: Airlangga.Chandra, Budiman. 2007. Pengantar kesehatan lingkungan . Jakarta: Penerbit Buku kedokteran EGCChandra. 2005. Pengantar Kesehatan Lingkungan Wilayah. Jakarta: Penerbit Buku Kedokteran EGC.Suparmin.2001. Pembuangan Tinja & Limbah Cair. Jakarta: EGC.http://id.wikipedia.org/wiki/Limbah