sap dhf gue

8
SATUAN ACARA PENYULUHAN (SAP) Dengue Hemoragic Fever Disusun oleh : Adi Munardi NIM : 09.002 AKADEMI KEPERAWATAN YATNA YUANA LEBAK Jl. Jenderal Sudirman Km. 2 Rangkasbitung Lebak - Banten

Upload: ryuki-ichihiro

Post on 26-Jul-2015

33 views

Category:

Documents


3 download

TRANSCRIPT

Page 1: SAP DHF gue

SATUAN ACARA PENYULUHAN

(SAP)

Dengue Hemoragic Fever

Disusun oleh :

Adi MunardiNIM : 09.002

AKADEMI KEPERAWATAN YATNA YUANA LEBAK

Jl. Jenderal Sudirman Km. 2 Rangkasbitung Lebak - Banten

2012

SATUAN ACARA PENYULUHAN

Page 2: SAP DHF gue

(SAP)

Pokok Bahasan : Keperawatan medical bedah

Sub Pokok Bahasan : DHF

Durasi : 18 menit

Hari/ tanggal : Selasa/ 24 Juli 2012

Sasaran : Pasien Ny.N dan Keluarga

Tempat : Ruang Fransiskus RS. Misi Lebak.

Penyuluh : Adi Munardi

I. Analisa Situasi

A. Peserta

- Pasien Pasien Ny.N dan Keluarga.

B. Penyuluh

- Adi Munardi, Mahasiswa AKPER Yatna Yuana Lebak Tingkat III

II. Tujuan Intruksional Umum ( TIU )

Setelah mendapatkan penyuluhan pasien dapat menjelaskan tentang DHF (Dengue

Hemoragic Fever)

III. Tujuan Instruksional Khusus (TIK)

Setelah diberikan penyuluhan selama 1x20 menit, peserta dapat :

1. Pengertian DHF

2. Penyebab DHF

3. Gejala klinis

4. Klasifikasi DHF menurut WHO

IV. Materi Penyuluhan

- Terlampir

V. Metode Penyuluhan

- Ceramah dan Tanya Jawab

VI. Media Penyuluhan

- Leaflet dan Poster

VII.Kegiatan Penyuluhan

Page 3: SAP DHF gue

No. Tahap Kegiatan Penyuluh Audiens Waktu

1. Pendahuluan 1. Mengucapkan salam

2. Memperkenalkan diri

3. Menjelaskan tujuan

penyuluhan

1. Menjawab salam

2. Mendengarkan

3. Memperhatikan

1 menit

2. Kegiatan inti 1. Pengertian DHF

2. Penyebab DHF

3. Gejala klinis

4. Klasifikasi DHF menurut

WHO

1. Mendengarkan

2. Mendengarkan

3. Mendengarkan

4. Mendengarkan

10 menit

3. Tanya Jawab 1. Memberi kesempatan bertanya

2. Menjawab pertanyaan

1. Bertanya

2. Memberi

tanggapan

4 menit

4. Evaluasi Menanyakan pada peserta

mengenai materi penyuluhan

tentang :

1. Pengertian DHF

2. Penyebab DHF

3. Gejala klinis

4. Klasifikasi DHF menurut

WHO

- Memberikan

Jawaban sesuai

pertanyaan

2 menit

5. Penutup 1. Merangkum hasil penyuluhan

2. Salam penutup

1. Mendengarkan dan

memperhatikan

2. Menjawab salam

1 menit

VIII. Kriteria Evaluasi

Page 4: SAP DHF gue

a. Struktur

Media dan alat memadai

Waktu pelaksanaan tepat waktu

Lingkungan tenang dan mendukung

b. Proses

Kegiatan Penyuluhan dilaksanakan tepat waktu sesuai waktu yang

direncanakan.

Penyaji menyampaikan materi sesuai bahasa masyarakat dan mudah

dimengerti.

70% peserta mendengarkan dengan penuh perhatian.

Peserta Penyuluhan kooperatif dan partisi aktif dalam proses.

Tujuan khusus dapat tercapai.

c. Hasil

Setelah mengikuti Penyuluhan, 70% peserta mampu :

1. Pengertian DHF

2. Penyebab DHF

3. Gejala klinis

4. Klasifikasi DHF menurut WHO

IX. Sumber

- Dinas Kesehatan Pempropsu [email protected]

- http://www.wordpress.com

X. Lampiran

- Materi Penyuluhan dan Leaflet tentang DHF.

MATERI PENYULUHAN

DENGUE HEMORAGIC FEVER

Page 5: SAP DHF gue

1. PENGERTIAN

DHF atau dikenal dengan istilah demam berdarah adalah penyakit yang disebabkan

oleh Arbovirus ( arthro podborn virus ) dan ditularkan melalui gigitan nyamuk Aedes

( Aedes Albopictus dan Aedes Aegepty )

2. PENYEBAB

Penyebab DHF adalah Arbovirus ( Arthropodborn Virus ) melalui gigitan nyamuk Aedes (

Aedes Albopictus dan Aedes Aegepty )

3. GEJALA KLINIS

Tanda dan gejala penyakit DHF adalah :

Meningkatnya suhu tubuh

Nyeri pada otot seluruh tubuh

Nyeri kepala menyeluruh atau berpusat pada supra orbita, retroorbita

Suara serak

Batuk

Epistaksis

Disuria

Nafsu makan menurun

Muntah

4. PENCEGAHAN

a. Pembasmian sarang-sarang nyamuk dengan membuang sampah pada

tempatnya; kaleng, botol, ban bekas dan semua sampah yang mungkin dapat

menjadi tempat bersarangnya nyamuk.

b. Vas-vas bunga satu minggu sekali dibersihkan dan airnya diganti.

c. Memberikan cahaya matahari langsung pada kamar mandi.

d. Apabila seorang telah terkena demam berdarah dengue, maka dilakukan

perlindungan dengan jalan pemasangan kelambu pada tempat tidur.

5. PENATALAKSANAAN

a. Beri minum sebanyak mungkin

b. Batasi aktivitas.

c. Observasi ketat tanda-tanda vital dan awasi tanda-tanda perdarahan.

d. Kompres dingin bila suhu meningkat.

e. Beri obat antipiretik (paracetamol) bila ada.

Page 6: SAP DHF gue

f. Bila penderita tidak mau minum dan keadaan tidak membaik segera bawa ke

RS.

6. KLASIFIKASI DHF MENURUT WHO

Derajat I

Demam disertai gejala tidak khas, terdapat manifestasi perdarahan ( uju tourniquet

positif )

Derajat II

Derajat I ditambah gejala perdarahan spontan dikulit dan perdarahan lain.

Derajat III

Kegagalan sirkulasi darah, nadi cepat dan lemah, tekanan nadi menurun ( 20

mmhg, kulit dingin, lembab, gelisah, hipotensi )

Derajat IV

Nadi tak teraba, tekanan darah tak dapat

Sumber :

- Dinas Kesehatan Pempropsu [email protected]

- Sumber Pedoman Program Pendidikan Seks Departemen Kesehatan RI)

- http://www.wordpress.com