pemeriksaan kimia darah untuk faal ginjal

Upload: abdelsyahrifkim

Post on 30-Oct-2015

256 views

Category:

Documents


1 download

TRANSCRIPT

Pemeriksaan Kimia Darah Untuk Faal Ginjal

Pemeriksaan Kimia Darah Untuk Faal GinjalNilai Normal Kimia Darah Faal GinjalNOJENIS PEMERIKSAANNILAI NORMALKETERANGAN1ASAM URAT DARAH3,4 8,5 mg/dl2,8 7,3 mg/dl3,5 8,5 mg/dl2,5 5,5 mg/dlPRIA DEWASAWANITA DEWASALANSIAANAK2KREATININ DARAH0,6 1,3 mg/dl0,4 1,2 mg/dl0,8 1,4 mg/dlORANG DEWASAANAKBAYI BARU LAHIR3BUN8,0 20 mg/dl5,0 20 mg/dl5,0 15 mg/dlORANG DEWASAANAKBAYI4RASIO NITROGEN UREA : KREATININ12 : 1 20 : 15FOSFATASE ASAM4,8 13,5 u/L6,4 15,2 u/LORANG DEWASAANAK6UREUM10 50 mg/dlAsam UratMerupakan produk akhir metabolisme purin.Asam urat disintesis di hati, diangkut sirkulasi ke ginjal.Intake purin normal melalui makanan akan menghasilkan 0,5 1 gr/hari.Peningkatan asam urat dalam serum dan urin tergantung dari : fungsi ginjal, metabolisme purin dan intake makanan yang mengandung purin.Peningkatan kadar purin : penyakit gout, alkoholik, leukemia, metastasis kanker, eklamsi berat, mieloma multiple, hiperlipoproteinemia, DM berat, gagal ginjal, glumerulonefritis, stress, gagal jantung kongestif, keracunan timah hitam, latihan yang berat, malnutrisi, limfoma, anemia hemolitik, anemia megaloblastik, & polisitemia vera.Obat-obat meningkatkan asam urat : asetaminofen, vitamin C, levodopa, methyldopa, fenotiazin, teofilin, merkaptopurin & aspirin jangka panjang, diuretik golongan tiazid, asetazolamid, & furosemid.Penurunan asam urat : penyakit Wilsons, asidosis pada tubulus proksimal ginjal, anemia karena defisiensi asam folat, luka bakar, & kehamilan.Obat menurunkan asam urat : allopurinol, kumarin, probenesid, sulfinpirazon, & azatioprin.KreatininProduk akhir dari metabolisme kreatin otot & kreatin fosfat, disintesis di hati, ditemukan dalam otot rangka & darah, & diekskresikan dalam urin.Px kreatinin serum berguna untuk mengevalusi fungsi glomerulus yang hasilnya lebih spesifik daripada BUN.Perbandingan normal antara BUN & kreatinin adalah 10 : 1.Peningkatan kreatinin dalam darah menunjukkan adanya penurunan fungsi ginjal & penyusutan masa otot rangka.Peningkatan kadar kreatinin : gagal ginjal akut & kronis, shock yang lama, kanker, lupus eritematosus, nefropati diabetik, gagal jantung kongestif, AMI, & konsumsi daging sapi tinggi.Obat yang meningkatkan : vitamin C, metildopa, litium karbonat & antibiotik golongan sefalosporin, amfoterisin B, aminoglikosid, & kanamisin.

Creatinine ClearanceMengukur fungsi ginjal dalam ekskresi kreatinin.Apabila clearance mengecil berarti konsentrasi kreatinin dalam darah naik.BUN (Blood Urea Nitrogen)Produk akhir dari metabolisme protein, dibuat oleh hati, sampai pada ginjal tidak mengalami perubahan molekul.Pada orang normal ureum diekskresikan melalui urin.Konsentrasi Nitrogen/urea dalam darah bukan mengukur fungsi glomerulus yang ideal.Nilai normal : (Berthelot) 8-20 mg/dl,Menurut JLF. KeeDewasa : 5 25 mg/dlAnak : 5 20 mg/dlBayi : 5 15 mg/dlPenurunan kadar BUN : hipovolemia, kerusakan hati yang berat, diet rendah protein, malnutrisi, kehamilan.Peningkatan : dehidrasi, konsumsi protein tinggi, kegagalan prerenal (suplai darah menurun), gagal ginjal, glomerulonefritis, pielonefritis, perdarahan GI, sepsis, AMI, DM, obat (diuretika, antibiotik, guanetidin, sulfonamide, propanolol, morfin, litium karbonat, salisilat)PAP (Fosfatase Asam/Prostatic Acid Phosphatase)Mengukur keberadaan & luasnya penyebaran karsinoma prostat.Nilai normal : Anak : 7,8 21,2 U/LDewasa : 4,8 13,5 U/LPenurunan : Sindrom Downs, obat (fluorida, okssalat, fosfat, alkohol.Peningkatan : karsinoma prostat, pembedahan prostat, kanker payudara & tulang, mieloma muptiple, hipertropi prostat benigna, anemia sel sabit, sirosis hati, gagal ginjal kronik, hiperparatiroid, infark miokard.

UreumAsal dari metabolisme asam amino yang diubah oleh hati menjadi ureum.Peningkatan ureum dalam darah :Faktor prerenal :ShockPenurunan volume darah ke ginjalPerdarahanDehidrasiPeningkatan katabolisme protein pada hemolisisLuka bakarDemam tinggiTrauma Faktor renal :Gagal ginjal akutGlomerulonefritisHipertensi malignaNekrosis korteks ginjaObat-obat nefrotoksikFaktor post renal :Obstruksi ureter oleh batu, tumor, radangPenyempitan/penyumbatan uretra karena prostat hipertropi, striktura, dll.

Terima Kasih