sesi 2 ukuran sentral ts

17
SESI 2 UKURAN GEJALA PUSAT DATA YANG TIDAK DIKELOMPOKKAN : RATA-RATA HITUNG (ARITHMETIC MEAN) ADALAH JUMLAH SEMUA DATA DIBAGI BANYAKNYA DATA Contoh : berat badan 5 atlit = 59 kg, 62, 60,65, dan 55 Contoh : Gaji pegawai n X X X X n X X n n i i . ........ 3 2 1 1 kg n X X n i i 2 , 60 5 55 65 60 62 59 1 Pegaw ai Jumlah Gaji StafAhli 5 250.000 Kabag 5 125.000 Kasi 10 80.000 M andor 15 50.000 Buruh 30 30.000 Pegaw ai Jumlah Gaji J x G StafAhli 5 250.000 1.250.000 Kabag 5 125.000 625.000 Kasi 10 80.000 800.000 M andor 15 50.000 750.000 Buruh 30 30.000 900.000 Jumlah 65 4.325.000 46 , 538 . 66 65 000 . 325 . 4 .. .......... . .......... 3 2 1 3 3 2 2 1 1 Rp n n n n X n X n X n X n X n n n

Upload: dhanasst

Post on 04-Jan-2016

249 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

ol

TRANSCRIPT

SESI 2UKURAN GEJALA PUSAT

DATA YANG TIDAK DIKELOMPOKKAN :

• RATA-RATA HITUNG (ARITHMETIC MEAN)ADALAH JUMLAH SEMUA DATA DIBAGI BANYAKNYA DATA

Contoh : berat badan 5 atlit = 59 kg, 62, 60,65, dan 55

Contoh : Gaji pegawai

n

XXXX

n

XX n

n

ii ...........3211

kgn

XX

n

ii

2,605

55656062591

Pegawai Jumlah GajiStaf Ahli 5 250.000 Kabag 5 125.000 Kasi 10 80.000

Mandor 15 50.000 Buruh 30 30.000

Pegawai Jumlah Gaji J x GStaf Ahli 5 250.000 1.250.000 Kabag 5 125.000 625.000 Kasi 10 80.000 800.000

Mandor 15 50.000 750.000 Buruh 30 30.000 900.000

Jumlah 65 4.325.000

46,538.6665

000.325.4

............

...........

321

332211 Rpnnnn

XnXnXnXnX

n

nn

UKURAN GEJALA PUSATDATA YANG TIDAK DIKELOMPOKKAN

B. MEDIAN

ADALAH NILAI TENGAH ATAU RATA-RATA DARI DUA NILAI YANG BERADA DI TENGAH (DATA GENAP) SETELAH DATA DIURUTKAN SESUAI BESAAR-KECILNYA. LETAK MEDIAN = (n + 1) : 2

CONTOH : 6, 7, 11, 14, 10

LETAK MEDIAN = (5 + 1) : 2 = 3 (URUTAN KETIGA)

6, 7, 10, 11, 14 10

CONTOH : 4, 6, 9, 10, 11, 18

LETAK MEDIAN = (6 + 1) : 2 = 3,5

MEDIAN = (9 + 10) : 2 = 9,5

C. MODUS (MODE)

ADALAH DATA YANG FREKUENSINYA PALING BANYAK

CONTOH : 53, 55, 55, 55, 60, 62, 64, 69, 69, 69, 69, 72, 72, 75

MODUS = 69 (FREKUENSINYA ADA 4)

PENYUSUNAN DISTRIBUSI FREKUENSI

15 33 40 37 23

42 35 30 27 25

45 40 43 55 59

46 49 48 54 68

53 45 40 50 67

3. Menentukan Panjang KelasP = R / K = 53 / 6 = 8,83 ~ 9~ 9

4. Menentukan Kelas5. Mencari frekuensi, DF relatif, DF

Kumulatif, DF Kurang dari dan Lebih dari.

1.1. Menentukan jumlah KelasMenentukan jumlah Kelas

Rumus Sturges : K = 1 + 3,3 log nRumus Sturges : K = 1 + 3,3 log n

K = 1 + 3,3 log 25 K = 1 + 3,3 log 25

K = 1 + 3,3 x 1,3979 = 5,61 K = 1 + 3,3 x 1,3979 = 5,61 ~ 6~ 6

2.2. Mencari Range = selisih data terbesar Mencari Range = selisih data terbesar dengan data terkecildengan data terkecil

R = 68 – 15 = 53R = 68 – 15 = 53

No Penjualan f fr (%) fk

1 15 – 23 2 8 2

2 24 – 32 3 12 5

3 33 – 41 6 24 11

4 42 – 50 8 32 19

5 51 – 59 4 16 23

6 60 – 68 2 8 25

25 100

TEMUKAN DIRI ANDA SENDIRI ala DALAI LAMA

URUTKAN LIMA HEWAN BERDASARKAN URUTAN PRIORITAS ANDA :•SAPI / COW•MACAN / TIGER•KAMBING / SHEEP•KUDA / HORSE•BABI / PIG

• JAWABAN :

1.

2.

3.

4.

5.

TEMUKAN DIRI ANDA SENDIRI ala DALAI LAMA

• SAPI / COW berarti KARIR• MACAN / TIGER berarti HARGA DIRI• KAMBING / SHEEP berarti CINTA• KUDA / HORSE berarti KELUARGA• BABI / PIG berarti UANG/KEKAYAAN

UKURAN GEJALA PUSATDATA YANG DIKELOMPOKKAN

A. MEAN

TAHAP PERHITUNGAN :

1. MENCARI CLASS MARK (Xi)

2. MENGHITUNG JUMLAH FREKUENSI ATAU DATA

3. MENGALIKAN CLASS MARK DENGAN FREKUENSI (PELNGGAN)

4. MENGHITUNG RATA-RATA

k

knk

i

i

k

ii

ffff

fXfXfXfX

fi

fXX

...........

...........

1 321

3322111

Penjualan Pelanggan

5 - 9 610 - 14 1215 - 19 1920 - 24 2025 - 29 1330 - 34 835 - 39 2

CLASSMARKX

RATARATAX

I

PERHITUNGAN RATA-RATA 80 PELANGGAN PERUSAHAAN

Penjualan Pelanggan Xi Xi.Fi5 - 9 6 7 42

10 - 14 12 12 14415 - 19 19 17 32320 - 24 20 22 44025 - 29 13 27 35130 - 34 8 32 25635 - 39 2 37 74

80 1630

Perhitungan mean cara short cut (skala d)

Formula :

01. Xn

fdCX

k

iii

00

dKELASPADAMARKCLASSX

INTERVALCLASSC

Penjualan Pelanggan Xi Skala d d.f5 - 9 6 7 -3 -18

10 - 14 12 12 -2 -2415 - 19 19 17 -1 -1920 - 24 20 22 0 025 - 29 13 27 1 1330 - 34 8 32 2 1635 - 39 2 37 3 6

80 -26

UKURAN GEJALA PUSATDATA YANG DIKELOMPOKKAN

B. MEDIAN

Formula : Med = L + C. j / fm, L = Class Boundary bawah dari kelas yang mengandung median, j = selisih antara letak median

dengan frekuensi kumulatif pada kelas sebelum terdapat median; fm = frekuensi pada kelas yang terdapat median.

Tahap perhitungan :

1. Mencari L = (19+20):2= 19,5

2. Class Interval C = 9-5+1 = 5

3. Letak median = n/2 = 80/2 = 40

4. Mencari j = 40 – 37 = 3

5. Mencari fm = 20

6. Med = 19,5 + 5. (40-37)/20 = 20,745

Penjualan Pelanggan fk5 - 9 6 6

10 - 14 12 18 15 - 19 19 37 20 - 24 20 57 25 - 29 13 70 30 - 34 8 78 35 - 39 2 80

80

UKURAN GEJALA PUSATDATA YANG DIKELOMPOKKAN

C. MODUS

= NILAI / SIFAT YANG PALING BANYAK TERJADI (FREKUENSINYA TERBESAR)

FORMULA :

L1 = CB BAWAH DARI KELAS TERDAPAT MODUS

∆1 = SELISIH F KELAS MODUS DENGAN F KELAS

SEBELUMNYA

∆2 = SELISIH F KELAS MODUS DENGAN F KELAS

SESUDAHNYA

CLMODUS .21

11

Penjualan Pelanggan

5 - 9 610 - 14 1215 - 19 1920 - 24 2025 - 29 1330 - 34 835 - 39 2

13,205.)1320()1920(

)1920(5,19

MODUS

11

VARIANS DAN STANDAR DEVIASI DATA TIDAK BERKELOMPOK (DATA TUNGGAL)

Varians Rata-rata hitung deviasi kuadrat setiap data terhadap rata-rata hitungnya

RUMUS:

Standar Deviasi Akar kuadrat dari varians dan menunjukkan standar penyimpangan data terhadap nilai rata-ratanya.

RUMUS:

2 = ( X - )2 N

= ( X - )2

N

Ukuran Penyebaran Sesi 2

12

VARIANS DAN STANDAR DEVIASI DATA TIDAK BERKELOMPOK (DATA TUNGGAL)

Varians

Standar Deviasi

2 = ( X - )2 N

= ( X - )2

N

Ukuran Penyebaran Sesi 2

Data hasil pengukuran kekuatan jalan pada beberapa ruas jalan di Tanjung Selor : 20, 22, 26, 27, 30, 45, 42 37, 35, 25, 21, 18. Berapa Standar Deviasi kekuatan jalan tersebut ?

X = (20+22+26+27+30+45+42+37+35+25+21+18)/12 = 29.

= (20-29)2+(22-29)2+……+(18-29)2 = √870/12 = √72,5 = 8,51

12

13

VARIANS DAN STANDAR DEVIASI DATA BERKELOMPOK

Varians Rata-rata hitung deviasi kuadrat setiap data terhadap rata-rata hitungnya

RUMUS:

Standar Deviasi Akar kuadrat dari varians dan menunjukkan standar penyimpangan data terhadap nilai rata-ratanya.

RUMUS:

2 = f.( X - )2 N

= f.( X - )2

N

Ukuran Penyebaran Sesi 2

= f.( X - )2

N = 5.915 =√73,94= 8,6 80

Kekuatan Material (f) Xi (X-u) (X-u)2 f.(X-u)2

5 -9 6 7 -13 169 1,014 10 - 14 12 12 -8 64 768 15 - 19 19 17 -3 9 171 20 - 24 20 22 2 4 80 25 - 29 13 27 7 49 637 30 - 34 8 32 12 144 1,152 35 - 39 2 37 17 289 578

80 5,915μ = 20        

TABEL PERHITUNGAN VARIANS DAN STANDAR DEVIASI DATA BERKELOMPOK

VARIANCE2 = 8,62 = 73,96

15

HUKUM EMPIRIK

Untuk distribusi simetris, dengan distribusi frekuensi berbentuk lonceng diperkirakan:

• 68% data berada pada kisaran rata-rata hitung + satu kali standar deviasi, (X1s)

• 95% data berada pada kisaran rata-rata hitung + dua kali standar deviasi, (X2s)

• semua data atau 99,7% akan berada pada kisaran rata-rata hitung + tiga kali standar deviasi, (X3s)

Ukuran Penyebaran Bab 2

16

DIAGRAM POLIGON HUKUM EMPIRIK

-3s -2s 1s X 1s 2s 3s

68%

99,7%

95%

Ukuran Penyebaran Bab 2

17

Kelas Daya (f)

1 - 3 4

4 - 6 8

7 - 9 14

10 - 12 20

13 - 15 12

16 - 18 10

HITUNGLAH MEAN, MEDIAN, MODE, KUARTIL PERTAMA, K3, STANDAR

DEVIASI

Data klasifikasi pengukuran daya

dukung kayu ulin sbb :