potensi pengembangan science techno park maerokoco di semarang

10
PT. PUSAT REKREASI dan PROMOSI PEMBANGUNAN (PRPP) JAWA TENGAH Jl. Anjasmoro – Tawangsari Semarang Telp. 024-7606286, 7617433,7617434 Fax. 024- 7606286, 7617433 Email : [email protected] www.prpp- Puri Maerokoco Sebagai Alternatif Science Park / Techno Park Jawa Tengah

Upload: sidajateng

Post on 01-Jan-2016

69 views

Category:

Documents


5 download

DESCRIPTION

Potensi Pengembangan Science Techno Park Maerokoco di Semarang

TRANSCRIPT

Page 1: Potensi Pengembangan Science Techno Park Maerokoco di Semarang

PT. PUSAT REKREASI dan PROMOSI PEMBANGUNAN (PRPP) JAWA TENGAH

Jl. Anjasmoro – Tawangsari SemarangTelp. 024-7606286, 7617433,7617434 Fax. 024-7606286, 7617433

Email : [email protected] www.prpp-jawatengah.16mb.com

Puri Maerokoco Sebagai AlternatifScience Park / Techno Park Jawa Tengah

Page 2: Potensi Pengembangan Science Techno Park Maerokoco di Semarang

PT. PRPP Jawa Tengah didirikan tahun 1993 dengan Peraturan Daerah nomor 9 tahun 1993 tanggal 2 Agustus 1993, dengan nama Perseroan Terbatas Pusat Rekreasi dan Promosi Pembangunan Jawa Tengah. Akta Notaris Nomor 15 tanggal 7 Maret tahun 1995.

Visi •“Menjadi perusahaan yang terkemuka, sebagai pusat wisata, dan promosi, berskala internasional” [Corporate Plan PRPP 2008-2012]

Misi•Menyelenggakan promosi produk, promosi budaya, pameran dagang, rekreasi dan wisata budaya, serta pengelolaan property, berskala internasional•Meningkatkan kepuasan stake-holder,•Mencapai target jangka pendek dan jangka panjang yang ditetapkan,•Meningkatkan profesionalisme SDM. [Corporate Plan PRPP 2008-2012]

Page 3: Potensi Pengembangan Science Techno Park Maerokoco di Semarang

Pemerintah Provinsi Jawa Tengah

Pemerintah Kab/Kota se-Jawa Tengah

78,5%

21,5%

Kepemilikan Saham

Akta Notaris Sari Nitiyudo, SH Nomor 03 tanggal 9 Desember 2010

Page 4: Potensi Pengembangan Science Techno Park Maerokoco di Semarang

Property

Taman Mini Jawa Tengah Puri Maerokoco ( + 23 Ha )• 35 Rumah Anjungan dari 35 Kabupaten / Kota Se Jawa Tengah• 3 Plataran untuk kegiatan outdoor• 2 Tambak @ 2 ha sebagai miniatur Laut Jawa (di sebelah Utara)

dan miniatur Samudra Indonesia (di sebelah Selatan)• Dermaga Kayu untuk mainan air• Sarana Fasilitas Umum• Rumah Mainan Anak• Areal Panggung Pertunjukan

Page 5: Potensi Pengembangan Science Techno Park Maerokoco di Semarang

Peta Lokasi

Page 6: Potensi Pengembangan Science Techno Park Maerokoco di Semarang

Kondisi Existing Puri Maerokoco1. Merupakan Obyek kunjungan Wisata Budaya2. Luas + 23 Ha terdiri dari :

• Miniatur Laut Jawa• Miniatur Samudra Indonesia• Miniatur Pulau Jawa Tengah• 35 Rumah Adat Jawa Tengah• Di dalam lokasi terdapat miniatur obyek-

obyek wisata khas 35 Kabupaten / Kota se jawa Tengah, Miniatur gunung, waduk, candi, sungai, dll.

• Areal Mainan Anak-Anak• Areal Kosong + 2000m2

• Areal Tambar• Dermaga

Page 7: Potensi Pengembangan Science Techno Park Maerokoco di Semarang

Kondisi Existing Puri Maerokoco

3. Terletak di pinggir sungai Si Angker yang bermuara di Laut Jawa, jarak dengan Laut Jawa + 200m

4. Kontur terendah (disebelah utara) dengan jalan utama minus 2,5m5. Disepanjang tambak yang merupakan miniatur Laut Jawa sudah ditanam

mangrove (usia 7 th)6. Kendala utama : masuknya air rob ke wilayah obyej wisata, meskipun sampai

dengan sekarang telah dapat diatasi dengan penambahan pompa air dan peninggian tanggul.

Page 8: Potensi Pengembangan Science Techno Park Maerokoco di Semarang

Kondisi Existing Puri Maerokoco

7. Sebagai obyek wisata budaya, wisatawan yang berkunjung adalah siswa sekolah mulai dari PAUD, TK, SD, SMP, SMA sampai Perguruan Tinggi dan pengunjung umum lainnya. Rata-rata pengunjung perbulan 3 ribu orang, target tahun 2014 pengunjung menjadi 5 ribu orang perbulan.

8. Perbaikan infrastruktur dan sarana prasarana tetap dilakukan.9. Promosi dan publikasi pada sekolah – sekolah, mengadakan kegiatan dengan

mengundang berbagai komunitas dan bekerjasama dengan Asosiasi – Asosiasi tetap dilakukan

Page 9: Potensi Pengembangan Science Techno Park Maerokoco di Semarang

Kondisi Existing Puri Maerokoco

8. Membuka peluang kerjasama dengan berbagai pihak untuk memanfaatkan aset tanah yang masih ada untuk dibangun Science Park / Technopark / Ecotourism pada obyek wisata buatan

9. Membuka peluang kerjasama invesatasi dengan investor untuk mengoptimalkan menjadi Kawasan Wisata Terpadu.

Pelataran Pintu Masuk Puri Maerokoco Pelataran Surakarta

Pelataran Kota SemarangPelataran Cilacap dan Banyumas

Page 10: Potensi Pengembangan Science Techno Park Maerokoco di Semarang

Terima kasih…