skripsi - core.ac.uk · lampiran 1: laporan keuangan sektor pertambangan tahun 2011-2014 lampiran...

22
ANALISIS PENGARUH PERPUTARAN KOMPONEN MODAL KERJA TERHADAP PROFITABILITAS PADA PERUSAHAAN SEKTOR PERTAMBANGAN YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA SKRIPSI Diajukan Untuk Memenuhi Salah Satu Persyaratan Akademik Dalam Menyelesaikan Program Sarjana Ekonomi Oleh: Dita Purnamasari 201110160311174 FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG 2015

Upload: hathien

Post on 09-Mar-2019

230 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

ANALISIS PENGARUH PERPUTARAN KOMPONEN MODAL KERJA

TERHADAP PROFITABILITAS PADA PERUSAHAAN SEKTOR

PERTAMBANGAN YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA

SKRIPSI

Diajukan Untuk Memenuhi Salah Satu Persyaratan Akademik

Dalam Menyelesaikan Program Sarjana Ekonomi

Oleh:

Dita Purnamasari

201110160311174

FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG

2015

ANALISIS PENGARUH PERPUTARAN KOMPONEN MODAL KERJA

TERHADAP PROFITABILITAS PADA PERUSAHAAN SEKTOR

PERTAMBANGAN YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA

SKRIPSI

Diajukan Untuk Memenuhi Salah Satu Persyaratan Akademik

Dalam Menyelesaikan Program Sarjana Ekonomi

Oleh:

Dita Purnamasari

201110160311174

FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG

2015

SURAT PERNYATAAN

Yang bertanda tangan dibawah ini :

Nama : Dita Purnamasari

NIM : 201110160311174

Jurusan : Manajemen

Fakultas : Ekonomi dan Bisnis

Universitas Muhammadiyah Malang

Dengan ini Menyatakan yang sebenar-benarnya bahwa :

1. Tugas Akhir dengan judul “Analisis Pengaruh Perputaran Komponen Modal

Kerja Terhadap Profitabilitas Pada Perusahaan Sektor Pertambangan Yang

Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia” adalah hasil karya saya, dalam naskah ini

tidak terdapat karya ilmiah yang ditulis atau diterbitkan orang lain, baik

sebagian ataupun keseluruhan, kecuali yang secara tertulis dikutip dalam

naskah ini disebut dalam sumber kutipan daftar pustaka.

2. Apabila ternyata didalam tugas akhir ini dapat dilakukan unsur-unsur

PLAGIASI saya bersedia TUGAS AKHIR INI DIGUGURKAN dan GELAR

AKADEMIK YANG TELAH SAYA PEROLEH DIBATALKAN, serta

diproses sesuai dengan ketemtuan hukum yang berlaku.

3. Tugas akhir ini dapat dijadikan sumber pustaka.

Demikian pernytaan saya buat dengan sebenar - benarnya untuk digunakan

sebagaimana mestinya.

Malang,

Mahasiswa

Dita Purnamasari

201110160311174

DAFTAR PUSTAKA

Ghozali, Imam. 2011. Aplikasi Multivariate dengan Program SPSS 19. Semarang:

Badan Penerbit Universitas Diponegoro.

Hanafi, Mamduh M. 2003. Analisis Laporan Keuangan.Yogyakarta: AMP –

YKPN.

Houston, J.F. & Brigham E.F. 2006. Dasar-dasar Manajemen Keuangan. Jakarta:

Salemba Empat.

Kasmir. 2011. “Analisis Laporan Keuangan”. Edisi 1. Cetakan ke-6. Jakarta:

Rajawali Pers.

Marcus, Brealey Myers.2008. Dasar-dasar Manajemen Keuangan Perusahaan.

Jakarta: Erlangga.

Mayangsari, Nella. 2012. Analisis Pengaruh Modal Kerja Terhadap Profitabilitas

Pada Perusahaan Food And Beverage Di Bursa Efek Indonesia 2006-

2010. Fakultas Ekonomi: Universitas Riau

Munawir, S.2002. Analisis Informasi Keuangan. Yogyakarta : Liberty.

Rahma, Aulia. 2009. Analisis Pengaruh Manajemen Modal Kerja Terhadap

Profitabilitas Studi Pada Perusahaan Manufaktur PMA dan PMDN Yang

Terdaftar Di BEI periode 2004-208. Fakultas Ekonomi: UMRAH

Riyanto, Bambang. 2011.Dasar-Dasar Pembelanjaan Perusahaan.Yogyakarta:

BPFE UGM.

Sartono, Agus. 2001.Manajemen Keuangan Teori dan Aplikasi. Yogyakarta:

BPFE Yogyakarta.

Sawir, Agnes. 2001. Analisis Kinerja Keuangan dan Perencanaan Keuangan

Perusahaan. Jakarta : Gramedia Pustaka Utama.

Sugiyono.2010. Metodologi Penelitian Bisnis .Bandung : Alfabeta CV.

Suliyanto. 2011. Ekonometrika Terapan: Teori Dan Aplikasi Dengan SPSS.

Yogyakarta: CV. ANDI

Sundjaja, Ridwan S.Barlian Inge. 2003. Manajemen Keuangan. Jakarta: Literata

Lintas Media.

www.kompas.com

www.majalahtambang.com

www.idx.co.id

iii

KATA PENGANTAR

Assalamu’alaikum Wr. Wb.

Dengan memanjatkan puji syukur kehadirat Allah SWT atas rahmat dan

hidayah-Nya yang telah dilimpahkan, sehingga penulis telah berhasil

menyelesaikan skripsi yang berjudul “analisis pengaruh modal kerja terhadap

profitabilitas studi pada perusahaan sektor pertambangan yang terdaftar di Bursa

Efek Indonesia”.

Skripsi ini merupakan salah satu syarat yang diajukan untuk memperoleh

gelar sarjana ekonomi pada Universitas Muhammadiyah Malang. Skripsi ini

bertujuan untuk menerapkan sekaligus mengembangkan teori yang sudah didapat

selama perkuliahan.

Pada kesempatan ini penulis mengucapkan terimakasih kepada pihak-

pihak yang telah membantu baik selama masa perkuliahan maupun dalam

penyelesaian skripsi ini, antara lain:

1. Ibu dan Bapak yang saya sayangi, terima kasih atas semua pengorbanan

yang telah diberikan selama ini hingga dapat menyelesaikan kuliah dengan

hasil yang baik.

2. Kakak dan adikku tersayang yang selalu memberikan motivasi dan

semangat yang sangat berarti.

3. Drs. Mursidi, M.M., selaku dosen pembimbing 1 yang telah memberikan

arahan dan kesabaran dalam membimbing penulis.

4. Dra. Dewi Nurjannah, M.M., selaku dosen pembimbing 2 yang telah

memberikan arahan dan kesabaran dalam membimbing penulis.

5. Drs. Wiyono M.M., selaku dosen wali yang telah memberikan motivasi dan

pengarahan.

iv

6. Semua dosen-dosen manajemen yang telah memberi arahan dan wawasan

penulis selama penulis melakukan pembelajaran di Universitas

Muhammadiyah Malang.

7. Semua teman-teman seperjuangan Manajemen angkatan 2011 yang saling

support dan saling membantu.

8. Teman-teman pengguhi kosan pelangi yang selalu menemani hingga

terselesainya skripsi ini.

9. Teman-teman dan semua pihak yang tidak dapat saya sebutkan satu persatu

yang telah banyak memberikan bantuan kepada saya.

Semoga budi baik semua pihak yang telah diberikan kepada penulis

mendapatkan imbalan yang setimpal dari Allah SWT dan penulis sangat berharap

agar penulisan skripsi ini dapat memberikan manfaat khususnya bagi penulis dan

bagi pihak yang berkepentingan umumnya.

Wassalamu’alaikum Wr. Wb

Malang,

Penulis

Dita Purnamasari

v

DAFTAR ISI

Halaman

ABSTRAK ............................................................................................. i

KATA PENGANTAR ........................................................................... iii

DAFTAR ISI .......................................................................................... v

DAFTAR GAMBAR ............................................................................. vii

DAFTAR TABEL ................................................................................. viii

DAFTAR LAMPIRAN ......................................................................... ix

BAB I. PENDAHULUAN

A. Latar Belakang Masalah ....................................................... 1

B. Rumusan Masalah ................................................................ 5

C. Batasan Penelitian ................................................................ 5

D. Tujuan dan Kegunaan Penelitian.......................................... 5

BAB II. TINJAUAN TEORI

A. Landasan Penelitian Terdahulu ............................................ 7

B. Landasan Teori ..................................................................... 8

C. Kerangka Pemikiran ............................................................. 18

D. Hipotesis ............................................................................... 19

BAB III. METODE PENELITIAN

A. Jenis Penelitian ..................................................................... 20

B. Populasi dan Sampel ............................................................ 20

C. Jenis dan Sumber Data ......................................................... 21

D. Teknik Pengumpulan Data ................................................... 22

1. Analisis Regresi Linier Berganda ............................ 24

2. Uji Asumsi Klasik .................................................... 25

vi

3. Uji Hipotesis ............................................................. 27

E. Definisi Operasi Variabel ..................................................... 22

F. Teknik Analisis .................................................................... 24

BAB IV. HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

A. Gambaran Umum Sampel Penelitian ................................... 31

1. Gambaran Umum Perusahaan ........................................ 31

2. Kriteria Sampel .............................................................. 33

3. Penyajian Data ............................................................... 34

B. Analisis data ......................................................................... 48

C. Pembahasan Hasil Analisis Data .......................................... 58

BAB V. SIMPULAN DAN SARAN

A. Simpulan............................................................................... 63

B. Saran ..................................................................................... 63

DAFTAR PUSTAKA

LAMPIRAN

vii

DAFTAR GAMBAR

Halaman

Gambar 2.1 Kerangka Pemikiran ............................................................ 18

Gambar 3.1 Kurva Uji F.......................................................................... 28

Gambar 3.2 Kurva Uji t ........................................................................... 30

Gambar 4.1 Kurva Hasil Uji F ................................................................ 55

Gambar 4.2 Kurva Hasil Uji t ................................................................. 57

viii

DAFTAR TABEL

Tabel 1.1 Data Perusahaan Sektor Pertambangan Tn. 2011-2014 .......... 4

Tabel 3.1 Kriteria Pengujian Autokorelasi ............................................. 26

Tabel 4.1 Kriteria Sampel Penelitian ...................................................... 33

Tabel 4.2 Nama Perusahaan Sampel ....................................................... 34

Tabel 4.3 Kas Sektor Pertambangan Tahun 2011-2014 ......................... 35

Tabel 4.4 Piutang Sektor Pertambangan Tahun 2011-2014.................... 36

Tabel 4.5 Persediaan Sektor Pertambangan Tahun 2011-2014 .............. 38

Tabel 4.6 Penjualan Sektor Pertambangan Tahun 2011-2014 ................ 39

Tabel 4.7 HPP Sektor Pertambangan Tahun 2011-2014 ........................ 40

Tabel 4.8 Laba Sektor Pertambangan Tahun 2011-2014 ........................ 41

Tabel 4.9 Total Aktiva Sektor Pertambangan Tahun 2011-2014 ........... 42

Tabel 4.10 Hasil Perhitungan ROA Tahun 2011-2014 ........................... 44

Tabel 4.11 Hasil Perhitungan CTO Tahun 2011-2014 ........................... 45

Tabel 4.12 Hasil Perhitungan RTO Tahun 2011-2014 ........................... 46

Tabel 4.13 Hasil Perhitungan ITO Tahun 2011-2014 ............................. 47

Tabel 4.14 Hasil Uji Autokorelasi .......................................................... 50

Tabel 4.15 Hasil Uji Multikolineritas ..................................................... 51

Tabel 4.16 Hasil Uji Heteroskedastisitas ................................................ 52

Tabel 4.17 Hasil Uji Koefisien Determinasi (R2) ................................... 54

Tabel 4.18 Hasil Regresi Linier Berganda .............................................. 58

ix

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran 1: Laporan Keuangan Sektor Pertambangan Tahun 2011-2014

Lampiran 2: Kas Sektor Pertambangan Tahun 2011-2014

Lampiran 3: Piutang Sektor Pertambangan Tahun 2011-2014

Lampiran 4: Persediaan Sektor Pertambangan Tahun 2011-2014

Lampiran 5: Penjualan Sektor Pertambangan Tahun 2011-2014

Lampiran 6: HPP Sektor Pertambangan Tahun 2011-2014

Lampiran 7: Laba Bersih Sektor Pertambangan Tahun 2011-2014

Lampiran 8: Total Aktiva Sektor Pertambangan Tahun 2011-2014

Lampiran 9: Hasil Perhitungan ROA Tahun 2011-2014

Lampiran 10: Hasil Perhitungan CTO Tahun 2011-2014

Lampiran 11: Hasil Perhitungan RTO Tahun 2011-2014

Lampiran 12: Hasil Perhitungan ITO Tahun 2011-2014

Lampiran 13: Hasil Uji Autokorelasi, Durbin Watson dengan Program SPSS.

15.0 For Windows

Lampiran 14: Hasil Uji Multikolineritas, Tolerance dan Variance Inflation

Factor (VIF) dengan Program SPSS. 15.0 For Windows

Lampiran 15: Hasil Uji Heteroskedastisitas, Metode Glejser dengan Program

SPSS. 15.0 For Windows

Lampiran 16: Hasil Uji Regresi Linier Berganda dengan Program SPSS. 15.0 For

Windows

Lampiran 17: Hasil Uji Koefisien Determinasi R2

dengan Program SPSS. 15.0

For Windows

x

Lampiran 18: Hasil Uji Signifikasi Simultan (Uji Statistik F) dengan Program

SPSS. 15.0 For Windows

Lampiran 19: Hasil Uji Parameter Individual (Uji Statistik t) dengan Program

SPSS. 15.0 For Windows

xi

DAFTAR PUSTAKA

Ghozali, Imam. 2011. Aplikasi Multivariate dengan Program SPSS 19. Semarang:

Badan Penerbit Universitas Diponegoro.

Hanafi, Mamduh M. 2003. Analisis Laporan Keuangan.Yogyakarta: AMP –

YKPN.

Houston, J.F. & Brigham E.F. 2006. Dasar-dasar Manajemen Keuangan. Jakarta:

Salemba Empat.

Kasmir. 2011. “Analisis Laporan Keuangan”. Edisi 1. Cetakan ke-6. Jakarta:

Rajawali Pers.

Marcus, Brealey Myers.2008. Dasar-dasar Manajemen Keuangan Perusahaan.

Jakarta: Erlangga.

Mayangsari, Nella. 2012. Analisis Pengaruh Modal Kerja Terhadap Profitabilitas

Pada Perusahaan Food And Beverage Di Bursa Efek Indonesia 2006-

2010. Fakultas Ekonomi: Universitas Riau

Munawir, S.2002. Analisis Informasi Keuangan. Yogyakarta : Liberty.

Rahma, Aulia. 2009. Analisis Pengaruh Manajemen Modal Kerja Terhadap

Profitabilitas Studi Pada Perusahaan Manufaktur PMA dan PMDN Yang

Terdaftar Di BEI periode 2004-208. Fakultas Ekonomi: UMRAH

Riyanto, Bambang. 2011.Dasar-Dasar Pembelanjaan Perusahaan.Yogyakarta:

BPFE UGM.

Sartono, Agus. 2001.Manajemen Keuangan Teori dan Aplikasi. Yogyakarta:

BPFE Yogyakarta.

Sawir, Agnes. 2001. Analisis Kinerja Keuangan dan Perencanaan Keuangan

Perusahaan. Jakarta : Gramedia Pustaka Utama.

Sugiyono.2010. Metodologi Penelitian Bisnis .Bandung : Alfabeta CV.

Suliyanto. 2011. Ekonometrika Terapan: Teori Dan Aplikasi Dengan SPSS.

Yogyakarta: CV. ANDI

Sundjaja, Ridwan S.Barlian Inge. 2003. Manajemen Keuangan. Jakarta: Literata

Lintas Media.

xii

www.kompas.com

www.majalahtambang.com

www.idx.co.id