rppekonomismpkelasviii

7
1 WAJAR/PKBM/1/GA - RG Graha Pustaka RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN No.1 Satuan Pendidikan : SMP Mata Pelajaran : Ilmu Pengetahuan Sosial (Ekonomi) Kelas/Semester : VIII/1 Tahun Ajaran : 2009 - 2010 Standar Kompetensi : - Memahami kegiatan ekonomi masyarakat Kompetensi Dasar : - Mendeskripsikan hubungan antara kelangkaan sumber daya dengan kebutuhan manusia yang tidak terbatas Indikator : - Mendeskripsikan arti kelangkaan dan faktor penyebab terjadinya kelangkaan - Mengidentifikasi usaha-usaha manusia dalam mengatasi kelangkaan memanfaatkan sumber daya yang langka untuk berbagai alternatif dalam memenuhi kebutuhan - Mengidentifikasi arti dan jenis kebutuhan - Mengidentifikasi faktor-faktor penyebab kebutuhan manusia beraneka ragam - Menjelaskan pengertian skala prioritas dan menyusun skala prioritas kebutuhan manusia pada umumnya - Mengidentifikasi arti dan macam-macam alat pemenuhan kebutuhan Alokasi Waktu : 6 jam pelajaran (6 x pertemuan) A. Tujuan Pembelajaran : 1. Siswa dapat mendeskripsikan hubungan antara kelangkaan sumber daya dengan kebutuhan manusia yang tidak terbatas B. Materi Pembelajaran : Kelangkaan sumber daya ekonomi Pertemuan Ke-1 dan 2 1. Kelangkaan yaitu keterbatasan alat pemenuhan kebutuhan manusia dihadapkan pada kebutuhan manusia yang tidak terbatas 2. Faktor-faktor penyebab terjadinya kelangkaan: jumlahnya terbatas, sukar memperolehnya, barang atau jasa tersebut banyak yang membutuhkan, letak geografis, pertambahan jumlah penduduk, perkembangan Iptek, bencana alam 3. Sumber daya ekonomi: sumber daya aalm, sumber daya manusia, sumber daya modal, kewirausahaan Pertemuan Ke-3 dan 4 1. Kebutuhan yaitu setiap keinginan manusia baik berupa barang atau jasa yang dapat memberikan kepuasan bagi jasmani atau rohani untuk kepentingan hidupnya 2. Jenis-jenis kebutuhan: a. Menurut intensitasnya: kebutuhan primer, kebutuhan sekunder, kebutuhan tersier b. Menurut sifatnya: kebutuhan jasmani, kebutuhan rohani c. Menurut waktunya: kebutuhan sekarang, kebutuhan yang akan datang, kebutuhan individual d. Menurut subjeknya: kebutuhan kelompok, kebutuhan individu e. Menurut wujudnya: kebutuhan barang berwujud, kebutuhan barang tak berwujud f. Menurut sosial budaya: kebutuhan sosial budaya, kebutuhan psikologis 3. Skala prioritas kebutuhan yaitu suatu daftar tentang berbagai macam kebutuhan hidup yang ditetapkan berdasarkan kepentingannya Pertemuan Ke-5 dan 6 1. Barang adalah alat pemenuhan kebutuhan manusia yang berwujud serta dapat dilihat dan diraba 2. Jasa adalah alat pemenuhan kebutuhan manusia yang tidak berwujud, tetapi dapat dirasakan manfaatnya 3. Macam-macam alat pemenuhan kebutuhan manusia a. Menurut wujudnya: konkret, abstrak b. Menurut kelangkaan: barang ekonomi, barang bebas, barang illith c. Menurut fungsi: barang pengganti, barang pelengkap d. Menurut sifatnya: barang bergerak, barang tetap e. Menurut tujuan penggunaannya: barang konsumsi, barang produksi f. Menurut proses pembuatannya: barang mentah, barang setengah jadi, barang jadi 4. Menurut pemiliknya: barang milik pribadi, barang milik umum 5. Kegunaan barang: kegunaan dasar, kegunaan bentuk, kegunaan tempat, kegunaan waktu, kegunaan milik, kegunaan unsur, kegunaan pelayanan 6. Nilai barang: nilai pakai, nilai tukar C. Metode Pembelajaran : Informasi, diskusi, tanya jawab dan penugasan D. Langkah-langkah kegiatan pembelajaran : Pertemuan Ke-1 dan 2 Pendahuluan Apersepsi: 1. Siswa diingatkan tentang kebutuhan sehari-hari Motivasi:

Upload: ali-akbar

Post on 16-Dec-2015

4 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

- Memahami kegiatan ekonomi masyarakatKompetensi Dasar :- Mendeskripsikan hubungan antara kelangkaan sumber daya dengan kebutuhan manusia yang tidak terbatasIndikator :- Mendeskripsikan arti kelangkaan dan faktor penyebab terjadinya kelangkaan- Mengidentifikasi usaha-usaha manusia dalam mengatasi kelangkaan memanfaatkan sumber daya yang langka untukberbagai alternatif dalam memenuhi kebutuhan- Mengidentifikasi arti dan jenis kebutuhan- Mengidentifikasi faktor-faktor penyebab kebutuhan manusia beraneka ragam- Menjelaskan pengertian skala prioritas dan menyusun skala prioritas kebutuhan manusia pada umumnya- Mengidentifikasi arti dan macam-macam alat pemenuhan kebutuhanAlokasi Waktu : 6 jam pelajaran (6 x pertemuan)A. Tujuan Pembelajaran :1. Siswa dapat mendeskripsikan hubungan antara kelangkaan sumber daya dengan kebutuhan manusia yang tidakterbatasB. Materi Pembelajaran :Kelangkaan sumber daya ekonomiPertemuan Ke-1 dan 21. Kelangkaan yaitu keterbatasan alat pemenuhan kebutuhan manusia dihadapkan pada kebutuhan manusia yang tidakterbatas2. Faktor-faktor penyebab terjadinya kelangkaan: jumlahnya terbatas, sukar memperolehnya, barang atau jasa tersebutbanyak yang membutuhkan, letak geografis, pertambahan jumlah penduduk, perkembangan Iptek, bencana alam3. Sumber daya ekonomi: sumber daya aalm, sumber daya manusia, sumber daya modal, kewirausahaanPertemuan Ke-3 dan 41. Kebutuhan yaitu setiap keinginan manusia baik berupa barang atau jasa yang dapat memberikan kepuasan bagijasmani atau rohani untuk kepentingan hidupnya2. Jenis-jenis kebutuhan:a. Menurut intensitasnya: kebutuhan primer, kebutuhan sekunder, kebutuhan tersierb. Menurut sifatnya: kebutuhan jasmani, kebutuhan rohanic. Menurut waktunya: kebutuhan sekarang, kebutuhan yang akan datang, kebutuhan individuald. Menurut subjeknya: kebutuhan kelompok, kebutuhan individue. Menurut wujudnya: kebutuhan barang berwujud, kebutuhan barang tak berwujudf. Menurut sosial budaya: kebutuhan sosial budaya, kebutuhan psikologis3. Skala prioritas kebutuhan yaitu suatu daftar tentang berbagai macam kebutuhan hidup yang ditetapkanberdasarkan kepentingannyaPertemuan Ke-5 dan 61. Barang adalah alat pemenuhan kebutuhan manusia yang berwujud serta dapat dilihat dan diraba2. Jasa adalah alat pemenuhan kebutuhan manusia yang tidak berwujud, tetapi dapat dirasakan manfaatnya3. Macam-macam alat pemenuhan kebutuhan manusiaa. Menurut wujudnya: konkret, abstrakb. Menurut kelangkaan: barang ekonomi, barang bebas, barang illithc. Menurut fungsi: barang pengganti, barang pelengkapd. Menurut sifatnya: barang bergerak, barang tetape. Menurut tujuan penggunaannya: barang konsumsi, barang produksif. Menurut proses pembuatannya: barang mentah, barang setengah jadi, barang jadi4. Menurut pemiliknya: barang milik pribadi, barang milik umum5. Kegunaan barang: kegunaan dasar, kegunaan bentuk, kegunaan tempat, kegunaan waktu, kegunaan milik,kegunaan unsur, kegunaan pelayanan6. Nilai barang: nilai pakai, nilai tukarC. Metode Pembelajaran :Informasi, diskusi, tanya jawab dan penugasanD. Langkah-langkah kegiatan pembelajaran :Pertemuan Ke-1 dan 2PendahuluanApersepsi:1. Siswa diingatkan tentang kebutuhan sehari-hariMotivasi:

TRANSCRIPT

  • 1 WAJAR/PKBM/1/GA - RG Graha Pustaka

    RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN No.1

    Satuan Pendidikan : SMP Mata Pelajaran : Ilmu Pengetahuan Sosial (Ekonomi) Kelas/Semester : VIII/1 Tahun Ajaran : 2009 - 2010

    Standar Kompetensi : - Memahami kegiatan ekonomi masyarakat Kompetensi Dasar : - Mendeskripsikan hubungan antara kelangkaan sumber daya dengan kebutuhan manusia yang tidak terbatas Indikator : - Mendeskripsikan arti kelangkaan dan faktor penyebab terjadinya kelangkaan - Mengidentifikasi usaha-usaha manusia dalam mengatasi kelangkaan memanfaatkan sumber daya yang langka untuk

    berbagai alternatif dalam memenuhi kebutuhan - Mengidentifikasi arti dan jenis kebutuhan - Mengidentifikasi faktor-faktor penyebab kebutuhan manusia beraneka ragam - Menjelaskan pengertian skala prioritas dan menyusun skala prioritas kebutuhan manusia pada umumnya - Mengidentifikasi arti dan macam-macam alat pemenuhan kebutuhan Alokasi Waktu : 6 jam pelajaran (6 x pertemuan) A. Tujuan Pembelajaran :

    1. Siswa dapat mendeskripsikan hubungan antara kelangkaan sumber daya dengan kebutuhan manusia yang tidak terbatas

    B. Materi Pembelajaran : Kelangkaan sumber daya ekonomi Pertemuan Ke-1 dan 2 1. Kelangkaan yaitu keterbatasan alat pemenuhan kebutuhan manusia dihadapkan pada kebutuhan manusia yang tidak

    terbatas 2. Faktor-faktor penyebab terjadinya kelangkaan: jumlahnya terbatas, sukar memperolehnya, barang atau jasa tersebut

    banyak yang membutuhkan, letak geografis, pertambahan jumlah penduduk, perkembangan Iptek, bencana alam 3. Sumber daya ekonomi: sumber daya aalm, sumber daya manusia, sumber daya modal, kewirausahaan Pertemuan Ke-3 dan 4 1. Kebutuhan yaitu setiap keinginan manusia baik berupa barang atau jasa yang dapat memberikan kepuasan bagi

    jasmani atau rohani untuk kepentingan hidupnya 2. Jenis-jenis kebutuhan:

    a. Menurut intensitasnya: kebutuhan primer, kebutuhan sekunder, kebutuhan tersier b. Menurut sifatnya: kebutuhan jasmani, kebutuhan rohani c. Menurut waktunya: kebutuhan sekarang, kebutuhan yang akan datang, kebutuhan individual d. Menurut subjeknya: kebutuhan kelompok, kebutuhan individu e. Menurut wujudnya: kebutuhan barang berwujud, kebutuhan barang tak berwujud f. Menurut sosial budaya: kebutuhan sosial budaya, kebutuhan psikologis

    3. Skala prioritas kebutuhan yaitu suatu daftar tentang berbagai macam kebutuhan hidup yang ditetapkan berdasarkan kepentingannya

    Pertemuan Ke-5 dan 6 1. Barang adalah alat pemenuhan kebutuhan manusia yang berwujud serta dapat dilihat dan diraba 2. Jasa adalah alat pemenuhan kebutuhan manusia yang tidak berwujud, tetapi dapat dirasakan manfaatnya 3. Macam-macam alat pemenuhan kebutuhan manusia

    a. Menurut wujudnya: konkret, abstrak b. Menurut kelangkaan: barang ekonomi, barang bebas, barang illith c. Menurut fungsi: barang pengganti, barang pelengkap d. Menurut sifatnya: barang bergerak, barang tetap e. Menurut tujuan penggunaannya: barang konsumsi, barang produksi f. Menurut proses pembuatannya: barang mentah, barang setengah jadi, barang jadi

    4. Menurut pemiliknya: barang milik pribadi, barang milik umum 5. Kegunaan barang: kegunaan dasar, kegunaan bentuk, kegunaan tempat, kegunaan waktu, kegunaan milik,

    kegunaan unsur, kegunaan pelayanan 6. Nilai barang: nilai pakai, nilai tukar

    C. Metode Pembelajaran : Informasi, diskusi, tanya jawab dan penugasan

    D. Langkah-langkah kegiatan pembelajaran : Pertemuan Ke-1 dan 2 Pendahuluan Apersepsi: 1. Siswa diingatkan tentang kebutuhan sehari-hari Motivasi:

  • 2 WAJAR/PKBM/1/GA - RG Graha Pustaka

    Memotivasi akan pentingnya menguasai materi ini dengan baik, untuk membantu siswa dalam memahami kelangkaan dan faktor penyebab terjadinya kelangkaan Kegiatan Inti 1. Dengan berdialog dan berdiskusi, siswa diajak memahami pengertian kelangkaan 2. Dengan metode inkuiri, melalui pemahaman tentang faktor-faktor penyebab terjadinya kelangkaan 3. Dengan berdiskusi siswa diajak memahami dan menjelaskan usaha-usaha manusia dalam mengatasi kelangkaan 4. Siswa mengerjakan tugas latihan soal-soal tentang kelangkaan dan faktor penyebab terjadinya kelangkaan pada buku

    LKS dan buku penunjang lainnya Penutup 1. Dengan bimbingan guru siswa diminta untuk membuat rangkuman materi 2. Siswa dan guru melakukan refleksi 3. Guru memberikan tugas rumah (PR) Pertemuan ke-3 dan 4 Pendahuluan Apersepsi: Siswa diajak memahami berbagai kebutuhan manusia Motivasi: Memotivasi akan pentingnya menguasai materi ini dengan baik, untuk membantu siswa dalam memahami kebutuhan manusia yang tidak terbatas Kegiatan Inti 1. Dengan berdialog dan berdiskusi, siswa diajak memahami pengertian kebutuhan 2. Dengan metode inkuiri, melalui contoh tentang jenis-jenis kebutuhan 3. Dengan berdiskusi siswa diajak memahami faktor-faktor yang mempengaruhi kebutuhan manusia 4. Siswa mengerjakan tugas latihan soal-soal tentang kebutuhan manusia yang tidak terbatas pada buku lks dan buku

    penunjang lainnya Penutup 1. Dengan bimbingan guru siswa diminta untuk membuat rangkuman materi 2. Siswa dan guru melakukan refleksi 3. Guru memberikan tugas rumah (PR) Pertemuan ke- 5 dan 6 Pendahuluan Apersepsi: 1. Siswa diajak aktif mengingat pemahaman terhadap kebutuhan manusia Motivasi: Memotivasi akan pentingnya menguasai materi ini dengan baik, untuk membantu siswa dalam memahami alat

    pemenuhan kebutuhan manusia Kegiatan Inti 1. Dengan berdialog dan berdiskusi, siswa diajak memahami pengertian barang dan jasa 2. Dengan metode inkuiri, melalui contoh mengetahui macam-macam alat pemenuhan kebutuhan manusia 3. Dengan berdiskusi siswa diajak memahami dan mengetahui kegunaan barang dan nilai barang 4. Siswa mengerjakan tugas latihan soal-soal tentang alat pemenuhan kebutuhan manusia pada buku lks dan buku

    penunjang lainnya Penutup 1. Dengan bimbingan guru siswa diminta untuk membuat rangkuman materi 2. Siswa dan guru melakukan refleksi 3. Guru memberikan tugas rumah (PR)

    E. Alat dan Bahan 1. Alat : - 2. Sumber belajar : - Buku paket

    - Buku lain yang relevan (LKS) F. Penilaian

    1. Teknik/jenis : kuis dan tugas individu 2. Bentuk instrumen: pertanyaan lisan dan tes tertulis 3. Instrumen/soal:

    1. Perhatikan daftar kebutuhan berikut! 1) Baju 3) Nasi dan lauk 5) Meja dan kursi 2) Tempat tidur 4) Perumahan Dari data di atas yang termasuk kebutuhan primer adalah .... a. 1, 2, dan 3 b. 2, 3, dan 4 c. 1, 3, dan 4 d. 3, 4, dan 5 2. Urutan kebutuhan yang disusun berdasarkan pentingnya kebutuhan disebut .... a. urutan konsumsi c. skala prioritas kebutuhan b. urutan barang d. selera kebutuhan 3. Barang yang jumlahnya terbatas untuk memperolehnya diperlukan pengorbanan disebut

    barang .... a. ekonomis b. bebas c. nonekonomis d. illith

  • 3 WAJAR/PKBM/1/GA - RG Graha Pustaka

    4. Berikut ini yang termasuk jasa adalah .... a. tukang becak c. sepeda motor b. perangkat elektronik d. tas 5. Kebutuhan manusia yang dapat diperoleh tanpa pengorbanan disebut barang .... a. ekonomis b. bebas c. illith d. produksi 6. Berikut ini yang bukan macam-macam barang menurut kelangkaannya adalah barang .... a. bebas b. ekonomis c. illith d. konsumsi 7. Yang dimaksud barang substitusi adalah dua barang yang saling .... a. melengkapi b. menggantikan c. membutuhkan d. berlawanan 8. Berikut ini yang merupakan contoh barang substitusi adalah .... a. bus dan kereta api b. gula dan teh c. piring dan sendok d. benang dan jarum 9. Yang dimaksud barang komplementer adalah barang yang .... a. dapat saling melengkapi c. saling berlawanan b. dapat saling menggantikan d. saling membutuhkan 10. Barang yang penggunaannya lebih dari satu kali pakai disebut barang .... a. konsumsi b. modal c. final d. substitusi

    Perhitungan nilai akhir dalam skala 0 100 adalah sebagai berikut: Nilai akhir = perolehan skor/skor maksimum (70) x skor ideal (100

    . 2009 Mengetahui Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

    NIP. NIP.

  • 4 WAJAR/PKBM/1/GA - RG Graha Pustaka

    RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN No. 2

    Satuan Pendidikan : SMP Mata Pelajaran : Ilmu Pengetahuan Sosial (Ekonomi) Kelas/Semester : VIII/1 Tahun Ajaran : 2009 - 2010

    Standar Kompetensi : - Memahami kegiatan ekonomi masyarakat

    Kompetensi Dasar : - Mendeskripsikan pelaku ekonomi rumah tangga, masyarakat, perusahaan, koperasi, dan negara

    Indikator : - Menggolongkan pelaku ekonomi utama dalam perekonomian Indonesia - Mengidentifikasi peranan dan tujuan keberadaan tiga sektor usaha formal - Mengidentifikasi pokok-pokok perkoperasian di Indonesia - Mengidentifikasi tentang cara pendirian, tujuan, peranan, ciri-ciri, manfaat, RAT, cara pembagian SHU, pembubaran dan

    jenis-jenis koperasi - Mampu menstimulasikan dalam tata cara pendirian koperasi

    Alokasi Waktu : 6 jam pelajaran (6 x pertemuan) A. Tujuan Pembelajaran : - Siswa dapat mendeskripsikan pelaku ekonomi rumah tangga, masyarakat, perusahaan, koperasi, dan negara B. Materi Pembelajaran

    Pelaku ekonomi Pertemuan ke-7 dan 8

    1. Rumah tangga keluarga merupakan suatu kelompok masyarakat terkecil 2. Rumah tangga ekonomi dibedakan menjadi dua yaitu: rumah tangga produksi, rumah tangga konsumsi 3. Perusahaan yaitu suatu organisasi yang menggunakan sumber daya produksi untuk menghasilkan barang atau jasa 4. Badan usaha adalah kesatuan yuridis yang menggunakan faktor-faktor prosduksi untuk menghasilkan barang atau

    jasa dengan tujuan memperoleh laba 5. Badan usaha dibagi menjadi tiga yaitu: BUMN, BUMS, koperasi Pertemuan ke-9 dan 10 6. Pada tahun 1896 Patih Purwokerto, yaitu Raden Aria Wiriatmaja mempelopori berdirinya Hulp en Spaarbank ATAU

    Bank Penolong dan simpanan. Tujuan koperasi tersebut adalah untuk membantu kalangan pegawai pamong praja atau pegawai negeri rendahan agar terlepas dari lintah darat

    7. Menurut UU No. 25 Tahun 1992 koperasi adalah badan usaha yang beranggotakan orang-orang atau badan hukum koperasi dengan melandaskan kegiatannya berdasarkan prinsip koperasi sekaligus sebagai gerakan ekonomi rakyat yang berdasarkan atas asas kekeluargaan

    Pertemuan ke-11 dan 12 8. Tujuan koperasi Indonesia:

    a. Memajukan kesejahteraan anggota pada khususnya b. Memajukan kesejahteraan masyarakat pada umumnya c. Memajukan tatanan perekonomian nasional

    9. Agar manfaat koperasi dapat dirasakan oleh para anggotanya, hendaknya pengurus selalu menghidupkan tiga sehat koperasi, yaitu: sehat organisasi, usaha, mental

    C. Metode Pembelajaran : Informasi, diskusi, dan penugasan D. Langkah-langkah kegiatan pembelajaran: Pertemuan ke- 7 dan 8

    Pendahuluan Apersepsi: 1. Siswa diajak aktif mengingat pemahaman terhadap kegiatan ekonomi di sekitar

    Motivasi: Memotivasi akan pentingnya menguasai materi ini dengan baik, untuk membantu siswa dalam memahami pelaku utama dalam sistem demokrasi ekonomi di Indonesia

    Kegiatan Inti 1. Dengan berdialog dan berdiskusi, siswa diajak memahami pengertian pelaku ekonomi 2. Dengan metode inkuiri, melalui contoh mengetahui rumah tangga produksi dan rumah tangga konsumsi 3. Dengan berdiskusi siswa diajak memahami dan mengetahui macam-macam perusahaan dan badan usaha 4. Siswa mengerjakan tugas latihan soal-soal pelaku utama dalam sistem demokrasi ekonomi di Indonesia pada buku lks

    dan buku penunjang lainnya

  • 5 WAJAR/PKBM/1/GA - RG Graha Pustaka

    Penutup 1. Dengan bimbingan guru siswa diminta untuk membuat rangkuman materi 2. Siswa dan guru melakukan refleksi 3. Guru memberikan tugas rumah (PR) Pertemuan ke- 9 dan 10 Pendahuluan Apersepsi: 1. Siswa diajak aktif mengingat pemahaman macam-macam badan usaha

    Motivasi: Memotivasi akan pentingnya menguasai materi ini dengan baik, untuk membantu siswa dalam memahami koperasi

    Kegiatan Inti 1. Dengan berdialog dan berdiskusi, siswa diajak memahami sejarah koperasi 2. Dengan metode inkuiri, melalui contoh memahami makna lambang koperasi 3. Dengan berdiskusi siswa diajak memahami dan mengetahui koperasi Indonesia menurut UU No,. 25 Tahun 1992 4. Siswa mengerjakan tugas latihan soal-soal tentang koperasi pada buku lks dan buku penunjang lainnya Penutup 1. Dengan bimbingan guru siswa diminta untuk membuat rangkuman materi 2. Siswa dan guru melakukan refleksi 3. Guru memberikan tugas rumah (PR) Pertemuan ke- 11 dan 12 Pendahuluan

    Apersepsi: 1. Siswa diajak aktif mengingat pemahaman terhadap sejarah koperasi

    Motivasi: Memotivasi akan pentingnya menguasai materi ini dengan baik, untuk membantu siswa dalam memahami koperasi Indonesia Kegiatan Inti 1. Dengan berdialog dan berdiskusi, siswa diajak memahami keanggotaan koperasi, syarat berdirinya koperasi dan

    tujuan koperasi 2. Dengan metode inkuiri, melalui contoh menyebutkan fungsi dan manfaat koperasi 3. Dengan berdiskusi siswa diajak memahami dan mengetahui bentuk dan jenis koperasi 4. Siswa mengerjakan tugas latihan soal-soal tentang koperasi Indonesia pada buku lks dan buku penunjang lainnya Penutup 1. Dengan bimbingan guru siswa diminta untuk membuat rangkuman materi 2. Siswa dan guru melakukan refleksi 3. Guru memberikan tugas rumah (PR)

    E. Alat dan sumber belajar : 1. Alat : - 2. Sumber belajar :

    - Buku paket - Buku lain yang relevan (LKS)

    F. Penilaian : 1. Teknik : kuis dan tugas individu 2. Bentuk/instrumen : tes tertulis dan tes lisan 3. Soal/instrumen:

    1. Jelaskan pengertian perseroan terbatas (Naamloze Vennootschap (NV))! Jawab: .............................................................................................................................................................. 2. Sebutkan kebaikan-kebaikan CV! Jawab: .............................................................................................................................................................. 3. Sebutkan tiga bentuk badan usaha negara! Jawab: .............................................................................................................................................................. 4. Sebutkan tiga hambatan koperasi! Jawab: ............................................................................................................................................................... 5. Sebutkan tiga perusahaan swasta dalam negeri (swasta nasional)! Jawab: ..............................................................................................................................................................

    Perhitungan nilai akhir dalam skala 0 100 adalah sebagai berikut:

    Nilai akhir = perolehan skor/skor maksimum (70) x skor ideal (100 . 2009

    Mengetahui Guru Mata Pelajaran Kepala Sekolah

  • 6 WAJAR/PKBM/1/GA - RG Graha Pustaka

    NIP. NIP.

    RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

    No. 3

    Satuan Pendidikan : SMP Mata Pelajaran : Ilmu Pengetahuan Sosial (Ekonomi) Kelas/Semester : VIII/1 Tahun Ajaran : 2009 - 2010

    Standar Kompetensi : - Memahami kegiatan ekonomi masyarakat Kompetensi Dasar : - Mengidentifikasi bentuk pasar dalam kegiatan ekonomi masyarakat Indikator : - Menjelaskan pengertian, fungsi dan peranan pasar bagi masyarakat - Mengidentifikasi syarat-syarat terjadinya pasar - Mengklasifikasi macam-macam pasar beserta contohnya masing-masing - Mengidentifikasi ciri-ciri pasar konkret dan pasar abstrak serta menyebutkan contoh-contohnya - Mendemonstrasikan kegiatan jual beli di pasar Alokasi Waktu : 6 jam pelajaran (6 x pertemuan) A. Tujuan Pembelajaran : - Siswa dapat mengidentifikasi bentuk pasar dalam kegiatan ekonomi masyarakat B. Materi Pembelajaran

    Pasar Pertemuan ke-13 s.d. 15

    1. Pasar yaitu tempat bertemunya antara penawaran dan permintaan barang dan jasa 2. Syarat-syarat pasar: adanya penjual dan pembeli, tersedianya barang/jasa, tersedianya media untuk berinteraksi,

    terjadinya transaksi 3. Fungsi pasar adalah: distribusi, pembentukan harga, promosi Pertemuan ke-16 s.d. 18 4. Berdasarkan sifat/wujud barang pasar dibedakan menjadi: pasar konkret, pasar abstrak 5. Berdasarkan luas wilayah kegiatannya dibedakan menjadi: pasar lokal, nasional, regional, internasional 6. Berdasarkan organisasinya pasar dibedakan menjadi: pasar persaingan sempurna, persaingan tidak sempurna 7. Berdasarkan waktu penyelenggaraan pasar dibedakan menjadi: pasar harian, mingguan, bulanan, tahunan 8. Berdasarkan jenis barang yang dijualbelikan pasar dibedakan menjadi: pasar barang konsumsi, barang produksi

    C. Metode Pembelajaran : Informasi, diskusi, dan penugasan

    D. Langkah-langkah kegiatan pembelajaran : Pertemuan ke- 13 s.d. 15 Pendahuluan

    Apersepsi: 1. Siswa diajak aktif mengingat pemahaman terhadap pemenuhan kebutuhan Motivasi: Memotivasi akan pentingnya menguasai materi ini dengan baik, untuk membantu siswa dalam memahami kedudukan pasar dalam kegiatan ekonomi

    Kegiatan Inti 1. Dengan berdialog dan berdiskusi, siswa diajak memahami pengertian pasar 2. Dengan metode inkuiri, melalui contoh mengetahui syarat dan fungsi pasar 3. Dengan berdiskusi siswa diajak memahami dan mengetahui peranan pasar 4. Siswa mengerjakan tugas latihan soal-soal tentang perdagangan internasional pada buku lks dan buku penunjang

    lainnya Penutup 1. Dengan bimbingan guru siswa diminta untuk membuat rangkuman materi 2. Siswa dan guru melakukan refleksi 3. Guru memberikan tugas rumah (PR) Pertemuan ke- 16 s.d. 18 Pendahuluan Apersepsi: 1. Siswa diajak aktif mengingat pemahaman pasar Motivasi: Memotivasi akan pentingnya menguasai materi ini dengan baik, untuk membantu siswa dalam memahami macam-macam pasar

  • 7 WAJAR/PKBM/1/GA - RG Graha Pustaka

    Kegiatan Inti 1. Dengan berdialog dan berdiskusi, siswa diajak memahami berbagai macam pasar 2. Dengan metode inkuiri, melalui contoh macam-macam pasar 3. Dengan berdiskusi siswa diajak memahami dan mengetahui pengertian berbagai macam pasar 4. Siswa mengerjakan tugas latihan soal-soal tentang macam-macam pasar pada buku lks dan buku penunjang lainnya

    Penutup 1. Dengan bimbingan guru siswa diminta untuk membuat rangkuman materi 2. Siswa dan guru melakukan refleksi 3. Guru memberikan tugas rumah (PR)

    E. Alat dan sumber belajar : 1. Alat : - 2. Sumber belajar :

    - Buku paket - Buku lain yang relevan (LKS)

    F. Penilaian : 1. Teknik : kuis dan tugas individu 2. Bentuk/instrumen : tes tertulis dan tes lisan 3. Soal/instrumen:

    1. Berilah tiga contoh pasar tahunan! 2. Jelaskan yang dimaksud pasar regional! 3. Sebutkan peranan pasar bagi pembangunan! 4. Jelaskan jenis-jenis pasar menurut ketersediaan barang yang diperdagangkan! 5. Sebutkan jenis-jenis pasar menurut waktu penyelenggaraannya!

    Perhitungan nilai akhir dalam skala 0 100 adalah sebagai berikut:

    Nilai akhir = perolehan skor/skor maksimum (70) x skor ideal (100 . 2009

    Mengetahui Guru Mata Pelajaran Kepala Sekolah

    NIP. NIP.