tugas penelitian tugas akhir

Upload: m-fithrul-muttaqin

Post on 02-Jun-2018

222 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 8/10/2019 Tugas Penelitian Tugas Akhir

    1/11

  • 8/10/2019 Tugas Penelitian Tugas Akhir

    2/11

    PROPOSAL PENELLITIAN TUGAS AKHIR

    SISTEM INFORMASI

    PENGOLAHAN DATA PASIEN

    RAWAT INAP DI PUSKESMASKEPULUNGAN

  • 8/10/2019 Tugas Penelitian Tugas Akhir

    3/11

    Menu Pengajuan Proposal

    1 UsulanJudul

    Penelitian

    3 Rumusan

    Masalah

    7 MetodollogiPenellitian

    6 ManfaatPenelitian

    5 TujuanPenelitian

    2 Latar Belakang

    Masalah

    4 BatasanMasalah

    END

  • 8/10/2019 Tugas Penelitian Tugas Akhir

    4/11

    1. Usulan judul penelitian

    Sistem Informasi Pengolahan

    Data Pasien Rawat Inap Di

    Puskesmas Kepulungan

    Go Back

  • 8/10/2019 Tugas Penelitian Tugas Akhir

    5/11

  • 8/10/2019 Tugas Penelitian Tugas Akhir

    6/11

    3. Rumusan masalah

    Bagaimana merancang dan membangun

    system pengolahan data pasien rawat inap di

    puskesmas kepulungan ?

    Go Back

  • 8/10/2019 Tugas Penelitian Tugas Akhir

    7/11

    4. Batasan Masalah1. fasilitas

    Fasilitas yang diberikan di dalam sistem informasi yang di buat diantaranya adalah:

    a.informasi seputar pukesmas

    b.informasi keseehatan dari dokterc.graf informasi dari KLB

    d.penampung komentar terhadap rumah sakit

    e.informasi data dokter

    f.informasi data jadwal dokter

    g.informasi data pasien

    h.informasi data ruangan

    2. penggunaDari segi pengguna, yang akan menggunakan sistem informasi online ini adalah:

    a.administrator

    b.dokter

    c.pengunjung

    3. proses

    Proses dari setiap pengguna sistem informasi adalah:

    a.administratorb.dokter

    c.umum

    4.perangkat lunak

    a.database

    b.mySQL database

    GoBack

  • 8/10/2019 Tugas Penelitian Tugas Akhir

    8/11

    5. tujuan penelitian

    1.bagaimana cara merancang pengolahan sistem data pasien di

    puskesmas kepulungan?

    2.Bagaimana cara membangun sistem pengolahan data pasien di

    puskesmas kepulungan?

    GoBack

  • 8/10/2019 Tugas Penelitian Tugas Akhir

    9/11

    6. manfaat penelitian

    Manfaat penelitian yang dimaksudkan adalah nilai-nilai baik

    keperuntukannya bagi perkembangan ilmu pengetahuan, manfaat bagiobjek yang diteliti dan manfaat bagi peneliti sendiri maupun bagi

    pengembangan bangsa dan negara pada umumnya

    Manfaat penelitian juga berisi penjelasan mengenai sertamanfaat penelitian yang dilakukan terhadap penelitian yang telah atau

    sedang dikerjakan oleh peneliti lain. Konstribusi bisa juga dapat berupapenemuan baru yang berguna terhadap ilmu pengetahuan dan teknologiinformasi. Penelitian ini diharapkan memiliki beberapa nilai manfaat

    penulisan, antara lain:

    1. Diharapkan mampu memberikan pelayanan yang efektif terhadap

    masyarakat luas2. Dengan menggunakan database, dapat membantu/memudahkan data

    pasien masuk/keluar kamar di puskesmas

    Go Back

  • 8/10/2019 Tugas Penelitian Tugas Akhir

    10/11

    7. metodologi penelitian

    Metode penelitian yang digunakan dalam pembuatan sistem

    informasi puskesmas berbasis online adalah dengan cara wawancarakepada salah satu pegawai puskesmas kepulungan yaitu ibu bidan rini.

    Salah satu isi dari wawancara tersebut yaitu, bagaimana bentuk

    sistem informasi yang ada di puskesmas kepulungan? Dan ternyata

    sistem informasi masih manual, dan rencananya akan dibangun sisteminformasi online, agar dapat memudahkan masyarakat luas tentang

    informasi puskesmas kepulungan

    Go Back

  • 8/10/2019 Tugas Penelitian Tugas Akhir

    11/11

    Sekian dan terima kasih