puisi

Upload: aulia-rahmat-paing

Post on 13-Oct-2015

17 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

LOMBA

CIPTA PUISIBALADATINGKAT SMP

TEMA: MENGHINDARI NARKOBA MERAIH MASA DEPAN.

JUDUL: PERANGI NARKOBA.

OLEH:

OKTI WIRATULJANNAH

SMPN 1 PAINAN.

Halaman PenyesahanKarya cipta puisi balada

yang berjudul:PERANGI NARKOBA.

ditulis sendiri oleh:

okti wiratuljannah

Demikian surat penyelesaian ini Saya buat agar dapat dipergunakan seperlunyaPengarang(Okti Wira Tuljannah)

Kepala Sekolah SMPN 1 Painan(Drs Nasirwan M, M)

NIP 131.952.515.

Perangi NarkobaNarkoba..Semenjak kau di dunia remaja

Kau tampil tampa nyataMenyerebet jaringan darah

Menyeludup dimana mana

Magnet pada jaringanmu menggetar tubuh manusia

Perlahan-lahan kau bunuh

Kau buru masa depan remaja

Kau menyebar kemana-mana

Menelusuk kesekolah, ke klub-klub malam

Jaringanmu kokoh bagai raksasa

Satu per satu remaja tertelan narkoba

Kau hasut para remaja

Jaringan sarafnya tak berfungsi

Mereka tertawa,menari, bergoyang sendiriBerfoya-foya tampa alasan

Masa depan suram bersama narkoba

Berani berbuat semaunya

Gelap duniamu kelap malam kau telusuri berakhlak bejad

Nasehat orang tua tak kau hiraukan

Pengetahuan terabaikan

Pelajaran guru kau ingkari

Duniamu hampa

Kau terlena tampa tujuan

Khayalanmu menjangkau langit

Angan-anganmu terbang ke awang-awangDunia hitam mengejarmu

Menjerumuskanmu kelobang nista

Sesal datang terlambat

Masa depanmu hancur

Nyawa melayang

Perbuatan keji menghampiri dunia remaja

Menangis merintih memohon pertolongan

Adakah pertolongan itu datang sendiri!!!Tampa kesadaran

Orang tua, guru!!!Kau pembangkit masa depan

Tolong mereka!Bantu perbaiki dunianya

Penegak hukum perangi narkoba, tangkap pengedar

Musnahkan pabriknya sampai ke akarnya.Ya tuhan!Lindungi remaja dari jangkauan narkoba

Jauhkan perbuatan maksiat, keji mengongrong masa depannya

Tanamkan jiwanya

Tanamkan kebenaran

Tanamkan kesadaran pada diri remaja

Masa depan mereka pun cemerlangOrang tua berperanlah kau..!!! didik mereka berakhlak, berbudi pekerti

Akhir sampai mereka mandiri

Lindungi anak dari perbuatan maksiat, keji, iri, dengkiBangsa tentram aman

Tujuan pendidikan menciptakan manusia kreatifManusia inotatif, bertaqwa

Kepada tuhan maha esa.