soal latihan histologi ginjal

19
Tn. Jokowi, 60 tahun datang menemui dokter karena sejak 1 minggu terakhir menderita bengkak pada kedua tungkai. Ia juga sering merasa sakit kepala, cepat lelah dan tampak pucat. Setelah dilakukan anamnesis, pemeriksaan fisik dan pemeriksaan penunjang dokter menyimpulkan Tn. Jokowi menderita gagal ginjal kronis. Disamping itu ia juga menderita anemia (kadar hemoglobin yang rendah) dan darah tinggi. 1. Pada kasus ini tekanan darah tinggi terjadi akibat gangguan pada fungsi ginjal. Struktur histologis khusus pada ginjal yang berperan dalam pengaturan tekanan darah adalah A. apparatus jukstaglomerular B. tubulus kontortus proksimal C. sel mesangial intraglomerular D. tubulus kontortus distal E. ansa henle (loop of henle) 2. Pada kasus ini anemia terjadi karena kekurangan suatu hormon yang disekresikan oleh A. sel mesangial intraglomerular B. sel mesangial ekstraglomerular C. sel jukstaglomerular D. sel polkissen E. podosit 3. Pada kasus ini kehilangan protein melalui cairan filtrat dapat menyebabkan timbulnya hipoalbuminemia yang berakibat

Upload: heryanto-andreas

Post on 08-Nov-2015

150 views

Category:

Documents


19 download

DESCRIPTION

Sol latihan histologi

TRANSCRIPT

Tn. Jokowi, 60 tahun datang menemui dokter karena sejak 1 minggu terakhir menderita bengkak pada kedua tungkai. Ia juga sering merasa sakit kepala, cepat lelah dan tampak pucat. Setelah dilakukan anamnesis, pemeriksaan fisik dan pemeriksaan penunjang dokter menyimpulkan Tn. Jokowi menderita gagal ginjal kronis. Disamping itu ia juga menderita anemia (kadar hemoglobin yang rendah) dan darah tinggi.1. Pada kasus ini tekanan darah tinggi terjadi akibat gangguan pada fungsi ginjal. Struktur histologis khusus pada ginjal yang berperan dalam pengaturan tekanan darah adalahA. apparatus jukstaglomerularB. tubulus kontortus proksimalC. sel mesangial intraglomerularD. tubulus kontortus distalE. ansa henle (loop of henle)

2. Pada kasus ini anemia terjadi karena kekurangan suatu hormon yang disekresikan olehA. sel mesangial intraglomerularB. sel mesangial ekstraglomerularC. sel jukstaglomerularD. sel polkissenE. podosit

3. Pada kasus ini kehilangan protein melalui cairan filtrat dapat menyebabkan timbulnya hipoalbuminemia yang berakibat pada timbulnya edema pada tungkai. Kondisi ini disebabkan oleh terganggunya reabsorpsi protein padaA. tubulus rektus proksimalB. tubulus kontortus proksimalC. segmen tebal ansa Henle pars desendensD. segmen tebal ansa Henle pars asendensE. tubulus kontortus distal

4. Sawar filtrasi ginjal terdiri atas lapisan-lapisan di bawah ini kecuali lapisanA. endotel kapiler glomerulusB. lamina rara membran basalC. lamina densa memban basalD. celah pedikel podositE. sel makula densa

5. Sel Tubulus Kontortus Proksimal mampu menyelenggarakan transpor aktif ion Na+ oleh karena dalam sitoplasmanya ditemukan banyakA. vakuolaB. vesikelC. kanalikulusD. mitokondriaE. apparatus golgi

6. Cabang arteri ginjal yang mempercabangkan kapiler-kapiler glomerulus adalahA. arteri arkuataB. arteri interlobularisC. vasa (arteriola) aferenD. vasa (arteriola) eferenE. vasa rekta medula

7. Faktor yang menyebabkan kaum perempuan lebih rentan terhadap infeksi kandung kemih adalahA. jenis epitel yang ditemukan pada uretranya hanya gepeng berlapisB. tidak adanya epitel transisional pada uretra perempuanC. ureter pada kaum perempuan lebih panjang ketimbang kaum lelakiD. uretra pada kaum perempuan lebih pendek ketimbang kaum lelakiE. lapisan muskular kandung kemih pada perempuan lebih tipis

8. Bagian saluran ginjal yang menghubungkan ruang Bowman dengan segmen tebal ansa Henle pars descendens adalahA. tubulus kontortus proksimalB. segmen tipis ansa HenleC. tubulus kontortus distalD. duktus koligentesE. duktus papillaris Bellini9. Pembuluh darah yang berada diantara lobus medula ginjal adalah...a. A. renalisb. A. arcuatac. Aa. interlobaresd. Aa. Interlobulares

10. Apeks piramid medula ginjal menghadap...a. Duktus papilaris Bellinib. Area Kribosac. Papila renalisd. Korteks

11. Pada hillus ginjal terdapat...a. arteri dan vena renalisb. pembuluh limfec. sarafd. semua benar

12. Ansa Henle Segmen Tipis pars desendens dan pars asendens disebut juga...a. tubulus medialisb. tubulus lateralisc. tubulus medianusd. semua salah

13. Berikut ini benar mengenai tunika mukosa pada vesika urinaria:(1) Pada keadaan penuh tebal epitel transisional > 5 lapis(2) Pada keadaan penuh sel payung menguncup(3) Pada keadaan kosong sel payung mengembang(4) Pada keadaan penuh tebal epitel transisional 2-3 lapis selE

14. Berikut ini benar mengenai vesika urinaria(1) Terdiri dari 3 lapis otot rangka yang saling tumpang tindih(2) Tunika adventisia terdiri dari jaringan ikat padat kolagen irregular dan serat elastin (3) Pada lapisan superior dilapisi tunika adventisia(4) Lamina propria terdiri dari serat kolagen dan elastinD

15. Berikut ini benar mengenai korpus ginjal:(1) Terdiri dari glomerulus dan kapsula bowman(2) Lokasi pada korteks ginjal(3) Berfungsi dalam filtrasi dan pembentukan urin(4) Berepitel sel gepeng selapisE16. Berikut ini benar mengenai tubulus kontortus proksimal:(1) Tersusun sel epitel kuboid tanpa brush border(2) Lumen berbatas tegas(3) Berfungsi dalam reabsorbsi natrium dan klorida saja(4) Berlokasi di korteks ginjalD

17. Berikut ini benar mengenai tubulus rektus segmen tebal pars descendens:(1) Tersusun sel epitel kuboid dengan brush border(2) Tubulus lebih panjang dari tubulus kontortus proksimal(3) Fungsi sama dengan tubulus kontortus proksimal namun kurang signifikan(4) Berlokasi di korteks ginjalB

18. Berikut ini salah mengenai tubulus rektal segmen tipis pars descendens:(1) Berlokasi di sebagian besar bagian dalam medula ginjal(2) Terdiri dari mikrovili kecil(3) Tersusun dari sel epitel gepeng selapis(4) Permeable tinggi terhadap elektroliteA

19. Berikut ini benar mengenai tubulus rektus segmen tipis pars ascendens:(1) Permeable terhadap garam(2) impermeable terhadap air(3) Tubulus tipis dan kecil(4) Tersusun dari epitel gepeng selapisE20. Berikut ini salah mengenai tubulus rektus segmen tebal pars ascendens:(1) Berepitel sel kuboid selapis dan mikrovili pendek(2) Kurang asidofilik pada sitoplasmanya(3) Permeable terhadap garam dan (4) Permeable terhadap airD21. Berikut ini benar mengenai tubulus kontortus distal:(1) Berlokasi pada korteks ginjal(2) Bekerja dipengaruhi ADH/Vasopresin(3) Permeable tinggi terhadap air(4) Bersifat basofilik pada sitoplasmanyaA

22. Berikut ini benar mengenai perbedaan tubulus dan duktus kolektivus:Tubulus KolektivusDuktus Kolektivus

(1)Berepitel kuboid selapis dengan mikroviliBerepitel kolumnar selapis

(2)Permeable tinggi terhadap airPermeable tinggi terhadap garam

(3)Berlokasi pada korteks ginjalBerlokasi pada berkas medula dan medula ginjal

(4)1,2,3 benar

C23. Berikut ini benar mengenai duktus papilary(1) Berepitel kolumnar selapis(2) Berlokasi pada apeks piramid pada medula ginjal(3) Berperan sebagai penghubung duktus kolektivus dengan kaliks minor(4) Sebagai konduktor urineE24. Cairan ultrafiltrat dari glomerulus akan masuk ke..a. Ruang bowmanb. Tubulus kontortus proksimalc. Nefrond. Ansa henle segmen tebal pars desendense. Kapsula bowman25. Berikut benar mengenai tubulus proksimal:(1) Epitel selapis kuboid(2) Merupakan segmen nefron terpanjang(3) Memiliki brushborder(4) Membentuk macula densaA26. Yang merupakan segmen nefron terpanjanga. Tubulus proksimalb. Ansa henle pars desendensc. Ansa henle pars asendensd. Tubulus distale. Tubulus koligentes27. Yang merupakan penyusun terbesar korteks ginjal .a. Glomerulusb. Tubulus proksimalc. Ansa henle pars desendensd. Ansa henle pars asendense. Tubulus distal28. Berikut benar mengenai penampakan mikroskopik tubulus proksimal(1) Epitel selapis kuboid berbatas tidak jelas(2) Epitel selapis kuboid berbatas jelas(3) Asidofilik(4) EosinofilikB29. Kapsula bowman pars parietal akan berlanjut menjadia. Arteriol eferenb. Kapsula bowman pars visceralc. Glomerulusd. Tubulus kontortus proksimale. Tubulus kontortus distal30. Berikut benar mengenai ansa henle segmen tebal pars desendens(1) Epitel kuboid selapis(2) Brushborder sedikit(3) Merupakan tubulus rektus proksimal(4) Tempat urin pertama kali dipekatkanE31. Berikut benar mengenai ansa henle segmen tipis(1) epitel selapis gepeng(2) memiliki brushborder(3) terdapat di medulla(4) epitel selapis kuboidB32. Epitel yang menyusun kapsula bowman pars parietal adalah a. Epitel gepeng selapisb. Epitel gepeng berlapisc. Epitel kuboid selapisd. Epitel transisionale. Epitel toraks berlapis33. Dibawah ini yang benar tentang podosit, kecuali.a. Memiliki prosesus primer yang memeluk dinding kapiler berporib. Prosesus Primer bercabang-cabang tegak lurus c. Prosesus sekunder (pedikel), langsung melekat pada lamina rara eksterna d. Membran plasma mengandung banyak sekali glycocaliks yang bermuatan (+),e. Di antara pedikel terdapat celah filtrasi yang ditutup oleh diafragma celah filtrasi

34. Yang termasuk komponen penyusun filter (sawar filtrasi) adalaha. Endotel berpori b. Lamina Basalc. Diafragma celah filtrasid. pedikel Podosit e. semua benar 35. perhatikan penyataan dibawah ini: (1) kapsula bowman terdiri dari pars parietal dan pars visceral.(2) Di bagian kutub vaskuler akan berlanjut menjadi pars parietal (3) Pars Parietal disusun oleh Epitel gepeng selapis(4) Podocalyxin yang menyebabkan podosit bermuatan (-)a. 1, 2, 3b. 1 dan 3c. 2 dan 4d. 4e. 1,2,3 dan 436. Membran basal glomerulus terdiri darilamina rara interna, lamina densa, lamina rara eksterna37. Pada pars Parietal bagian kutub urinarius akan berlanjut ketubulus kontortus proksimal38. Lapisan yang terletak diantara lamina densa dan kapsula Bowman pars viseral adalah lamina rara eksterna39. Lapisan yang terletak antara lamina densa dan sel endotel kapiler adalah .lamina rara interna40. Fungsi Filtrasi plasma darah di glomerulus adalah membuang nitrogen, mengontrol komposisi cairan ekstrasel dan volume darah41. Pada Pars Parietal dibagian kutub urinarius akan berlanjut menjadi tubulus.. kontortus proksimal42. A: Kita dapat menahan kencing karena memiliki sfingter uretra interna di pars membranaseaSebabB: Sfingter uretra interna dipersarafi oleh nervus pudendus yang bersifat voluntary

Jawaban EPernyataan A salah karena sfingter uretra ekstena yang dapat dikendalikan secara sadar dan sfingter uretra interna terletak di collum vesicae bukan di uretra pars membranasea. Pernyataan B salah karena nervus pudendus merupakan saraf motorik yang mempersarafi sfingter uretra eksterna.

43. Di bawah ini merupakan pernyataan tepat mengenai uretra pada pria kecualia. Uretra pada pria memiliki panjang 15-20 cm b. Uretra pada pria tidak hanya fungsi bersebagai saluran perkemihanc. Lumen uretra pada pars prostatika akan mengalami penyempitan pada pasien BPHd. Uretra pada penis berada dalam corpus spongiosuse. Tidak ada jawaban yang benar Jawaban E,tidak ada jawaban yang benar. Uretra memiliki panjang 15-20 cm dan berfungsi ganda yakni sebagai saluran kemih dan jalur yang dilalui semen (reproduksi). Lumen uretra pada pars prostatika akan menyempit pada pasien BPH karena lumen uretra pada pars prostatika dikelilingi prostat. Uretra penis berada di dalam corpus cavernosus atau corpus spongiosus.

44. Epitel yang melapisi urethra pars membranasea adalah a. Epitel selapis gepengb. Epitel berlapis silindrisc. Epitel transisionald. Epitel berlapis gepeng tanpa lapisan tanduke. Epitel selapis silindris

Jawaban B, epitel yang melapisi pars membranasea adalah berlapis silindris yang disisipi dengan epitel bertingkat silindris. (bedakan antara berlapis dengan bertingkat (berlapis semu)! ) 45. Epitel yang melapisi fossa navikularis adalah a. Epitel selapis gepengb. Epitel berlapis silindrisc. Epitel transisionald. Epitel berlapis gepeng tanpa lapisan tanduke. Epitel selapis silindris

Jawaban D, di fossa navikularis udah terjadi peralihan bentuk epitel menjadi berlapis gepeng tanpa lapisan tanduk

46. Berikut pernyataan yang tepat untuk uretra pada perempuan1. Panjang uretra pada wanita 4-5 cm2. Semua bagian uretra perempuan dilapisi epitel gepeng berlapis tanpa keratin3. Orifisium eksterna uretra perempuan berada di atas dan anterior pintu vagina. 4. Uretra pada pria tidak hanya berfungsi sebagai saluran perkemihanJawabanBPernyataan 1 benar (jelas). pernyataan 2 salah karena epitel transisional melapisi uretra perempuan pada daerah dekat vesica. Pernyataan 3 tepat, namun pernyataan keempat salah

47. A: Susunan tunika muskularis otot polos ureter di 2/3 proksimal berlawanan dengan tunika muskularis saluran pencernaanSebabB: Susunan dari luar ke dalam tunika muskularis mukosa ureter di 2/3 proksimal yakni otot sirkular kemudian otot longitudinal Jawaban: APernyataan A dan pernyataan B benar. Ingat susunan tunika muskularis mukosa 2/3 proksimal ureter berlawanan dengan yang ada di saluran pencernaan

48. Urutan Tunika muskularis mukosa 1/3 distal ureter dari dalam ke luar yakni:a. Longitudinal - sirkularb. Sirkular longitudinalc. Longitudinal sirkular- longitudinal d. Sirkular longitudinal sirukulare. Hanya sirkularJawaban C, sudah jelas

49. Berikut ini yang salah mengenai ureter adalaha. Merupakan tabung silinder dengan panjang 25-30 cmb. Tunika muskularis 2/3 proksimal ureter dari dalam ke luar yakni longitudinal sirkularc. Tunika mukosa seluruhnya dilapisi epitel transisionald. Bagian terluar dilapisi tunika serosa e. Jumlahnya sepasangJawabanD, karena tunika adventisia yang melapisi bagian terluar ureter. Ingat ureter merupakan organ retroperitoneal.

50. Inkontinensia urin pada orang tua karena telah hilangnya fungsi control otot lurik yang berada di uretra bagiana. Pars prostatikab. Pars Kavernosac. Pars membranasead. Pars membranasea dan pars kavernosae. Pars prostatika dan pars membranaseJawaban:C, otot lurik tersebut berfungsi sebagai katup/sfingter eksterna yang dapat dikontrol secara sadar.

51.Berikut ini yang salah mengenai uretra pars kavernosaa. Panjang sekitar 15 cm b. Merupakan bagian terpanjang dari uretrac. Berada di corpus cavernosusd. Dilapisi epitel transisional di bagian proksimale. Dilapisi epitel berlapis gepeng tanpa keratin di fosa navikularis.Jawaban D, bagian proksimal ureter pars kavernosa dilapisi dengan epitel berlapis kolumnar diselingi dengan epitel bertingkat silindris51. Berikut pernyataan yang benar adalah:a. Tubulus kolligens terdiri dari epitel selapis kuboidb. Duktus papilari bellini tersusun atas epitel selapis kuboidc. Duktus kolligens terdiri dari selapis slindrisd. Segmen tipis gelung nefron pars desendens terdiri dari epitel selapis slindrise. Tubulus rektus proksimal terdiri dari epitel selapis kuboid Jabawan B52. Fungsi dari sel interkalaris pada duktus kolligens adalaha. Reabsorbsi Na+ dan sekresi K+b. Reabsorbsi HCO3- dan sekresi H+c. Fagositosisd. Sekresi renine. Menyebarkan sinyal dari macula densa ke glomerulus Jawaban B53. Berikut adalah vaskularisasi ginjalarterirenalisa.segmentalis A B C areteriolaferen glomerulus arterioleferen huruf A, B, dan C secaraberuruanharusnyaberisi .a. a.interlobar, a. interlobularis, a. arcuatab. a. arcuata, a. interlobar, a. interlobularisc. a. interlobularis, a. arcuata, a. interlobard. a. interlobularis, a. interlobar, a. arcuatae. a. interlobar, a. arcuata, a. interlobularis Jawaban : C54. Pada duktus koligens terutama banyak mengandunga. Reninb. Eritropoitenc. Aquoporind. Sellacise. Sel paying Jawaban c55. Tubulus distal terdiri dari, antara lain :1. Ansa Henle Segmen Tebal Pars Asendens2. Makula Densa3. Tubulus Kontortus Distal4. Ansa Henle Segmen Tipis Pars Asendensa. 1,2,3b. 1,3c. 2,4d. 4e. benar/salah semua

jawaban : E

56. Bagian tubulus distal yang berbatasan dengan polus vaskular disebut . . .a. Makula Densab. Ansa Henle Segmen Tebal Pars Asendensc. Ansa Henle Segmen Tipis Pars Asendensd. Pars Rektae. Tubulus Kontortus Distal

Jawaban : A

57. Ciri-ciri Ansa Henle Segmen Tebal Pars Asendens antara lain :1. Panjang 9-10 nm2. Tidak permeabel terhadap air dan urea3. Permeabel terhadap Na+ dan Cl-4. Epitel selapis kuboid

Jawaban : E

58. Ciri-ciri Makula Densa antara lain :1. Terletak antara pars rekta dan pars convoluted2. Berdiri di antara arteriol aferen dan eferen glomerulus3. Bentuk sel tinggi dan ramping, berjejer rapat seperti pagar (palisade)4. Bukan salah satu di atas

Jawaban : A

59. Ciri-ciri tubulus kontortus distal antara lain :1. Terletak antara pars rekta dan pars convoluted2. Inti sel : bulat, biru, letaknya berdekatan3. Berdiri di antara arteriol aferen dan eferen glomerulus4. Brush border (-), mikrovili sedikit dan pendekJawaban : C60. Aparatus jukstaglomerular disusun oleh . . .1. Makula Densa2. Sel-sel jukstaglomerular3. Mesangial ekstraglomerular4. Duktus koligens

Jawaban : A

61. 1. Modifikasi otot polos tunika media arteriol aferen di dekat korpuskel malpighi2. Bentuknya polihedral3. Mengandung granula renin dan erythropoetin4. Di arteriol eferen (+) sedikitDi atas merupakan ciri-ciri dari . . . .a. Duktus koligensb. Sel jukstaglomerularc. Sel mesangial ekstraglomerulard. Duktus papilaris bellinie. Sel Lacis

Jawaban : B

62. 1. Lokasi antara arteriol aferen dan eferen dan makula densa2. Sekelompok sel kecil, gepeng, dan terang dengan cabang-cabang sitoplasma (prosesus)3. Berhubungan dengan sel jukstaglomerular dan dengan sel mesangial intraglomerular melalui gap junctionDi atas merupakan ciri-ciri dari . . . .a. Duktus koligensb. Sel jukstaglomerularc. Sel mesangial ekstraglomerulard. Duktus papilaris bellinie. Kaliks

Jawaban : C