soal obat sso.doc

3
SOAL OBAT SSO Pilih jawaban yang paling tepat! 1. Pernyataan tentang transport molekul obat di bawah ini adalah benar: a. Molekul obat yg masuk ke dalam sel secara transport pasif memerlukan energi. b. Perbedaan pH cairan di luar dan di dalam sel mempengaruhi transport aktif. c. Obat yg lebih bersifat hidrofilik lebih mudah menembus membran. d. Gradien konsentrasi molekul obat di luar dan di dalam sel berperan dalam transport pasif. 2. Pernyataan tentang absorbsi obat di bawah ini adalah salah: a. Obat dalam sediaan cair lebih mudah diabsorbsi dari pada dalam sediaan suspensi. b. Peningkatan aliran darah ke tempat absorbsi menyebabkan penurunan kecepatan absorbsi obat. c. Peningkatan motilitas usus menyebabkan penurunan jumlah obat yg diabsorbsi. d. Pengurangan aliran darah ke tempat absorbsi menyebabkan penurunan kecepatan absorbsi obat. 3. Absorbsi obat yg diberikan secara intramuskular adalah a. lebih lambat dari pada secara oral b. lebih lambat dari pada secara subkutan c. lebih cepat dari pada secara inhalasi d. lebih cepat dari pada secara oral. 4. First-pass metabolism obat akan terjadi bila obat diberikan secara a. intramuskular b. oral c. subkutan d. inhalasi 5. Obat yg banyak dan kuat berikatan dg albumin di dalam sirkulasi darah akan a. cepat masuk ke dalam tempat kerja obat b. cepat diekskresikan c. lambat dimetabolisme dan dieliminasi d. bersifat aktif 6. Fase I reaksi biotransformasi enzimatik obat mengubah obat menjadi metabolit yg bersifat a. lebih polar b. lebih reaktif c. lebih non-polar d. lebih hidrofobik 7. Obat dikatakan sebagai prodrug, apabila metabolit yg dihasilkan secara farmakologi a. kurang aktif b. tidak aktif c. aktif d. sama aktif dg obat induknya 8. Fase II reaksi biotransformasi enzimatik obat juga disebut a. reaksi oksidasi b. reaksi oksidasi dan reduksi c. reaksi hidrolisis d. reaksi konyugasi 9. Ekskresi obat dalam urin melibatkan proses berikut. a. Filtrasi glomerulus b. Filtrasi glomerulus dan sekresi

Upload: imas-laili-lestari

Post on 15-Nov-2015

61 views

Category:

Documents


7 download

TRANSCRIPT

SOAL OBAT SSO

SOAL OBAT SSO

Pilih jawaban yang paling tepat!

1. Pernyataan tentang transport molekul obat di bawah ini adalah benar: a. Molekul obat yg masuk ke dalam sel secara transport pasif memerlukan energi. b. Perbedaan pH cairan di luar dan di dalam sel mempengaruhi transport aktif. c. Obat yg lebih bersifat hidrofilik lebih mudah menembus membran. d. Gradien konsentrasi molekul obat di luar dan di dalam sel berperan dalam transport pasif.

2. Pernyataan tentang absorbsi obat di bawah ini adalah salah: a. Obat dalam sediaan cair lebih mudah diabsorbsi dari pada dalam sediaan suspensi. b. Peningkatan aliran darah ke tempat absorbsi menyebabkan penurunan kecepatan absorbsi obat. c. Peningkatan motilitas usus menyebabkan penurunan jumlah obat yg diabsorbsi. d. Pengurangan aliran darah ke tempat absorbsi menyebabkan penurunan kecepatan absorbsi obat. 3. Absorbsi obat yg diberikan secara intramuskular adalah a. lebih lambat dari pada secara oral b. lebih lambat dari pada secara subkutan c. lebih cepat dari pada secara inhalasi d. lebih cepat dari pada secara oral.

4. First-pass metabolism obat akan terjadi bila obat diberikan secara a. intramuskular b. oral c. subkutan d. inhalasi

5. Obat yg banyak dan kuat berikatan dg albumin di dalam sirkulasi darah akan a. cepat masuk ke dalam tempat kerja obat b. cepat diekskresikan c. lambat dimetabolisme dan dieliminasi d. bersifat aktif

6. Fase I reaksi biotransformasi enzimatik obat mengubah obat menjadi metabolit yg bersifat a. lebih polar b. lebih reaktif c. lebih non-polar d. lebih hidrofobik

7. Obat dikatakan sebagai prodrug, apabila metabolit yg dihasilkan secara farmakologi a. kurang aktif b. tidak aktif c. aktif d. sama aktif dg obat induknya

8. Fase II reaksi biotransformasi enzimatik obat juga disebut a. reaksi oksidasi b. reaksi oksidasi dan reduksi c. reaksi hidrolisis d. reaksi konyugasi

9. Ekskresi obat dalam urin melibatkan proses berikut. a. Filtrasi glomerulus b. Filtrasi glomerulus dan sekresi tubular aktif c. Filtrasi glomerulus, sekresi tubular aktif, dan reabsorbsi tubular pasif d. Filtrasi glomerulus dan reabsorbsi tubular pasif 10. Pernyataan ini benar. a. Molekul obat yg larut dalam lemak sukar dieksresikan b. Molekul obat yg lebih polar sukar diekskresikan c. Molekul obat yg bersifat ionik mudah diabsorbsi d. Molekul obat yg hidrofobik sukar diabsorbsi 11. Medula oblongata adalah pusat saraf otonom di SSP yg mengatur a. suhu tubuh b. pernapasan dan tekanan darah c. metabolisme d. keseimbangan 12. Sintesis ACh di dalam prasinap dikatalisis oleh enzim a. monoamin oksidase b. kolinesterase c. kolin asetiltransferase d. asetil kolinesterase 13. ACh yg dilepaskan dari prasinap dengan cepat dihidrolisis oleh enzim a. asetilkolinesterase b. monoamin oksidase c. kolin asetiltransferase d. asetil kolin esterase 14. Sebagian besar NE yg dilepaskan dari prasinap saraf simpatik mengalami a. metabolisme oleh catechol O-methyltransferase b. metabolisme oleh monoamin oksidase c. reuptake ke dalam prasinap d. interaksi dengan reseptor15. Perangsangan sistem saraf parasimpatik menyebabkan a. peningkatan motilitas dan tonus usus b. penurunan motilitas dan tonus usus c. penghambatan sekresi asam lambung d. vasokontriksi pembuluh darah otot rangka16. Perangsangan sistem saraf simpatik menyebabkan a. peningkatan motilitas dan tonus usus b. peningkatan frekuensi denyut jantung melalui aktivasi reseptor 2 c. peningkatan frekuensi denyut jantung melalui aktivasi reseptor 1 d. kontraksi otot bronkus dan trakea

17. Relaksasi otot bronkus dan trakea dapat disebabkan oleh stimulasi reseptor a. 1 b. 2 c. 1 d. 218. Obat kolinergik yg bekerja menghambat enzim kolinesterase adalah a. pilokarpin betanekol c. neostigmin d. arekolin19. Kerja obat kolinergik dapat dihambat oleh a. norepineprin b. dopamin c. levedopa d. atropin

20. Yang termasuk obat adrenergik kerja tidak langsung sehingga menimbulkan stimulasi SSP

adalah a. isoproterenolb. adrenalinc. amfetamind. salbutamol

21. Efedrin dapat digunakan untuk obat asma, tetapi dapat menimbulkan efek samping a. jantung berdebar-debar b. mengantuk c. mata miosisd. tekanan darah turun

22. Obat adrenergik yang selektif bekerja pada reseptor 2 semua obat di bawah ini kecuali a. salbutamol

b. metaproterenol

c. metoksamin

d. terbutalin

23. Obat antihipertensi yang termasuk kelompok penghambat saraf adrenergik adalah a. reserpin

b. propanolol

c. klonidin

d. metildopa

24. Yohimbin termasuk obat antiadrenergik kelompok a. -bloker non-selektif b. 1-bloker selektif

c. 2-bloker selektif d. alkaloid Ergot

25. Pernyataan di bawah ini benar: a. atropin dapat menyebabkan rangsangan SSP yg kuat pd dosis terapetik b. skopolamin mempunyai efek yg kecil pd SSP c. atropin dapat menyebabkan mulut kering d. atropin menyebabkan peningkatan sekresi asam lambung26. Obat yang termasuk penghambat reseptor 2 adalah a. timolol b. bretilium c. haloalkilamin d. reserpin

27. Obat simpatomimetik yang selektif sebagai agonis reseptor alfa-2 adalah a. reserpin b. klonidin c. ampetamin d. fenileprin

28. Pernyataan di bawah ini benar a. atropin lebih mudah menembus blood-brain barrier dari pada skopolamin b. atropin memberikan efek yang kuat trhdp SSP pada dosis terapetik

c. skopolamin memberikan efek kuat terhadap SSP pada dosis terapetik d. skopolamin lebih sukar menembus blood-brain barrier dari pada atropin

29. Obat-obat yang tidak termasuk agonis kolinergik adalah a. betanikol b. karbakol c. homatropin d. metakolin

30. Propanolol sebagai beta-blocker secara klinis dapat digunakan untuk penyakit di bawah ini kecuali a. glaukoma b. migrain c. hipertiroidisme d. asma