tingkat kepuasan pasien terhadap pelayanan dokter orthopedi di rumah sakit cipto mangunkusumo pada...

2

Click here to load reader

Upload: vertilia-desy

Post on 29-Jul-2015

138 views

Category:

Documents


2 download

TRANSCRIPT

Page 1: Tingkat Kepuasan Pasien Terhadap Pelayanan Dokter Orthopedi Di Rumah Sakit Cipto Mangunkusumo Pada Bulan Mei 2011

Tingkat Kepuasan Pasien terhadap Pelayanan Dokter Orthopedi di Rumah Sakit Cipto Mangunkusumo pada Bulan Mei 2011

I. Latar BelakangBedah ortopedi atau orthopaedi (juga dieja orthopedi) ialah cabang ilmu kedokteran

yang mempelajari tentang cedera akut, kronis, dan trauma serta gangguan lain sistem muskuloskeletal. Dokter bedah ortopedi menghadapi sebagian besar penyakit muskuloskeletal termasuk artritis, trauma dan kongenital menggunakan peralatan bedah dan non-bedah.

Pasien adalah seseorang yang menerima perawatan medis. Sering kali, pasien menderita penyakit atau cedera dan memerlukan bantuan tenaga medis untuk memulihkannya.

Hak - Hak Pasien/Klien Fisioterapi :

1. Berpartisipasi dalam mengembangkan tujuan pengobatan

2. Mendapatkan informasi yang sesuai/tepat sebagai dasar pengambilan keputusan untuk menerima atau menolak pengobatan

3. Dirawat oleh fisioterapis yang bebas melakukan keputusan profesional sesuai dengan pendidikan dan pengalamannya.

4. Mengharapkan fisioterapis yang menghargai kerahasiaan informasi yang didapatkan dari klien, menolak memaparkan/menceritakan informasi kepada pihak ketiga tanpa ijin klien

5. Bermartabat, sopan dan menjaga privacy

6. Menghormati kepercayaan/agama atau kebudayaan mereka

7. Meminta bantuan pengacara jika tidak dapat mengemukakan/menyampaikan sendiri haknya.

8. Menyampaikan keluhan pada pihak yang tepat jika tidak puas dengan pelayanan yang diberikan.

Kewajiban pasien:

1. Memberi informasi yang lengkap dan jujur

2. Mematuhi nasehat dan petunjuk

3. Mematuhi ketentuan sarana kesehatan

4. Memberi imbalan jasa

II.Tujuan

Page 2: Tingkat Kepuasan Pasien Terhadap Pelayanan Dokter Orthopedi Di Rumah Sakit Cipto Mangunkusumo Pada Bulan Mei 2011

II.1 Tujuan UmumMeningkatkan kepuasan pasien terhadap pelayanan Dokter Orthopedi dalam rangka upaya penyembuhan.

II.2 Tujuan khusus:

1. Membangun kinerja Dokter Orthopedi dalam menangani pasien.2. Mempercepat penyembuhan penyakit pasien.3. Menjalin kepercayaan antara pasien dengan Dokter Orthopedi.

III. Pertanyaan penelitian

Apakah pasien yang masuk ke Klinik Orthopedi RSCM pada Bulan Mei 2011 sudah merasa puas atas pelayanan yang diberikan?

IV. Populasi

1. Populasi target : Pasien Orthopedi RSCM pada Bulan Mei 20112. Populasi terjangkau : Pasien Orthopedi RSCM pada usia dewasa madya pada

Bulan Mei 2011

V. Rencana Sampling : Convenience sampling

VI. Area Survey : Klinik Orthopedi Departemen RM RSCM

VII. Metode Pengumpulan : Wawancara

VIII. Rencana Analisis Data : menggunakan SPSS

IX. Rencana Penggunaan Hasil Survey