profil kota medan -...

2
PROFIL KOTA MEDAN ? ? ? ? ? ? Luas: 26.510 hektar (265,10 km²) atau 3,6% dari keseluruhan wilayah Sumatera Utara jumlah kecamatan: 21 kecamatan dengan 151 kelurahan yang terbagi dalam 2000 lingkungan Jumlah Penduduk: 2.083.156 jiwa ketinggian di atas permukaan laut: 2,5-37,5 meter iklim: tropis, dengan kisaran suhu udara minimum 23,0° C - 24,1° C dan kisaran suhu maksimum 30,6° C - 33,1° C kelembaban udara: rata-rata berkisar 78-82 (sumber: Rencana Tata Ruang Wilayah Kota Medan tahun 2010- 2030) Visi Kota Medan yang maju, sejahtera, religius, dan berwawasan lingkungan Misi - Mewujudkan percepatan pembangunan wilayah lingkar luar, dengan meningkatkan pertumbuhan ekonomi melalui pengembangan usaha kecil, menengah, dan koperasi (UKMK), untuk kemajuan dan kemakmuran yang berkeadilan bagi seluruh masyarakat kota. - Mewujudkan tata pemerintahan yang baik dengan birokrasi yang lebih efisien, efektif, kreatif, inovatif, dan responsif. - Penataan kota yang ramah lingkungan, berdasarkan prinsip keadilan sosial ekonomi, membangun dan mengembangkan pendidikan, kesehatan, serta budaya daerah. - Meningkatkan suasana religius yang harmonis dalam kehidupan berbangsa serta bermasyarakat. Batas- batas: - Utara: selat Malaka - Selatan: Kecamatan Deli Tua, Kecamatan Pancur Batu, dan Kabupaten Deli Serdang - Barat: Kecamatan Sunggal dan Kabupaten Deli Serdang - Timur: Kecamatan Percut dan Kabupaten Deli Serdang (sumber: Rencana Tata Ruang Wilayah Kota Medan tahun 2010-2030) ARSITEKTUR arsitektur modern arsitektur lokal arsitektur kolonial KESENIAN DAN KEBUDAYAAN 2° 27' – 2° 47' LU dan 98° 35' - 98° 44' BT PENDIDIKAN AGAMA M edan C oncert Hall T U G A S A K H I R 1 © UKDW

Upload: lamdang

Post on 05-Mar-2018

231 views

Category:

Documents


3 download

TRANSCRIPT

PROFIL KOTA MEDAN

?

?

?

?

?

?

Luas: 26.510 hektar (265,10 km²) atau 3,6% dari keseluruhan wilayah Sumatera Utara

jumlah kecamatan: 21 kecamatan dengan 151 kelurahan yang terbagi dalam 2000 lingkungan

Jumlah Penduduk: 2.083.156 jiwa

ketinggian di atas permukaan laut: 2,5-37,5 meter

iklim: tropis, dengan kisaran suhu udara minimum 23,0° C - 24,1° C dan kisaran suhu maksimum 30,6° C - 33,1° C

kelembaban udara: rata-rata berkisar 78-82

(sumber: Rencana Tata Ruang Wilayah Kota Medan tahun 2010-2030)

Visi

Kota Medan yang maju, sejahtera, religius, dan berwawasan lingkungan

Misi

- Mewujudkan percepatan pembangunan wilayah lingkar luar, dengan meningkatkan pertumbuhan ekonomi

melalui pengembangan usaha kecil, menengah, dan koperasi (UKMK), untuk kemajuan dan kemakmuran

yang berkeadilan bagi seluruh masyarakat kota.- Mewujudkan tata pemerintahan yang baik dengan

birokrasi yang lebih efisien, efektif, kreatif, inovatif, dan responsif.

- Penataan kota yang ramah lingkungan, berdasarkan prinsip keadilan sosial ekonomi, membangun dan

mengembangkan pendidikan, kesehatan, serta budaya daerah.

- Meningkatkan suasana religius yang harmonis dalam kehidupan berbangsa serta bermasyarakat.

Batas- batas:

- Utara: selat Malaka

- Selatan: Kecamatan Deli Tua, Kecamatan Pancur Batu, dan Kabupaten Deli Serdang

- Barat: Kecamatan Sunggal dan Kabupaten Deli Serdang

- Timur: Kecamatan Percut dan Kabupaten Deli Serdang

(sumber: Rencana Tata Ruang Wilayah Kota Medan tahun 2010-2030)

ARSITEKTUR

arsitektur modernarsitektur lokalarsitektur kolonial

KESENIAN DAN KEBUDAYAAN

2° 27' – 2° 47' LUdan

98° 35' - 98° 44' BT

PENDIDIKAN AGAMA

M edan

C oncert HallT U G A S A K H I R

1

© UKDW

KERANGKA BERPIKIR

Perancangan Medan Concert Hall

Menurut Peraturan Presiden RI no. 5 tahun 2010 tentang Rencana Pembangunan Jangka Menengah Nasional (RPJMN) TAHUN 2010-2014:- kendala peningkatan apresiasi dan penyaluran kreativitas berkesenian adalah terbatasnya sarana dan prasarana kesenian seperti galeri, taman budaya, gedung kesenian, dan gedung bioskop.- Salah satu sasaran pembangunan sosial budaya dan kehidupan beragama yang akan dicapai pada akhir tahun 2014 adalah meningkatnya penyediaan sarana yang memadai bagi pengembangan pendalaman, dan pergelaran seni budaya di kota besar dan ibukota kabupaten, selambat-lamatnya Oktober 2012.

M edan

C oncert HallT U G A S A K H I R

2

WHATConcert Hall adalah orkestra klasik ataupun musik paduan suara, jazz, dan pop/rock, baik untuk menampung orkestra setempat, ataupun sebagai fasilitas yang disewa kelompok ataupun orkestra yang sedang melakukan tur.(Building for Performing Arts, 1996)

tipe bangunan bagi

WHY

Perkembangan seni musik di kota Medan

cukup pesat

tidak tersedia fasilitas pendukung

yang memadai

WHO

diperuntukkan bagi masyarakat kota Medan khususnya para

pelaku dan peminat seni musik.

WHERELokasi Site: Kota Medan

merupakan ibukota provinsi Sumatera Utara sekaligus kota metropolitan ketiga di Indonesia

HOW

Tahap Pengumpulan Data

Data Primer

-Dokumentasi-Wawancara-Observasi

Data Sekunder

-Rencana Tata Ruang Wilayah Kota Medan tahun 2010-2030-Susenas 2006 tentang persentase penduduk berusia 10 tahun ke atas yang melakukan dan menonton pertunjukan kesenian-Peraturan Presiden RI no. 5 tahun 2010 tentang Rencana Pembangunan Jangka Menengah Nasional (RPJMN) TAHUN 2010-2014

Tinjauan Teori

Studi literatur tentang concert hall dan akustik dari berbagai sumber

Studi Preseden:-Societet Militair Taman Budaya, Yogyakarta-Concert Hall Taman Budaya, Yogyakarta-Alice Tully Hall, New York-Walt Disney Concert Hall, California

Analisa

Analisa Kawasan

Analisa Site

ProgrammingKonsep

Transformasi Desain

-zoning-gubahan massa

-orientasi bangunan-studi bentuk

-sirkulasi-struktur dan material

-utilitas

© UKDW