presentasi pertama gue

11
TINDAK PIDANA PERPAJAKAN

Upload: slopyunyu

Post on 19-Jun-2015

523 views

Category:

Education


3 download

DESCRIPTION

tindak pidana perpajakan

TRANSCRIPT

Page 1: presentasi pertama gue

TINDAK PIDANA PERPAJAKAN

Page 2: presentasi pertama gue

JESICA MELLYSIA SHERLY SELLY VERO

NAMA KELOMPOK

Page 3: presentasi pertama gue

PENGERTIAN TINDAK PIDANA PERPAJAKAN

Adalah :Informasi yang tidak benar mengenai laporan yang terkait dengan pemungutan pajak,

sehingga dapat menimbulkan kerugian negara dan kejahatan lain yang di atur dalam undang-undang

perpajakan

Page 4: presentasi pertama gue

Prosedur Pengungkapan

Pemeriksaan Pajak Pemeriksaan Bukti Permulaan Penyidikan Pajak Penghentian Penyidikan Sanksi

Page 5: presentasi pertama gue

PEMERIKSAAN PAJAK

PENGERTIAN : Proses mencari, mengumpulkan , mengolah data atau keterangan lainnya untuk menguji kepatuhan pemenuhan kewajiban perpajakan.

PELAKU PEMERIKSAAN PAJAK: PNS di lingkungan Dirjen Pajak.

RUANG LINGKUP PEMERIKSAAN PAJAK :1.Pemeriksaan Lapangan : Di lakukan di tempat wajib pajak2. Pemeriksaan Kantor : Di lakukan di kantor Dirjen Pajak.

TUJUAN: Untuk menguji kepatuhan pemenuhan kewajiban perpajakan dalam rangka memberikan kepastian hukum ,keadialn dan pembinaan kepada wajib pajak

Page 6: presentasi pertama gue

PEMERIKSAAN BUKTI PERMULAAN

BUKTI PERMULAAN TINDAK LANJUT PEMERIKSAAN BUKTI PERMULAAN

Pengertian : Bukti yang dapat memberikan petunjuk adanya dugaan kuat telah terjadi pidana perpajakan yang dapat menimbulkan kerugian pada pendapatan negara.

Penyidikan Penerbitan SKP Pembuatan laporan tindak

pidana perpajakan Pembuatan laporan sumir Pemeriksaan dilakukan

oleh Kanwil Ditjen Pajak atau Direktorat Intelijen dan Penyidikan Ditjen pajak.

Page 7: presentasi pertama gue

PENYIDIKAN PAJAK

PENGERTIAN• Serangkaian tindakan yang

dilakukan penyidik pajak untuk mencari serta mengumpulkan bukti pidana perpajakan dan menemukan tersangkanya.

PELAKU PENYIDIKAN PAJAK• Pejabat Pegawai Negeri Sipil

tertentu di lingkungan Ditjen Pajak.

Page 8: presentasi pertama gue

PROSES PENYIDIKAN MENGANDUNG 2 KLAUSUL

Penyidikan yang berakhir dengan di serahkanya hasil penyidikan ke pengadilan atau untuk kepentingan penerimaan negaraatas permintaan Menteri Keuangan

Penyidikan tidak di proses di pengadilan/dihentikan, dengan catatan wajib pajak yang di sidik telah melunasi hutang pajak nya.

Page 9: presentasi pertama gue

WEWENANG PENYIDIK

Mengumpulkan dan meneliti laporan yang berkenaan dengan tindak pidana perpajakan

Mengumpulkan keterangan mengenai pribadi atau badan tentang tindak pidana perpajakan yang dilakukan.

Meminta bukti dari orang atau badan sehubungan dengan tindak pidana perpajakan

Memeriksa dokumen-dokumen lain sehubungan dengan tindak pidana perpajakan.

Menghentikan penyidikan.

Page 10: presentasi pertama gue

SANKSI

Setiap orang karena kealpaanya :

Setiap Orang yang dengan sengaja:

Tidak menyampaikan SPT atau menyampaikan SPT tetapi isinya tidak benar di kenakan kurungan paling lama 1 tahun dan denda paling tinggi dua kali jumlah pajak terutang.

Tidak mendaftarkan diri Tidak menyampaikan SPT Menyampaikan SPT yang

isinya tidak benar Menolak di lakukan

pemeriksaan Memperlihatkan dokumen

palsu

Di pidana dengan pidana penjarapaling lama enam tahun dan denda paling tinggi empat kali jumlah pajak terutang.

Page 11: presentasi pertama gue

SEKIAN PRESENTASI DARI KELOMPOK KAMI TERIMA KASIH