universitas bina sarana informatika

1
Buku ini diterbitkan atas kerjasama dengan Universitas Bina Sarana Informatika ISBN: 978-623-228-229-2 Buku ajar Menulis Naskah TV Drama dan Non Drama ini mengantarkan pembaca untuk memahami proses dalam menulis naskah televisi dimulai dari ide sampai dituangkan menjadi naskah untuk diproduksi. Naskah yang dipelajari dalam buku ini adalah uraian dari skenario yang biasa digunakan dalam skenario program sinetron, FTV, atau Sitkom. Di dalam buku ini juga membahas sajian program Non Drama televisi seperti program magazine show, musik, variety show, reality show, talk show, feature dan program Non Drama lainnya yang bisa menambah pemahaman dan pengetahuan pembaca tentang program televisi. Ichsan Widi Utomo, lahir di Jakarta 28 Oktober 1989, menyelesaikan studi D3 jurusan penyiaran (2011), S1 Ilmu Komunikasi (2013), S2 Magister Manajemen(2015) dan sedang melanjutkan S2 Magister Ilmu Komunikasi di universitas pascasarjana sahid Jakarta. Venessa Agusta Gogali lahir di Depok, tanggal 29 agustus 1989 keturunan Sulawesi - Pendidikan yang telah dilalui yaitu Diploma Tiga (D3) Jurusan Broadcasting 2011, Sarjana Strata Satu (S1) Jurusan Ilmu Komunikasi 2013, Magister Manajemen (S2) Jurusan Manajemen 2015, dan sedang melanjutkan kuliah kembali di Universitas Sahid Jakarta jurusan Magister Ilmu komunikasi. A.Munanjar, memulai karir sebagai pengajar tahun 2014 hingga saat ini (2019). Selain aktif di dalam bidang akademik, penulis juga dipercaya menjadi bagian dari TIM Broadcasting BSI yang betugas mengelola radio streaming BSI Radio. Sebagai praktisi di dalam dunia penulisan naskah, penulis masih terlibat dalam menulis naskah film pendek dan juga pernah terlibat dalam penulisan skenario program drama televisi, seperti Ungkap (SCTV) dan Cinta Terlalarang (SCTV).

Upload: others

Post on 25-Oct-2021

8 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: Universitas Bina Sarana Informatika

Buku ini diterbitkan atas kerjasama dengan

Universitas Bina Sarana Informatika

ISBN: 978-623-228-229-2

Buku ajar Menulis Naskah TV Drama dan Non Drama ini mengantarkan pembaca untuk memahami proses dalam menulis naskah televisi dimulai dari ide sampai dituangkan menjadi naskah untuk diproduksi. Naskah yang dipelajari dalam buku ini adalah uraian dari skenario yang biasa digunakan dalam skenario program sinetron, FTV, atau Sitkom.

Di dalam buku ini juga membahas sajian program Non Drama televisi seperti program magazine show, musik, variety show, reality show, talk show, feature dan program Non Drama lainnya yang bisa menambah pemahaman dan pengetahuan pembaca tentang program televisi.

Ichsan Widi Utomo, lahir di Jakarta 28 Oktober 1989, menyelesaikan studi D3 jurusan penyiaran (2011), S1 I lmu Komunikasi (2013), S2 Magister Manajemen(2015) dan sedang melanjutkan S2 Magister Ilmu Komunikasi di universitas pascasarjana sahid Jakarta.

Venessa Agusta Gogali lahir di Depok, tanggal 29 agustus 1989 keturunan Sulawesi - Pendidikan yang telah dilalui yaitu Diploma Tiga (D3) Jurusan Broadcasting 2011, Sarjana Strata Satu (S1) Jurusan Ilmu Komunikasi 2013, Magister Manajemen (S2) Jurusan Manajemen 2015, dan sedang melanjutkan kuliah kembali di Universitas Sahid Jakarta jurusan Magister Ilmu komunikasi.

A.Munanjar, memulai karir sebagai pengajar tahun 2014 hingga saat ini (2019). Selain aktif di dalam bidang akademik, penulis juga dipercaya menjadi bagian dari TIM Broadcasting BSI yang betugas mengelola radio streaming BSI Radio. Sebagai praktisi di dalam dunia penulisan naskah, penulis masih terlibat dalam menulis naskah film pendek dan juga pernah terlibat dalam penulisan skenario program drama televisi, seperti Ungkap (SCTV) dan Cinta Terlalarang (SCTV).