pengkajian asuhan keperawatan keluarga.doc

13
PENGKAJIAN ASUHAN KEPERAWATAN KELUARGA A. Data Umum 1. Pengkajian terhadap data umum keluarga meliputi: Nama kepala keluarga (KK) Umur Alamat dan telephon Pekerjaan kepala keluarga Pendidikan kepala keluarga 2. Komposisi keluarga (nama/ inisial, jenis kelamin, tanggal lahir/umur, hubungan dengan kepala keluarga, pendidikan, pekerjaan) dan Genogram (Genogram keluarga dalam tiga generasi) 3. Tipe Keluarga : menjelaskan mengenai jenis tipe keluarga beserta kendala atau masalah yang terjadi dengan jenis tipe keluarga tersebut. 4. Latar Belakang Budaya (Etnis) a. Mengkaji asal suku bangsa keluarga tersebut serta mengidentifikasi budaya suku bangsa tersebut terkait dengan kesehatan : b. Latar Belakang Etnis Keluarga atau Anggota Keluarga c. Tempat Tinggal Keluarga (bagian dari sebuah lingkungan yang secara etnis bersifat homogen). Uraikan. d. Kegiatan-kegiatan Keagamaan, sosial, budaya, rekreasi, pendidikan (Apakah kegiatan-kegiatan ini berada dalam kelompok kultur/budaya keluarga). e. Kebiasan-kebiasan diet dan berbusana (tradisional atau modern). f. Struktur kekuasaan keluarga tradisional atau ”modern”. g. Bahasa (bahasa-bahasa) yang digunakan di rumah h. Penggunaan jasa-jasa perawatan kesehatan keluarga dan praktisi. (Apakah keluarga mengunjungi pelayanan praktisi, terlibat dalam praktik-praktik pelayanan kesehatan tradisional, atau memiliki kepercayaan tradisional asli dalam bidang kesehatan). 5. Identitas Religius

Upload: ririn-agustina

Post on 21-Dec-2015

16 views

Category:

Documents


3 download

TRANSCRIPT

Page 1: PENGKAJIAN ASUHAN KEPERAWATAN KELUARGA.doc

PENGKAJIAN ASUHAN KEPERAWATAN KELUARGA

A. Data Umum1. Pengkajian terhadap data umum keluarga meliputi:

Nama kepala keluarga (KK)UmurAlamat dan telephonPekerjaan kepala keluargaPendidikan kepala keluarga

2. Komposisi keluarga (nama/ inisial, jenis kelamin, tanggal lahir/umur, hubungan dengan kepala keluarga, pendidikan, pekerjaan) dan Genogram (Genogram keluarga dalam tiga generasi)

3. Tipe Keluarga: menjelaskan mengenai jenis tipe keluarga beserta kendala atau masalah yang terjadi dengan jenis tipe keluarga tersebut.

4. Latar Belakang Budaya (Etnis)a. Mengkaji asal suku bangsa keluarga tersebut serta mengidentifikasi

budaya suku bangsa tersebut terkait dengan kesehatan :b. Latar Belakang Etnis Keluarga atau Anggota Keluargac. Tempat Tinggal Keluarga (bagian dari sebuah lingkungan yang secara

etnis bersifat homogen). Uraikan.d. Kegiatan-kegiatan Keagamaan, sosial, budaya, rekreasi, pendidikan

(Apakah kegiatan-kegiatan ini berada dalam kelompok kultur/budaya keluarga). e. Kebiasan-kebiasan diet dan berbusana (tradisional atau modern). f. Struktur kekuasaan keluarga tradisional atau ”modern”. g. Bahasa (bahasa-bahasa) yang digunakan di rumahh. Penggunaan jasa-jasa perawatan kesehatan keluarga dan praktisi.

(Apakah keluarga mengunjungi pelayanan praktisi, terlibat dalam praktik-praktik pelayanan kesehatan tradisional, atau memiliki kepercayaan tradisional asli dalam bidang kesehatan).

5. Identitas Religiusa. Mengkaji agama yang dianut keluarga serta kepercayaan yang dapat

mempengaruhi kesehatan :b. Apakah anggota keluarga berbeda dalam praktik keyakinan

beragamaan mereka. c. Seberapa aktif keluarga tersebut terlibat dalam kegiatan agama atau

organisasi d. keagamaan . e. Agama yang dianut oleh keluarga. f. Kepercayaan-kepercayaan dan nilai-nilai keagamaan yang dianut

dalam kehidupan keluarga terutama dalam hal kesehatan.

6. Status ekonomia. Status ekonomi keluarga ditentukan oleh pendapatan baik dari kepala

keluarga maupun anggota keluarga lainnya. Selain itu status sosial ekonomi keluarga ditentukan pula oleh kebutuhan-kebutuhan yang dikeluarkan oleh keluarga serta barang-barang yang dimiliki oleh keluarga :

Page 2: PENGKAJIAN ASUHAN KEPERAWATAN KELUARGA.doc

b. Jumlah Pendapatan per Bulanc. Sumber-sumber Pendapatan per Buland. Jumlah Pengeluaran per Bulane. Apakah Sumber Pendapatan mencukupi kebutuhan keluargaf. Bagaimana keluarga mengatur pendapata dan pengeluarannya

7. Aktivitas rekreasi atau waktu luangAktivitas rekreasi keluarga tidak hanya dilihat kapan saja keluarga pergi bersama-sama untuk mengunjungi tempat rekreasi tertentu namun juga penggunaan waktu luang/senggang keluarga

B. RIWAYAT DAN TAHAP PERKEMBANGAN KELUARGATahap perkembangan keluarga adalah mengkaji keluarga berdasarkan Tahap kehidupan keluarga berdasarkan Duvall, ditentukan dengan anak tertua dari keluarga inti dan mengkaji sejahuh mana keluarga melaksanakan tugas sesuai tahapan perkembangan. Sedangkan riwayat keluarga adalah mengkaji riwayat kesehatan keluarga inti dan riwayat kesehatan keluarga :1. Tahap perkembangan keluarga saat ini

Sejauh mana keluarga memenuhi tugas-tugas perkembangan yang sesuai dengan tahap perkembangan saat ini

2. Riwayat keluarga inti: mulai lahir hingga saat ini, termasuk riwayat perkembangan dan kejadian-kejadian dan pengalaman-pengalaman kesehatan yang unik atau yang berkaitan dengan kesehatan (perceraian, kematian, hilang, dll) yang terjadi dalam kehidupan keluarga.

3. Riwayat keluarga sebelumnya : keluarga asal kedua orang tua (seperti apa kehidupan keluarga asalnya; hubungan masa silam dan saat dengan orang tua dari kedua orang tua

C. DATA LINGKUNGAN1. Karakteristik Rumah

a. Gambaran tipe tempat tinggal (rumah, apartemen, sewa kamar, dll). Apakah keluarga memiliki sendiri atau menyewa rumah ini

b. Gambaran kondisi rumah (baik interior maupun eksterior rumah). Interior rumah meliputi jumlah kamar dan tipe kamar (kamar tamu, kamar tidur, dll), penggunaan-penggunaan kamar tersebut dan bagaimana kamar tersebut diatur. Bagaimana kondisi dan kecukupan perabot. Penerangan, ventilasi, lantai, tangga, susunan dan kondisi bangunan .

c. Dapur : suplai air minum, penggunaan alat-alat masak, pengamanan untuk kebakaran. d. Kamar mandi: sanitasi, air, fasilitas toilet, ada tidaknya sabun dan handuk. e. Mengkaji pengaturan tidur di dalam rumah. Apakah pengaturan tersebut memadai

bagi pada anggota keluarga, dengan pertimbangan usia mereka, hubungan dan kebutuhan-kebutuhan khusus mereka lainnya.

f. Mengkaji keadaan umum kebersihan dan sanitasi rumah. Apakah ada serbuan serangga-serangga kecil (khususnya di dalam) dan/atau masalah-masalah sanitasi yang disebabkan oleh kehadiran binatang-binatang piaraan.

g. Mengkaji perasaan-perasaan subjektif keluarga terhadap rumah. Apakah keluarga menganggap rumahnya memadai bagi mereka

Page 3: PENGKAJIAN ASUHAN KEPERAWATAN KELUARGA.doc

h. Evaluasi pengaturan privasi dan bagaimana keluarga merasakan privasi mereka memadai. Evaluasi ada dan tidak adanya bahaya-bahaya terhadap keamanan rumah/lingkungan.

i. Evaluasi adekuasi pembuangan sampah. j. Kaji perasaan puas/tidak puas dari anggota keluarga secara keseluruhan dengan

pengaturan/penataan rumah.

2. Karakteristik Lingkungan dan Komunitas Tempat Tinggal yang Lebih Luasa. Tipe lingkungan/komunitas (desa, kota, subkota, antarkota). b. Tipe tempat tinggal (hunian, industrial, campuran hunian dan industri kecil, agraris) di

lingkungan. c. Keadaan tempat tinggal dan jalan raya (terpelihara, rusak, tidak terpelihara,

sementara /diperbaiki).d. Sanitasi jalan, rumah (kebersihan, pengumpulan sampah, dll). e. Adanya dan jenis-jenis industri di lingkungan (kebisingan, masalah-masalah polusi air

dan udara). f. Bagaimana karakteristik demografis dari lingkungan dan komunitas?g. Kelas sosial dan karakteristik etnis penghuni.h. Perubahan-perubahan secara demografis yang berlangsung belakangan ini dalam

lingkungan/komunitas. i. Pelayanan-pelayanan kesehatan dan pelayanan-pelayanan sosial apa yang ada dalam

lingkungan dan komunitas?j. Fasilitas-fasilitas ekonomi (warung, toko, apotik, pasar). k. Lembaga-lembaga kesehatan (klinik-klinik, rumah sakit, dan fasilitas-fasilitas gawat

darurat). l. Lembaga-lembaga pelayanan sosial (kesejahteraan, konseling, pekerjaan). m. Bagaimana mudahnya sekolah-sekolah di lingkungan atau komunitas dapat diakses dan

bagaimana kondisinya?. n. Fasilitas-fasilitas rekreasi yang dimiliki daerah ini. o. Tersedianya transportasi umum. Bagaimana pelayanan-pelayanan dan fasilitas-fasilitas

tersebut dapat diakses (dalam arti, jarak, kecocokan, dan jam, dll) kepada keluarga. p. Bagaimana insiden kejahatan di lingkungan dan komunitas? Apakah ada masalah

keselamatan yang serius?.

3. Mobilitas Geografis Keluargaa. Lama keluarga tinggal di daerah ini.b. Apakah sering berpindah-pindah tempat tinggal?

4. Hubungan Keluarga dengan Fasilitas-Fasilitas Kesehatan dalam Komunitasa. Anggota keluarga yang sering menggunakan fasilitas pelayanan kesehatan dan tempat

pelayanan kesehatannya.b. Seberapa sering keluarga menggunakan fasilitas pelayanan kesehatan

5. Sistem Pendukung Keluarga:a. Fasilitas- fasilitas yang dimiliki keluarga yang dapat dimanfaatkan untuk pemeliharaan

kesehatan

Page 4: PENGKAJIAN ASUHAN KEPERAWATAN KELUARGA.doc

b. Sumber pendukung keluarga pada saat keluarga membutuhkan bantuan, ( orang tua, keluarga dekat, teman-teman dekat, tetangga, lembaga : Pemerintah maupun Swasta/LSM)

c. Jaminan pemeliharan kesehatan yang dimiliki keluarga

D. STRUKTUR KELUARGA1. Pola-pola Komunikasi

a. Apakah mayoritas pesan anggota keluarga sesuai dengan isi dan instruksi?b. Apakah anggota keluarga mengutarakan kebutuhan-kebutuhan dan perasaan-perasaan

mereka dengan jelas?c. Apakah anggota keluarga memperoleh dan memberikan respons dengan baik terhadap

pesan?d. Apakah anggota keluarga mendengar dan mengikuti suatu pesan?e. Bahasa apa yang digunakan dalam keluarga?f. Apakah keluarga berkomunikasi secara langsung atau tidak langsung?. g. Bagaimana pesan-pesan emosional (afektif) disampaikan dalam keluarga? (Langsung/

terbuka)h. Jenis-jenis emosi apa yang disampaikan dalam keluarga?. i. Apakah emosi-emosi yang disampaikan bersifat negatif, positif atau keduanya?. j. Bagaimana frekuensi dan kualitas komunikasi yang berlangsung dalam keluarga? k. Pola-pola umum apa yang digunakan menyampaikan pesan-pesan penting? (langsung,

tidak langsung, )l. Jenis-jenis disfungsional komunikasi apa yang nampak dalam pola-pola komunikasi

keluarga?.m. Adakah hal-hal/masalah dalam keluarga yang tertutup untuk didiskusikan?.

2. Struktur Kekuasaan Keputusan dalam Keluarga

1) Siapa yang membuat keputusan dalam keluarga?2) Siapa yang memutuskan dalam penggunaan keuangan keluarga?3) Siapa yang memutuskan dalam masalah pindah pekerjaan atau tempat tinggal?4) Siapa yang mendisiplinkan dan memutuskan kegiatan-kegiatan anak? 5) Bagaimana cara keluarga dalam mengambil keputusan (otoriter, musyawarah/

kesepakatan, diserahkan pada masing-masing individu)?6) Apakah keluarga merasa puas dengan pola pengambilan keputusan tersebut?7) Model kekuasaan yang digunakan keluarga dalam membuat keputusan? (Kekuasaan tak

berdaya, keahlian, penghargaan, paksaan kekuasaan berdasarkan kekuatan/berpengaruh, kekuasaan aktif).

3. Struktur Perana. Struktur peran formal

Posisi dan peran formal apa pada setiap anggota keluarga : Gambarkan bagaimana setiap anggota keluarga melakukan peran-peran formal mereka.Adakah konflik peran dalam keluarga?.

b. Struktur peran informalAdakah peran-peran informal dalam keluarga?.

Page 5: PENGKAJIAN ASUHAN KEPERAWATAN KELUARGA.doc

Siapa yang memainkan peran-peran tersebut dan berapa kali peran-peran tersebut sering dilakukan atau bagaimana peran-peran tersebut dilaksanakan secara konsisten? Tujuan dari peran-peran informal yang dijalankan keluarga

c. Peran-peran informal bersifat yang disfungsional, siapa yang pelaksanakan peran-peran ini ?

d. Apa pengaruh/dampak terhadap orang (-orang) yang memainkan peran-peran tersebut?e. Analisis model peran

1) Siapa yang menjadi model dalam menjalankan peran di keluarga?. 2) Apakah status sosial keluarga mempengaruhi dalam pembagian peran keluarga?3) Apakah budaya masyarakat, agama mempengaruhi dalam pembagian peran keluarga?4) Apakah peran yang dijalankan oleh anggota keluarga sesuai dengan tahap

perkembangannya?5) Bagaimana masalah-masalah kesehatan mempengaruhi peran-peran keluarga?6) Adakah pengaturan kembali peran-peran baru dalam keluarga (sehubungan dengan

adanya yang sakit, meninggal, pindah, berpisah, dll)?7) Bagaimana anggota keluarga menerima peran-peran baru/menyesuaikan diri?8) Apakah ada bukti tentang stress atau konflik akibat peran?9) Bagaimana respon anggota keluarga yang sakit bereaksi terhadap perubahan atau

hilangnya peran?

4. Struktur Nilai-Nilai Keluargaa. Kesesuaian antara nilai-nilai keluarga dengan kelompok atau komunitas

yang lebih luas. b. Pentingnya nilai-nilai yang dianut bagi keluarga. c. Apakah nilai-nilai ini dianut secara sadar atau tidak sadard. Konflik nilai yang menonjol dalam keluarga.e. Kelas sosial keluarga, latar belakang kebudayaan mempengaruhi nilai-

nilai keluarga.f. Bagaimana nilai-nilai keluarga mempengaruhi status kesehatan keluarga.

E. FUNGSI KELUARGA1. Fungsi Afektif a. Pola Kebutuhan Keluarga – Respons

1) Apakah anggota keluarga merasakan kebutuhan-kebutuhan individu-individu lain dalam keluarga?

2) Apakah orang tua (suami/istri) mampu menggambarkan kebutuhan-kebutuhan 3) psikologis anggota keluarganya?4) Apakah setiap anggota keluarga memiliki orang yang dipercaya dalam keluarga5) untuk memenuhi kebutuhan psikologisnya?6) Apakah kebutuhan-kebutuhan, keinginan-keinginan, perbedaan dihormati oleh anggota

keluarga yang lain?7) Apakah dalam keluarga ada saling menghormati satu sama lain?8) Apakah keluarga sensitif terhadap persoalan-persoalan setiap individu?

b. Saling Memperhatikan (Mutual Naturance), Keakraban, dan Identifikasi1) Sejauh mana anggota keluarga memberikan perhatian satu sama lain?

Page 6: PENGKAJIAN ASUHAN KEPERAWATAN KELUARGA.doc

2) Apakah mereka saling mendukung satu sama lain? 3) Apakah terdapat perasaan akrab dan intim diantara lingkungan hubungan keluarga?4) Apakah menunjukkan kasih sayang satu sama lain?

c. Keterpisahan dan Keterikatan1) Bagaimana keluarga menghadapi keterpisahan dengan anggota keluarga?. 2) Apakah keluarga merasa adanya keterikatan yang erat antara satu dengan yang

lainnya?

2. Fungsi Sosialisasia. Adakah otonomi setiap anggota dalam keluarga?. b. Adakah saling ketergantungan dalam keluarga? c. Siapa yang menerima tanggung jawab untuk peran membesarkan anak atau fungsi

sosialisasi?d. Apakah fungsi ini dipikul bersama? Jika demikian, bagaimana hal ini diatur?e. Adakah faktor sosial – budaya yang mempengaruhi pola-pola membesarkan anak?. f. Apakah keluarga saat ini mempunyai masalah/resiko dalam mengasuh anak?. g. Apakah lingkungan rumah cukup memadai bagi anak-anak untuk bermain (cocok

dengan tahap perkembangan anak)? h. Apakah ada peralatan/permainan anak-anak yang cocok dengan usia?

3. . Fungsi Perawatan Kesehatan a. Keyakinan-keyakinan, nilai-nilai, dan perilaku keluarga:

1) Nilai-nilai yang dianut keluarga terkait dengan kesehatan 2) Apakah keluarga konsisten menerapkan nilai-nilai kesehatan 3) Perilaku semua anggota keluarga dalam mendukung peningkatan kesehatan .

b. Konsep dan tingkat pengetahuan keluarga tentang sehat/sakit. 1) Bagaimana keluarga mendefinisikan kesehatan dan sakit bagi anggota keluarga2) Kemampuan keluarga mengidentifikasi tanda- gejala pada anggota yang sakit3) Sumber informasi kesehatan yang diperoleh keluarga4) Masalah kesehatan yang dianggap serius/sangat penting bagi keluarga dan tindakan

yang telah dilakukan keluarga terhadap masalah kesehatan saat ini.

c. Praktik diet keluarga:1) Pengetahuan keluarga tentang makanan yang bergizi.2) Riwayat pola-pola makan keluarga .3) Anggota yang bertanggung jawab terhadap perencanaan, belanja, dan penyiapan

makanan4) Bagaimana cara keluarga menyiapkan makanan : digoreng, direbus, dipanggang,

dimasak dengan microwave, atau disaji mentah5) Jenis makanan yang dikonsumsi keluarga setiap hari.6) Cara menyimpan makanan .7) Jadwal makan keluarga (utama dan selingan)

d. Kebiasaan tidur dan istirahat:

Page 7: PENGKAJIAN ASUHAN KEPERAWATAN KELUARGA.doc

1) Waktu tidur keluarga2) Kecukupan waktu tidur3) Adakah kesulitan tidur pada keluarga.4) Tempat keluarga tidur

e. Latihan dan rekreasi:1) Apakah keluarga menyadari bahwa rekreasi dan lolah raga secara aktif sangat

dibutuhkan untuk kesehatan? 2) Jenis-jenis rekreasi dan aktivitas-aktivitas fisik anggota keluarga yang lakukan.3) Keikutsertaan anggota keluarga dalam aktifitas olahraga/rekreasi

f. Kebiasaan penggunaan obat-obatan dalam keluarga:1) Kebiasaan penggunaan alkohol, tembakau, kopi yang dilakukan oleh keluarga2) Kebiasaan keluarga menggunakan obat-obatan tanpa resep atau dengan resep3) Kebiasaan keluarga menyimpan obat-obatan dalam jangka waktu lama dan

menggunakannya kembali4) Kebiasaan penyimpanan obat-obatan dan pemberian label

g. Peran keluarga dalam praktek perawatan diri:1) Apa yang keluarga lakukan untuk memperbaiki status kesehatan.2) Apa yang keluarga lakukan untuk mencegah sakit/penyakit.3) Orang yang berperan membuat keputusan dalam hal kesehatan keluarga4) Pengetahuan keluarga tentang cara perawatan pada anggota keluarga yang sakit.

h. Praktik lingkungan:1) Apakah saat ini keluarga terpapar polusi udara, air, suara dari lingkungan. 2) Kebiasaan keluarga menggunakan pestisida, cairan pembersih, zat kimia lain dalam

rumah.3) Pola keluarga dalam mandi, cuci, penggunaan jamban.

i. Cara-cara pencegahan penyakit:1) Pengetahuan keluarga tentang cara-cara pencegahan penyakit2) Kebiasaan kerluarga dalam pemeriksaan kesehatan 3) Status imunisasi keluarga pada bayi, balita, ibu hamil.

j. Riwayat kesehatan keluarga:Riwayat genetika dan penyakit keluarga pada masa lalu maupun masa sekarang : ( diabetes, penyakit jantung, tekanan darah tinggi, kanker, stroke dan reumatik, penyakit ginjal, tiroid, asma, alergi , penyakit-penyakit darah, dan penyakit keluarga lainnya).

k. Pelayanan perawatan kesehatan yang diterima dan yang dimanfaatkan keluarga :

1) Jenis praktisi/ profesi/ lembaga pelayanan kesehatan yang pernah mengunjungi keluarga

Page 8: PENGKAJIAN ASUHAN KEPERAWATAN KELUARGA.doc

2) Jenis praktisi/ profesi/ lembaga pelayanan kesehatan yang dimanfaatkan keluarga

l. Perasaan dan persepi keluarga tantang pelayanan perawatan kesehatan:1) Perasaan keluarga terhadap jenis-jenis pelayanan perawatan kesehatan .2) Pengalaman masa lalu dengan pelayanan perawatan kesehatan 3) Kepuasan, kepercayaan keluarga terhadap pelayanan kesehatan.4) Harapan keluarga terhadap perawat

m. Pelayanan kesehatan darurat:1) Pengetahuan keluarga tentang tempat pelayanan kesehatan darurat terdekat .2) Pengetahuan keluarga tentang cara memanggil ambulans / pelayanan kesehatan

darurat3) Pengetahuan keluarga tentang cara penanganan keadaan darurat

n. Sumber pembiayaan:1) Pola keluarga dalam pembayaran biaya kesehatan .2) Asuransi kesehatan yang dimiliki keluarga .

o. Fasilitas transportasi keluarga untuk perawatan kesehatan :1) Jarak fasilitas pelayanan kesehatan dari rumah keluarga2) Jenis alat transportasi yang digunakan keluarga untuk mencapai fasilitas pelayanan

kesehatan3) Masalah yang dihadapi keluarga dalam hubungannya antara transportasi dengan ke

fasilitas pelayanan kesehatan.

4. Fungsi reproduksi Hal yang perlu dikaji mengenai fungsi reproduksi keluarga adalah:

a. Jumlah anak yang diinginkan keluarga.b. Bagaimana keluarga merencanakan jumlah anggota keluarga. c. Metode apa yang digunakan keluarga dalam upaya mengendalikan jumlah anggota keluarga.

F. STRESS DAN KOPING KELUARGA1. Stressor jangka pendek (< 6 bulan) yang dirasakan keluarga 2. Stressor jangka panjang (> 6 bulan) yang saat ini terjadi pada keluarga3. Cara keluarga dalam mengatasi stressor .4. Strategi koping yang digunakan oleh keluarga untuk menghadapi stressor tersebut5. Apakah anggota keluarga berbeda dalam cara-cara koping terhadap masalah-masalah

mereka sekarang.6. Adakah strategi adaptasi disfungsional yang digunakan keluarga bila menghadapi

masalah

G. Harapan Keluarga Terhadap Petugas Kesehatan

I. Pengkajian Fisik Anggota Keluarga