milihan persalinan sungsang

Upload: dhevie-blazee-abreanch

Post on 08-Apr-2018

233 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 8/7/2019 milihan persalinan sungsang

    1/39

    PEMILIHAN JENIS

    PERSALINAN PADA JANINLETAK SUNGSANG

  • 8/7/2019 milihan persalinan sungsang

    2/39

    Insidens

    3-4% dari seluruh persalinan tunggal

    25-37% pada usia gestasi 25-28 minggu 1,7- 2,5% pada usia 37-42 minggu

    Bayi dengan presentasi bokong mempunyai

    angka morbiditas dan mortalitas 3 kalilebih besar dibanding pada presentasi

    belakang kepala

  • 8/7/2019 milihan persalinan sungsang

    3/39

    Presentasi sungsang/bokong

    Definisi : janin pada posisi aksis

    longitudinal dengan kepala di fundus Terjadi pada :

    3-4% pada persalinan aterm

    1 dari 5 kehamilan pada usia 28 minggu usia 34 minggu 3 dari 4 kehamilan

    sungsang akan menjadi presentasi kepala

  • 8/7/2019 milihan persalinan sungsang

    4/39

    Jenis presentasi sungsang

    Presentasi bokong murni (frank breech) : merupakan jenis yang paling sering

    insidens 55% dan 38% pada janin aterm dan yang dengan beratkurang dari 2500 g.

    Bokong kaki sempurna (complete breech) : insidensnya 10% pada janin aterm dan preterm.

    Bokong kaki tak sempurna (incomplete breech/footling) :

    paling sering terdapat pada preterm (50%) dan 20-24% padajanin dengan berat lebih dari 2500 g

    Pada kasus ini tidak disebutkan jenis presentasi bokongdalam diagnosis

    penting dalam pemilihan jenis persalinan

  • 8/7/2019 milihan persalinan sungsang

    5/39

  • 8/7/2019 milihan persalinan sungsang

    6/39

    Posisi bokong ditentukan oleh

    sakrum1. Sakrum ki dep

    2. Sakrum ka dep

    3. Sakrum ki bel4. Sakrum ka bel

  • 8/7/2019 milihan persalinan sungsang

    7/39

    Faktor etiologi :

    Faktor maternal dan plasenta : Dinding uterus yang terlalu rileks akibat multiparitas

    kelainan anatomi uterus

    adanya tumor di pelvis

    plasenta previa

    panggul sempit tali pusat pendek.

    Faktor janin : Prematuritas

    jumlah cairan amnion yang abnormal

    multiple gestation anomali pada janin seperti hidrosefalus, anensefalus,

    meningomielokel

    Pada 80% presentasi bokong tidak ditemukan faktor etiologikyang jelas

  • 8/7/2019 milihan persalinan sungsang

    8/39

  • 8/7/2019 milihan persalinan sungsang

    9/39

    Pemilihan jenis persalinan

    Keputusan bersifal multifaktorial dapat berupa alasan

    obstetrik, sosial ataupun medikolegal USA SC berkisar antara 80-90% dengan tujuan untuk

    menurunkan angka morbiditas dan mortalitas perinatal

    SC elektif paling berguna bagi:

    Pasien yang melahirkan sungsang pada fasilitas yang

    tidak tersedia dokter spesialis anestesi dan anaksecara purna waktu

    Wanita dengan kehamilan kurang dari 34 mingguatau dengan taksiran berat janin < 2000 g

    Fetus dengan kepala yang hiperekstensi

    Double footling breech Pasien yang dengan jelas menginginkan SC

    Dianjurkan -- > makrosomia, panggul abnormal,disfungsi uterus, pertumbuhan janin terhambat,kematian perinatal terdahulu akibat trauma lahir,

    keinginan untuk sterilisasi, primigravida tua, nilaisosial anin tin i

  • 8/7/2019 milihan persalinan sungsang

    10/39

    Faktor-faktor yang mempengaruhi1.Usia kehamilan.

    Bayi prematur berisiko lebih tinggi

    persalinan pervaginam daripada bayi aterm.

    2.Taksiran berat fetus.Berat janin 2000-3500g rmempunyai angka

    morbiditas yang paling rendah bagi bayi

  • 8/7/2019 milihan persalinan sungsang

    11/39

    4. Riyawat persalinan . Masih ada kontroversipersalinan pada primipara sebagian sentersarankan SC

    5. Hiperekstensi kepala. Dengan fleksi kepalake belakang leher, risiko kepala terjebak

    dan trauma spinal meningkat.6. Pemeriksaan dalam : makin turun

    presentasi bokong dan makin lebarpembukaan serviks pada awal persalinan,makin baik prognosisnya.

    7. Kemajuan persalinan . Bila kemajuanpersalinan baik, persalinan pervaginammakin baik.

  • 8/7/2019 milihan persalinan sungsang

    12/39

    Pedoman American College of Obstetricians and Gynecologists(ACOG) untuk persalinan pervaginam pada presentasi bokong,yaitu:

    1.F

    rank breech atau bokong sempurna,2. Janin dalam keadaan fleksi,

    3. Tidak ada tangan menjungkit,

    4. TBJ 2500-4000 g,

    5. Usia kehamilan 36-42 minggu,

    6. Indeks cairan amnion yang adekuat (ICA> 3)

    7. Janin immatur kurang dari 24 minggu atau TBJ kurang dari 599 g,8. IUFD

    (keadaan nomor 1-8 dikonfirmasikan dengan pemeriksaanUSG)

    9. Panggul normal

    10. Kemajuan persalinan baik (sesuai kurvaFriedman)

    11.Tidak terdapat gawat janin

    (keadaan nomor 9-11 diperoleh dari pemeriksaan fisik)

    12. Gemelli anak kedua

    13. Fasilitas untuk SC segera tersedia

    14. Operator yang trampil

    15. Informed consentyang mengijinkan

  • 8/7/2019 milihan persalinan sungsang

    13/39

    Saat paling krusial PK II

    Saat bokong berada di dasar panggultalipusat masuk pintu atas panggul dapat

    terjadi kompresi tali pusat

    Kompresi dapat menjadi progresif pada

    saat lahirnya bokong, bahu dan kepala

    Mekanisme persalinan?????

  • 8/7/2019 milihan persalinan sungsang

    14/39

    Versi Luar

    Batasan : perubahan presentasi bokong menjadi kepala.

    Pada kehamilan 37-39 minggu tindakan ini aman danefektif angka keberhasilan 60-70%

    Zhank menyarankan dilakukan pada usia kehamilan 35-37 minggu, pada saat jumlah air ketuban berada padapuncaknya dengan tingkat keberhasilan 65%

    Selain itu dilaporkan bahwa hingga 20% kehamilan

    sungsang dapat berubah menjadi presentasi vertekspada kehamilan 37-39 minggu

  • 8/7/2019 milihan persalinan sungsang

    15/39

    Syarat versi luar : Bagian terendah janin masih dapat didorong ke luar pintu atas

    panggul.

    Dinding perut ibu lemas, ibu tidak gemuk sehingga penolong

    dapat memegang bagian-bagian janin. Janin harus dapat lahir pervaginam.

    Selaput ketuban masih utuh.

    Pada saat ibu inpartu, pembukaan kurang dari 4 cm.

    Saat melakukan versi luar (sebelum inpartu): pada

    primigravida umur 34-36 minggu, multigravida padaumur kehamilan lebih dari 38 minggu.

    Komplikasi : solusio plasenta, lilitan tali pusat, ketubanpecah dan ruptura uteri.

  • 8/7/2019 milihan persalinan sungsang

    16/39

    Beberapa cara menolong persalinan sungsang pervaginam, yaitu :

    Persalinan spontan bayi lahir dengan kekuatan dan tenaga ibusendiri, misalnya dengan cara Bracht dan Burns- Marshall.

    Manual Aid(partial breech extraction) bayi lahir sebagian dengantenaga ibu sendiri, sebagian dengan bantuan penolong, yaitu: Tahap pertama, lahirnya bokong hinga pusat dengan tenaga ibu sendiri

    Tahap kedua, lahirnya bahu dan lengan dengan bantuan penolong,secara : Klasik, Mueller, Lovset

    Tahap ketiga, lahirnya kepala, secara: Mauriceau-Viet-Smellie, Najouk,

    Wigand-Martin-Winckle, Prague terbalik, dan cunam Piper.

    Ekstraksi sungsang (total breech extraction) bayi lahir denganmemakai tenaga penolong seluruhnya.

  • 8/7/2019 milihan persalinan sungsang

    17/39

    Entrapment of the head

    dikhawatikan para ahli kebidanan dalam menolongpersalinan sungsang Komplikasi ini merupakan faktor

    penting penyebab asfiksia janin sebagai penyebabkedua terbesar kematian perinatal pada sungsangsetelah prematuritas

    entrapment of the headterjadi : berhubungan denganukuran relatif antara kepala dan bokong dimanakelahiran bokong dan tubuh tidak menjamin lahirnyakepala.

    lebih sering terjadi pada janin preterm

    Risiko meningkat pada janin preterm, nuliparitas dan

    presentasi kaki. Menjaga fleksi pada lengan dan kepala penting untuk

    menolong persalinan sungsang dengan aman tanpamemandang rute kelahiran

    Terbagi 2 fase :fase lambat dan fase cepat lahir dlm 8

    menit krn tali pusat tertekan antara kepala dan panggul

  • 8/7/2019 milihan persalinan sungsang

    18/39

    PERSALINAN SPONTAN BRACHT

    MERUPAKAN PROSES FISIOLOGIS

    TEKNIK :

    IBU MENGEJAN BOKONG LAHIR PENOLONG MEMEGANG BOKONG SECARA BRACHT

    YAITU IBU JARI PADA PAHA DAN KEEMPAT JARI

    PADA BOKONG

    MELAKUKAN HIPERLORDOSIS LAHIR PERUT, BAHU,

    DAGU, MULUT, DAHI, KEPALA

    FUNDUS DIDORONG SECARA KRISTELLER

  • 8/7/2019 milihan persalinan sungsang

    19/39

  • 8/7/2019 milihan persalinan sungsang

    20/39

    PERSALINAN EKSTRAKSI PARSIAL

    JANIN LAHIR SPONTAN SAMPAI TALI PUSAT,

    PERSALINAN BAHU SECARA : KLASIK (DEVENTER)

    MUELLER LOVSET

    BICKENBACH

    PERSALINAN KEPALA SECARA : MAURICEAU-VEIT-SMELLIE

    NAUJOKS PRAGUE

    CUNAM FORSEPS PIPER / KJELLAND

  • 8/7/2019 milihan persalinan sungsang

    21/39

    DEVENTER (KLASIK)

    PRINSIP PERSALINAN BAHU BELAKANG

    DAHULU

    CARA :

    TANGAN KANAN/KIRI MEMEGANG KEDUAPERGELANGAN KAKI JANIN

    MENDEKATKAN PERUT JANIN KE PERUT IBU

    TANGAN LAIN DIMASUKKAN KE JALAN LAHIR MENELUSURI BAHU KE SIKU

    MENGAIT LENGAN JANIN SPT MENGUSAP BADAN LENGAN BAWAH LAHIR

    LENGAN DEPAN DILAHIRKAN DENGAN CARA YANGSAMA

  • 8/7/2019 milihan persalinan sungsang

    22/39

  • 8/7/2019 milihan persalinan sungsang

    23/39

  • 8/7/2019 milihan persalinan sungsang

    24/39

    MUELLER

    PRINSIPPERSALINAN BAHU DAN LENGAN DEPAN

    DAHULU

    CARA :

    JANIN DIPEGANG FEMURO-PELVIS KEDUA IBU JARI SEJAJAR SPINA SAKRALIS, EMPAT

    JARI PADA BAGIAN DEPAN PAHA

    BADAN JANIN DITARIK KE DEPAN BAHU DEPANDIBAWAH VULVA

    LENGAN DEPAN LAHIR DGN MENGAIT LENGANBAWAHNYA DGN 2 JARI

    BAHU DAN LENGAN BELAKANG LAHIR DENGANMENARIK BADAN KEARAH ATAS SAMPAI BAHUBELAKANG TAMPAK

    LENGAN BELAKANG LAHIR DGN MENGAIT LENGAN

    BAWAHNYA

  • 8/7/2019 milihan persalinan sungsang

    25/39

  • 8/7/2019 milihan persalinan sungsang

    26/39

  • 8/7/2019 milihan persalinan sungsang

    27/39

  • 8/7/2019 milihan persalinan sungsang

    28/39

  • 8/7/2019 milihan persalinan sungsang

    29/39

    Teknik melahirkan kepala

    MAURICEAU-VEIT-SMELLIE

    NAUJOKS PRAGUE

    DENGAN EKSTRAKSI FORSEPS

  • 8/7/2019 milihan persalinan sungsang

    30/39

  • 8/7/2019 milihan persalinan sungsang

    31/39

  • 8/7/2019 milihan persalinan sungsang

    32/39

    Cara NAUJOKS

    (TIDAK DILAKUKAN LAGI KARENA MORTALITAS DANMORBIDITAS TINGGI)

    PRINSIP DILAKUKAN SAAT KEPALA MASIH TINGGI

    CARA :

    KEDUA TANGAN PENOLONG MEMEGANG LEHER JANINANTARA JARI TENGAH DAN TELUNJUK

    ASISTEN MENEKAN DAN MENDORONG FUNDUS SAAT HIS,PENOLONG MELAKUKAN TARIKAN KE BAWAH DANMENDEKATI SIMFISIS, HINGGA SUBOKSIPUT DIBAWAH

    SIMFISIS SETELAH SUBOKSIPUT DIBAWAH SIFISIS TARIKAN

    TERHADAP KEPALA DIARAHKAN KE ATAS, HINGGA LAHIRDAGU, MULUT, HIDUNG, MUKA, DAHI & KEPALA

  • 8/7/2019 milihan persalinan sungsang

    33/39

    Cara PRAGUE

    PRINSIP DAGU DI DEPAN HINGGA TERSANGKUT DIBAWAH SIMFISIS

    CARA :

    TANGAN MEMEGANG LEHER JANIN ANTARA JARITENGAH DAN TELUNJUK

    LEHER JANIN BERADA DI TELAPAK TANGAN

    TANGAN LAIN MEMEGANG KEDUA PERGELANGANKAKI JANIN ANTARA IBU JARI, TELUNJUK DAN JARITENGAH

    JANIN DIELEVASI KEATAS HINGGA PERUT JANINMENDEKATI PERUT IBU

    ASISTEN MENEKAN KEPALA JANIN DARI FUNDUS

    PERSALINAN KEPALA BERLANGSUNG DENGAN OSHIOID SEBAGAI HIPOMOKLION

  • 8/7/2019 milihan persalinan sungsang

    34/39

  • 8/7/2019 milihan persalinan sungsang

    35/39

    EKSTRAKSI FORSEPS

    PRINSIP DILAKUKAN AKIBAT KEGAGALAN TEKNIKMAURICEAU, MELINDUNGI TERJADINYA TRAUMAPADAPERSENDIAN LEHER, MEMPERCEPAT PERSALINANKEPALA

    CARA :

    FORSEPS PIPER DIPASANG

    BADAN ANAK DITUNGGANGKANPD FORSEPS

    DILAKUKAN TARIKAN KEBAWAH HINGGA SUBOKSIPUT

    DIBAWAH SIMFISIS SEBAGAI HIPOMOKLION DIIKUTI TARIKAN KEATAS, HINGGA BERTURUT-TURUT

    LAHIR DAGU, MULUT, HIDUNG DAN SELURUH KEPALA

    FORSEPS DIBUKA, BAYI DILETAKKAN DIATAS PERUT

  • 8/7/2019 milihan persalinan sungsang

    36/39

  • 8/7/2019 milihan persalinan sungsang

    37/39

  • 8/7/2019 milihan persalinan sungsang

    38/39

    PERSALINAN EKSTRAKSI TOTAL

    EKSTRAKSI KAKI

    EKSTRAKSI SATU KAKI EKSTRAKSI DUA KAKI

    EKSTRAKSI BOKONG

    Tidak dilakukan lagi, kecuali pada

    melahirkan

    gemeli anak ke II dengan letak sungsang

  • 8/7/2019 milihan persalinan sungsang

    39/39