satuan acara penyuluhan stroke bougenville

8
SATUAN ACARA PENYULUHAN Tema : Peningkatan pengetahuan tentang Stroke pada pasien Stroke di Ruang Bougenville, RSUD Abdul Moeloek, Bandar Lampung Topik Penyuluhan : Stroke Sasaran : Pasien Stroke di Ruang Bougenville, RSUD Abdul Moeloek, Bandar Lampung Tempat : Ruang Bougenville, RSUD Abdul Moeloek, Bandar Lampung Hari/tanggal : Sabtu, 14 Februari 2015 Waktu : 10.00 WIB Metode : Ceramah dan diskusi TUJUAN PENYULUHAN a. Tujuan Umum Setelah diberikan pendidikan kesehatan diharapkan meningkatnya pengetahuan tentang Stroke pada pasien Stroke dan keluarga di Ruang Bougenville, RSUD Abdul Moeloek, Bandar Lampung b. Tujuan Khusus

Upload: kikey-wulans

Post on 19-Nov-2015

19 views

Category:

Documents


3 download

DESCRIPTION

sap

TRANSCRIPT

SATUAN ACARA PENYULUHAN

Tema:Peningkatan pengetahuan tentang Stroke pada pasien Stroke di Ruang Bougenville, RSUD Abdul Moeloek, Bandar LampungTopik Penyuluhan : StrokeSasaran: Pasien Stroke di Ruang Bougenville, RSUD Abdul Moeloek, Bandar LampungTempat: Ruang Bougenville, RSUD Abdul Moeloek, Bandar LampungHari/tanggal: Sabtu, 14 Februari 2015Waktu: 10.00 WIBMetode:Ceramah dan diskusi

TUJUAN PENYULUHAN a. Tujuan UmumSetelah diberikan pendidikan kesehatan diharapkan meningkatnya pengetahuan tentang Stroke pada pasien Stroke dan keluarga di Ruang Bougenville, RSUD Abdul Moeloek, Bandar Lampung

b. Tujuan KhususSetelah dilakukan penyuluhan diharapkan pasien Stroke dan keluarga di Ruang Bougenville, RSUD Abdul Moeloek, Bandar Lampung :1. Menyebutkan pegertian Stroke dengan bahasa yang sederhana2. Menyebutkan minimal 5 penyebab Stroke3. Menyebutkan minimal 4 tanda dan gejala Stroke4. Menyebutkan minimal 3 komplikasi Stroke5. Menyebutkan minimal 4 cara pencegahan Stroke

KEGIATAN PENYULUHAN

a. Materi : Stroke1. Pengertian Stroke2. Penyebab Stroke3. Tanda dan gejala Stroke 4. Komplikasi Stroke5. Cara pencegahan Stroke

b. Langkah-langkah KegiatanNoKegiatanUraian kegiatan

PemateriPeserta

1.Pembukaan (5 menit )- mengucapkan salam - menyampaikan tujuan

- melakukan apresiasi- menjawab salam- menyetujui tujuan penyuluhan - mengikuti apresiasi

2.Apersif ( 5 menit )- Mahasiswa menanyakan pengetahuan pasien dan keluarga tentang Stroke, meliputi pengertian, penyebab, tanda dan gejala Stroke-.pasien dan keluarga memperhatikan dan menjawab pertanyaan

3.Informasi ( 5 menit )

-.Mahasiswa memberikan informasi tentang topik yang akan di sampaikan dan tujuan penyuluhan- pasien dan keluarga memperhatikan penjelasan yang diberikan

4.Penyuluhan( 15 menit )-Mahasiswa menjelaskan tentang Stroke meliputi : pengertian, penyebab, tanda dan gejala, komplikasi,cara mencegah Stroke

- Mahasiswa memberikan kesempatan kepada pasien dan keluarga untuk bertanya bila ada penjelasan yang kurang dipahami.

- Mahasiswa menstimulasi pasien dan keluarga lainnya untuk menjawab pertanyaan yang diajukan.

-Mahasiswa menjelaskan kembali materi yang belum dipahami- pasien dan keluarga memperhatikan penjelasan yang diberikan

- pasien dan keluarga menanyakan tentang materi yang belum dipahami.

- pasien dan keluarga menjawab pertanyaan yang diajukan.

- pasien dan keluarga memperhatikan penjelasan

5.Penutup( 10 menit )-.Mahasiswa mengajukan beberapa pertanyaan lisan untuk mengetahui tingkat pengetahuan pasien dan keluarga tentang materi yang telah diberikan-. Mahasiswa menyimpulkan materipasien memperhatikan.-. Mahasiswa mengucapkan salam penutup-. Pasien dan keluarga menjawab pertanyaan yang diajukan

- pasien dan keluarga menjawab salam

Kegiatan Pembelajaran

TAHAPKEGIATANKEGIATAN PESERTAMETODEMEDIAWAKTU

Pendahuluan Pembukaan

Menyimak dan Mendengarkan

Ceramah

15 menit

Penyajian Penjelasan Pengertian Stroke Penjelasan Penyebab Stroke Penjelasan Tanda dan Gejela Stroke Penjelasan komplikasi Stroke Penjelasan Pencegahan Stroke Menyimak Mendengarkan Diskusi Tanya jawab Diskusi Tanya jawab LCD Power Point Leaflet15 menit

Penutup Rangkuman Umpan Balik Tindak Lanjut Doa Diskusi Diskusi Tanya jawab LCD Power Point Leaflet10 menit

SARANA PENUNJANG

a. Metode: Ceramah, Tanya jawab, dan demonstrasi.b. Media: Media yang digunakan adalah : Leaflet Bronchitis LCD Laptop

c. Evaluasi: Tes LisanMahasiswa mengajukan beberapa pertanyaan secara langsung kepada pasien dan keluarga tentang materi penyuluhan yang telah diberikan.Bila pasien dan keluarga dapat menjawab 60% dari pertanyaan yang diajukan, maka penyuluhan dikatakan berhasil.

Pertanyaan :1. Apa yang dimaksud dengan Stroke?2. Sebutkan penyebab Stroke (minimal 5)?3. Sebutkan tanda dan gejala Stroke (minimal 4)?4. Sebutkan komplikasi Stroke (minimal 3)?5. Sebutkan cara pencegahan penyakit Stroke (minimal 4)?