teknik pembakaran pertemuan iii

9
Panas Pembentukan / Reaksi (Panas hasil reaksi Pembakaran) Pertemuan III 4 Mei 2011

Upload: ibnu-hamdun

Post on 19-Jul-2015

84 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Panas Pembentukan / Reaksi(Panas hasil reaksi Pembakaran)

Pertemuan III 4 Mei 2011

Panas Pembentukan Standart,Hf0Definisi : Panas yang diperlukan ketika satu mol substansi terbentuk dari elemen-elemennya pada kondisi standart : T = 298.15 K P = 1 atm. Satuan (kcal/mol) atau (kcal). Kondisi standart elemen2 pembentuk : H2 (g) ; O2 (g) ; N2 (g) ; Cl2 (g) (Normal dalam bentuk gas) Hg(l) ; (Normal dlm bentuk cair) C(s,graphit) ; Na (s) ; li (s) ; I2 (s) ; B (s) (Normal dlm bentuk padat)

Dari Tabel 1.2 Kenneth K.KuoSubstansi C(g) C(c,diamond) C(c, graphit) CO(g) CO2 (g) CH4 (g) C2H6 (g) C3H8 (g) C4H10 (g) n-butane C4H10 (g) isobutane C5H12 (g) n-pentane C6H6 (g) benzene C8H10 (g) ethylbenzene H(g) H2 (g) H2O (g) H2O (l) Hf0(kcal/mol) 170,89 0,45 0 -26,42 -94,054 -17,895 -20,236 -24,82 -29,812 -31,452 -35 19,82 7,120 52100 0 -57,798 -68,32

Substansi N (g) N2 (g) NO (g) NO2 (g) NO3 (g) N2O (g) N2O3 (g) N2O4 (g) N2O5 (g) N2O5 (c) O (g) O2 (g) O3 (g) S(g) SO2 (g) SO3 (g) H2S (g)

Hf0(kcal/mol) 113,0 0 21,58 7,91 19 19,61 19,80 2,17 2,7 -10 59,559 0 34,2 66,68 -70,947 -94,59 -4,88

Tanda - : dalam pembentukan zat tersebut dihasilkan panas reaksi. Tanda + : memerlukan panas dalam membentuk zat dimaksud.

Contoh: Panas pembentukan CO2 (g)C ( s ) O2( g ) CO2( g ) .......... . 94 .054 .kcal / mol

Artinya adalah : Pembentukan CO2 menghasilkan panas sebesar 94.054 kcal/mol pada kondisi standar.

Reaksi pembentukan H,

H 2 ( g ) 2 H ( g ) .......... ..... 104 .2.kcal

Dari tabel panas pembentukan gas H adalah 52.100 cal/mol. Maka untuk 2 mol H yang terbentuk diperlukan 2 x 52100 cal.

Hukum ThermokimiaOleh A.L.Lavoisier dan P.S. Laplace (1780) : Jumlah panas yang dibutuhkan untuk memecah suatu senyawa adalah sama dengan panas yang dihasilkan dari reaksi pembentukannya.CH 4 ( g ) 2O2( g ) CO2( g ) 2 H 2 O(l ) .......... ..... 212 .8.kcalCO2 ( g ) 2 H 2 O( l ) CH 4 ( g ) 2O2 ( g ) .......... .......... ... 212 .8.kcal

Contoh soal: Tentukan panas pembentukan dari reaksi berikut pada kondisi standart :CO( g ) 1 O2 ( g ) CO2 ( g ) 2

Diketahui : panas pembentukan CO2 (g) adalah -94.05 kcal/g-mol

Dari panas pembentukan standart :C O2 CO2 .......... ......... 94 .05 .kcal / mol 1 CO C O2 .......... ......... 26 .42 .kcal / mol 2+

CO( g )

1 O2 ( g ) CO2 ( g ) 2

- 67.63. kcal/mol