osteologi extremitas superior

Upload: fadillah-yusuf

Post on 09-Mar-2016

688 views

Category:

Documents


52 download

DESCRIPTION

asdasdasdasd

TRANSCRIPT

OSTEOLOGI EXTREMITAS SUPERIOR1. OS SCAPULA Pipih, berbentuk segitiga, paling proximal dari tulang anggota gerak depan, arah cranioventral Membentuk persendian synsarcosis (dihubungkan oleh otot dengan os vertebrae thoracalis, os sternum, os costae) Bagian distal membentuk articulatio scapulohumeri

Scapula, sisi kiri; dilihat dari ventralCara membedakan os scapula tampak ventral atau dorsal:1. Terdapat tonjolan pada bagian dorsal, spina scapulae, yang berbentuk T.2. Terdapat acromion pada bagian dorsal, paling superior, yg merupakan posisi tertinggi pada bahuCara membedakan os scapula dexter atau sinister:1. Terdapat margo medialis yang terletak paling medial dan largo lateralis yang terletak lateral.2. Terdapat cavitas glenoidalis(terletak lateral dri tubuh) yang akan terhubung dengan os humerus(caput humeri)

Scapula , sisi kiri; dilihat dari dorsal

Struktur Anatomis : Facies lateralis Facies medialis Margo dorsalis cartilago scapularis Margo caudalis cranial fossa supraspinatus Margo ventralis caudal fossa infraspinatus Angulus cranialis pertemuan margo cranial & margo dorsal Angulus caudalis pertemuan margo caudal & margo dorsal Angulus ventralisFACIES LATERALIS:- Spina Scapularis- Fossa Supraspinatus- Fossa Infraspinatus- Acromion- Foramen nutritia FACIES MEDIALIS:- Fossa subscapularis- Facies serrataANGULUS VENTRALIS (GLENOIDALES):- Collum scapulae- Cavitas glenoidales- Incissura glenoidales- Tuberculum supraglenoidales- Processus coracoideus2.OS HUMERUS

Tulang Lengan Atastulang panjang yg terletak antara os scapula & os radius ulna membentuk articulatio scapulohumeri (dgn scapula) & articulatio cubitalis (dg radius ulna)

(a) Tulang pada lengan atas, Humerus, sisi kanan; dilihat dari ventral(b) Tulang pada lengan atas, Humerus, sisi kanan; dilihat dari dorsal

Cara membedakan os humerus tampak ventral atau dorsal1. Terdapat Epicondylus lateralis dan medialis pada bagian ventral, yang terletak inferior2. Sulcus nervi radialis membentuk spiral di corpus humerus sebelah dorsal.

Cara membedakan os humerus dexter atau sinister:Terdapat caput humeri yang terletak medial, yang akan membentuk sebuah persendian dengan os scapula

STRUKTUR ANATOMIS*Corpus Humeri:Extremitas proximal (ujung proximal)Extremitas distal (ujung distal)Extremitas Proximal

OS HUMERUSCaput Humeri (caudal) cavitas glenoidales os scapulaCollum humeriTuberculum Major (lateral)Tuberculum Minor (medial)Sulcus Intertuberalis / Sulcus Bicipitis tendon M. Biceps Brachii

*CORPUS OS HUMERUS:Facies LateralSulcus Musculospiralis/ brachialis M. BrachialisFacies MedialFacies CranialCrista humeriTuberositas deltoideus (distal crista humeri) M. DeltoideusFacies Caudal halus dan membulat-Pada carnivora, corpus humeri terpilin seperti huruf S

*Extremitas Distal OS HUMERUS:Condylus lateralis (capitulum)Epicondylus lateralCrista supracondyloidea lateral tendon otot ekstensor carpi n digitiCondylus medialis (trochlea)Sulcus intercondyloideusFossa olecranon (caudal)proc. Anconeus os ulna

3. OS RADIUS

Tulang panjang yang tidak dapat dipisahkan dari os ulna, kecuali pada karnivoraAntara os humerus dan os carpiMembentuk articulatio cubiti dgn os humerus dan articulatio radiocarpalis dg os carpi

Cara menentukan Radius pada suatu sisi tubuh berdasarkan posisi Processus styloideus radii yang mengarah ke lateral. Namun, incisura ulnaris, menujukkan ke arah ulnar

STRUKTUR ANATOMIS:CORPUSEXTREMITAS PROXIMALEXTREMITAS DISTALCORPUS OS RADIUSSpatium Interosseus antebrachii

EXTREMITAS PROXIMAL OS RADIUS:-Fovea capitularis dg os humerus-Tuberositas radialis (dorsomedial) hanya berupa peninggian kasar di ruminansiaEXTREMITAS DISTAL OS RADIUS:-Trochlea radialis-Malleolus lateral et medial (mata kaki)-Processus Styloideus os radius penonjolan pada medial extremitas distal pada carnivora

4. OS ULNA

Tulang panjang yang terletak pada posterolateral os radius-Menempel pada os radius-Terdiri dari corpus dan 2 extremitas

Cara menentukan ulna pada suatu sisi tubuh berdasarkan posisi Incisura radialis yang menunjukkan ke arah lateralCara membedakan os ulna tampak ventral atau dorsal:1. Terdapat Proc. Styloideus ulnae pada bagian dorsal, yang terletak paling inferior2. Terdapat caput ulnae pada bagian ventral, yang terletak inferior

EXTREMITAS CRANIAL OS ULNA:-Tuberositas olecranon = M. Triceps Brachii-Processus anconeus = dg fossa olecranon os humerus-Incisura semilunaris/trochlearis = dg trochlea os humerus-Processus coronoideus distal incisura semilnaris, tempat pertemuan dg os radius

CORPUS OS ULNA:Facies cranial, lateral, dan medialFacies cranial menempel pada os radius

5. OSSA CARPI

-Sekelompok tulang pendek terletak antara os radius-ulna & os metacarpi-Jumlah os carpi : 6-8 buah (tergantung spesies)-Terbagi jadi dua baris : proximal dan distalYang termasuk ke dalam ossa carpalia proximal yaitu, os trapezium, os trapezoideum, os capitatum, dan os hamatum (TTCH)Yang termasuk ke dalam ossa carpalia distal yaitu, os scaphoideum, os lunatum, os triquetrum, dan os pisiforme (SLTP)

6. OSSA METACARPI

-Tulang panjang terletak antara distal os carpi dan os phalanx proximal-Membentuk persendian articulatio metacarpophalangea (HOCK JOINT) dg os phalanx proximal-Jumlah tergantung spesies, tergantung jumlah digiti yang berfungsi-Distal os metacarpal, terdapat os sessamoidea

6. OSSA DIGITI

OSSA SESSAMOIDEA OSSA PHALANX

OSSA SESSAMOIDEAOssa Sessamoidea Proximal: Belakang os metacarpal Bentuk seperti segitiga dengan bassis di distal Sepasang untuk tiap digitiOssa Sessamoidea Distal=Os Naviculare: Belakang persendian Os Coronale dan ungulare Seperti perahu dengan permukaan datar utk bantu pergerakan otot flexor Satu untuk tiap digiti

OS PHALANXOs Compedale (Phalanx Proximal):-Berbentuk kotak pipih memanjang-Terletak antara os metacarpal dan os coronale-Facies dorsal datar, volaris melengkungOs Coronale (Phalanx Medial):-Lebar lebih besar dari tinggi-Tidak ada condylusOs Ungulare (Phalanx Distal):-Modifikasi tulang pendek-Tertutup lapisan tanduk (Kuku)

Daftar Pustaka

Paulsen, F dan Waschke, J. 2012. Atlas Anatomi Manusia Sobotta. Edisi 23 jilid 1. EGC: JakartaPratiwi, Herlina. 2011. Osteo Extremitas Cranial. (http://herlina.lecture.ub.ac.id/, diakses pada 5 Desember 2014)

SOAL PRE-TEST DAN POST TEST1. Sendi yang menghubungkan os humerus dan os scapula adalah Articulatio Humeri2. Sendi yang menghubungkan acromion dan os clavicula adalah Articulatio acromioclavicularis3. Extremitas sternalis termasuk ke dalam os clavicula4. Processus coracoideus termasuk ke dalam os scapula5. Fossa coronoidea termasuk ke dalam os humerus6. Processus coronoideus termasuk ke dalam os ulna7. Fovea capituli termasuk ke dalam os radius8. Sebutkan tulang yang termasuk ke dalam ossa carpalia proximal (os trapezium, os trapezoideum, os capitatum,os hamatum)