pengkajian kasus 2 cardio

Upload: dicky-syahrulloh-bakhri

Post on 01-Nov-2015

219 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

e

TRANSCRIPT

PENGKAJIAN

0. Identitas PasienYang perlu dikaji meliputi nama, umur, jenis kelamin, agama, status perkawinan, pendidikan, dan pekerjaan. Pneumothorax dapat menyerang segala usia dan lebih sering terjadi pada laki-laki.

0. Riwayat Kesehatan0. Keluhan UtamaPasein mengalami sesak dan nyeri pada dada kiri karena luka tembak.0. Riwayat Penyakit Dahulu

0. Riwayat Kesehatan Keluarga

0. Data Fokus dan Pemeriksaan Fisik

B1 (Breath): DS :DO : Frekuensi nafas 28x/mnt. Pernafasan cuping hidung (+) Terdapat retraksi dada intrakosta

B2 (Blood): DS :DO : TD:90/50 mmhg N 116x/mnt CRT >2s B3 (Brain): DS :DO : Kesadaran compos mentis B4 (Bowel): -DS : DO : B5 (Bladder) :DS :DO : B6 (Bone): DS :DO : Luka tembak pada dada kiri Akral dingin Perkusi dada kiri hipersonor Terjadi pergeseran trakea kearah kanan

PEMERIKSAAN PENUNJANGPemeriksaan Darah Lengkap :-

ANALISA DATA

DATAETIOLOGIPROBLEM

DS :DO :-Frekuensi nafas 28x/mnt.-Pernafasan cuping hidung (+)-Terdapat retraksi dada intrakosta

Trauma : ekspansi paru tidak maksimalKetidakefektifan pola pernafasan

DS :DO : Luka tembak pada dada kiri Akral dingin Perkusi dada kiri hipersonor Terjadi pergeseran trakea kearah kanan CRT > 2s

penurunan kemampuan ekspansi paru dan kerusakan membran alveolar kapiler.Gangguan pertukaran gas

DS :

DO : Luka tembak dada kiri Pasien terlihat meringis menahan nyeri

trauma jaringan

Nyeri