rpp menulis puisi kelas viii

14
KELOMPOK 2 8A DIKBASASINDA Dede Mulyati Dian Nugraha Iden Somala Mirnawati Novia Indah Putri Rahayu Septriani Dewi

Upload: septriani-dewi

Post on 05-Jul-2015

5.767 views

Category:

Education


2 download

DESCRIPTION

Pembelajaran menulis puisi

TRANSCRIPT

Page 1: RPP Menulis Puisi Kelas VIII

KELOMPOK 2

8A DIKBASASINDA

Dede Mulyati

Dian Nugraha

Iden Somala

Mirnawati

Novia Indah

Putri Rahayu

Septriani Dewi

Page 2: RPP Menulis Puisi Kelas VIII

STANDAR KOMPETENSI

Menulis

16. Mengungkapkan pikiran dan perasaan dalam puisi

bebas

KOMPETENSI DASAR

16.1 Menulis puisi bebas dengan menggunakan pilihan

kata yang sesuai

Page 3: RPP Menulis Puisi Kelas VIII

Tujuan Pembelajaran

Setelah kegiatan belajar mengajar, siswa mampu

menulis puisi bebas dengan menggunakan pilihan kata

yang sesuai.

Indikator

•Mendaftarkan kata-kata atau kalimat berdasarkan objek

atau fakta dalam gambar peristiwa yang dipilih.

•Mengubah objek atau fakta yang telah didata dengan

pilihan kata atau diksi lain yang sesuai dengan penulisan

puisi.

•Menulis puisi dengan kata-kata yang telah dipilih.

Page 4: RPP Menulis Puisi Kelas VIII

Materi Pembelajaran

-Pengertian puisi bebas

-Pilihan kata/diksi (struktur fisik puisi)

Metode Pembelajaran

-Tanya Jawab

-Resitasi

-CIRC (Cooperative Integrated Reading and Composition)

Page 5: RPP Menulis Puisi Kelas VIII

Pengecekan kehadiran.

Pengondisian peserta didik pada situasi

belajar.

Apersepsi pembelajaran

Guru menyampaikan

kompetensi dasar dan tujuan

pembelajaran

KEGIATAN AWAL

Page 6: RPP Menulis Puisi Kelas VIII

KEGIATAN INTI

Guru membagi siswa secara berkelompok

Siswa mencermati gambar dan contoh puisi

yang disajikan guru.

Menentukan unsur-unsur puisi (tema, amanat,

rima, diksi/pilihan kata).

Page 7: RPP Menulis Puisi Kelas VIII

Guru membagikan koran kepada setiap kelompok

Siswa menentukan tema puisi yang akan dibuat.

Siswa mendata kata-kata sesuai dengan objek atau fakta dalam gambar.

Siswa mengubah objek atau fakta dengan pilihan kata atau diksi yang lain.

Siswa menulis puisi dengan memperhatikan diksi yang telah dipilih.

Page 8: RPP Menulis Puisi Kelas VIII

Guru memberikan umpan balik positif atas hasil kerja siswa.

Guru memberikan konfirmasi terhadap hasil eksplorasi dan elaborasi.

Guru memfasilitasi peserta didik untuk memperoleh pengalaman yang bermakna dalam mencapai kompetensi dasar.

Guru bertanya jawab tentang hal-hal yang belum diketahui siswa.

Page 9: RPP Menulis Puisi Kelas VIII

KEGIATAN AKHIR

Guru dan siswa melakukan refleksi denganbertanya jawab seputar kesulitan siswa ketikapembelajaran.

Guru dan siswa menyimpulkan hasil

pembelajaran

Page 10: RPP Menulis Puisi Kelas VIII

Media dan Sumber Belajar

Media:

• Koran

• Gambar peristiwa

Sumber:

• Buku bahasa dan sastra Indonesia SMP

Kelas VIII. 2009. Karya Maryati Sutopo.

Penerbit Pusat Perbukuan Departemen

Pendidikan Nasional. Hal. 55.

Page 11: RPP Menulis Puisi Kelas VIII

PENILAIAN

Indikator Pencapaian Kompetensi

Penilaian

Teknik Penilaian

Bentuk Penilaian

Instrumen

•Mendaftarkan kata-kata atau kalimat berdasarkan objek atau fakta dalam gambar peristiwa yang dipilih.•Mengubah objek atau fakta yang telah didata dengan pilihan kata atau diksi lain yang sesuai dengan penulisan puisi.•Menulis puisi dengan kata-kata yang telah dipilih.

Portofolio Lembar

penilaian

protofolio

•Pilihlah salah satu gambar peristiwa yang telah disediakan!•Daftarlah kata-kata yang berkaitan dengan gambar peristiwa yang dipilih!•Ubahlah objek atau fakta yang telah didata dengan pilihan kata atau diksi lain yang sesuai dengan penulisan puisi•Tulislah puisi berdasarkan kata-kata yang telah dipilih

Page 12: RPP Menulis Puisi Kelas VIII

No. Aspek Deskripsi Skor

1. Kesesuaian data-data dengan gambar peristiwa yang dipilih

• Data-data yang ditulis sesuai dengan gambar peristiwa yang dipilih•Data-data yang ditulis cukup sesuai dengan gambar peristiwa yang dipilih• Data-data yang ditulis kurang sesuai dengan gambar peristiwa yang dipilih• Data-data yang ditulis tidak sesuai dengan gambar peristiwa yang dipilih

5

3

2

1

Rubrik Penilaian

Page 13: RPP Menulis Puisi Kelas VIII

No. Aspek Deskripsi Skor

2. Kesesuaian penggunaan pilihan kata (diksi)

• Pilihan kata (diksi) yang digunakan sudah sesuai• Pilihan kata (diksi) yang digunakan cukup sesuai• Pilihan kata (diksi) yang digunakan kurang sesuai• Pilihan kata (diksi) yang digunakan tidak sesuai

5

3

2

1

Page 14: RPP Menulis Puisi Kelas VIII

TERIMA KASIH

SemogaBermanfaat ...