silabi perilaku manusia s1-1

Upload: joe-hatake-kenshin

Post on 29-Oct-2015

54 views

Category:

Documents


5 download

DESCRIPTION

silabus mata kuliah perilaku manusia

TRANSCRIPT

SILABUS MATA KULIAH

SILABUS MATA KULIAH

Program Studi

: SARJANA KEPERAWATAN

Kode Mata Kuliah

: Kep. 30152Nama Mata Kuliah

: PRILAKU MANUSIAJumlah SKS

: 2Semester

: 3Mata Kuliah Pra Syarat

: - IAD

- Psikologi Kesehatan

Deskripsi Mata Kuliah

: Mata ajaran ini diberikan untuk memberi pengertian tentang bagaimana dan mengapa manusia mempunyai perilaku yang berbeda-beda serta dibahas juga faktor-faktor yang mempengaruhi perilaku manusia. Bagaimana merubah perilaku manusia dalam bidang kesehatan dan keperawatan pada khususnya.Standar Kompetensi

:Pada akhir pendidikan mata ajar ini peserta didik mampu:

1. Menjelaskan konsep-konsep psikologi dasar dalam rangka mengenal manusia dengan berbagai perilakunya. 2. Menjelaskan ayat dalam Al Quran, dan hadis mengenai perilaku manusia 3. Menjelaskan faktor-faktor yang mempengaruhi perilaku manusia.4. Menjelaskan perubahan perilaku manusia bidang kesehatan pada umumnya dan keperawatan pada khususnya.KOMPETENSI DASARINDIKATORPENGALAMAN BELAJARMATERI AJARWAKTUALAT/BAHAN/SUMBER BELAJARPENILAIAN

1. Memahami Konsep Perilaku Manusia dan disiplin ilmu lain yang terkait.

Setelah mengikuti perkuliahan Mahasiswa mampu memahami :

a. Struktur Kepribadian Manusia.b. Konsep diri

c. Perkembangan Kepribadian

d. Proses Pembentukan tingkah laku

Mengkaji dan mendiskusikan ;

Struktur Kepribadian Manusia, Konsep diri,

Perkembangan Kepribadian, dan Proses Pembentukan tingkah laku

1).Struktur Kepribadian Manusia, 2).Konsep diri,

Perkembangan 3). Kepribadian, dan Proses Pembentukan tingkah laku

100 X 2Mggu 1-2OHP, LCD, LAPTOP,

CLASSROOM.

1). Widodo, A. (2006) Perilaku Manusia,

2). Azwar S. (2000) Sikap Manusia, Teori dan Pengukurannya,

Portofolio

Tes essay

Objektif Tes

2. Memahami Faktor-faktor yang mempengaruhi pembentukan perilaku

Setelah mengikuti perkuliahan Mahasiswa mampu menguraikan kembali:

a) Struktur sikap

b) Interakasi komponen-2 sikap

c) Pembentukan sikap

Mengkaji dan mendiskusikan ;

Struktur sikap, Interaksi komponen sikap, dan pembentukan sikap1).Struktur sikap,3) Interaksi komponen sikap, dan 4).pembentukan sikap100 X 1Mggu 3OHP, LCD, LAPTOP,

CLASSROOM.

1). Widodo, A. (2006) Perilaku Manusia,

3). Brehm, SS., & Kassin, S.M., (1990) Social Psychology, Boston: Houghton

3. Memahami Teknik-teknik merubah tingkah laku manusia

Setelah mengikuti perkuliahan Mahasiswa mampu menguraikan kembali :

a) Strategi persuasi

b) Komunikator sebagai sumber komunikasi

c) Teori Disonasi kognitif : Pandangan Baru

Mengkaji dan mendiskusikan ;

Strategi persuasi, Komunikator sebagai sumber komunikasi, Teori Disonasi kognitif : Pandangan Baru

Strategi persuasi, Komunikator sebagai sumber komunikasi, Teori Disonasi kognitif : Pandangan Baru

100 X 1

Mggu 4OHP, LCD, LAPTOP,

CLASSROOM.

1). Widodo, A. (2006) Perilaku Manusia,

2). Azwar S. (2000) Sikap Manusia, Teori dan Pengukurannya,

4. Memahami beberapa teori organisasi sikap

Setelah mengikuti perkuliahan mahasiswa mampu menguraikan kembali teori :

1. Keseimbangan Heider

2. Kesesuaian Osgood & Tannerbaum.

3. Disonasi Kognitif Festinger

4. Konsistensi kognitif Rosenberg.

5. Fungsi Katz

6. Tiga perubahan Kelman, dan Nilai Ekspektansi

Mengkaji dan mendiskusikan ; Keseimbangan Heider, Kesesuaian Osgood & Tannerbaum, Disonasi Kognitif Festinger, Konsistensi kognitif osenberg, Fungsi Katz dan Tiga perubahan Kelman serta nilai ekspektansi.

1. Keseimbangan Heider

2. Kesesuaian Osgood & Tannerbaum.

3. Disonasi Kognitif Festinger

4. Konsistensi kognitif Rosenberg.

5. Fungsi Katz

6. Tiga perubahan Kelman, dan Nilai Ekspektansi

100 X 1Mggu 5OHP, LCD, LAPTOP,

CLASSROOM.

1). Widodo, A. (2006) Perilaku Manusia,

2). Azwar S. (2000) Sikap Manusia, Teori dan Pengukurannya,

5. Memahami Pengukuran Sikap

Setelah mengikuti perkuliahan Mahasiswa mampu memahami :

1. Observasi perilaku.2. Pertanyaan langsung dan tidak langsung.

3. Skala Sikap

4. Pengukuran terselubung

Mengkaji dan mendiskusikan ;

Observasi perilaku, Pertanyaan, langsung dan tidak langsung, Skala Sikap, Pengukuran terselubung1. Observasi perilaku.2. Pertanyaan, langsung dan tidak langsung.3. Skala Sikap.4. Pengukuran terselubung2 X 100Mggu ke 6 -7OHP, LCD, LAPTOP,

CLASSROOM.

1). Widodo, A. (2006) Perilaku Manusia,

3). Brehm, SS., & Kassin, S.M., (1990) Social Psychology, Boston: Houghton

6. Memahami teori perubahan perilaku manusia

Setelah mengikuti perkuliahan Mahasiswa mampu memahami:

1. tujuan dan uraian proses berubah.2. Positiv reinforcerment

3.Prosedur penghapusan

4. Ekonomi token

5.ModelingMengkaji dan mendiskusikan ; tujuan dan uraian proses berubah,

positiv reinforcerment,

prosedur penghapusan

Ekonomi token , Modeling,

1. Tujuan dan uraian proses berubah.

2. Positiv reinforcerment

3. Prosedur penghapusan

4. Ekonomi token

5. Modeling1 X 100Mggu ke8-9OHP, LCD, LAPTOP,

CLASSROOM.

1). Widodo, A. (2006) Perilaku Manusia,

2). Azwar S. (2000) Sikap Manusia, Teori dan Pengukurannya,

7. Memahami Teori dan proses berubah dan manfaatnya bagi perawatSetelah mengikuti perkuliahan Mahasiswa mampu menjelaskan kembali :

1. Pengertian berubah

2. Pemecahan masalah

3. Perawat sebagai penyelenggara perubahan

4. Tujuan, ketrampilan, perencanaan dan implementasi perubahan

Mengkaji dan mendiskusikan kembali; Pengertian berubah, tinjauan dan pemecahan masalah, Perawat sebagai penye-lenggara perubahan, Tujuan, ketrampilan, perencanaan dan implementasi perubahan

1. Pengertian berubah

2. Pemecahan masalah

3. Perawat sebagai penyelenggara perubahan

4. Tujuan, ketrampilan, perencanaan dan implementasi perubahan

1 X 100Mggu ke 10OHP, LCD, LAPTOP,

CLASSROOM.

1). Widodo, A. (2006) Perilaku Manusia,

2). Azwar S. (2000) Sikap Manusia, Teori dan Pengukurannya,

8. Memahami pengurangan dan penghapusan perilakuSetelah mengikuti perkuliahan Mahasiswa mampu menjelaskan kembali :1. Tujuan dan uraian pengurangan dan penghapusan perilaku.

2. Prosedur penghapusan

3. Prosedur hukuman

Mengkaji dan mendiskusikan mengenai ;

1. Tujuan dan uraian pengurangan dan penghapusan perilaku.

2. Prosedur penghapusan

3. Prosedur hukuman1. Tujuan dan uraian pengurangan dan penghapusan perilaku.

2. Prosedur penghapusan

3. Prosedur hukuman1X 100Mggu 11OHP, LCD, LAPTOP,

CLASSROOM.

1). Widodo, A. (2006) Perilaku Manusia,

3). Brehm, SS., & Kassin, S.M., (1990) Social Psychology, Boston: Houghton

9. Memahami faktor yang mempengaruhi keberhasilan dalam memberikan asuhan keperawatanSetelah mengikuti perkuliahan Mahasiswa mampu memahami :

1. Faktor-faktor internal yang berpengaruh dalam as.kep.2. Faktor-faktor eksternal yang berpengaruh dalam as.kep.

3. Faktor-faktor penghambat yang berpengaruh dalam as.kep.Mengkaji dan mendiskusikan ;

Faktor-faktor internal yang berpengaruh dalam as.kep., Faktor-faktor eksternal yang berpengaruh dalam as.kep.

Faktor-faktor penghambat yang berpengaruh dalam keperawatan1. Faktor-faktor internal yang berpengaruh dalam as.kep.

2. Faktor-faktor eksternal yang berpengaruh dalam as.kep.

3. Faktor-faktor penghambat yang berpengaruh dalam as.kep.1 X 100Mggu 12OHP, LCD, LAPTOP,

CLASSROOM.

1). Widodo, A. (2006) Perilaku Manusia,

2). Azwar S. (2000) Sikap Manusia, Teori dan Pengukurannya,

10. Memahami penerapan ekonomi token dan modeling dalam perubahan perilaku pada profesi keperawatanSetelah mengikuti perkuliahan Mahasiswa mendikusikan kembali :

1. contoh perubahan perilaku menggunakan ekonomi token.

2. contoh pemakaian modeling dalam keperawatan

Mengkaji dan mendiskusikan ; contoh perubahan perilaku menggunakan ekonomi token, . contoh pemakaian modeling dalam keperawatan

1. Contoh perubahan perilaku menggunakan ekonomi token.

2. Contoh pemakaian modeling dalam keperawatan

2 X 100Mggu ke 13-14OHP, LCD, LAPTOP,

CLASSROOM.

1). Widodo, A. (2006) Perilaku Manusia,

3). Brehm, SS., & Kassin, S.M., (1990) Social Psychology, Boston: Houghton