pengaruh flavonoid pada metabolisme asetaminofen sitokrom p450 dependen pada tikus dan mikrosom hati...

25
Kelompok 1: Muchson, Herllya, Monica, Hazibi, Dian, Fuad, Luthfia, Fajar, Siwi, Rini PENGARUH FLAVONOID PADA METABOLISME ASETAMINOFEN SITOKROM P450 DEPENDEN PADA TIKUS DAN MIKROSOM HATI MANUSIA.

Upload: landyyun-rahmawan-s

Post on 29-Dec-2015

112 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

PENGARUH FLAVONOID PADA METABOLISME ASETAMINOFEN SITOKROM P450 DEPENDEN PADA TIKUS DAN MIKROSOM HATI MANUSIA.terjemahan jurnal

TRANSCRIPT

Page 1: PENGARUH FLAVONOID PADA METABOLISME ASETAMINOFEN SITOKROM P450 DEPENDEN PADA TIKUS DAN MIKROSOM HATI MANUSIA .pptx

Kelompok 1:Muchson, Herllya, Monica, Hazibi, Dian, Fuad, Luthfia, Fajar, Siwi, Rini

PENGARUH FLAVONOID PADA METABOLISME ASETAMINOFEN SITOKROM P450 DEPENDEN PADA TIKUS DAN MIKROSOM HATI MANUSIA.

Page 2: PENGARUH FLAVONOID PADA METABOLISME ASETAMINOFEN SITOKROM P450 DEPENDEN PADA TIKUS DAN MIKROSOM HATI MANUSIA .pptx

PENDAHULUAN

Kaya Flavonoid

Memiliki OH bebas Tanpa OH bebas

Mengubah aktivitas sitokrom P450

Efek inhibisi Efek Stimulasi

Pengaruh Flavonoid pada oksidasi Acetaminophen…???

Page 3: PENGARUH FLAVONOID PADA METABOLISME ASETAMINOFEN SITOKROM P450 DEPENDEN PADA TIKUS DAN MIKROSOM HATI MANUSIA .pptx

TUJUAN

Tujuan dari penelitian ini adalah menyelidiki lebih lanjut efek dari flavonoid pada P450-dependen aktivitas dan oksidasi Acetaminophen (APAP) pada tikus dan mikrosom hati manusia.

Page 4: PENGARUH FLAVONOID PADA METABOLISME ASETAMINOFEN SITOKROM P450 DEPENDEN PADA TIKUS DAN MIKROSOM HATI MANUSIA .pptx

ALAT dan BAHAN

9 Flavonoid (Myrecetin, Flavon,Fisetin, Narigenin, Quercetin, Hesperidin, Tangeretin, Nobiletin, Naringin)

GSH, NDMA, Ethoxyresorufin, virus vaccinia

tissue regaen kultur, sel G2 Hep, reagen.

Page 5: PENGARUH FLAVONOID PADA METABOLISME ASETAMINOFEN SITOKROM P450 DEPENDEN PADA TIKUS DAN MIKROSOM HATI MANUSIA .pptx

ALAT dan BAHAN Myrecetin, flavon, fisetin, GSH, dan NDMA dibeli dari Aldrich kimia Co (Milwaukee,WI).

Narigenin, quercetin, hesperidin, tangeretin, nobiletin, dan naringin adalah pemberian dari florida fruitcitric departmen (Lake Alfred, FL). Ethoxyresorufin diperoleh dari Sigma Chemical Co (St Louis MO).

Tissue reagen kultur dibeli dari Gibco BRL (Gaithersburg, MD). Wild type virus vaccinia dan

vektor ekspresi diperoleh dari Dr B Moss (National Institute of Health, Bethesda, MD).

Sel Hep G2diperoleh dari ATCC (Rockville, MD). Semua reagen lainnya adalah dari grade sesuai yang

tersedia secara komersial.

Page 6: PENGARUH FLAVONOID PADA METABOLISME ASETAMINOFEN SITOKROM P450 DEPENDEN PADA TIKUS DAN MIKROSOM HATI MANUSIA .pptx

ALAT dan BAHAN

Page 7: PENGARUH FLAVONOID PADA METABOLISME ASETAMINOFEN SITOKROM P450 DEPENDEN PADA TIKUS DAN MIKROSOM HATI MANUSIA .pptx

PROSEDUR PERCOBAAN

Persiapan Mikrosom

Hati

Sistem ekspresi

P450 Manusia

Metabolisme APAPUji Enzim

Page 8: PENGARUH FLAVONOID PADA METABOLISME ASETAMINOFEN SITOKROM P450 DEPENDEN PADA TIKUS DAN MIKROSOM HATI MANUSIA .pptx

HASIL PENELITIAN

1. Mikrosom liver tikus jantan (control)

2. Human liver microsomes

3. P450 yang diekspresikan pada sel Hep G2

4. Penambahan substrat pada mikrosome yang berbeda

5. Pengaruh flavonoid pada aktivitas EROD

6. Pengaruh flavonoid pada NDMA demetilasi

7. Pengaruh flavonoid pada Erythromycin demethylase

Page 9: PENGARUH FLAVONOID PADA METABOLISME ASETAMINOFEN SITOKROM P450 DEPENDEN PADA TIKUS DAN MIKROSOM HATI MANUSIA .pptx

Pengaruh flavonoid terhadap oksidasi APAP pada Mikrosom liver tikus jantan (control) Inhibisi laju pembentukan NAPQI-GSH

utamanya diakibatkan oleh inhibisi pada P450 2E1

Flavone meningkatkan laju oksidasi APAP 2 - 5x

Tangeretin (12.5 µM) meningkatkan oksidasi APAP, namun peningkatan konsentasi berikutnya tidak meningkatkan aktivitas.

Quercetin, Myricetin, Naringenin menurunkan oksidasi APAP.

Page 10: PENGARUH FLAVONOID PADA METABOLISME ASETAMINOFEN SITOKROM P450 DEPENDEN PADA TIKUS DAN MIKROSOM HATI MANUSIA .pptx

Pengaruh Flavonoid pada Oksidasi APAP pada mikrosom liver tikus jantan

0

1

2

3

4

Flavone Tangeretin Myricetin Quercetin Naringenin

Control+MeOH12.5mcM25mcM50mcM100mcM

Page 11: PENGARUH FLAVONOID PADA METABOLISME ASETAMINOFEN SITOKROM P450 DEPENDEN PADA TIKUS DAN MIKROSOM HATI MANUSIA .pptx

Pengaruh flavonoid terhadap oksidasi APAP pada Human Liver Microsomes Flavone, Tangeretin, Nobiletin meningkatkan

NAPQI-GSH pada HL-110 Quercetin, Myricetin menghambat

pembentukan NAPQI-GSH pada HL-110 HL-110 = P450 3A4

Page 12: PENGARUH FLAVONOID PADA METABOLISME ASETAMINOFEN SITOKROM P450 DEPENDEN PADA TIKUS DAN MIKROSOM HATI MANUSIA .pptx

Pengaruh Flavonoid pada Oksidasi APAP pada mikrosom liver manusia compounds HL-1

pmol/mg/min (% activity)

HL-110pmol/mg/min (%

activity)

VehicleFlavoneNobiletinTangeretinNaringinHesperidinNaringeninFisetinMyricetinQuercetin

448 ± 18 (100)650 ± 113 (150)523 ± 70 (120)509 ± 48 (110)415 ± 41 (93)452 ± 13 (101)356 ± 5 (79)361 ± 29 (81)358 ± 38 (80)399 ± 7 (89)

697 ± 66 (100)2298 ± 20 (330)1545 ± 12 (220)1130 ± 82 (160)587 ± 53 (84)572 ± 7 (82)540 ± 46 (77)468 ± 52 (67)390 ± 7 (56)279 ± 10 (40)

Konsentrasi APAP, Flavonoid, dan Metanol = 500 µM, 50 µM, dan 0,03%

Page 13: PENGARUH FLAVONOID PADA METABOLISME ASETAMINOFEN SITOKROM P450 DEPENDEN PADA TIKUS DAN MIKROSOM HATI MANUSIA .pptx

Pengaruh Flavone dan Quercetin pada Oksidasi APAP oleh Sitokrom P450 pada Sel Hep G2 Senyawa P450 2E1 P450 1A2 P450 3A4

Pembawa 40 ± 2.1 44 ± 1.4 20 ± 0

Flavone 43 ± 0.7 0 83 ± 4.2

Quercetin 32 ± 2.1 0 8 ± 1.4

Konsentrasi APAP, flavonoid, dan methanol yang digunakan : 500 µM, 50 µM, dan 0,03%

Page 14: PENGARUH FLAVONOID PADA METABOLISME ASETAMINOFEN SITOKROM P450 DEPENDEN PADA TIKUS DAN MIKROSOM HATI MANUSIA .pptx

Pengaruh flavonoid terhadap Substrat yang berpengaruh pada oksidasi APAP pada mikrosom yang berbeda Male Rat liver microsome

Flavone ↑ Vmax 3,2 x ↓ Km

Quercetin ↑ Km 3 x ↓ Vm DEX-female rat

Flavone ↑ Vmax 2,4 x ↑ Km 1,6x

Quercetin ↑ Km 5,2 x ↓ Vmax (93%) Hep G2 – 3A4

Flavone ↑ Vmax 1,8 x

Quercetin ↑ Km ↓ Vmax (48%)

Page 15: PENGARUH FLAVONOID PADA METABOLISME ASETAMINOFEN SITOKROM P450 DEPENDEN PADA TIKUS DAN MIKROSOM HATI MANUSIA .pptx

Pengaruh Flavonoid pada Substrate Dependence dari Oksidasi APAP pada Mikrosom yang berbeda-beda

Flavone

Tanpa Flavonoid

Quercetin

Control Rat Liver Microsome

Page 16: PENGARUH FLAVONOID PADA METABOLISME ASETAMINOFEN SITOKROM P450 DEPENDEN PADA TIKUS DAN MIKROSOM HATI MANUSIA .pptx

Pengaruh Flavonoid pada Substrate Dependence dari Oksidasi APAP pada Mikrosom yang berbeda-beda

Flavone

Tanpa Flavonoid

Quercetin

DEX-induced female rat liver microsomes

Page 17: PENGARUH FLAVONOID PADA METABOLISME ASETAMINOFEN SITOKROM P450 DEPENDEN PADA TIKUS DAN MIKROSOM HATI MANUSIA .pptx

Pengaruh Flavonoid pada Substrate Dependence dari Oksidasi APAP pada Mikrosom yang berbeda-beda

Flavone

Tanpa Flavonoid

Quercetin

Sel Hep G2-h3A4

Page 18: PENGARUH FLAVONOID PADA METABOLISME ASETAMINOFEN SITOKROM P450 DEPENDEN PADA TIKUS DAN MIKROSOM HATI MANUSIA .pptx

Parameter Kinetik Flavone dan Quercetin pada Oksidasi APAP pada P450 3A4 – Sel Hep G2

Page 19: PENGARUH FLAVONOID PADA METABOLISME ASETAMINOFEN SITOKROM P450 DEPENDEN PADA TIKUS DAN MIKROSOM HATI MANUSIA .pptx

Pengaruh Flavonoid pada aktivitas EROD

Kontrol

Hep G2-h1A2

Flavone, Tangeretin, Quercetin, Myricetin ↓ P450 1A2

Flavone, Tangeretin, ↓ P450 3A4

Page 20: PENGARUH FLAVONOID PADA METABOLISME ASETAMINOFEN SITOKROM P450 DEPENDEN PADA TIKUS DAN MIKROSOM HATI MANUSIA .pptx

Pengaruh Flavonoid pada aktivitas NDMA dan Aktivitas Erithromisin demetilasi pada tikus control dan mikrosom liver manusiaKontrol

Mikorosom Liver Manusia

Myricetin = inhibisi lemah

Myricetin = inhibisiFlavone, Tangerenin, Quercetin= sedikit pengaruh

Page 21: PENGARUH FLAVONOID PADA METABOLISME ASETAMINOFEN SITOKROM P450 DEPENDEN PADA TIKUS DAN MIKROSOM HATI MANUSIA .pptx

KESIMPULAN

Flavone > Nobiletin > Tangeretin menstimulasi oksidasi APAP

Quercetin > Myricetin > Naringetin >

Fisetin > Hisperidin > Naringinin

menginhibisi oksidasi APAP.

Page 22: PENGARUH FLAVONOID PADA METABOLISME ASETAMINOFEN SITOKROM P450 DEPENDEN PADA TIKUS DAN MIKROSOM HATI MANUSIA .pptx

KESIMPULAN Flavone

↑ P450 3A4

↓ P450 1A2 dan EROD

tidak berpengaruh signifikan 2E1, NDMA,

erythromycin demethylase Quercetin

↓ P450 3A4, 1A2, 2E1, dan EROD

↑ kM dan ↓ VMAX

Page 23: PENGARUH FLAVONOID PADA METABOLISME ASETAMINOFEN SITOKROM P450 DEPENDEN PADA TIKUS DAN MIKROSOM HATI MANUSIA .pptx
Page 24: PENGARUH FLAVONOID PADA METABOLISME ASETAMINOFEN SITOKROM P450 DEPENDEN PADA TIKUS DAN MIKROSOM HATI MANUSIA .pptx

Lanjutan..

Acetaminophen (APAP) adalah analgesik -antipiretik yang sangat umum digunakan. Meskipun APAP adalah obat yang aman dan efektif bila digunakan pada dosis yang dianjurkan, tetapi dapat menyebabkan hepatotoksik/kerusakan hati dan ginjal atau bahkan kematian pada kasus overdosis , terutama pada kecanduan alkohol atau bila digunakan bersama dengan beberapa obat lain

Page 25: PENGARUH FLAVONOID PADA METABOLISME ASETAMINOFEN SITOKROM P450 DEPENDEN PADA TIKUS DAN MIKROSOM HATI MANUSIA .pptx

Hepatotoksik Asetaminofen