muatan nilai karakter dalam program … · pada tanggal: 03 agustus 2013 . v motto: ... 17 3....

15
i MUATAN NILAI KARAKTER DALAM PROGRAM PEMBENTUKAN KEPRIBADIAN DAN KEPEMIMPINAN (P2KK) DI UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG TAHUN AKADEMIK 2013-2014 S K R I P S I DisusunOleh: Indri Mawardiyanti NIM: 09110022 UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANGFAKULTAS AGAMA ISLAM JURUSAN TARBIYAH Tahun 2013

Upload: docong

Post on 07-Mar-2019

223 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: MUATAN NILAI KARAKTER DALAM PROGRAM … · Pada Tanggal: 03 Agustus 2013 . v MOTTO: ... 17 3. Fungsi Pendidikan Karakter ... 2. Dasar Pemikiran Kegiatan

i

MUATAN NILAI KARAKTER DALAM PROGRAM PEMBENTUKAN KEPRIBADIAN DAN

KEPEMIMPINAN (P2KK) DI UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG TAHUN

AKADEMIK 2013-2014

S K R I P S I

DisusunOleh:

Indri Mawardiyanti

NIM: 09110022

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANGFAKULTAS AGAMA ISLAM

JURUSAN TARBIYAH Tahun 2013

Page 2: MUATAN NILAI KARAKTER DALAM PROGRAM … · Pada Tanggal: 03 Agustus 2013 . v MOTTO: ... 17 3. Fungsi Pendidikan Karakter ... 2. Dasar Pemikiran Kegiatan

ii

MUATAN NILAI KARAKTER DALAM PROGRAM PEMBENTUKAN KEPRIBADIAN DAN

KEPEMIMPINAN (P2KK) DI UNIERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG TAHUN

AKADEMIK 2013/2014

S K R I P S I

Diajukan kepada Fakultas Agama Islam Universitas Muhammadiyah Malang

untuk memenuhi salah satu persyaratan dalam menyelesaikan Program Sarjana Strata Satu (S-1)

DisusunOleh:

Indri Mawardiyanti

NIM: 09110022

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANGFAKULTAS AGAMA ISLAM

JURUSAN TARBIYAH Tahun 2013

Page 3: MUATAN NILAI KARAKTER DALAM PROGRAM … · Pada Tanggal: 03 Agustus 2013 . v MOTTO: ... 17 3. Fungsi Pendidikan Karakter ... 2. Dasar Pemikiran Kegiatan

iii

LEMBAR PERSETUJUAN

MUATAN NILAI KARAKTER DALAM PROGRAM

PEMBENTUKAN KEPRIBADIAN DAN KEPEMIMPINAN

(P2KK) DI UNIERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG

TAHUN AKADEMIK 2013/2014

S K R I P S I

Disusunoleh:

Indri Mawardiyanti

NIM: 09110022

Page 4: MUATAN NILAI KARAKTER DALAM PROGRAM … · Pada Tanggal: 03 Agustus 2013 . v MOTTO: ... 17 3. Fungsi Pendidikan Karakter ... 2. Dasar Pemikiran Kegiatan

iv

LEMBAR PENGESAHAN

SKRIPSI

Dipertahankan di depan Dewan Penguji Skripsi Fakultas Agama Islam Universitas Muhammadiyah Malang

Dan diterima untuk memenuhi persyaratan memperoleh gelar Sarjana Pendidikan Agama (S.Pd.I)

Pada Tanggal: 03 Agustus 2013

Page 5: MUATAN NILAI KARAKTER DALAM PROGRAM … · Pada Tanggal: 03 Agustus 2013 . v MOTTO: ... 17 3. Fungsi Pendidikan Karakter ... 2. Dasar Pemikiran Kegiatan

v

MOTTO:

“Sesungguhnya Allah tidak merobah Keadaan sesuatu kaum sehingga mereka

merobah keadaan” (QS. Ar-Rad:11)

Page 6: MUATAN NILAI KARAKTER DALAM PROGRAM … · Pada Tanggal: 03 Agustus 2013 . v MOTTO: ... 17 3. Fungsi Pendidikan Karakter ... 2. Dasar Pemikiran Kegiatan

vi

SURAT PERNYATAAN

Yang beranda tanggan di bawah ini;

Nama : INDRI MAWARDIYANTI

NIM : 09110022

Tempat/ Tgl. Lahir : MALANG, 12 AGUSTUS 1991

Fak/Jurusan : Agama Islam/ Tarbiyah

Menyatakan bahwa Tugas Akhir / Skripsi dengan judul:

MUATAN NILAI KARAKTER DALAM PROGRAM PEMBENTUKAN KEPRIBADIAN DAN KEPEMIMPINAN (P2KK) DI UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG TAHUN AKADEMIK 2013-2014

adalah bukan merupakan karya tulis orang lain, baik bagian maupun keseluruhan, kecuali dalm bentuk kutipan yang telah kami sebutkan sumbernya.

Demikian surat pernyataan ini kami buat dengan sebenar-benarnya dan apabila pernyataan ini tidak benar, kami bersedia mendapat sanksi akademis.

Page 7: MUATAN NILAI KARAKTER DALAM PROGRAM … · Pada Tanggal: 03 Agustus 2013 . v MOTTO: ... 17 3. Fungsi Pendidikan Karakter ... 2. Dasar Pemikiran Kegiatan

vii

Persembahan

Skripsi ini ku persembahkan kepada:

Ibu dan Bapak tersayang yang telah memberikan curahan kasih sayangnya dengan segenab daya dan upaya yang tiada ternilai

harganya hingga terselesaikanya tugas akhir ini. Semoga persembahan kecil ini dapat membalas sebagian kecil dari

pengorbanannya.

Buat kedua adik tersayang Rafika Rahmawati dan Qurata ‘Ayun, kalian adalah semangat hidupku untuk mengapai masa depan

yang lebih cerah.

Page 8: MUATAN NILAI KARAKTER DALAM PROGRAM … · Pada Tanggal: 03 Agustus 2013 . v MOTTO: ... 17 3. Fungsi Pendidikan Karakter ... 2. Dasar Pemikiran Kegiatan

viii

ABSTRAK Muatan Nilai Karakter dalam Kegitan Program Pembentukan Kepribadian dan Kepemimpinan (P2KK) di Universitas Muhammadiyah Malang Tahun Akademik 2013-2014; Indri Mawardiyanti; NIM; 09110022 ; Jurusan Tarbiyah FAI UMM

Kata Kunci:

Karakter, Materi P2KK, Aktifitas P2KK

Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi muatan karakter yang terkandung dalam materi maupun aktifitas yang ada dalam kegiatan P2KK tahun akademik 2013-2014 dan menganalisis kesesuaian seluruh rangkaian aktifitas dalam kegiatan P2KK dengan tujuan pembentukan karakter mahasiswa UMM.

Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan subyek penelitian adalah Kepala UPT P2KK, Trainer dan Co. Trainer. Pemilihan Kegiatan P2KK sebagai obyek penelitian didasarkan pada kegiatan P2KK sebagai salah satu kegiatan unggulan di UMM namun masih jarang dilihat apa saja yang diajarkan dalam kegiatan ini selain itu kegiatan P2KK merupakan salah satu kegiatan pembentukan karakter yang dilaksanakan di perguruan tinggi dimana pendidikan karakter yang di perguruan tinggi jarang diperhatikan. Pengumpulan data dilakukan melalui observasi, wawancara, dan dokumentasi. Sedangkan analisis datanya menggunakan analisis data kualitatif.

Hasil penelitian menunjukkan bahwa muatan nilai karakter yang terdapat dalam kegiatan P2KK Universitas Muhammadiyah malang meliputi tiga jangkauan yakni; ( (1) Karakter yang berhubungan dengan Tuhan (2) Karakter yang berhubungan dengan diri sendiri (3) karakter yang berhubungan dengan masyarakat dan bangsa. Adapun kesesuaian antara kegiatan pembelajaran dengan tujuan materi dalam membentuk karakter mahasiswa secara umum sudah sesuai.

Page 9: MUATAN NILAI KARAKTER DALAM PROGRAM … · Pada Tanggal: 03 Agustus 2013 . v MOTTO: ... 17 3. Fungsi Pendidikan Karakter ... 2. Dasar Pemikiran Kegiatan

ix

ABSTRACT Characters in the activity of the charge value Personality and Leadership Formation Program ( P2KK ) at the University of Muhammadiyah Malang Academic Year 2013-2014; Indri Mawardiyanti; NIM; 09110022 ; Jurusan Tarbiyah FAI UMM

Keywords :

Character , Materials P2KK , Activity P2KK

This study aims to identify the character of the charge contained in the material or activity is in the 2013-2014 academic year P2KK activity and analyze the suitability of a whole series of activities in the activity with the purpose of establishing the character P2KK UMM students .

This study used a qualitative approach to the research subject is Head of Unit P2KK , Trainer and Co . Trainer . Activities P2KK election as an object of research is based on P2KK activities as one of the activities featured in UMM but still rarely seen anything that is taught in this activity but it is one of the activities P2KK character building activities carried out in universities where character education in colleges rarely noticed . Data collected through observation , interviews , and documentation . While the analysis of the data using qualitative data analysis .

The results showed that the value-laden character contained in Muhammadiyah University unfortunate P2KK activities include three reach the poor; ( ( 1 ) The characters are related to God ( 2 ) The characters are in touch with yourself ( 3 ) relating to the character of the community and the nation . As congruence between learning activities with the aim of shaping the character of the material in the students in general are appropriate .

Page 10: MUATAN NILAI KARAKTER DALAM PROGRAM … · Pada Tanggal: 03 Agustus 2013 . v MOTTO: ... 17 3. Fungsi Pendidikan Karakter ... 2. Dasar Pemikiran Kegiatan

x

KATA PENGANTAR

Segala puji bagi Allah SWT yang telah melimpahkan selaian nikmatnya

yang telah memberikan rahmad, nikmad, dan hidayah-Nya kepada setiap

hambanya di bumi ini. Syukur Alhamdulillah penulis ucapkan dengan nikmat

kesehatan dan kesempatan yang Allah SWT berikan kepada penulis hingga

terselesaikannya skripsi ini. Shalawat dan salam semoga senantiasa tercurah

kepada baginda Rasulullah SAW yang mengajarkan untuk hidup bahagia dijalan

yang lurus melalui agama Islam.

Sebagai manusia biasa penulis menyadari terselesaikannya skripsi ini tidak

lepas dari bantuan baik dari berbagai pihak. Oleh karena itu pada kesempatan ini

penulis mengucpkan terima kasih yang sebesar-besarnya kepada:

1. Ibu dan Bapak tercinta dan tersayang yang telah memberikan kasih

sayang, dukungan, dan nasihatnya serta segenap daya dan upayanya

hingga kini penulis dapat menyelesaikan tugas akhir di pendidikan jenjang

S1 ini.

2. Bpk. Dr Muhadjir Effendy, selaku Rektor UMM beserta jajarannya yang

telah memberikan kesempatan bagi penulis untuk menimba ilmu di

kampus putih tercinta ini.

3. Drs. Sunarto, M. Ag selaku Dekan Fakultas Agama Islam yang telah

memberikan dorongan dan motivasi agar cepat terselesaikannya

penyusunan skripsi ini.

4. Dra. Romelah, M. Ag selaku Pembantu Dekan I, Dosen Wali serta

Pembimbing I yang telah menyempatkan waktunya untuk membimbing

dan serta memberikan nasihat guna terselesaikannya skripsi ini.

5. Nur Afifah Khurin Maknik, M.Kes selaku Pembimbing II yang telah

banyak membantu penulis dalam menyelesaikan skripsi ini.

6. Segenap Bapak dan Ibu Dosen FAI yang telah memberikan ilmunya

kepada penulis.

Page 11: MUATAN NILAI KARAKTER DALAM PROGRAM … · Pada Tanggal: 03 Agustus 2013 . v MOTTO: ... 17 3. Fungsi Pendidikan Karakter ... 2. Dasar Pemikiran Kegiatan

xi

7. Atok Miftahul Huda, M Pd selaku Kepala UPT P2KK beserta Segenap

trainer, co.trainer dan staff UPT P2KK yang telah memberikan

kesempatan bagi penulis untuk melaksanakan penelitian guna menunjang

terselesaikannya penyusunan skripsi ini.

8. Adikku Rafika Rahmawati tercinta yang selalu menemani dan memotivasi

penulis agar tugas ini cepat terselesaikan, dan adikku Qurata ‘Ayun

tersayang senantiasa memberikan senyuman manisnya.

9. Teman-teman tarbiyah 2009 yang telah berjuang bersama dalam menuntut

ilmu, kalian akan selalu ada dalam hatiku meski kita tak bersama lagi.

Penulis tidak dapat membalas semua kebaikan yang telah diberikan,

semoga Allah SWT yang membalasnya. Penulis menyadari skripsi ini belumlah

sempurna untuk itu penulis mengharapkan kritik dan saran untuk

menyempurnakan skripsi ini. Semoga skripsi ini bermanfaat bagi penulis,

pembaca, bangsa dan agama.

Malang, 15 Juli 2013

Penulis

Page 12: MUATAN NILAI KARAKTER DALAM PROGRAM … · Pada Tanggal: 03 Agustus 2013 . v MOTTO: ... 17 3. Fungsi Pendidikan Karakter ... 2. Dasar Pemikiran Kegiatan

xii

DAFTAR ISI

COVER .......................................................................................................... i

LEMBAR PERSETUJUAN ........................................................................... iii

LEMBAR PENGESAHAN ............................................................................ iv

MOTTO ......................................................................................................... v

SURAT PERNYATAAN ............................................................................... vi

PERSEMBAHAN .......................................................................................... vii

ABSTRAK .................................................................................................... viii

KATA PENGANTAR ................................................................................... x

DAFTAR ISI ................................................................................................. xii

DAFTAR TABEL .......................................................................................... xiv

DAFTAR LAMPIRAN .................................................................................. xv

BAB I. PENDAHULUAN

A. Latarbelakang Masalah ..................................................................... 1 B. Rumusan Masalah ............................................................................. 8 C. Tujuan Penelitian .............................................................................. 8 D. Manfaat Penelitian ............................................................................ 9 E. Definisi Operasional ......................................................................... 10 F. Sistematika Pembahasan ................................................................... 11

BAB II. TINJAUAN PUSTAKA

A. Pendidikan Karakter dan Ruang Lingkupnya 1. Definisi Pendidikan Karakter ..................................................... 13 2. Tujuan Pendidikan Karakter ...................................................... 17 3. Fungsi Pendidikan Karakter ....................................................... 18 4. Landasan Pendidikan Karakter .................................................. 19 5. Nilai-Nilai Karakter ................................................................... 25

B. Program Pembentukan Kepribadian dan Kepemimpinan (P2KK) 1. Diskripsi Kegiatan P2KK ........................................................... 38 2. Dasar Pemikiran Kegiatan ......................................................... 40 3. Tujuan Kegiatan P2KK ............................................................. 41 4. Materi Kegiatan ......................................................................... 41

Page 13: MUATAN NILAI KARAKTER DALAM PROGRAM … · Pada Tanggal: 03 Agustus 2013 . v MOTTO: ... 17 3. Fungsi Pendidikan Karakter ... 2. Dasar Pemikiran Kegiatan

xiii

5. Pendekatan dan Metode Kegiatan ............................................. 45

BAB III. METODE PENELITIAN

A. Pendekatan Penelitian ....................................................................... 48 B. Lokasi Penelitian .............................................................................. 49 C. Pemilihan Informan .......................................................................... 51 D. Teknik Pengumpulan Data ............................................................... 50 E. Teknik Analisis Data ......................................................................... 53

BAB IV. HASIL PENELITIAN

A. Latar Belakang Obyek Penelitian 1. Sejarah Pelaksanaan Kegiatan P2KK ........................................ 56 2. Visi dan Misi ............................................................................ 59 3. Waktu dan Tempat Kegiatan ................................................... 60 4. Peserta Kegiatan ...................................................................... 60 5. Pemateri dan Pendamping ....................................................... 61

B. Penyajian dan Analisis Data 1. Muatan Nilai Karakter dalam Subtansi Materi dan

Aktifitas pada P2KK ............................................................. 64 2. Kesesuasian antara Kegiatan Pembelajaran dengan Tujuan

Materi dalam Membentuk Karakter Mahasiswa ..................... 86

BAB V. KESIMPULAN DAN SARAN

A. Kesimpulan ................................................................................ 99 B. Saran .......................................................................................... 100

DAFTAR PUSTAKA .................................................................................. 102

Page 14: MUATAN NILAI KARAKTER DALAM PROGRAM … · Pada Tanggal: 03 Agustus 2013 . v MOTTO: ... 17 3. Fungsi Pendidikan Karakter ... 2. Dasar Pemikiran Kegiatan

xiv

DAFTAR TABEL

Tabel I. INPRES No.1 Tahun 2010 ....................................................... 24

Tabel II. JANGKAUAN SIKAP DAN PERLIKU, SERTA BUTIR-BUTIR NILAI BUDI PEKERTI .............................................. 26

Tabel III. DISKRIPSI NILAI-NILAI BUDI PEKERTI ........................... 27

Tabel IV. NILAI-NILAI KARAKTER DAN DISKRIPSINYA ............... 36

Tabel V. MATERI P2KK TAHUN AKADEMIK 2013-2014 ................. 42

Tabel VI. METODE PEMBELAJARAN DAN DISKRIPSINYA ............ 46

Tabel VII. MUATAN NILAI KARAKTER PADA SUBSTANSI MATERI P2KK TAHUN AKADEMIK 2013-2014 ................. 67

Tabel VIII. KESESUAIAN KEGIATAN PEMBELAJARAN DENGAN TUJUAN MATERI ................................................ 87

Page 15: MUATAN NILAI KARAKTER DALAM PROGRAM … · Pada Tanggal: 03 Agustus 2013 . v MOTTO: ... 17 3. Fungsi Pendidikan Karakter ... 2. Dasar Pemikiran Kegiatan

xv

DAFTAR LAMPIRAN

SURAT KETERANGAN MELAKUKAN PENELITIAN

SILABI MATERI P2KK TA 2011-2012

SILABI MATERI P2KK TA 2012-2013

SILABI MATERI P2KK TA 2013-2014

JADWAL P2KK TA 2013-2014

JADWAL KEGIATAN P2KK TA 2013-2014

DAFTAR TRAINER KONTRAK/ AK3S TAHUN 2013

DAFTAR TRAINER IBADAH TAHUN 2013

DAFTAR TRAINER KEISLAMAN TAHUN 2013

DAFTAR TRAINER BUDAYA PERGURUAN TINGGI TAHUN 2013

DAFTAR TAINER KEPUTRIAN 2013

DAFTAR NAMA CO TRAINER 2013

DOKUMENTASI KEGIATAN P2KK