sap diare pada balita.docx

Upload: gunawan-cj

Post on 06-Jul-2018

234 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 8/16/2019 SAP DIARE PADA BALITA.docx

    1/5

    SAP DIARE PADA BALITA

    Topik : Penyakit Berbasis Lingkungan

    Sub topik : Diare dan pertolongan pertama penderita diare

    Sasaran : Warga Desa / Ibu Balita

    Tempat : Desa Ciawi

    Hari/Tanggal : Selasa !" #gustus $%!&

    Waktu : ! ' "% menit (penyulu)an*

    Pelaksana : +usila , Titin Su)artini

    I. LATAR BELAKANG

    Penyakit diare merupakan penyakit yang berbasis lingkungan- Beberapa .aktor yang berkaitan dengan ke adian diare yaitu tidak memadainya penyediaan air bersi) air ter0emar ole)

    tin a kekurangan sarana kebersi)an (pembangunan tin a yang tidak )igienis* kebersi)an

    perorangan dan lingkungan yang elek penyiapan makanan kurang matang dan penyimpanan

    makanan masak pada su)u kamar yang tidak semestinya (Sander $%%&*-

    Banyak .aktor yang se0ara langsung maupun tidak langsung men adi pendorong ter adinya

    diare yaitu .aktor agen pen amu lingkungan dan perilaku-1aktor lingkungan merupakan .aktor

    yang paling dominan yaitu sarana penyediaan air bersi) dan pembuangan tin a kedua .aktor

    berinteraksi bersama dengan perilaku manusia-#pabila .aktor lingkungan tidak se)at karena

    ter0emar kuman diare serta terakumulasi dengan perilaku manusia yang tidak se)at maka

    penularan diare dengan muda) dapat ter adi (2ubir $%%3*-

    II. TUJUAN INSTRUKSIONAL UMUM

    Pada ak)ir proses penyulu)an ibu 4 ibu atau warga desa mengeta)ui tentang penyakit diare dan

    memberikan pertolongan pertama pada balita ika menderita diare-

    III. TUJUAN INSTRUKSIONAL KHUSUS

    Setela) diberikan penyulu)an ibu 4 ibu atau warga desa mampu :

    • 5en elaskan pengertian diare

    • 5en elaskan penyebab diare

    1

  • 8/16/2019 SAP DIARE PADA BALITA.docx

    2/5

    • 5en elaskan ge ala6ge ala diare

    • 5en elaskan komplikasi diare

    • 5engeta)ui pen0ega)an dan pengobatan diare

    5engeta)ui 0ara membuat 7+#LIT• Pemeriksaan tumbu) kembang balita

    IV. POKOK BAHASAN

    Penyakit diare dan pertolongan pertama penderita diare serta DDT8

    V. SUB POKOK BAHASAN

    Pengertian diare• Penyebab diare

    • 9e ala6ge ala diare

    • Ba)aya diare

    • Pen0ega)an dan pengobatan diare

    • Cara membuat larutan 7+#LIT

    VI. METODE

    !- Cerama)

    $- Tanya awab

    "- Pemeriksaan

    VI. MEDIA

    • 5edia tulis

    • Lea.let

    2

  • 8/16/2019 SAP DIARE PADA BALITA.docx

    3/5

    VII. KEGIATAN PENYULUHAN

    NO. WAKTU KEGIATAN PENYULUHKEGIATAN

    PESERTA!- & menit Pembukaan :

    • 5embuka kegiatan denganmengu0apkan salam

    • 5emperkenalkan diri• 5en elaskan tu uan dari penyulu)an• 5enyebutkan materi yang akan

    diberikan

    • 5en awab salam

    • 5endengarkan• 5emper)atikan• 5emper)atikan

    $- !& menit Pelaksanaan :• 5en elaskan pengertian diare• 5en elaskan penyebab diare• 5en elaskan ge ala 6 ge ala diare• 5en elaskan ba)aya diare• 5engeta)ui pen0ega)an dan

    pengobatan diare• 5engeta)ui pertolongan pertama pada

    balita diare• 5engeta)ui 0ara membuat 7+#LIT• 5emberi kesempatan kepada peserta

    untuk bertanya

    • 5emper)atikan

    • Bertanya danmen awab

    pertanyaan yangdia ukan

    "- & menit Evaluasi :• 5enanyakan kepada peserta tentang

    materi yang tela) diberikan dan

    rein.or0ement kepada pasien dankeluarga yang dapat men awab pertanyaan

    5en awab pertanyaan

    ;- & menit Terminasi :• 5engu0apkan terimakasi) atas peran

    serta peserta• 5engu0apkan salam penutup

    • 5endengarkan

    • 5en awab salam

    3

  • 8/16/2019 SAP DIARE PADA BALITA.docx

    4/5

    VIII. MATERI

    A. Pengertian Diare

    Diare adala) berak 0air yang melebi) dari kebiasaan se)ari 4 )ari- Diare sangat berba)aya karena

    ter adi ke)ilangan 0airan- 8eadaan ini diumpamakan seperti tanaman yang kekurangan 0airan

    se)ingga lama 6 kelamaan akan layu dan mati- Begitu uga dengan manusia bila ter adi diare

    maka tubu) akan ke)ilangan 0airan dan apabila keadaan ini tidak ditangani maka dapat

    menyebabkan kematian-

    B. Penye a Diare

    Diare disebabkan ole) masuknya kuman ke dalam tubu) melalui perantara )ewan kuman yang

    berada dalam makanan air melalui tubu) (tidak men0u0i tangan waktu makan *-

    Penyebab lainnya adala) :

    a- 8ondisi psikologis yang tidak stabil

    b- 5akanan yang merangsang peristalti0 usus

    0- 5akanan pedas dll

    !. N"tri#i Bagi Pen$erita Diare

    8ondisi peristaltik usus yang tidak memungkinkan maka perlu diberi makanan yang lunak untuk

    membantu peristalti0 usus- Bagi bayi yang masi) menyusui #SI tetap diberikan dan Pasi di

    en0erkan-

    D. Pen%ega&an Diare

    a- 5en0u0i tangan sebelum dan sesuda) makan

    b- 5enutup makanan dan minuman

    0- 5en0u0i makanan/ sayuran

    d- Selalu minum air yang suda) dimasak

    e- 5en aga kebersi)an diri

    4

  • 8/16/2019 SAP DIARE PADA BALITA.docx

    5/5

    .- 5en aga kebersi)an lingkungan : +uma) aluran air sampa) di buang pada tempatnya dan

    ditutup

    g- 5akan makanan yang se)at / bergi