proposal k2nm a2 periode ii 2015

16
13 I. DESKRIPSI KEGIATAN 1. Judul Program K2NM Adapun judul Program K2NM Kelompok A2 periode II Tahun 2015 yaitu: “GREEN LIFE STYLE”. 2. Tema Tema yang diambil dalam kegiatan ini adalah “Bersama Menata Ruang Untuk Semua “. 3. Bidang Kegiatan Program K2NM Rencana Program yang akan dilaksanakan dalam waktu yang telah ditentukan selama pelaksanaan Kuliah Kerja Nyata Mahasiswa (K2NM) Periode II Tahun 2015 yang diberikan waktu kurang lebih 1 bulan. Program K2NM dilaksanakan di Kelurahan Pendahara, Kecamatan Tewang Sangalang Garing, Kabupaten Katingan. Adapun beberapa program yang telah kami rencanakan terdiri dari 6 bidang yang akan dilaksanakan di Kelurahan Pendahara, Kecamatan Tewang Sangalang Garing, Kabupaten Katingan, yaitu : a. Bidang Pendidikan, Sosial Budaya, dan Spiritual b. Bidang Administrasi dan pemerintahan desa c. Bidang Kesehatan dan Lingkungan Hidup d. Bidang Sarana dan Prasarana e. Bidang Kebersihan f. Bidang Pelestarian Lingkungan Program kerja yang dibagi menjadi 6 (Enam) bagian merupakan satu langkah untuk memudahkan kelompok dalam

Upload: yayu-yunita-suak

Post on 31-Jan-2016

15 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

proposal pengajuan

TRANSCRIPT

Page 1: Proposal K2NM A2 Periode II 2015

13

I. DESKRIPSI KEGIATAN

1. Judul Program K2NM

Adapun judul Program K2NM Kelompok A2 periode II Tahun 2015 yaitu:

“GREEN LIFE STYLE”.

2. Tema

Tema yang diambil dalam kegiatan ini adalah “Bersama Menata Ruang Untuk

Semua “.

3. Bidang Kegiatan Program K2NM

Rencana Program yang akan dilaksanakan dalam waktu yang telah ditentukan

selama pelaksanaan Kuliah Kerja Nyata Mahasiswa (K2NM) Periode II Tahun 2015

yang diberikan waktu kurang lebih 1 bulan. Program K2NM dilaksanakan di

Kelurahan Pendahara, Kecamatan Tewang Sangalang Garing, Kabupaten Katingan.

Adapun beberapa program yang telah kami rencanakan terdiri dari 6 bidang yang akan

dilaksanakan di Kelurahan Pendahara, Kecamatan Tewang Sangalang Garing,

Kabupaten Katingan, yaitu :

a. Bidang Pendidikan, Sosial Budaya, dan Spiritual

b. Bidang Administrasi dan pemerintahan desa

c. Bidang Kesehatan dan Lingkungan Hidup

d. Bidang Sarana dan Prasarana

e. Bidang Kebersihan

f. Bidang Pelestarian Lingkungan

Program kerja yang dibagi menjadi 6 (Enam) bagian merupakan satu langkah

untuk memudahkan kelompok dalam pembagian tugas dalam kelompok kerja. Untuk

setiap bidang pekerjaan tersebut dikerjakan oleh kelompok yang telah dibagi dalam

melaksanakan program kerja dan kegiatan Kuliah Kerja Nyata Mahasiswa (K2NM).

4. Lokasi

Kuliah Kerja Nyata Mahasiswa (K2NM) Periode II Tahun 2015 diberikan waktu

kurang lebih 4 Minggu. Program K2NM ini dilaksanakan di Kelurahan Pendahara,

Kecamatan Tewang Sangalang Garing, Kabupaten Katingan. Untuk mencapai lokasi

dibutuhkan waktu 2 Jam 30 Menit.

Page 2: Proposal K2NM A2 Periode II 2015

13

5. Latar Belakang

Kegiatan Kuliah Kerja Nyata Mahasiswa (K2NM) merupakan salah satu bentuk

kegiatan yang memberikan pengalaman belajar kepada mahasiswa untuk hidup di

tengah-tengah masyarakat di luar kampus. Selain itu juga sebagai proses pembelajaran

serta pengabdian kepada masyarakat yang sedang membangun dan secara langsung

mengidentifikasi serta menangani masalah-masalah pembangunan yang sedang

dihadapi. K2NM dilaksanakan oleh perguruan tinggi dalam upaya meningkatkan misi

dan bobot pendidikan pada mahasiswa untuk mendapat nilai tambah yang lebih besar

pada pendidikan tinggi.

Bagi mahasiswa, kegiatan K2MN merupakan pengalaman belajar baru yang tidak

diperoleh di dalam kampus. Dengan selesainya kegiatan K2MN, mahasiswa

diharapkan memiliki pengetahuan, kemampuan dan kesadaran baru tentang

bermasyarakat, berbangsa dan bernegara.

K2NM adalah salah satu bentuk pengejawantahan Tri Dharma Perguruan Tinggi,

yakni pengabdian kepada masyarakat karena mahasiswa diberi kesempatan secara

langsung bersentuhan dengan masyarakat untuk mengaplikasikan segala bentuk

pengetahuan yang telah diperoleh di perguruan tinggi sekaligus KKN adalah ruang

pembelajaran yang baru bagi mahasiswa untuk pengembangan dirinya. Dengan ilmu

yang dimiliki mahasiswa diharapkan dapat membantu masyarakat untuk mengatasi

permasalahan yang dihadapi. Dengan metode tematik enterpreneurship diharapkan

pemberdayaan potensi dapat memunculkan kemandirian lokal untuk meningkatkan

kesejahteraan masyarakat.

6. Sejarahkelurahan

Asalusul/ legenda yang tertulis/ terdengarbahwaPendahara, terjadi 4 (empat) kali

pindahtempat yang pertama, TewangSangalangsebelahkampungagakhilir,

setelahbeberapatahunhiduptidakaman, karenaadakelompokperompak yang disebut

ASANG KANYAPI, makapindahkedaerah TEHANG seberangTelukTuyun.

Setelahbeberapatahunhidupdisitu,

adafirasatpemudamaumelaksanakanpestaperkawinandisambarolehbuaya

makapindahlagikedaerahBatuRaungatauTewangTumi seberangPendahara,

disituadafirasattidakbaikyaituBurungElangberkelahidenganBurungTinggang/

Enggangmakapindahlagidenganmelakukansurveikeseberang. Padawaktu

survey,menemukan sebuahbatangsirih yang besardantanah yang

Page 3: Proposal K2NM A2 Periode II 2015

13

suburmakamerekaberkesimpulanpindahkePendahara yang sekarang ini.

NamaPendaharadiambildari namasebuahpohon HARA (BahasaDayak) yang

besar yang tumbuhdipinggirsungaiKatingan di mukarumahBetang,

makasepakatnamakampungmenjadiPENDAHARA (PENDA= dibawah, HARA=

namapohonHARA).

KondisiGeografis

Pendaharapadaawalnyaberstatusdesa,

setelahbeberapatahunberstatusmenjadiKampoengPola,

dansekarangmenjadiKelurahan, LuasKelurahanPendahara 133 Km2 atau 0.75%

terhadapluas-luasKabupaten yang terletakpadaBujur 113"06 BT — 113"30BT

danLintang1"35"LS — 1 '35LS dengantinggidaripermukaanlaut/elevasi 32 meter.

KelurahanPendaharasebelah Utara berbatasdengandesaTumbangTarusan,

sebelahTimurberbatasdenganKabupatenGunung Mas, sebelah Selatan

berbatasdengandesaTarusanDanum, sebelah Barat

berbatasdengandesaBangkuang,desaUnggang.

KelurahanPendaharamemilikikarakteristiktanahyaitumemilikidatarantinggidenganlap

isantanahberpasir, granitsekitar 3,568 Ha danterdapatdataranrendahbergambutseluas

157 Ha, denganrawa 2.325 Ha. Dari

karaketristiktanahtersebutkelurahanPendaharadapat di

manfaatkanlahanuntukPertaniantadahhujan, perkebunan, perikanandanpeternakan.

BahwaberdasarkanletaksecarageografisTopologi, Klimatologi, Sosial,

EkonomidanBudaya.KelurahanPendaharasejakturuntemurunmasyarakatnya

mayoritasbertani, berkebun,disampingitu saatiniadaPegawaiNegeriSipildanlainnya.

Ke

lurahanPendaharadarisejakmenjadidesasampaisekarangsudahmemilikiInfrastruktur,

SaranadanPrasaranaPemerintah, SosialBudaya, FasilitasUmumbaik daripemerintah,

swadayamasyarakathampircukup, hanyasebagiansaranaprasaranatersebutperlu rehab,

perlupeningkatan.

Page 4: Proposal K2NM A2 Periode II 2015

13

7. Tujuan dan Manfaat

A. Tujuan

Adapun maksud dan tujuan dari pelaksanaan K2MN ini adalah :

a. Merealisasikan Tri Dharma Perguruan Tinggi dengan pengabdian kepada

masyarakat yang melibatkan para mahasiswa secara langsung pada kurun

waktu tertentu.

b. Melaksanakan terapan IPTEK secara teamwork dan interdisipliner.

c. Menanamkan nilai kepribadian, menumbuhkan jiwa nasionalisme, keuletan,

etos kerja, tanggung jawab, kemandirian, kepemimpinan dan kewirausahaaan

kepada mahasiswa.

d. Mendorong learning community dan learning society.

e. Mengintegrasikan mahasiswa memacu pembangunan masyarakat dengan

menumbuhkan motivasi kekuatan sendiri.

f. Memberi kesempatan kepada mahasiswa untuk belajar dan berlatih

memecahkan berbagai masalah kemasyarakatan secara langsung dan praktis,

khususnya dalam masalah yang berkaitan dengan disiplin ilmu yang diketahui.

B. Manfaat

K2NM 2015 Universitas Palangka Raya mempunyai dua kelompok sasaran yaitu

Mahasiswa, dan Masyarakat. Manfaat bagi sasaran tersebut yaitu :

a) Bagi Mahasiswa

1. Memperdalam pengertian terhadap cara berfikir dan bekerja secara

indisipliner, sehingga dapat menghayati adanya ketergantungan kaitan

dan kerjasama antar sektor.

2. Memperdalam pengertian dan penghayatan terhadap kemanfaatan ilmu,

teknologi dan seni yang dipelajari dari pelaksanaan pembangunan.

3. Memperdalam penghayatan dan pengertian mahasiswa terhadap

kesulitan yang dihadapi oleh masyarakat dalam melaksanakan

pembangunan.

4. Memperdalam pengertian dalam penghayatan mahasiswa terhadap seluk

beluk keseluruhan dari masalah pembangunan dan perkembangan

masyarakat.

Page 5: Proposal K2NM A2 Periode II 2015

13

5. Mendewasakan cara berfikir serta meningkatkan daya penalaran

mahasiswa dalam melakukan penelaahan, perumusan dan pemecahan

masalah secara pragmatis ilmiah.

6. Memberikan keterampilan kepada mahasiswa untuk melaksanakan

pembangunan masyarakat berdasarkan ilmu, teknologi dan seni secara

interdisipliner atau dan antar sektor.

7. Melatih mahasiswa sebagai dinamisator dan problem solver.

8. Memberikan pengalaman belajar dan bekerja sebagai kader

pembangunan sehingga terbentuk sikap dan rasa cinta terhadap

kemajuan masyarakat.

9. Melalui pengalaman bekerja dalam melakukan penelaahan, merumuskan

dan memecahkan masalah secara langsung, akan lebih menumbuhkan

sifat profesionalisme dan kepedulian sosial dalam diri mahasiswa dalam

arti meningkatkan keahlian, tanggung jawab maupun ras kesejawatan.

b) Bagi wilayah kerja K2NM

1. Memperoleh umpan balik sebagai hasil perintegrasian mahasiswanya

dengan proses pembangunan di tengah-tengah masyarakat, sehingga

kurikulum materi perkuliahan dan pembangunan ilmu yang diasuh di

perguruan tinggi dapat lebih disesuaikan tuntutan nyata dari

pembangunan.

2. Memperoleh berbagai kasus yang berharga yang dapat digunakan

sebagai contoh dalam memberikan materi perkuliahan dan menemukan

berbagai masalah untuk pembangunan penelitian.

3. Melalui kegiatan KKNM ini, mahasiswa dapat menelaah dan

merumuskan keadaaan/kondisi nyata masyarakat yang berguna bagi

pembangunan ilmu, teknologi dan seni, serta dapat mendiagnosa secara

tepat kebutuhan masyarakat sehingga ilmu, teknologi dan seni yang

diamalkan dapat sesuai dengan tuntutan nyata.

4. Meningkatkan, memperluas dan mempercepat kerjasama dengan instansi

serta departemen lain melalui rintisan kerjasama dari mahasiswa yang

melaksanakan K2NM.

Page 6: Proposal K2NM A2 Periode II 2015

13

8. Hal yang Diharapkan

Setelah terwujudnya program unggulan dan program penunjang, diharapkan :

a. Dengan pengadaan dan penataan ulang Lingkungan Kantor Kelurahan,

diharapkan akan memperindah lingkungan sekolah.

b. Dengan pengadaan bak TPA sampah, diharapkan dapat mempermudah warga

maupun pegawai kelurahan untuk membuang sampah yang dapat dijadikan

kompos.

c. Dengan sosialisasi yang diadakan, dapat memberikan pengertian kepada siswa (i)

tentang bahaya asap.

d. Dengan memberikan bimbingan belajar kepada siswa (i) dapat menambah ilmu

yang mereka dapatkan diluar sekolah,

Page 7: Proposal K2NM A2 Periode II 2015

13

9. Lingkup Program

Lingkup program yang akan dilaksanakan adalah terdiri dari Program Unggulan

dan Program Penunjang seperti pada tabel di bawah ini :

Program Unggulan

No. Bidang Kegiatan

Waktu

pelaksanaan

(hari)

Evaluasi

1. SaranadanPrasarana MembuatPrasasti

Menyediakanbaksampah di area

kantorkelurahan.

3 hari

1 hari

Evaluasi

akan

dilaksanakan

dalam

waktu7 hari

terakhir masa

K2NM

berakhir.

2. AdministrasidanPeme

rintahanDesa

Menge-Cat pagar

Dan

TiangBenderakantorKelurahan

2 hari

3. Kesehatandanlingkun

ganhidup

Melakukansosialisasiasapdanpe

mbakaranlahanke TK dan SD

sekelurahanPendahara

2 hari

4. Kebersihan Memperindahkelas TK 1 hari

5. Pendidikan,

SosialBudayadan

Spiritual

Membantumemberikanbimbin

ganbelajarkepadasiswa(i) SDN

Pendaharasecara gratis

Setipap hari,

pukul 14.30-

16.30 WIB

6. PelestarianLingkunga

n

Membuattaman di

depankantorkelurahan

5 Hari

Program Penunjang

No Bidang Kegiatan Waktu Evaluasi

Page 8: Proposal K2NM A2 Periode II 2015

13

.pelaksanaan

(hari)

1. AdministrasidanPemerintahanDesa GotongRoyong

MembantuMembagikan

Gas LPG

Membantu membagikan

RasKin.

1 hari

2 hari

1 Hari

Dalam

Program

Penunjang ini

tidak ada

evaluasi,

Karena

Program

Penunjang

dikhususkan

untuk

membantu

program

aparat

Pemerintah

Kelurahan

Pendahara.

2. KesehatandanKebersihan Membantumenggalakkan

Program

KeluargaBerencana

1 Hari

3. SaranadanPrasarana MembuatLapanganVoli 3 Hari

Kelompok sasaran

Lingkungan masyarakat K2NM dan siswa (i) TK dan SD se- Kelurahan

Pendahara.

Perencanaan, Pelaksanaan dan Evaluasi

Kelompok A2 K2NM merencanakan program kegiatan bersama dosen

pembimbing lapangan dan melakukan koordinasi dengan lurah di

kelurahan Pendahara, Kecamatan Tewang Sangalang Garing, Kabupaten

Katingan. Pelaksanaan program kerja mulai dilakukan dari tanggal 10

September 2015 – 10 Oktober 2015.Evaluasi dilakukan oleh Dosen

Pembimbing Lapangan, Tim Monitoring dan Evaluasi dari LPKM, dan

Panitia.

Jadwal Pelaksanaan

Page 9: Proposal K2NM A2 Periode II 2015

13

Pelaksanaan program kegiatan kelompok K2NM dari program unggulan

ditargetkan  14 hari, dan untuk program penunjang 8 hari. Jadi total nya

ada 22 hari pelaksanaan untuk mengerjakan program.

Rencana Anggaran Biaya

No

.Uraian Unit Jumlah

1. Sekretariat :

-   ATK

-   Kertas A4

-

1 rim

@ Rp. 50.000 

@Rp. 32.000         

=

=

Rp. 50.000

Rp.32.000

2. Dokumentasi

dan Pelengkapan:

Dokumentasi:

-  Baterai Alkaline

Perlengkapan:

-  Bensin

-  Batako

-  Cat

-  Paku

-  Pasir

- Kerikil

-  Semen

-  Tinner

-  Kuas

-  Bendera

-  Pembersihruangan

-  Penyirambunga

-  Spanduk

-Bunga

- Papan

5  pasang

7 liter

20 btng

7 kaleng

1 kg

1 ret

1 ret

4 Sak

1 liter

8 buah

1 buah

2 buah

1 buah

1 buah

10 Pot

3 Keping

@ Rp. 10.000x 5

@ Rp. 6.500x7  

@ Rp. 2.000x 20  

@ Rp. 49.000x 9  

@ Rp.20.000          

@ Rp. 200.000        

@ Rp. 350.000

@ Rp. 60.000x4  

@ Rp. 20.000         

@ Rp. 10.000x8  

@ Rp. 50.000         

@ Rp. 16.000x2 

@ Rp. 40.000         

@ Rp. 200.000        

@ Rp. 35.000 x 10

@ Rp. 15.000 x 3

=

=

=

=

=

=

=

=

=

=

=

=

=

=

=

=

Rp. 50.000

Rp. 45.500

Rp.40.000

Rp. 441.000

Rp. 20.000

Rp.200.000

Rp.350.000

Rp.240.000

Rp. 20.000

Rp. 80.000

Rp. 50.000

Rp. 32.000

Rp.40.000

Rp.200.000

Rp. 350.000

Rp. 45.000

Jumlah Rp. 2.285.500

Page 10: Proposal K2NM A2 Periode II 2015

13

Page 11: Proposal K2NM A2 Periode II 2015

13

Daftar Struktur Organisasi Kelompok

Ketua : Muhammad Bram Palwaguna

Sekretaris : Syarifahku Sayang

Bendahara : Yayu Yunita Suak

Bidang-bidang Koordinator Anggota

1. Dokumentasi DidikTrisetya 1. Supryono

2. SitiHardianti Rahmadi

3. RisawiAgusastuti

2. PengadaanBarang Ikarahmana 1. Ayu Lestari

2. PuteriLarasati

3. DediSulaiman

3. PekerjaanLapangan Olga Krishna Saputra 1. AnggiSaputra

2. Julita

3. Royani

Page 12: Proposal K2NM A2 Periode II 2015

13

II. Lampiran (Foto Lokasi K2NM) foto wilayah sebelum di eksekusi.