tahun pembelajaran 2018/2019 - sai-edu.org · f. x richardo wakasu universitas negeri manado dua...

16
Inforbes Edisi XXI 1 Inforbes Edisi XX 1

Upload: others

Post on 11-Oct-2019

20 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: Tahun Pembelajaran 2018/2019 - sai-edu.org · F. X Richardo Wakasu Universitas Negeri Manado Dua siswa lulusan SMA berhasil masuk ke perguruan tinggi negeri melalui jalur SNMPTN berdasarkan

Inforbes Edisi XXI 1Inforbes Edisi XX 1

Page 2: Tahun Pembelajaran 2018/2019 - sai-edu.org · F. X Richardo Wakasu Universitas Negeri Manado Dua siswa lulusan SMA berhasil masuk ke perguruan tinggi negeri melalui jalur SNMPTN berdasarkan

2 Inforbes Edisi XXI

Tahun Pembelajaran 2018/2019

PROSESI WISUDA - SAI

10 Mei 2019

SAI

MENGGAPAI MIMPIMENGGAPAI MIMPI

Nama Perguruan Tinggi NegeriFlorentinus B. Kapi Universitas Negeri Gorontalo

Universitas Negeri ManadoF. X Richardo Wakasu

Dua siswa lulusan SMA berhasil masuk ke perguruan tinggi negeri melalui jalur SNMPTN berdasarkan nilai raport & prestasi akademis lainnya.

Jarak dan jurang kapabilitas dan kapasitas anak asli Papua dalam menghadapi globalisasi sangat lebar dan dalam. Guru SMP di Papua masih berkutat dengan calistung (membaca

menulis berhitung). Paradigma pendidikan tradisional Papua sangat berbeda dengan pendidikan modern, Papua skill based, sementara pendidikan modern knowledge based.

Sekolah berpola asrama Papua menuntut program berbasis budaya. Program akademis dan asrama harus terintegrasi dan saling menopang, untuk terjadi peningkatan efektifitas dan efisiensi pengembangan kognitif, afektif dan motorik sesuai dengan tuntutan globalisasi. Dengan pola terpadu berbasis budaya inilah anak asli Papua punya kesempatan mengejar ketertinggalannya.Di SD SAI-Bogor, ada pelajar non-Papua yang tidak tinggal di asrama. Ada yang Batak, Toraja, Tionghoa, Sunda, Jawa dan NTT, kehadiran mereka sangat memperkaya proses pembelajaran di SAI.

Page 3: Tahun Pembelajaran 2018/2019 - sai-edu.org · F. X Richardo Wakasu Universitas Negeri Manado Dua siswa lulusan SMA berhasil masuk ke perguruan tinggi negeri melalui jalur SNMPTN berdasarkan

Inforbes Edisi XXI 3

Menderita leukimia (kanker darah) tidak menghentikan langkah & semangatnya mengejar cita-cita menjadi programmer.

Viktor Konjol (kelas 6 SD) berjuang mengalahkan rasa sakit, semangat & pikirannya bergerak maju mewujudkan mimpi menyelesaikan Ujian Nasional dan berhasil di wisuda meskipun berbaring di atas ranjang rumah sakit.

Berpikir & Bergerak maju mengalahkan rasa sakit

Anak-anak yang dididik di sini harus serius dalam belajar, menaati semua peraturan sekolah & asrama. Saya yakin mereka (anak-anak) kelak memiliki kemampuan serta kualitas yang mampu menjadikan Papua khususnya Kab. Tambrauw lebih baik.

Bpk. Mesak M. Yekwam, SH Wakil Bupati Kab. Tambrauw

Menjadi psikolog adalah mimpi saya dan berhasil masuk Universitas Negeri Manado merupakan langkah baru sebagai pencapaian awal. Pemahaman ilmu melalui proses pendidikan & asrama (SAI), membentuk saya menjadi manusia yang bertanggung jawab, mengerti apa yang harus saya raih & ciptakan yakni memanusiakan manusia.

F.X. Richardo Wakasu Wisudawan kelas 12

SAI

Page 4: Tahun Pembelajaran 2018/2019 - sai-edu.org · F. X Richardo Wakasu Universitas Negeri Manado Dua siswa lulusan SMA berhasil masuk ke perguruan tinggi negeri melalui jalur SNMPTN berdasarkan

4 Inforbes Edisi XXI

Carles Omberpits

Fergilius Wakasu

F.X. Richardo Wakasu

Roselina A. Sobor

Florentinus B. Kapi

Glorio Mario Samkakai

Freny R. Heni Wakasu

Sosimus Bimipak

Agustinus Rony Hae

Dhestella Yosephina A.

A. Lape Betakayam

Emanuel Tanimat Batien

A. Markus Assem

Febiana Wabia

Demianus Yonatan K.

Glend Edward Korwa

Sekolah Menengah Atas-Tahun Pembelajaran 2018/2019WISUDAWAN/WISUDAWATI

Sekolah Menengah Pertama-Tahun Pembelajaran 2018/2019WISUDAWAN/WISUDAWATI

Bersambung ke halaman berikutnya

SAI

Page 5: Tahun Pembelajaran 2018/2019 - sai-edu.org · F. X Richardo Wakasu Universitas Negeri Manado Dua siswa lulusan SMA berhasil masuk ke perguruan tinggi negeri melalui jalur SNMPTN berdasarkan

Inforbes Edisi XXI 5

Jane E. Florentina Weya John Ronaldo Matemko Kalista Adelani Mairering Marinda Rahel Mirino

Merry Baipet Mikael Kur Mikha Karabas M. Novela Turot

Olince Damiana Kwaito Piter Derek Kanalung Rosallea Novalmeni M. Sepi Rumarakon

Valeria B. Lea Manim Yolinde Genongga Yosephus M. F. Fiay Yosua Immanuel Sikoway

Yuliana Titit

SAI

Page 6: Tahun Pembelajaran 2018/2019 - sai-edu.org · F. X Richardo Wakasu Universitas Negeri Manado Dua siswa lulusan SMA berhasil masuk ke perguruan tinggi negeri melalui jalur SNMPTN berdasarkan

6 Inforbes Edisi XXI

Alvonso K. Gombo Bertha S. Yekwama Henok Yeblo Herichou J. N. Wanimbo

Ice Genongga Ika Bogum Linus Giban Naftali Wenda

Roberto Yekwam Ruben Wanimbo Tria Tabo Waselkos A. Mambrasar

Sekolah Dasar-Tahun Pembelajaran 2018/2019WISUDAWAN/WISUDAWATI

Nathalia Alvhiana Nelson Mandela Yikwa Rani Nofe Tabuni Resalina Kogoya

Yerni BogumYarmison Weya Henok Yeblo Viktor j. j. konjol

SAI

Page 7: Tahun Pembelajaran 2018/2019 - sai-edu.org · F. X Richardo Wakasu Universitas Negeri Manado Dua siswa lulusan SMA berhasil masuk ke perguruan tinggi negeri melalui jalur SNMPTN berdasarkan

Inforbes Edisi XXI 7

BEGIN WITH THE END IN MIND

Wisuda di Asmat membangun imajinasi dan membawa keyakinan tentang perubahan masa depan yang lebih baik. Melalui cara-cara dan pendekatan budaya, Yayasan Alirena mendidik anak untuk memahami ilmu pengetahuan modern (akademis), berani berimajinasi dan menanamkan anak untuk bertanggung jawab terhadap waktu serta kedisiplinan (karakter) melalui sekolah berpola asrama.

Sekolah Menengah Pertama Negeri 3, AgatsTahun Pembelajaran 2018/2019

PROSESI WISUDA 23 Mei 2019

Mimpi itu harus kita bangun, anak-anak Asmat harus pintar, harus cerdas agar kita bisa melewati masa masa sulit (kondisi saat ini), melalui pola pembelajaran yang dilakukan di sini, anak-anak diajarkan untuk berani berimajinasi. Saya yakin 3 atau 4 tahun lagi Asmat mampu dan bisa mengejar ketertinggalan.

Bpk. Elisa Kambu, S.Sos. Bupati Kab. Asmat

SMPN 3

Berimajinasilah tentang masa depan dalam pikiranmu dan mulailah bertindak langkah demi langkah untuk mewujudkan

imajinasi tersebut.

(Mulai dari Titik Tujuan Akhir)

Page 8: Tahun Pembelajaran 2018/2019 - sai-edu.org · F. X Richardo Wakasu Universitas Negeri Manado Dua siswa lulusan SMA berhasil masuk ke perguruan tinggi negeri melalui jalur SNMPTN berdasarkan

8 Inforbes Edisi XXI

Theodora Julianti C. D. Virginia Gratia M. K. Yedhit Trisakti Tamma

A. puspa dewanti k. S. Alwi M. Nur Rochim A. Y. Aurum Salsabila Evi Utul Kasanah

FANY Ignasius Nifinluri Indah F. Rachmadanti I. Khanza Tri Rizki Amelia

Maria Corline Agnesi A. M. Febrian Mario Egor Nur Wahid Paskalina Anastasya S.

Pooja Derwatubun Risna Delfi B. Rusni yanti Saleh Sofyan

Sekolah Menengah Pertama Negeri 3, AgatsTahun Pembelajaran 2018/2019

WISUDAWAN/WISUDAWATI

KEMAMPUAN

BERWIRAUSAHA

Page 9: Tahun Pembelajaran 2018/2019 - sai-edu.org · F. X Richardo Wakasu Universitas Negeri Manado Dua siswa lulusan SMA berhasil masuk ke perguruan tinggi negeri melalui jalur SNMPTN berdasarkan

Inforbes Edisi XXI 9

Anak saya banyak sekali mengalami perubahan, terutama pada disiplin waktunya (tanggung jawab). Pada waktu berlibur, pengamatan saya dalam bersikap sudah banyak perubahan, lebih menghargai orang lain & mandiri. Sekolah ini mempersiapakan anak saya memilik karakter & ilmu pengetahuan yang baik untuk masa depannya.

Mamah Agustina Kabey Orang tua dari Elda Kheren (siswa kelas 8)

Rasa-rasa memakai baju toga ini, seperti diberi tanggung jawab & memotivasi saya untuk harus lebih giat lagi dalam belajar (ditingkat SMA), lebih semangat dalam menggapai cita-cita, membangun daerah saya (Asmat).

Wisudawan (kelas 9)

Setelah proses kegiatan belajar mengajar semester ganjil selesai, siswa kelas 9 memilih untuk berjualan takjil (menu berbuka puasa). Siswa belajar kewirausahaan untuk mengembangkan kecakapan dalam mengorganisasikan usaha, manajemen keuangan,

membangun jaringan dan memasarkan produk.

SMPN 3

Ignasius Nifinluri

Dibantu oleh guru, siswa/i membuat aneka makanan dan dijual di pasar Agats. Secara mandiri mereka membuat jadwal piket untuk bergantian mengolah makanan & berjualan.

KEMAMPUAN

BERWIRAUSAHA

Selama 1 minggu praktek berwirausaha, kelas 9 mendapatkan keuntungan Rp. 1.500.000. Total uang tersebut disumbangkan ke tempat ibadah yakni masjid & gereja.

Siswa membuat aneka makanan untuk dijual

EKONOMI - MANDIRI

Page 10: Tahun Pembelajaran 2018/2019 - sai-edu.org · F. X Richardo Wakasu Universitas Negeri Manado Dua siswa lulusan SMA berhasil masuk ke perguruan tinggi negeri melalui jalur SNMPTN berdasarkan

10 Inforbes Edisi XXI

#CeritaMasaDepanPapua

Mudah Dipahami & DiingatSemua yang dipelajari itu mudah saya mengerti & ingat, yang guru ajarkan membuat saya semakin lebih ingin banyak tahu lagi.

PendidikanMenyenangkan

Sekolahkudi

Kata Ibu/Bapak guru, belajar itu tugas kita. Di sekolah banyak yang

dipelajari setiap harinya, namun itu menjadi menarik & membuat saya merasa tidak bosan karena gurunya bicara-bicara saya jadi mengerti, Ibu/Bapak gurunya sayang sekali sama saya.Kadang gurunya ajak kami belajar di luar kelas atau lihat video jadi kami tidak pernah jenuh, saya tidak takut jika tanya-tanya guru atau teman bila kurang mengerti pelajarannya.

Kelas 4 SD

Page 11: Tahun Pembelajaran 2018/2019 - sai-edu.org · F. X Richardo Wakasu Universitas Negeri Manado Dua siswa lulusan SMA berhasil masuk ke perguruan tinggi negeri melalui jalur SNMPTN berdasarkan

Inforbes Edisi XXI 11

Sikap Bertanggung Jawab, Mandiri & Disiplin

#CeritaMasaDepanPapua

MenjadiPribadi Berkualitas

Waktu di rumah (Papua) segala sesuatu itu kita mengandalkan orang tua, tidak ada peraturannya, semua bebas-bebas saja.

Pikir-pikir awalnya tinggal & sekolah di sini ah,...tidak enak!!

Bangun pagi tepat waktu itu membiasakan saya untuk hidup disiplin, ibadah pagi merupakan tanggung jawab kepada Tuhan. Belajar di sekolah, belajar mandiri (malam hari) adalah bentuk tanggung jawab terhadap diri sendiri, orang tua & daerah Papua, mencuci baju sendiri & membiasakan diri untuk hidup bersih.

Semua peraturan di sini itu mempersiapkan saya & teman-teman untuk memiliki sikap bertanggung jawab, mandiri & disiplin.

Kelas 6 SD

Page 12: Tahun Pembelajaran 2018/2019 - sai-edu.org · F. X Richardo Wakasu Universitas Negeri Manado Dua siswa lulusan SMA berhasil masuk ke perguruan tinggi negeri melalui jalur SNMPTN berdasarkan

12 Inforbes Edisi XXI

MengukirMasa DepanTanah Papua

Berimajinasi melalui kreativitas & bakat tentang bagaimana masa depan Papua, siswa-siswi SAI mengekspresikan keresahan akan realitas daerahnya melalui #SuaraMasaDepanPapua.

29 Mei 2019

Kegiatan ini merupakan program pengembangan bakat musik dengan pembedahan budaya Papua untuk mengenal akar budaya mereka. Beberapa sekolah disekitar lingkungan SAI turut hadir dalam acara ini.

#Bagian ke-2

Siswa membawakan lagu-lagu #SuaraMasaDepanPapua

Siswa membawakan tari Sajojo Mikael Kur (kelas 10 SMA) membawakan puisi

SAI

Page 13: Tahun Pembelajaran 2018/2019 - sai-edu.org · F. X Richardo Wakasu Universitas Negeri Manado Dua siswa lulusan SMA berhasil masuk ke perguruan tinggi negeri melalui jalur SNMPTN berdasarkan

Inforbes Edisi XXI 13

Tim sepak bola usia 16 SAI meraih juara 1 pada turnamen JSFL 2019 (sesi liga), turnamen ini diikuti oleh 60 sekolah (Internasional & Nasional). Dari 9 pertandingan yang diikuti, tim SAI berhasil mengalahkan lawan dengan score yang membanggakan, diantaranya hingga 15-1 untuk SAI. Diharapkan dengan keikutsertaan siswa dalam ajang tersebut dapat semakin meningkatkan nilai & prinsip kompetisi siswa serta menumbuhkan rasa saling menghormati & sikap menghargai tentang perjuangan meraih tujuan.

Tim usia 16 SAI

Juara 1Jakarta Schools Football League(JSFL 2019)

Januari - April 2019

Yayasan Alirena menyelenggarakan pelatihan secara reguler di tiap awal semester pembelajaran bagi seluruh staf pengajar. Peningkatan mutu & kualitas dari aspek sumber daya maupun pengembangan proses pembelajaran melalui program-program yang kontekstual & berbasis budaya lokal senantiasa dilakukan untuk menjamin terselenggaranya pendidikan yang mudah diterjemahkan oleh peserta didik.

PELATIHAN YAYASAN ALIRENASemester Genap Tahun Ajaran 2018/2019

17 - 28 Juni 2019

SAI

Page 14: Tahun Pembelajaran 2018/2019 - sai-edu.org · F. X Richardo Wakasu Universitas Negeri Manado Dua siswa lulusan SMA berhasil masuk ke perguruan tinggi negeri melalui jalur SNMPTN berdasarkan

14 Inforbes Edisi XXI

We Could Be Heroes

Siapapun & apapun peran kita, selama dikerjakan dengan rasa tanggung jawab serta bersungguh-

sungguh "kita bisa menjadi pahlawan".

Rasa kebersamaan akan memupuk nilai & tujuan yang sama dalam mengantarkan anak-anak khususnya dari Papua menggapai cita-cita & menjadikan mereka generasi cendekiawan yang mampu memiliki kapasitas serta kapabilitas untuk membangun daerahnya.

Acara kebersamaan & outing diadakan setiap tahun & tahun 2019 diselenggarakan di The Pinewood, Cisarua bertajuk " We Could Be Heroes".

24-25 Juni 2019

Page 15: Tahun Pembelajaran 2018/2019 - sai-edu.org · F. X Richardo Wakasu Universitas Negeri Manado Dua siswa lulusan SMA berhasil masuk ke perguruan tinggi negeri melalui jalur SNMPTN berdasarkan

Inforbes Edisi XXI 15

We Could Be Heroes

Malam Penghargaan untuk seluruh staf, karyawan & tenaga pendidik atas semangat & kerja keras dalam menghidupkan visi dan misi Yayasan Alirena selama periode tahun pembelajaran 2018/2019. Acara

ini diselenggarakan bersamaan sebagai acara puncak dari kegiatan kebersamaan/outing. Rasa haru & bahagia terlihat saat pemberian penghargaan kepada seluruh peraih nominasi/kategori.

MALAMPenghargaan

2Ke- Yayasan Alirena

Guru Berkepribadian MenarikSylviana Yeblo, Willy Sri Mulyati,Sabil Muttaqien

Guru Berpenampilan MenarikSyania Muskitta, Yanto S. Saragih, Wahyudin

Sekung Asmat/SMPN3 AgatsUnit Berdedikasi

Guru & Pembina TerbaikN. I. Eka Yulianti, Dionisius A. Montja,Azri S. Ani A.

Guru TerfavoritSylviana Yeblo, Irvan Suryana,Sabil Muttaqien, Gabriel Jon Sop

Guru & Pembina BerdedikasiYohanis Selan, Gustin Ardina Beta

Bersambung ke halaman berikutnya

Page 16: Tahun Pembelajaran 2018/2019 - sai-edu.org · F. X Richardo Wakasu Universitas Negeri Manado Dua siswa lulusan SMA berhasil masuk ke perguruan tinggi negeri melalui jalur SNMPTN berdasarkan

16 Inforbes Edisi XXI

Endes Niagara Pasaribu Albertus Tyas Nugraha Trias Yuliana Dewi Leonardus Monandar

Pembina Asrama Terfavorit Guru Paling Kreatif Guru Paling Memotivasi

Soleh Solehudin

Karyawan Terbaik

Harun Al Rasyid

Karyawan Paling Bertanggungjawab

Clara Woro Astari

Tenaga Administrasi Terbaik

Raymond Mamesah

Driver Terbaik

Pembina Asrama Paling Peduli

Menghasilkan anak bangsa yang mencintai dan memiliki daerahnya

Visi

MisiMelaksanakan pembelajaran yang terpadu melalui:

Sekolah Anak Indonesia

1. Sistem sekolah berasrama2. Kegiatan belajar mengajar dengan metode

APeL (Anak Pemilik Pembelajaran)3. Pembelajaran yang menekankan pada

matematika-sains-teknologi4. Penyelenggaraan program ekstrakurikuler dan

kecakapan hidup yang komprehensif5. Pengembangan karakter dan budi pekerti6. Wawasan kebangsaan dan budaya

SAI menyelenggarakan pendidikan terintegritas untuk siswa dari

daerah dengan sistem sekolah berasrama mulai tingkat dasar, menengah dan atas.

S A I mel a ku k an te rob o s an d e ng an metode pembelajaran siswa aktif APeL (Anak Pemilik Pembelajaran) dalam me ny i apk an ana k b ang s a me nj a d i pemimpin yang menguasai bidangnya di taraf internasional dan siap membangun daerahnya.

Menghasilkan anak bangsa yang mencintai dan memiliki daerahnya

Visi

MisiMelaksanakan pembelajaran yang terpadu melalui:

Sekolah Anak IndonesiaSekilas Tentang

Jl. Werner Schwebig, Kp Legok GaokDs. Kadumangu, Kec. Babakan Madang,Kabupaten BogorJawa Barat 16810, Indonesia

Telp: +6221 879 52 501 Fax: +6221 879 52 912Email: [email protected]: www.sai-edu.org

Fan pageSekolah Anak Indonesia@komunitasbangsa

SAI EDU