mengenal gangguan jiwa

17
MENGENAL GANGGUAN JIWA FITRI SUTOMO

Upload: tickablingbling-alwaysshine-likeatenglarious

Post on 29-Jan-2016

234 views

Category:

Documents


2 download

DESCRIPTION

GANGGUAN JIWA

TRANSCRIPT

Page 1: Mengenal Gangguan jiwa

MENGENAL GANGGUAN JIWA

FITRI SUTOMO

Page 2: Mengenal Gangguan jiwa

Pedoman yang dipakai :(saat ini)

• Diagnostic Statisical of Mental disorder IV• International Coding Diagnostic-10• Pedoman Penggolongan Diagnosis Gangguan

Jiwa III

Page 3: Mengenal Gangguan jiwa

Gg Jiwa / Gg Mental ( Mental Disorder )Bukan Penyakit Jiwa:

(DSM-IV)

Mental Disorder is conceptualized as clinically significant behavioural or psycological syndrome or pattern that occurs in an individual and that is associated with present distress or disability or with a significant increased risk of suffering death, pain, disability, or an important loss of freedom

Page 4: Mengenal Gangguan jiwa

Gangguan mental adalah gangguan dengan manifestasi psikologik atau perilaku berkaitan dengan gangguan fungsi akibat gangguan biologik, sosial, psikologik, genetik, fisik atau kimiawi. Tiap gangguan memiliki tanda dan gejala yang khas.

Page 5: Mengenal Gangguan jiwa

Disability :(ICD-10 )

Keterbatasan/kekurangan kemampuan untuk melaksanakan suatu aktifitas pada tingkat personal, yaitu melakukan kegiatan hidup sehari-hari yang biasa dan diperlukan untuk perawatan diri dan kelangsungan hidup.

Gg Kinerja (performance) dalam peran sosial dan pekerjaan

Tidak digunakan sebagai komponen esensial diagnosis Gg Jiwa

Page 6: Mengenal Gangguan jiwa

Konsep Gg Jiwa :(PPDGJ III)

1. Ada Gejala Klinis yang bermakna2. Distress3. Disability

Page 7: Mengenal Gangguan jiwa

Golongan risiko tinggi untuk terjadinya gg jiwa :1. lanjut usia2. janda / bercerai3. keluarga meninggal/mdrt gg jiwa ttt4. tidak menikah5. wanita6. tinggal di perkotaan7. imigran & emigran8. sosial ekonomi buruk

Page 8: Mengenal Gangguan jiwa

Keluarga patologi :

• Memanjakan anak >>• Sangat otoriter• Menolak anak• Disiplin >>• Inkonsistensi• Kaku dalam norma & etika

Page 9: Mengenal Gangguan jiwa

• Keluarga tak harmonis• Bercerai• Menuntut anak >>• Tidak ada norma / moral• Persaingan tak sehat antar saudara• Orang tua menderita gangguan jiwa

Page 10: Mengenal Gangguan jiwa

Gangguan Jiwa :

- Psikotik- Neurotik- Organik- Fungsional

Page 11: Mengenal Gangguan jiwa

• Psikotik : hilangnya daya nilai realitas dengan delusi dan halusinasi. Mis. Skiz

• Neurotik : daya nilai realitas tidak hilang, terutama didasarkan atas konflik intrapsikik yang menimbulkan ansietas. Mis. Fobia

Page 12: Mengenal Gangguan jiwa

• Fungsional : tak diketahui adanya kerusakan struktur atau faktor etiologik jelas dari suatu gangguan. Mis. Gg kepribadian

• Organik : penyakit akibat zat spesifik yang menyebabkan perubahan struktur, biasanya berkaitan dengan gg kognitif. Mis. Delirium

Page 13: Mengenal Gangguan jiwa

Etiologi Gg Jiwa :Multifaktorial

Belum dapat dipahami sepenuhnya

• Genetik-Konstitusi• Sosial-Lingkungan• Biologik• Organik

Page 14: Mengenal Gangguan jiwa

Yang termasuk stresor psikososial :

• Masalah dengan “primary support group”• Masalah berkaitan dengan lingkungan sosial• Masalah pendidikan• Masalah pekerjaan• Masalah perumahan• Masalah ekonomi• Masalah akses ke pelayanan kesehatan• Masalah berkaitan interaksi dg hukum/kriminal• Masalah psikososial & lingkungan lain

Page 15: Mengenal Gangguan jiwa

Stresor psikososial tergantung:

• Berat-ringan• Jumlah• Pendidikan• Kepribadian - MPJ

Page 16: Mengenal Gangguan jiwa

Individu ---------------------------- gg jiwa

- stresor psikososial- kepribadian- mekanisme pertahan jiwa

Page 17: Mengenal Gangguan jiwa