surat pelaksanaan plpg

2
KEMENTERIAN AGAMA UNIVERSITAS ISLAM NEGERI SUNAN GUNUNG DJATI BANDUNG FAKULTAS TARBIYAH DAN KEGURUAN Jalan A.H Nasution No. 105 Cipadung Cibiru Tlp. 7802276 Fax. 7802276 Bandung 40614 Nomor : Un.05/III.2/PP.00.1/608/2013 Lampiran : 1 (satu) berkas Hal : Pelaksanaan Pendidikan dan Latihan Profesi Guru Sertifikasi Guru Agama dalam Jabatan Kepada Yth. Kepala Kantor Kementerian Agama Kabupaten/Kota se-Jawa Barat di Tempat Assalamu’alaikum Wr. Wb. Ketua Pelaksana Sertifikasi Guru Agama dalam Jabatan Rayon Fakultas Tarbiyah dan Keguruan UIN Sunan Gunung Djati Bandung memberitahukan, bahwa pelaksanaan Pendidikan dan Latihan Profesi Guru Sertifikasi Guru Agama dalam Jabatan kuota tahun 2013 akan dilaksanakan dengan ketentuan terlampir. Demikian kami sampaikan, atas perhatian dan kerjasama yang baik kami ucapkan terima kasih. Wassalamu’alaikum Wr. Wb. Tembusan : Yth. Bapak Dekan Fakultas Tarbiyah dan Keguruan UIN Sunan Gunung Djati Bandung

Upload: tonz-de-inotz

Post on 23-Oct-2015

36 views

Category:

Documents


5 download

DESCRIPTION

d

TRANSCRIPT

Page 1: Surat Pelaksanaan PLPG

KEMENTERIAN AGAMA

UNIVERSITAS ISLAM NEGERI

SUNAN GUNUNG DJATI BANDUNG FAKULTAS TARBIYAH DAN KEGURUAN

Jalan A.H Nasution No. 105 Cipadung Cibiru Tlp. 7802276 Fax. 7802276 Bandung 40614

Nomor : Un.05/III.2/PP.00.1/608/2013

Lampiran : 1 (satu) berkas

Hal : Pelaksanaan Pendidikan dan Latihan Profesi Guru

Sertifikasi Guru Agama dalam Jabatan

Kepada

Yth. Kepala Kantor Kementerian Agama

Kabupaten/Kota se-Jawa Barat

di Tempat

Assalamu’alaikum Wr. Wb.

Ketua Pelaksana Sertifikasi Guru Agama dalam Jabatan Rayon Fakultas

Tarbiyah dan Keguruan UIN Sunan Gunung Djati Bandung memberitahukan,

bahwa pelaksanaan Pendidikan dan Latihan Profesi Guru Sertifikasi Guru

Agama dalam Jabatan kuota tahun 2013 akan dilaksanakan dengan ketentuan

terlampir.

Demikian kami sampaikan, atas perhatian dan kerjasama yang baik kami

ucapkan terima kasih.

Wassalamu’alaikum Wr. Wb.

Tembusan :

Yth. Bapak Dekan Fakultas Tarbiyah dan Keguruan UIN Sunan Gunung Djati Bandung

Page 2: Surat Pelaksanaan PLPG

KEMENTERIAN AGAMA

UNIVERSITAS ISLAM NEGERI

SUNAN GUNUNG DJATI BANDUNG FAKULTAS TARBIYAH DAN KEGURUAN

Jalan A.H Nasution No. 105 Cipadung Cibiru Tlp. 7802276 Fax. 7802276 Bandung 40614

Lampiran 1

No. Pelaksanaan Diklat Tanggal Tempat

1. Tahap II 17 Oktober

2013

Griya Krida Sekesalam Jl. Sekesalam Ds.

Sindanglaya Cimenyan Bandung.

Jl. A.H. Nasution Scaba Rindam Sukamiskin

2. Tahap III 18 Oktober

2013

Wisma Taridi Jl. Babakan Sari No. 104

Kiaracondong Bandung

3. Tahap IV 19 Oktober

2013

Wisma Bakti Asih Jl. Padasuka No. 233

Cicaheum Bandung/Sekolah Analis Kimia

4. Tahap V 20 Oktober

2013

Wisma Caringin Jl. Jatinangor

Depan IKOPIN Sumedang

5. Tahap VI 21 Oktober

2013

Hotel Pelangi Jl. Raya Lembang No. 198

Lembang Bandung

Keterangan :

1. Peserta membawa/membuat

a. Perangkat Pembelajaran :

1) Silabus dan RPP (3buah) dengan materi yang berbeda;

2) LKS (sesuai dengan materi yang ada pada RPP);

3) Media Pembelajaran (sesuai dengan materi yang ada pada RPP);

4) Bahan Ajar (sesuai dengan materi yang ada pada RPP);

5) Instrumen Penilaian : Kisi-kisi, soal pilihan ganda dan uraian (sesuai dengan materi

yang ada pada RPP).

b. Rancangan Proposal Penelitian Tindakan Kelas (PTK)

(Perangkat pembelajaran dan rancangan PTK, semuanya ditik)

2. Peserta membawa laptop

3. Photo copy Ijazah

4. KTP

5. Peserta membawa surat keterangan sehat dari dokter

6. Pas photo berwarna 3 x 4 sebanyak 4 buah

7. Chek in pukul 13.00 s.d. 16.30 WIB.