pasar_ekonomi.pptx

11
 PASAR  Tempat bertemunya permintaan dan penawaran sehingga dapat menetapkan harga Pengertian Berbagai hal yang dapat memengaruhi  tingkah laku dan kinerja perusahaan dalam pasar, seperti jumlah perusahaan, skala produksi, dan jenis produksi Struktur pasar

Upload: riza-novellin

Post on 09-Oct-2015

8 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

File mengenai definisi pasar pada mata pelajaran ekonomi untuk tingkat SMA kelas X

TRANSCRIPT

PASAR

PASARTempat bertemunya permintaan dan penawaran sehingga dapat menetapkan hargaPengertianBerbagai hal yang dapat memengaruhi tingkah laku dan kinerja perusahaan dalam pasar, seperti jumlah perusahaan, skala produksi, dan jenis produksi

StrukturpasarPASARTempat bertemunya permintaan dan penawaran sehingga dapat menetapkan hargaPengertianBerbagai hal yang dapat memengaruhi tingkah laku dan kinerja perusahaan dalam pasar, seperti jumlah perusahaan, skala produksi, dan jenis produksi

StrukturpasarPasar Persaingan SempurnaPengertiansuatu keadaan di mana penjual dan pembeli tidak dapat memengaruhi harga, sehingga harga di pasar benar-benar merupakan hasil interaksi antara permintaan dan penawaran Ciri-ciriBanyak pembeli dan penjual, namun mereka tidak mampu memengaruhi hargaBarang dan jasa yang dijual bersifat homogenAdanya kebebasan untuk masuk dan keluar pasarAdanya kebebasan untuk mengambil kputusanPerfect informationLaba maksimumP = MC

Pasar Persaingan SempurnaPeranmendidik masyarakat untuk melakukan proses produksi secara efisien, sehingga produk yang sampai ke masyarakat adalah produk dengan mutu terbaik dan harga murahKebaikanMemberikan barang yang harganya logisBerproduksi secara efisienKegiatan ekonomi lebih shat dan bergairahKeburukanMenghambat inovasi

Pasar Persaingan Tidak SempurnaPasar monopoliPengertiansuatu bentuk pasar di mana hanya terdapat satu penjual yang menguasai pasar, dan perusahaan ini tidak mempunyai barang pengganti (substitusi) yang sangat dekatCiri-ciriHanya ada satu orang penjualTerdapat banyak pembeliProduk tidak mempunyai substitusi yang dekatAdanya hambatan untuk masuk ke dalam pasarLaba maksimumMR = MC

Pasar Persaingan Tidak SempurnaPasar monopoliPenyebab timbulnyaDitetapkan oleh undang-undangPenggabungan dari berbagai perusahaanAdanya hasil cipta seseorang Kebaikan Menghindari produk tiruan dan persaingan yang tidak bermanfaatMenimbulkan skala ekonomiTerjaganya kesinambungan stabilitas perusahaanMendorong peningkatan teknologiMendorong penelitian dan pengembangan

Pasar Persaingan Tidak SempurnaPasar monopoliKeburukanPenyalahgunaan kekuatan ekonomiAdanya kesulitan terhadap posisi konsumenAdanya kesenjangan dalam pembagian pendapatanTidak adanya persainganMengurangi kesejahteraan konsumenPeran pemerintahMencegah timbulnya monopoli itu sendiriPemberian izin kepada perusahaan baruMenambah penawaran barang dalam negeri dengan jalan imporMenetapkan Harga Eceran Tertinggi

Pasar Persaingan Tidak SempurnaPasar oligopoliPengertiansuatu bentuk pasar di mana penawaran satu jenis barang dikuasai oleh beberapa perusahaan Ciri-ciriBanyak pembeli di pasarHanya ada beberapa penjualProduk yang dijual bisa bersifat homogen, dan bisa juga berbeda, namun memenuhi standar tertentuAdanya saling ketergantunganPenggunaan iklan sangat intensif

Pasar Persaingan Tidak SempurnaPasar persaingan monopolistikPengertian suatu bentuk pasar di mana terdapat banyak produsen yang menghasilkan barang serupa tetapi memiliki perbedaan pada beberapa aspekCiri-ciriBanyak produsenJenis barang yang dipasarkan berbedaAdanya kemampuan produsen untuk memengaruhi hargaProdusen lain mudah masuk ke dalam pasarPromosi penjualan harus aktif

Pasar Persaingan Tidak SempurnaPasar persaingan monopolistikKebaikanMendorong inovasiMasyarakat mendapat pelayanan yang baikKeburukanHarga jual yang tinggi

Peran Pemerintah Dalam Pembentukan Harga PasarHarga Eceran TertinggiHarga Eceran TerendahPenetapan pajakPemberian subsidi