pre planning uks1

Upload: sandy-valentino

Post on 29-Oct-2015

111 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

kep

TRANSCRIPT

KOM

RENCANA KEGIATAN (PRE PLANNING)

PRAKTIK PROFESI KEPERAWATAN KOMUNITAS

KEGIATAN UKS

DI KELURAHAN BULAK KECAMATAN BULAK

I. Latar Belakang Kegiatan

Dalam rangka kegiatan keperawatan komunitas yang dilaksanakan di Kelurahan Bulak Kecamatan Bulak Surabaya, maka salah satu kegiatan yang harus dilakukan oleh mahasiswa adalah kegiatan keperawatan kelompok anak usia sekolah (kegiatan UKS). Untuk kegiatan tersebut mahasiswa bekerjasama dengan pihak terkait diantaranya Puskesmas dan Kepala Sekolah..

Dalam kegiatan tersebut mahasiswa akan memberikan penyuluhan kepada anak usia 6-12 tahun yang menekankan kepada masalah tentang imunisasi (terkait dengan Bulan Imunisasi Anak Sekolah), personal hygiene dan penyakit yang mungkin timbul karena personal hygiene yang kurang.

II. Tujuan

a) Tujuan Umum

Setelah diberikan penyuluhan tentang diare, diharapkan anak kelas VI mengetahui apa itu diare dan keterkaitannya dengan kebersihan diri.

b) Tujuan Khusus

Anak-anak kelas VI mampu menyebutkan kembali pengertian diare.

Anak-anak kelas VI mampu menyebutkan kembali penyebab dari diare.

Anak-anak kelas VI mampu menyebutkan kembali tanda dan gejala dari diare.

Anak-anak kelas VI mampu menyebutkan kembali cara pencegahan terhadap diare.

Anak-anak kelas VI mampu menyebutkan kembali cara penanganan bila sudah terjadi diare.

Anak-anak kelas VI tertarik dan ikut berpartisipasi aktif dalam diskusi.

III. Kegiatan. Penyuluhan tentang Penyakit Diare dan Pencegahannya (untuk Kelas VI).

IV. Plan Of Action

a. Strategi.

Pengenalan lokasi

Mempersiapkan bahan penyuluhan

Mempersiapkan flipchart dan hal-hal lain yang diperlukan.

b. Tindakan.

Berkoordinasi dengan Puskesmas dan Kepala Sekolah, khususnya (untuk kegiatan UKS) untuk menjelaskan bahwa mahasiswa akan mengadakan penyuluhan pada murid kelas VI SD.

c. Penanggung Jawab.

Penanggung Jawab : Ika Yuni Widyawati

1). Penyuluhan Diare

Penyaji : Petrus Belarminus

Fasilitator:Helena Lenawati

Ainur Rusdi

Nur Ismawati

d. Waktu dan Tempat

Tempat:Di SDN Bulak Rukem Timur II

Hari / Tanggal:Selasa; 23 Agustus 2005

Waktu:Jam 08.00 WIB

e. Setting Tempat Penyuluhan

Keterangan :

= murid SD= notulen

= fasilitator= observer

= penyaji

V. Evaluasi Kegiatan

a. Evaluasi Struktur.

Persiapan dilaksanakan 2 hari sebelum acara.

b. Evaluasi Proses.

Kegiatan berjalan dengan lancar dan tujuan mahasiswa tercapai dengan baik.

c. Evaluasi Hasil.

Penyuluhan berjalan dengan baik dan murid-murid kelas VI SD ikut berpartisipasi aktif dalam diskusi.

2. Surabaya, 23 Agustus 2005

PENANGGUNG JAWABSEKRETARIS

KEGIATAN

(Ika Yuni Widyawati, S. Kep.) (Cristina Yuliastuti, S. Kep.)Mengetahui :

PEMBIMBING

RW. I KELURAHAN BULAK

( )

RESUME HASIL KEGIATAN

Hari / Tanggal: Selasa; 23 Agustus 2005

Tempat: SDN Bulak Rukem Timur II (Kelas VI SD)

A c a r a: Penyuluhan tentang Penyakit Diare dan Cara Pencegahannya

1. Acara dihadiri oleh :

2. Murid SD kelas VI

3. Guru SD kelas VI.

4. Mahasiswa PSIK FK UNAIR Angkatan VI Kelompok IV berjumlah 4 orang yang terdiri dari :

- Pembawa Acara :Ainur Rusdi

- Penyuluh :Petrus Belarminus

- Notulen: Helena Lenawati

- Observer: Nur Ismawati

1. Hasil Evaluasi :

2. Penyuluhan dihadiri oleh Wali Kelas 6 SD.

3. Suasana pada waktu penyuluhan berlangsung : cukup tenang dan para murid tampak antusias.

4. Jumlah anak yang mengikuti penyuluhan 100% yaitu 58 orang.

5. Pada saat penyuluhan diberikan, tidak ada peserta yang meninggalkan ruangan.

a. Respon peserta baik, peserta mengajukan pertanyaan dan menjawab pertanyaan yang diberikan penyuluh secara benar. Berikut pertanyaan yang disampaikan oleh beberapa anak :

b. Apa itu diare?

c. Sama ndak dengan cacingan?

d. Jajan yang bisa menimbulkan diare itu apa?

e. Diare itu menular ya Pak?

f. Apa tanda-tanda cacingan?

Surabaya, 23 Agustus 2005

PENANGGUNG JAWAB SEKRETARIS

KEGIATAN

(Ika Yuni Widyawati, S. Kep.) (Cristina Yuliastuti, S. Kep.)