soal_ujian

30
SOAL FORMATIF BIOLOGI GOOD LUCK

Upload: zy4n85

Post on 21-Nov-2015

46 views

Category:

Documents


2 download

DESCRIPTION

Biologi

TRANSCRIPT

SOAL FORMATIF BIOLOGI

SOAL FORMATIF BIOLOGIGOOD LUCKSOAL NO. 1Urutan organ pernapasan yang benar dari luar ke dalam adalah.... mulut, tenggorokan, paru-paru hidung, kerongkongan, paru-paru hidung, tenggorokan, paru-paru mulut, kerongkongan, paru-paru

SOAL NO. 2Udara yang masuk lewat hidung menjadi bersih karena.... udara yang masuk bukan udara busuk udara masuk lewat organ yang normal udara bereaksi dulu dengan lendir di hidung udara disaring oleh rambut dan selaput lendir hidung

SOAL NO.3Fungsi proses pernapasan bagi tubuh adalah sebagai berikut, kecuali.... memasukkan oksigen menghasilkan energi untuk proses oksidasi makanan mengeluarkan sisa oksidasi yaitu karbon dioksida merawat alat peredaran darah SOAL NO.4Perhatikan gambar berikut: Tempat terjadinya pertukaran oksigen dan karbondioksida adalah.... AB C D

SOAL NO.5Proses inspirasi mengakibatkan.... otot diafragma berkontraksi tekanan dalam rongga dada bertambah otot-otot tulang rusuk melemas rongga dada mengecil SOAL NO.6Jika volume udara tidal 500 mL, udara suplementer 1500 mL, udara komplementer 1500 mL, dan udara residu 1500 mL, kapasistas vital paru-parunya adalah.... 3000 mL 3500mL 4500 mL 5000 mL SOAL NO.7Jika darah kekurangan hemoglobin maka mengakibatkan.... tubuh akan kekurangan darah peredaran darah tergangguoksigen tidak bisa ditukar dengan karbondioksidadarah akan kekurangan oksigen SOAL NO.8Pada percabangan antara kerongkongan dan tenggorokan terdapat epiglotis yang ber- fungsi sebagai.... katup udaramembantu pencernaankatup penutup rongga hidungmengatur suara agar nyaring SOAL NO.9Alat-alat yang tercantum di bawah ini adalah alat pernapasan, kecuali.... HidungTenggorokanKerongkonganParu-paru SOAL NO.10Meskipun kamu menghembuskan nafas kuat- kuat, udara di dalam paru-paru masih tetap ada. Volume udara ini disebut.... Udara komplementerKapasistas vitalKapasitas totalUdara residu SOAL NO 11Alveolus di tunjukkan oleh nomor. . 1 2 3 4

SOAL NO.12Besamya volume kapasitas tidal paru-paru manusia normal adalah1000 mL 1500 mL 3000 mL3500 mL

SOAL NO. 13Hewan berikut yang menggunakan seluruh permukaan tubuhnya untuk pertukaran oksigen adalah... .InsectaMollusca AnnelidaCrustacea

SOAL NO. 14Kelainan pada sistem pernapasan berupa gangguan pengangkutan oksigen ke jaringan atau gangguan penyerapan oksigen oleh jaringan disebut SinusitisAsfiksia PleuritisBronkhitis

SOAL NO.15Bentuknya tidak tetap, bisa bergerak bebas di luar pembuluh darah, jumlah normalnya 8.000 tiap 1mm3 darah. Hal tersebut adalah ciri-ciri .... LeukositTrombositEritrositPlasma darah SOAL NO.16Dari pernyataan berikut ini, yang bukan fungsi darah adalah .... mengangkut oksigen dan karbon dioksida pembunuh kuman meneruskan rangsangan dari otak mengangkut sisa metabolisme SOAL NO.17Bahaya yang terjadi jika resipien menerima transfusi darah dari donor yang golongan darahnya tidak sama adalah .... aliran darah tidak akan berhenti jika ada luka tubuh Resipien akan melemah mengakibatkan anemia terjadi penggumpalan darah SOAL NO.18Urutan peredaran darah yang benar, yaitu .... seluruh tubuh - bilik kanan - serambi kanan - paru-paru - bilik kiri - serambi kiri - seluruh tubuh. seluruh tubuh - bilik kiri - serambi kiri - paru-paru - bilik kanan - serambi kanan - seluruh tubuh. seluruh tubuh - serambi kanan - bilik kanan - paru-paru - serambi kiri - bilik kiri - seluruh tubuh. seluruh tubuh - serambi kiri - bilik kiri - paru-paru - serambi kanan - bilik kanan - seluruh tubuh. SOAL NO.19Bagian darah yang berfungsi mengangkut oksigen adalah .... EritrositLeukositTrombosit Plasma darah SOAL NO.20Perhatikan tabel berikut:

Perbandingan yang benar pada tabel di atas adalah pada .... Denyut c) DindingAlirand) Sel OtotSOAL NO.21Di bawah ini yang merupakan kelainan atau penyakit darah karena factor genetika adalah .... AnemiaLeukopeniaTalasemia Leukemia SOAL NO.22Perhatikan tabel berikut: Sistem peredaran darah yang benar pada tabel ditunjukan oleh .... P c) RQ d) S

SOAL NO.23Skema di atas menunjukan proses pembekuan darah secara berurutan. Protrombin dan fibrin ditunjukkan oleh .... X1 dan X2 X1 dan X4 X2 dan X3 X2 dan X4

SOAL NO.24Darah yang banyak mengandung O2 terdapat dalam pembuluh yang mengalirkan darah dari .... jantung ke paru-paru paru-paru ke serambi kiri jantung tubuh ke jantung paru-paru ke serambi kanan jantung SOAL NO. 25Perhatikan ciri-ciri sel darah berikut!1. Berbentuk bikonkaf 5. Mengandung haemoglobin 2. Tidak berwarna (bening) 6. Memiliki inti sel3. Bentuknya bervariasi 7. Mampu bergerak secara amuboid 4. Tidak mempuayai intiselCiri-ciri leukosit ditunjukkan, oleh nomor... . 1, 3, 5, dan 71,5,6 dan 72,3,4, dan 7 2,3.6 dan 7

SOAL NO.26Perhatikan pernyataan-pernyataan berikut ini.Jantung memompa darah ke seluruh tubuhJantungmemompa darah ke paru-paruJantung dalam keadaan berkontraksi Jantung menerima darah dari paru-paru.Jantung dalam keadaan relaksasiJantung menerima darah dari seluruh tubuhDari pernyataan di atas yang menyatakan keadaan jantung saat terjadi sistol ditunjukkan oleh nomor ... . A. 1, 2, dan 3 B.2,3,dan4. C.3,4,dan5 D. 4,5, dan 6

SOAL NO.27Hewan invertebrata yang mempunyai alat transpor berupa lima pasang lengknug aorta berfungsi sebagai jantung adalah SeranggaCacing PlanariaHydra

SOAL NO. 28

SOAL NO. 29