rilis survey opini publik kab bangkalan

39
RISET PERSEPSI DAN OPINI PUBLIK TERHADAP KEBIJAKAN PEMERINTAH KABUPATEN BANGKALAN

Upload: gmaduraspose

Post on 12-Jun-2015

711 views

Category:

News & Politics


4 download

DESCRIPTION

Rilis survey Opini Publik kab Bangkalan

TRANSCRIPT

  • 1. RISET PERSEPSI DAN OPINI PUBLIK
    TERHADAP KEBIJAKAN PEMERINTAH
    KABUPATEN BANGKALAN

2. MAKSUD DAN TUJUAN
UntukmengetahuipersepsimasyarakatterhadapkinerjaPemerintahanDaerahKabupatenBangkalandibawahkepemimpinan R. KH. FuadAmin, S.Pdi KH. Drs. SyafikRofii;
Sebagai instrument evaluasikritisterhadapkinerjaPemerintahDaerahKabupatenBangkalandibawahkepemimpinan R. KH. FuadAmin, S.Pdi KH. Drs. SyafikRofiidansebagaimasukanuntuk agenda-agenda perbaikannyakedepan;
Untukmengetahuiekspektasi (harapan) masyarakatterhadapkinerjaPemerintahDaerahKabupatenBangkalandibawahkepemimpinan R. KH. FuadAmin, S.Pdi KH. Drs. SyafikRofii.
Juga sebagai evaluasi terhadap kinerja dan ekspektasi (harapan) masyarakat terhadap DPRD Kabupaten Bangkalan.
3. SUMMARY RESPONDEN
Jumlahresponden: 200Responden
Unit sampel: Rumahtangga
Metode sampling: Multistage Random Sampling
Wilayah Survey: KabupatenSumenep
6Area(DAPIL)
13Kecamatan
25Desa/Kelurahan
Margin of error: 3,4 %
Periodepenelitian: 27 Januari 6 Februari 2011
4. Demografi Responden
Berdasarkanusia, mayoritasresponden 23-29 tahun (24,5%).
Berdasarkanpendidikanterakhir, mayoritasrespondentidaktamat SD (32%).
Berdasarkanpekerjaan, mayoritasrespondensebagaipetani/ buruhtani (36%).
Berdasarkanetnis, mayoritasrespondenberasaldarisukumadura (94,5%).
Berdasarkan agama, mayoritasrespondenberagamaislam (99,5%).
5. Materi/ObyekYangDiSurvey
Tingkat PengenalanmasyarakatterhadapBupatiSumenep, SKPD, danAnggota DPRD KabupatenSumenep; Tingkat PengenalanmasyarakatterhadapBupatiBangkalan, SKPD, danAnggota DPRD KabupatenBangkalan;
KinerjaBupatiBangkalan, SKPD, dan DPRD KabupatenBangkalan;
KinerjaPemerintah Daerah dalambidangpelayananpublik, tranparansi, pembangunaninfrastruktur, danpenegakanhukum;
Manfaat dan Pengaruh Pembangunan Jembatan SURAMADU terhadap masyarakat Kabupaten Bangkalan.
Ekspektasi (Harapan) masyarakatBangkalanterhadapPemerintahDaerahKabupatenBangkalandibawahkepemimpinan R. KH. FuadAmin, S.Pdi KH. Drs. SyafikRofii.
6. KINERJA PEMERINTAHAN KABUPATEN BANGKALAN
Mayoritas masyarakat mengenal R. KH. Fuad Amin, S.pd (81%). Kemudian tidak mengenal (13%) dan tidak menjawab (6%).
Mayoritas masyakat Bangkalan yang mengenal sosok R.KH Fuad Amin S,pd, mengenal R. KH Fuad Amin sebagai bupati (92%). Kemudian sebagai kyai (5%) dan anggota DPRD (2%).
7. Sebanyak 78% masyarakatbangkalanmenyukaisosok R.KH FuadAminS.pddenganalasan 13,5% karenabeliausosokfigur yang baikdanmerakyatsedangkan8% masyarakattidak menyukai dengan alasan kurang memperhatikan masyarakat (42,9%) dan otoriter (28,6%)
8. MasyarakatBangkalan 46% menyatakanmemuaskanuntukkinerjaBupati, selanjutnya 25% cukup memuaskan,6% menyatakansangatmemuaskanterhadapkinerjaBupatiBangkalan.Sementara itu 23% masyarakat Bangkalan menyatakan kurang puas atas kinerja Bupati Bangkalan
9. Sektor pembangunan yang dinilai berhasil adalah pembangunan pendidikan (25%), pembangunan jalan dan jembatan (22%),pembangunan infrastruktur dan tata kota (15,5%) dan pelayanan kesehatan (11,5%)
Sektor pembangunan yang dinilai gagal atau kurang berhasil adalah perbaikan jalan (44,5%),pembangunan infrastruktur (8%) dan pembangunan pertanian (6%)
10. PENGARUH SURAMADU TERHADAP PERKEMBANGAN BANGKALAN
Sebanyak 84% masyarakatmenganggapSuramadumempunyaipengaruhlebihbaikdalamperkembanganBangkalan. 44,19% mengangapsemakinmurahakseskesurabayadenganadanyasuramadu.
Dari4% masyarakat yang menganggapsuramadusemakinburuk, 33,3% menganggappendapatansopirperahuberkurang, pencemaran lahan pertanian (33,3%) dan semakin banyak kecelakaan (33,3%)
11. PersepsiMasyarakatTerkaitDenganTransparansiKebijakan PEMKAB Bangkalan
Terkait dengan transparansi pelaksanaan kebijakan Pemkab Bangkalan,sebanyak 59%responden menilai penegakan hukum sudah berjalan dengan baik, 28% responden menilai pengisian jabatan struktural di Kab Bangkalan sudah berjalan transparan,27,5% responden menilai APBD sudah disosialisasikan kepada masyarakat dan 43% responden di Kab Bangkalan menilai pelaksanaan rekrutmen CPNSD di Kab Bangkalan tidak berjalan transparan dan adil.
12. PersepsiMasyarakatTerhadapPelayananPublikdiKabupatenBangkalan
55% masyarakatbangkalanmenganggappenyediaanaksesjalanmasihkurangbaikdan 37% masyarakatmenganggap sudahbaik
69% masyarakatBangkalanmenganggappembangunandibidangpendidikansudah baik dan 18% masyarakat Bangkalan menilai kurang berjalan baik
13. Sebanyak 48% masyarakatmenyatakanbahwa dukungan Pemkab Bangkalan terhadap kemajuanPonpesdiBangkalanberjalan dengan baik,sementara 41% masyarakat Bangkalan menilai dukungan Pemkab kurangbaik
64% masyarakatmenilai kinerjanya baikuntuk pelayananpengurusandokumenkependudukandiBangkalan, sementara itu 28%menyatakan kurang baik
14. PersepsiMasyarakatTerhadapKinerja SKPD
Beberapadinasmemilikitingkatpengenalan yang tinggidalam masyarakat antara lain adalah Dinaskesehatan (85%), Dinaspendidikan (85%), Dinaspertaniandanpeternakan(70,5%) danBadanPemberdayaanperempuandan KB (71%). Sedangkandinaslainnya rata-rata kurangdikenaliolehrespoden.
15. Berdasarkan tingkatpengenalannya. Dinaskesehatandanpendidikansebagaidinas yang paling tinggitingkatpengenalannya. Sedangkandinaspertambangandanenergidan PU ciptakaryadantataruangsebagaidinas yang paling rendahtingkatpengenalannya
16. Dinas paling seringdigunakanolehmasyarakatadalahdinaskesehatan (70,5%), dinaspendidikan (70,5%),dinaskependudukandancatatansipil (51,5%),Dinas Pertanian dan Peternakan (47,5%) dan Badan Pemberdayaan Perempuan dan KB (41,5%)
17. PENILAIAN KINERJA SKPD DI KABUPATEN BANGKALAN
Dari responden yang mengenal SKPD,menyatakan hampirsemua SKPD dalampenilaianrespodenbaikdenganprosentasediatas (40%)
18. HARAPAN MASYARAKAT (EKSPEKTASI PUBLIK) TERHADAP PEMKAB BANGKALAN
19. Harapanrespodenterakaitbidangpendidikanadalahbiayasekolah gratis (56,9%) danharapanmerekakedua yang paling menonjol, bantuanbiayasekolahbagiwargamiskin (23,4%)
20. Harapantertinggimasyarakatpadabidangkesehatanadalah biayaberobatdiPuskesmas (45,6%) danharapantertinggiselanjutnyaadalahadanya anggaran khususuntukpengobatan gratis bagiwargamiskin (16,3%) dan ketersediaan obat-obatan dengan harga terjangkau (13,5%)
21. Harapandibidanglapangankerjatertinggiadalahbantuan modal usaha (32,7%), kursusdanpelatihankerjabagipemuda (20,7%), kerjasamapemkabBangkalandenganperusahaanswasta (19,2%) dantransparansidalamrekrutmen CPNSD (18,8%)
22. Padabidangindustridanperdagangan, harapantertinggimasyarakatadalahbantuanmodal usaha mikro/kecil/menengah(36,1%) dankemudahanpemberianijinusahadanperdagangan (19%)
23. Harapanbidangpertamanandantatakotatertinggiadalahpeningkatanpeneranganjalanumum (25,5%), pembuatantamankota (17,9%), pavingisasi (15,8%). Serta penghijauandanpembangunanjalurkhususbagipejalan kaki masing-masingprosentasenya (13,3%)
24. Terdapatduaharapanmasyarakattertinggidalambidangini, pembuatan KTP gratis (50,5%) dankemudahanmemperolehdokumenkependudukan (27,2%)
25. Bidangsosialdan PBA, harapantertinggimasyarakatadalah program sekolah gratis bagianakjalanan (37,5%) danpembuatanposkopenanggulanganbencanapadasetiapkelurahan (16,2%)
26. PenataankembalijalurtransportasidiBangkalan (31,2%) menjadiharapantertinggimasyarakatdalambidangperhubungandantransportasi. Selanjutnyapenambahanruteangkutanumum (14,6%) , peningkatan pelayanan angkutan umum (13,2%) dan peningkatan kelengkapan rambu lalin (13,2%)
27. HarapanpembangunandanperbaikanjalanrusakdiBangkalan (67,3%) menjadi yang paling dominandalambidanginfrastruktur
Dalampenanganan PKL harapantertinggimasyarakatpenyediaanlahanrelokasi yang strategisbagi PKL (40,9%). Kemudianpenataan PKL dibangkalan (28,1%) disusullaranganberjualanbagi PKL dijalanutama (23,6%)
28. Bidangkehidupanberagamaharapanmerekatertinggiadalahbantuan modal bagipesantren (32%), kemudianmenciptakankerukunanberagama yang kondusif (22%), membangun sarana dan prasarana peribadatan (17,5%) dan menjaga budaya lokal madura yang agamis (17%)
29. Pembuatan TPA (18,36%), memperbanyakfasilitaspembuangansampah (17,87%), perlombaankampungbersih (16,91%) danpenambahantenagapembersihsampah (14,98%) menjadiharapanmasyarakat yang dominandibidangkebersihandanpengelolaansampah
30. Peningkatanpotensiwisataalam (33,5%) menjadiharapantertinggimasyarakatdalambidangpotensipariwisatadisusulpeningkatanfasilitasdilokasiwisata (15,3%), peningkatan potensi wisata belanja (11,3%), dan peningkatan potensi wisata keluarga (10,8%)
31. Sedangkanpadabidangolahraga, peningkatanpembangunanfasilitasoleh raga (33,3%) danbeasiwabagipemudaberprestasidiolahraga (31,4%) menjadiharapantertinggimasyarakat
32. Menurutmasyarakatterdapattigaharapanutamadalambidangkeamanan, tindakantegasdariaparatterhadappelakukriminalitas (30,9%), menciptakansuasana yang amandidaerah (29,9%) danmenciptakansistemkeamananlingkunganberbasismasyarakat (28,4%)
33. PENILAIAN TERHADAP KINERJA DPRD KABUPATRN BANGKALAN
34. Sebagianbesarmasyarakattidakmengenalanggota DPRD Bangkalan, hanya 20% sajadarimereka yang mengenalnya. Dari mereka yang mengenalterdapatbeberapanamaseperti yang disebutkandisamping.
35. Penilaian masyarakatterhadapkinerja DPRD dianggapbaik (52%), meskipundemikian, masyarakat yang menyatakanbahwakinerjanyamasihkurangbaikjugarelatiftinggi (42,5%)
38% masyarakatmenilaibahwadewansudahmenetapkanperdasecaramaksimal. Sedangkan 34% lainnyamasihmenganggapbelum.
36. masyarakatberimbangantara yang mengiyakandantidak (36%) dalammenjelaskanapakah DPRD sudahmelakukankontrolsecaramaksimalkepadapemda. Sedangkan 28% lainnyamenjawabtidaktahu.
34% masyarakatmenyatakanbahwafungsidewandalammenyusunAPBD sudahmaksimal. 31% lainnyamenyatakanmasihbelumdan 34% masyarakatmenyatakantidaktahu
37. Sebagaiwakilrakyat, makamasyarakatjugamemilikiharapankepadadewan. Harapanmasyarakattertinggiadalahlebihmemperhatikanrakyatkecil (31,5%), memberikan yang terbaikuntukmasyarakat (14,5%), memperhatikanpembangunaninfrastrukturdesa (13,5%) danbekerjasecaralebihprofesional (10%)
38. REKOMENDASI
Pendekatanpersuasif yang lebihintenskepadamasyarakatdenganlebihterbukadandemokratisdalammenyelesaikanpersoalankemasyarakatan.
Menjadipenting, peningkatankinerjaPemerintahKabupatenBangkalanterutama yang terkaitdengankepentinganmasyarakatperkotaankhusunya.
Meresponsecaracepatpersepsimasyarakatkhususnyaperbaikanjalan/InfrastrukturdiKabupatenBangkalan.
Memberikanpeluangkepada BPWS untukmempertegaseksistensidirinya agar polaperencanaanpembangunanpascaSuramadukhususnyadiKabupatenBangkalanbisamemberikanmanfaatlebihkepadaMasyarakatBangkalan.
Keterbukaan dan transparansi disegalabidangsebagaimana diamanahkan dalam UU No. 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik guna mewujudkan Good Governance.
Untuk DPRD KabupatenBangkalan
Secarakelembagaanpeningkatankinerjanyaterutamadalammembuatperda-perdayang bisamembelakepentingandankebutuhanmasyarakatBangkalan.
FungsikontrolterhadappelaksanaankinerjaPemerintahKabupatenBangkalansetiapwaktuharussemakinbaik.
39. TERIMA KASIH