percobaan hay.docx

Upload: henggar-allest-pratama

Post on 04-Jun-2018

341 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 8/13/2019 Percobaan Hay.docx

    1/2

    B. Reaksi Hay

    Tujuan :

    Untuk menunjukkan salah satu fungsi empedu yaitu menurunkan tegangan

    permukaan pada lemak.

    Prinsip :

    Salah satu sifat empedu adalah dapat menurunkan tegangan permukaan. Hal ini

    penting untuk fungsi emulsifikasi lemak pada usus.

    Dasar Teori :

    Empedu dapat menurunkan tegangan permukaan saat bekerja di usus. Efek

    empedu yang menurunkan tegangan permukaan tidak hanya berlaku untuk lemak

    tetapi berlaku pula untuk zat lain, contohnya air. Empedu yang dilarutkan dalam

    air sehingga menjadi larutan empedu (encer) akan menyebabkan tegangan

    permukaan pada larutan empedu tersebut akan lebih kecil daripada air biasa. Oleh

    karena itu, jika kita menambahkan suatu zat yang dalam air biasa mampu terapung

    karena bisa ditahan oleh tegangan permukaan air biasa maka dalam larutan

    empedu dimana tegangan permukaannya sudah menurun maka zat tersebut tidak

    mampu ditahan oleh tegangan permukaan larutan empedu sehingga akan

    mengendap.

    Langkah Kerja :

    a. Mengambil dua tabung reaksi, kemudian menandainya dengan tabung Adan B

    b. Mengisi tabung A dengan air sedangkan tabung B dengan larutan empeduencer sampai setengah penuh.

    c. Menaburkan bubuk belerang pada kedua tabungd. Menunggu beberapa saat dan mengamati

    Hasil dan Pembahasan :

    a. Hasil :Pada tabung A belerang yang ditaburkan terapung (tidak mengendap

    dalam air). Sedangkan pada tabung B belerang yang ditaburkan

    mengendap di dasar tabung.

    b. Pembahasan :Pada tabung A belerang yang ditaburkan tidak mengendap ke dalam air.

    Hal ini dikarenakan egangan permukaan air yang tinggi sehingga belerang

    tidak mampu turun ke dasar. Pada tabung B, penambahan empedu pada air

  • 8/13/2019 Percobaan Hay.docx

    2/2